Anda di halaman 1dari 4

BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL

( BAZNAS )
KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA
Sekretariat : Kantor Kementerian Agama Kabupaten Timor Tengah Utara
Jalan L. Lake Telp. (0388) 31037 Kefamenanu TTU – NTT 85613

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : 03/BAZ/TTU/V/2018

Berdasarkan hasil rapat BAZNAS Kab. TTU bersama beberapa Elemen dan Tokoh Agama se-Kab.
TTU, Maka Telah disepakati Hal-Hal Sbb :

1. BESARAN NILAI ZAKAT FITRAH YANG DIKELUARKAN BERUPA UANG ADALAH


SETARA DENGAN NILAI 3,6 kg BERAS (Harga Saat ini), sehingga :

A. PENGKONSUMSI BERAS LONCENG & Sejenisnya @ 13.000 = Rp.


46.800,-/jiwa/47.000
B. PENGKONSUMSI BERAS MOL & Sejenisnya @ 12.000 = Rp.
43.200,-/jiwa/43.500
C. PENGKONSUMSI BERAS BULOG & Sejenisnya @ 10.000 = Rp. 36.000,-/jiwa
D. PENGKONSUMSI JAGUNG & Sejenisnya @ 7.500 = Rp. 27.000,-/jiwa
(LANDASAN/DASAR HUKUM YANG DIGUNAKAN DALAM MENENTUKAN BESARAN
DIATAS ADALAH MAZHAB IMAM HANAFI) dalam Kitab fiqhuz zakah Al Qordhowi juz 2
hal.998
2. BESARAN NILAI ZAKAT FITRAH YANG DIKELUARKAN BERUPA BERAS ADALAH
SEBESAR 2,8 kg, Sehingga :
A. PENGKONSUMSI BERAS LONCENG & sejenisnya = 2,8 kg / jiwa
B. PENGKONSUMSI BERAS MOL & sejenisnya = 2,8 kg / jiwa
C. PENGKONSUMSI BERAS BULOG & sejenisnya = 2,8 kg / jiwa
D. PENGKONSUMSI JAGUNG & sejenisnya = 2,8 kg / jiwa
3. NISHAB ZAKAT MAAL

A. APABILA BERPATOKAN MENGGUNAKAN HARGA EMAS MURNI


NISHAB ZAKAT MAAL ADALAH 94 gram x Rp. 543.500,- = Rp. 51.089.000
Maka, ZAKAT MAALnya adalah 2,5% = Rp. 1.277.225
Dibulatkan = Rp. 1.278.000
B. APABILA BERPATOKAN MENGGUNAKAN HARGA EMAS 22 KARAT ATAU EMAS 70%
NISHAB ZAKAT MAAL ADALAH 94 gram x Rp. 465.000,- = Rp. 43.710.000
Maka ZAKAT MAAL nya adalah 2,5% = Rp. 1.092.750
Dibulatkan = Rp. 1.093.000

4. FIDIYAH (BARANG PENEBUS):

A. BAGI ORANG YANG TIDAK MAMPU BERPUASA KARENA SAKIT YANG DAPAT
MEMBAHAYAKAN DIRINYA DAN TIDAK MINGKIN DAPAT MENGGANTI
(MENGQODHO) PUASANYA DIKEMUDIAN HARI, MAKA ORANG TERSEBUT HARUS
MEMBAYAR FIDIYAH SEHARGA MAKANAN POKOK YANG DIKONSUMSINYA. Patokan
Uang adalah hitungan dari 1 mut, dan beras 1 mut = 8 ons dan dibulatkan menjadi 1
kg, sedangkan harga 1 kg beras adalah SESUAI DENGAN JENIS BERAS YANG
DIKONSUMSI.
B. BAGI WANITA HAMIL/MENYUSUI YANG MENGHAWATIRKAN ANAKNYA MAKA
WANITA TERSEBUT HARUS MEMBAYAR FIDIYAH SEBESAR HARGA MAKANAN POKOK
YANG DIKONSUMSI/HARI DAN HARUS/WAJIB MENGGANTI PUASANYA DIKEMUDIAN
HARI
C. BAGI WANITA HAMIL/MENYUSUI YANG MENGHAWATIRKAN DIRINYA SENDIRI MAKA
WANITA TERSEBUT HARUS MENGGANTIKAN (MENGKQODHO) PUASANYA
DIKEMUDIAN HARI DAN TIDAK HARUS MEMBAYAR FIDIYAH.
(LANDASAN/DASAR HUKUM YANG DIGUNAKAN DALAM MENENTUKAN BESARAN
DIATAS ADALAH MAZHAB IMAM SYAFI’I)
LAMPIRAN

NO NAMA ZAKAT FITRA ZAKAT INFAQ SODA FIDIYAH


BERA UANG MAAL QOH
S Kg Rp Rp Rp Rp Rp

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15

S U B T O T A L

T O T A L - UANG Rp :
- BERAS :………………Kg

CATATAN

- PELAJARI TERLEBIH DAHULU URAIAN PADA SURAT KEPUTUSAN BAZNAS


- ISILAH TABEL YANG TELAH DISEDIAKAN
- PERIKSA KEMBALI SEBELUM DISERAHKAN KE BADAN AMIL ZAKAT, DI MASJID NURUL
MUBIN WINI

Anda mungkin juga menyukai