Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

A. Indentitas Program pendidikan meliputi :


Nama Sekolah : SMK NEGERI 3 LHOKSEUMAWE
Mata Pelajaran : Perencanaan dan Pengelolaan Perjalanan Wisata
Materi Pokok : Tour Itinerary
Kom.Keahlian : Usaha Perjalanan Wisata
Kelas/Semester : XI / 2
Tahun Pelajaran : 2018 - 2019
Pertemuan :1-2
Alokasi Waktu : 12 JP @ 45 Menit

B. Kompetensi Inti dan Kompetensi dasar


Kompetensi Inti
Pengetahuan
Memiliki pengetahuan faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif pada
tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks berkenaan dengan:
1) Ilmu pengetahuan
2) Teknologi
3) Seni
4) Budaya, dan
5) Humaniora
Mampu mengaitkan pengetahuan di atas dalam konteks dir sendiri, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, Negara, serta kawasan
regional dan internasional.
Keterampilan
Memiliki keterampilan berpikir dan bertindak:
1) Kreatif
2) Produktif
3) Kritis
4) Mandiri
5) Kolaboratif, dan
6) Komunikatif
Melalui pendekatan ilmiah sebagai pengembangan dari yang dipelajari di satuan
pendidikan dan sumber lain secara mandiri.

Kompetensi Dasar
1. KD pada KI pengetahuan
3.6 Menganalisis Tour Itinerary

2. KD pada KI keterampilan
4.1 Menyusun Tour Itinerary

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.6.1 Menjelaskan manfaat Tour Itinerary
3.6.2 Menjelaskan jenis-jenis Tour Itinerary
3.6.3 Menentukan prosedur penyusunan Tour Itinerary
3.6.4Menentukan alat dan bahan penyusunan Tour Itinerary
3.6.5Menganalisis Tour Itinerary

2. Indikator KD pada KI keterampilan


4.6.1 Menyiapkan Tour Itinerary
4.6.2 Menyusun Tour Itinerary

D. Tujuan Pembelajaran
KD 3.6
Setelah tanya jawab, menggali informasi dan berdiskusi, peserta didik akan dapat:
1. Menjelaskan manfaat Tour Itinerary
2. Menjelaskan jenis-jenis Tour Itinerary
3. Menentukan prosedur penyusunan Tour Itinerary
4. Menentukan alat dan bahan penyusunan Tour Itinerary
5. Menganalisis Tour Itinerary
KD 4.6
Setelah melakukan praktik, peserta didik akan dapat:
1. Menyiapkan Tour Itinerary
2. Menyusun Tour Itinerary

E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Tour Itinerary
2. Manfaat Tour Itinerary
3. Jenis-jenis Tour Itinerary
4. Prosedur penyusunan Tour Itinerary
5. Alat dan bahan penyusunan Tour Itinerary

F. Pendekatan, Strategi dan Metode


Pendekatan : Saintifik
Model pembelajaran : Discovery Learning
Metode pembelajaran : Diskusi, Tanya jawab, Observasi, Penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan 1
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 1. Pengkondisian kelas (pengucapan salam,
berdoa (Doa belajar dan surat al fatihah)
bersama, pengecekan kehadiran, pengecekan
kebersihan ruangan, dan pengaturan tempat
duduk peserta didik).
2. Guru bersama peserta didik melaksanakan
kegiatan pengembangan Gerakan Literasi
Sekolah (GLS) selama 15 menit. 30
3. Guru memberikan motivasi peserta didik
tentang penguatan karakter pribadi
4. Guru menyampaikan kompetensi yang akan
dipelajari dan mengaitkannya dengan
kompetensi lainnya
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang
akan dicapai.
Inti Guru menyampaikan
165
Stimulation – Mengamati
6. Guru menayangkan powerpoint mengenai
manfaat Tour Itinerary dan jenis jenis tour
itinerary
7. Peserta didik diminta untuk memperhatikan
slide yang terdapat dalam powerpoint
8. Peserta didik melakukan tanya jawab tentang
manfaat Tour Itinerary dan jenis jenis tour
itinerary (Menunjukkan sikap mandiri)
9. Guru memfasilitasi dan mengarahkan pendapat
peserta didik tentang manfaat dan jenis tour
itinerary
10. Guru membagi peserta didik ke dalam 5
kelompok secara acak.
Problem statement – Mengamati, Menanya,
12. Guru memberikan informasi mengenai
prosedur penyusunan Tour Itinerary
13. Peserta didik membaca modul
pembelajaran mengenai prosedur penyusunan
Tour Itinerary (menumbuhkan rasa ingin tahu)
14. Guru meminta setiap kelompok peserta
didik untuk mendiskusikan tentang prosedur
penyusunan Tour Itinerary (berlaku untuk
perorangan)
Data collection - Mengumpulkan Informasi
15. Peserta didik diminta untuk menggali informasi
mengenai materi diskusi yang diberikan
(Menumbuhkan rasa ingin tahu)
16. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan
informasi mengenai materi diskusi yang
diberikan (Menunjukkan sikap gemar
membaca)
Verification – Menalar
17. Peserta didik diminta untuk memaparkan hasil
diskusi (Menunjukkan sikap komunikatif)
18. Guru mengarahkan dan membimbing setiap
pendapat kelompok peserta didik
Generalization – Mengomunikasikan
19. Guru meminta setiap kelompok peserta didik
untuk memberikan kesimpulan atas hasil
diskusi
20. Guru memfasilitasi dan mengarahkan setiap
kesimpulan yang diberikan oleh peserta didik
Penutup 21. Guru mengarahkan peserta didik untuk
merefleksikan proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan.
22. Guru menyampaikan umpan balik terhadap
proses permbelajaran yang telah dilaksanakan.
23. Peserta didik diminta untuk mempelajari materi 30
untuk pertemuan selanjutnya.
24. Pengkondisian kelas (pembersihan ruangan,
pengaturan tempat duduk, dan berdoa
(Alhamdulillah)
25. Pengucapan salam

2. Pertemuan 2
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 1. Pengkondisian kelas (pengucapan salam,
berdoa (Doa belajar dan surat al fatihah)
bersama, menyanyikan lagu wajib nasional
(Indonesia raya), pengecekan kehadiran,
pengecekan kebersihan ruangan, dan
pengaturan tempat duduk peserta didik). 30
2. Guru bersama peserta didik melaksanakan
kegiatan pengembangan Gerakan Literasi
Sekolah (GLS) selama 15 menit.
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai.
Inti Guru menyampaikan Ayat Alam Nasyrah: 5-6 105

Stimulation – Mengamati
4. Guru melontarkan pertanyaan kepada peserta
didik mengenai materi pertemuan sebelumnya
5. Peserta didik memberikan pendapat dan
dibantu dibawah bimbingan guru
(Menunjukkan sikap mandiri)
Problem statement – Mengamati, Menanya,
6. Guru memberikan informasi mengenai
bagaimana menentukan alat dan bahan
penyusunan Tour Itinerary
7. Peserta didik membaca modul pembelajaran
mengenai bagaimana menentukan alat dan
bahan penyusunan Tour Itinerary
(Menunjukkan sikap gemar membaca)
8. Guru meminta setiap kelompok peserta didik
untuk mendiskusikan tentang bagaimana
menentukan alat dan bahan penyusunan
Tour Itinerary
Data collection - Mengumpulkan Informasi
9. Peserta didik diminta untuk menggali informasi
mengenai materi diskusi yang diberikan
(Menumbuhkan rasa ingin tahu)
10. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan
informasi mengenai materi diskusi yang
diberikan (Menunjukkan sikap demokratis)
Verification – Menalar
11. Peserta didik diminta untuk memaparkan hasil
diskusi (Menunjukkan sikap komunikatif)
12. Guru mengarahkan dan membimbing setiap
pendapat kelompok peserta didik
Generalization – Mengomunikasikan
13. Guru meminta setiap kelompok peserta didik
untuk memberikan kesimpulan atas hasil
diskusi
14. Guru memfasilitasi dan mengarahkan setia
kesimpulan yang diberikan oleh peserta didik
Penutup 15.Guru mengarahkan peserta didik untuk 90
merefleksikan proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan
16.Guru mengadakan Penilaian Harian
Keterampilan 1
17.Guru menyampaikan umpan balik terhadap
proses permbelajaran yang telah dilaksanakan.
18.Guru memberikan penugasan terstruktur
secara mandiri kepada peserta didik.
19.Guru memberikan informasi kisi kisi soal
penilaian harian pengetahuan 1 pada
pertemuan berikutnya
20.Pengkondisian kelas (pembersihan ruangan,
pengaturan tempat duduk, dan berdoa
(Alhamdulillah)
21.Pengucapan salam

H. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


1. Alat/Bahan Pembelajaran : Notebook, Whiteboard, ATK
2. Media Pembelajaran : Projector, Ms.PPT

I. Sumber Belajar
1. Usaha Jasa Wisata:Jilid 2, U.E. Wardhani, dkk
2. Perencanaan dan Pengelolaan Perjalanan Wisata:SMK Kelas XI Semester 2
3. Modul
4. Internet

J. Penilaian Pembelajaran
1) Penilaian hasil belajar peserta didik meliputi aspek:
 Sikap : Observasi
 Penilaian Sikap Spiritual
Penilaian Sikap Spiritual
No Waktu Nama Peserta Didik Catatan Perilaku Butir Sikap

Rubrik Penilaian Sikap Spiritual

Sikap 4 3 2 1
Sering Kadang – kadang
Selalu menunjukkan
Perilaku Syukur menunjukkan menunjukkan Tidak bersyukur
rasa syukur
rasa syukur rasa syukur
Sering Kadang – kadang Tidak
Selalu menunjukkan
Toleransi dalam menunjukkan menunjukkan menunjukkan
sikap toleransi dalam
beribadah sikap toleransi sikap toleransi sikap toleransi
beribadah
dalam beribadah dalam beribadah dalam beribadah

 Penilaian Sikap Sosial


Penilaian Sikap Sosial
Waktu Nama Peserta Didik Catatan Perilaku Butir Sikap

Rubrik Penilaian Sikap Sosial

Sikap 4 3 2 1
Tindakan selalu Tindakan kadang Tindakan kurang Tindakan tidak
Jujur sesuai dengan – kadang sesuai sesuai dengan sesuai dengan
ucapan dengan ucapan ucapan ucapan
Mampu
Mampu menjalankan Kurang mampu
menjalankan Belum mampu
Disiplin aturan dengan menjalankan
aturan dengan menjalankan aturan
kesadaran sendiri aturan
pengarahan guru
Tanggung Jawab Tertib mengikuti Tertib mengikuti Kurang tertib Tidak tertib dan
mengikuti tidak
instruksi dan selesai instruksi, selesai
instruksi, selesai menyelesaikan
tepat waktu tidak tepat waktu
tidak tepat waktu tugas
Belum
Tidak terlihat ragu – Terlihat ragu – Memerlukan
Percaya Diri menunjukkan
ragu ragu bantuan guru
kepercayaan diri

 Pengetahuan : Tes Tertulis : Pilihan Ganda dan Uraian


Soal Penilaian Harian : Pengetahuan
Pilihan Ganda
Jawablah pertanyaan berikut dengan memilih salah satu jawaban A, B, C, D dan E dengan benar.

1.
Uraian
Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas !
1. Acara wisata (Tour Itinerary) disajikan dalam bentuk gambar berupa
lambang-lambang komponen yang digunakan berdasarkan urutan acara
merupakan acara wisata bentuk:
a. Tabulated style
b. Essay style
c. Graphic style
d. Simple style
e.
2. Acara wisata yang dilakukan pada pagi hari dan berakhir pada siang hari,
dikenal dengan istilah:
a. Evening Tour
b. Morning Tour
c. Night Tour
d. Afternoon Tour
e. Noon Tour
3. Manfaat acara wisata bagi pengelola wisata adalah:
a. Sebagai pedoman dalam penyelenggaraan wisata
b. Sebagai media untuk memberikan gambaran tentang produk
c. Sebagai media informasi tentang hal-hal yang harus dipersiapkan
d. Sebagai media informasi tentang hal-hal yang harus dikerjakan
e. Sebagai media untuk memberikan gambaran tentang berapa lama
waktu yang akan digunakan
4. Acara perjalanan wisata yang disajikan dalam bentuk uraian singkat tentang
program yang akan dilakukan, yang biasanya memuat hari atau tanggal
pelaksanaan serta kegiatan per hari, merupakan bentuk acara perjalanan
wisata:
a. Bentuk table
b. Bentuk grafik
c. Bentuk essay atau uraian
d. Bentuk sederhana
e. .
5. Objek-objek wisata yang dikunjungi secara berurutan disusun sedemikian
rupa sehingga mencerminkan variasi dan tidak monoton. Apa dasar
pertimbangan untuk membuat objek kunjungan itu bervariasi adalah….
a. Harga
b. Lokasi
c. Aksesibilitas
d. Karakteristik objek
e. .
Uraian
1. Jelaskan pengertian Tour Itinerary!
2. Apa manfaat tour itinerary bagi wisatawan berikan penjelasan!
3. Hal-hal apa saja yang perlu diperhatikan dalam menyusun acara
wisata (tour itinerary)!

No. Kunci Jawaban Skor


1 Pilihan Ganda
50
1) B | 2) C | 3) A | 4) D | 5) B
2 Uraian
50
Total Skor 100
Soal Penilaian Harian : Keterampilan
 Keterampilan : Unjuk Kerja (Individu)

Buatlah acara perjalanan wisata dalam bentuk essay berdasarkan brosur paket wisata
diatas sesuai dengan kreativitas Anda masing-masing.
 Penilaian Diri
Cobalah lakukan penilaian menurut Anda dengan memberikan tanda (√) pada pilihan STS (Sangat
Tidak Setuju), TS (Tidak Setuju), B (Biasa), dan S (Setuju),SS (Sangat Setuju) dengan sikap jujur
dan percaya diri.

No. Elemen STS TS B S SS


Saya mampu Menjelaskan manfaat Tour
1
Itinerary
Saya mampu Menjelaskan jenis-jenis Tour
2
Itinerary
Saya mampu Menentukan prosedur penyusunan
3
Tour Itinerary
Siswa mampu Menentukan alat dan bahan
4
penyusunan Tour Itinerary
5 Saya mampu Menganalisis Tour Itinerary
6 Saya mampu Menyiapkan Tour Itinerary
7 Saya mampu Menyusun Tour Itinerary

Mengetahui, Lhokseumawe, Juli 2018


Kepala SMK Negeri 3 Lhokseumawe Guru Mata Pelajaran

Irwan, S. Pd., M. Si Cut Nidar Akmar Barus


Nip. 19701231 199801 1 003 Nip. -

Anda mungkin juga menyukai