Anda di halaman 1dari 1

Disseminated intravascular coagulation (DIC) : penggumpalan darah secara meluas di seluruh

tubuh

Sindrom Sheehan adalah kondisi ketika kelenjar pituitari atau hipofisis mengalami kerusakan
saat melahirkan. Hal tersebut dipicu oleh perdarahan hebat atau tekanan darah yang sangat
rendah selama atau setelah melahirkan.

Histerektomi adalah pengangkatan rahim atau uterus dengan metode pembedahan.


Reparasi adala perbaikan

Atonia uteri yaitu kondisi ketika rahim tidak bisa berkontraksi kembali setelah melahirkan.
Kondisi ini dapat mengakibatkan perdarahan pascapersalinan yang dapat membahayakan nyawa
ibu. (1)
Kontraksi miometrium yang lemah dapat diakibatkan oleh kelelahan karena persalinan lama atau
persalinan yang terlalu cepat,

Laserasi jalan lahir yaitu robekan jalan lahir terjadi pada persalinan.
Robekan jalan lahir biasanya akibat episiotomi, robekan spontan perineum, trauma forsep atau
vakum ekstraksi, atau karena versi ekstraksi (2)

Retensi plasenta yaitu kondisi ketika plasenta atau ari-ari tertahan di dalam rahim. Kondisi ini
sangat berbahaya, serta dapat menyebabkan infeksi dan perdarahan pasca melahirkan yang
mengakibatkan kematian. (3)

Placenta anterior merupakan suatu kondisi plasenta yang menempel di sisi depan rahim yang


dekat dengan dinding perut. Pada banyak kasus, plasenta anterior ini menyebabkan ibu hamil
sulit merasakan gerakan janin.

Anda mungkin juga menyukai