Anda di halaman 1dari 2

Resume Pemberian penyuluhan Hipertensi dan Senam Hipertensi pada Lansia

Pada Senin, 08 Juni 2021 pukul 18.00-selesai WIB kami melakukan kunjungan rumah lansia
secara door to door untuk memberikan edukasi terkait Hipertensi dan senam hipertensi . Tujuan
kegiatan ini yaitu dengan adanya penyuluhan ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan
lansia tentang hipertensi dan pentingnya senam hipertensi. Dalam memberikan penyuluhan kami
menjelaskan tentang pengertian hipertensi, faktor penyebab hipertensi, tanda gejala hipertensi,
pengertian senam hipertensi, serta manfaat senam hipertensi . Setelah memberikan materi kami
mempersilahkan lanisa untuk bertanya apabila ada yang kurang jelas atau kurang di pahami.

Waktu Pelaksanaan Kegiatan = 18.00 WIB-selesai WIB

Persiapan :

1. Menyiapkan sarana dan perlengkapan

2. Materi penkes (leaflet)

3. Setting ruangan penyuluhan


Pembukaan :

1. Mengucapkan salam
2. Memperkenalkan diri
3. Menjelaskan tujuan kunjungan
4. Menjelaskan topik penyuluhan
5. Menanyakan kesiapan kader dan menjelaskan kontrak waktu

Penyajian materi :

1. Menjelaskan pengertian hipertensi


2. Menjelaskan faktor penyebab hipertensi
3. Menjelaska tnada dan gejala hipertensi
4. Menjelaskan pengertian senam hipertensi
5. Menjelaskan manfaat senam hipertensi
6. Mendemonstrasikan senam hipertensi

Evaluasi :
Mengevaluasi kembali pengetahuan peserta mengenai materi yang telah disampaikan
seperti:

1. Menjelaskan pengertian hipertensi


2. Menjelaskan faktor penyebab hipertensi
3. Menjelaska tnada dan gejala hipertensi
4. Menjelaskan pengertian senam hipertensi
5. Menjelaskan manfaat senam hipertensi
6. Mendemonstrasikan senam hipertensi

Terminasi

1. Menyimpulkan hasil penyuluhan


2. Mengucapkan terimakasih
3. Mengakhiri dengan salam

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai