Anda di halaman 1dari 8

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021

SUBJECT : PKN DAY/DATE :

CLASS : X SMK TIME :

1. Keberagaman harus membentuk A. Bangsa Indonesia adalah bangsa


masyarakat Indonesia yang memiliki yang toleran
sikap toleransi dan saling menghargai. B. Bangsa Indonesia adalah bangsa
Oleh karena itu dalam masyarakat perlu yang beragam
dikembangkan adanya... C. Bangsa Indonesia memiliki
A. Komitmen persatuan bangsa dalam semboyan Bhinneka Tunggal Ika
keberagaman D. Pengalaman sejarah bangsa
B. Komitmen untuk membangun Indonesia yang pernah dijajah
daerahnya masing-masing E. Dengan persatuan dan kesatuan
C. Komitmen untuk mensejahterakan bangsa Indonesia yang majemuk
rakyat di daerah tertinggal menjadi kokoh dan kuat
D. Komitmen untuk memajukan
daerahnya dalam bingkai persatuan 4. Bagi bangsa Indonesia yang majemuk
E. Komitmen persatuan antara sesama Intergrasi nasional merupakan syarat
umat seagama dengan semangat untuk memperkokoh persatuan dan
ukhuwah kesatuan bangsa. Integrasi berasal dari
kata integrate yang berarti...
2. Persatuan dalam keberagaman harus A. Keserasian
dipahami oleh setiap warga masyarakat B. Penyatuan
agar dapat mewujudkan hal-hal berikut, C. Memadukan
kecuali... D. Keberagaman
A. Pembangunan berjalan lancar E. Kemajemukan
B. Pergaulan antar sesama lebih akrab
C. Kehidupan yang serasi, selaras dan 5. Dibawah ini yang bukan merupakan
seimbang salah satu alat yang dapat
D. Perbedaan yang tidak menjadi mempersatukan bangsa Indonesia
sumber masalah dalam rangka mewujudkan integrasi
E. Terbentuknya suatu masyarakat nasional adalah...
yang sama ras, agama, suku dan A. Bendera Merah Putih
bahasa B. Bahasa Indonesia
C. Indonesia Raya
3. Persatuan dan kesatuan bangsa memiliki D. Pancasila
arti yang sangat penting bagi bangsa E. Agama
Indonesia, hal ini disebakan...
6. Proses penyesuaian diantara unsur- B. Banyaknya partai politik yang ingin
unsur kebudayaan yang berbeda berkuasa
sehingga mencapai suatu keserasian C. Indonesia pernah dijajah oleh
fungsi dalam kehidupan masyarakat bangsa-bangsa Eropa
merupakaan pengertian integrasi D. Otonomi daerah menyebabkan
secara... kecemburuan antar daerah
A. Politis D. Sosiologis E. Indonesia adalah negara yang
B. Ideologis E. Antropologis majemuk dengan keunikan
C. Ekonomis disetiap wilayahnya

7. Momentum yang merupakan konsesus 10. Untuk mencapai integrasi nasional


nasional yang merupakan konsep suatu bangsa yang kokoh diperlukan
integrasi bangsa Indonesia menjadi adanya faktor-faktor pendorong.
suatu bangsa yang resmi dan berdaulat Dibawah ini yang bukan merupakan
adalah... faktor pendorong tercapainya integrasi
A. Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928 nasional adalah adanya...
B. Proklamasi kemerdekaan 17 A. Tekat dan keinginan yang kuat
Agustus 1945 untuk bersatu
C. Penetapan Pancasila tanggal 18 B. Perasaan senasib seperjuangan
Agustus 1945 karena faktor sejarah
D. Penetapan UUD Negara RI Tahun C. Jiwa dan semangat gotong-royong,
1945 solidaritas, dan toleransi yang kuat
E. Garuda sebagai lambang Negara RI D. Ancaman dari luar yang
menyebabkan munculnya semangat
8. Persatuan dan kesatuan memiliki arti nasionalisme
yang sangat penting bagi bangsa E. Ideologi nasional yang tercermin
Indonesia. Dibawah ini yang bukan dalam simbol Garuda Pancasila
merupakan hal-hal yang harus dipahami dan Bhinneka Tunggal Ika
untuk mewujudkan persatuan dan
kesatuan adalah... 11. Upaya yang dapat dilakukan oleh
A. Pembangunan berjalan lancar bangsa Indonesia untuk mencapai
B. Pergaulan antar sesama yang lebih integrasi nasional yang kokoh adalah
akrab dengan cara...
C. Kehidupan yang serasi, selaras, dan A. Menjaga keselarasan antar budaya
seimbang B. Menjaga keselarasan antar
D. Perbedaan tidak menjadi sumber kelompok
masalah yang ada C. Menjaga keselarasan antara
E. Persatuan demi kebersamaan dan masyarakat dengan pemerintah
kepedulian kelompok D. Menjaga keselarasan antar internal
budaya dalam kelompok tertentu
9. Sebagai sebuah negara yang majemuk E. Menjaga keserasian dan
Indonesia adalah negara yang sangat keselarasan antar penganut agama
rentan dengan terjadinya perpecahan yang ada
dan konflik. Hal terjadi karena...
A. Adanya pemisahan TNI dan POLRI 12. Setiap usaha atau kegiatan baik yang
berasal dari dalam maupun luar negari
negeri yang dinilai membahayakan 16. Upaya bela negara dan upaya
kedaulatan , keutuhan, dan pertahanan dan keamanan negara
keselamatan segenap bangsa dan dalam rangka menjaga keutuhan NKRI
negara disebut... merupakan...
A. Ancaman D. Hambatan A. Hak TNI dan Polri
B. Tantangan E. Rintangan B. Hak setiap warga negara
C. Gangguan C. Kewajiban anggota TNI saja
D. Kewajiban setiap warga negara
13. Pemberontakan bersenjata yang E. Hak dan kewajiban setiap warga
melawan pemerintah Indonesia yang negara
sah merupakan bentuk ancaman militer
yang dapat merongrong... 17. Berdasarkan UUD Negara RI th 1945
A. Kewibawaan negara pasal 30 upaya pertahanan dan
B. Kerukunan umat beragama keamanan negara dalam rangka
C. Keselamatan masyarakat menjaga persatuan dan kesatuan
D. Kemajuan perekonomian nasional dilaksanakan dengan sistem
E. Kehormatan pemimpin negara hankamrata. Dalam hal ini komponen
utama pelaksana sistem pertahanan
14. Setiap waga negara memiliki hak dan dan keamanan negara adalah....
kewajiban yang sama terhadap negara. A. ABRI
Dibawah ini yang merupakan contoh B. Masyarakat
kewajiban warga negara terhadap C. TNI dan Polri
negaranya adalah... D. Pertahanan sipil
A. Memiliki kedudukan yang sama E. Kepolisian Republik Indonesia
dalam hukum dan pemerintahan
B. Mempertahankan wilayah Negara 18. Undang-undang RI No. 3 Tahun 2002
Kesatuan RI dari serangan musuh tentang Pertahanan Negara, ayat 2
C. Memeluk agama dan kepercayaan menyatakan bahwa keikutsertaan
masing-masing warga negara dalam upaya bela negara
D. Kemerdekaan mengeluarkan dilakukan melalui berberapa hal.
pendapat Dibawah ini yang bukan merupakan
E. Mendapat pekerjaan yang layak cara keikutsertaan warga negara dalam
upaya bela negara adalah...
15. Pernyataan dibawah ini yang A. Pelatihan dasar kemiliteran
merupakan unsur dasar dari upaya bela B. Pendidikan kewarganegaraan
negara yang dapat dilakukan warga C. Pengabdian sesuai dengan profesi
negara adalah... D. Mengabdi sebagai anggota TNI
A. Cinta tanah air E. Sistem pertahanan dan keamanan
B. Sikap rela berkorban rakyat semesta
C. Kesadaran berbangsa dan
bernegara 19. Ancaman yang dihadapi oleh suatu
D. Mengangkat harkat dan martabat negara ada berbagai jenis, ada yang
bangsa berupa ancaman militer dan juga
E. Meyakini Pancasila sebagai Ideologi ancaman nonmiliter. Dibawah ini yang
negara bukan merupakan ancaman militer
adalah...
A. Agresi 22. Pernyataan dibawah ini yang bukan
B. Sabotase merupakan syarat keberhasilan
C. Spionase integrasi suatu negara adalah...
D. Aksi demontrasi A. Nilai sosial dijadikan aturan baku
E. Pelanggaran wilayah dalam proses integrasi sosial
B. Norma-norma dijadikan aturan baku
20. Pengaruh negatif globalisasi dalam dalam proses integrasi sosial
bidang sosial budaya yang dapat C. Adanya konsesus dalam memilih
menjadi ancaman bagi kedaulatan pemimpin nasional yang otoritarian
Indonesia khususnya dalam bidang D. Anggota masyarakat merasa bahwa
sosial budaya adalah... mereka berhasil saling mengisi
A. Indonesia akan dibanjiri oleh kebutuhannya
barang-barang dari luar E. Terciptanya konsensus mengenai
B. Subsidi terhadap sektor ekonomi nilai dan norma sosial yang
rakyat semakin berkurang dijadikan sebagai pedoman
C. Memudarnya semangat gotong 23. Agresi yang dilakukan oleh suatu
royong dan kesetiakawanan negara yang dapat mengancam
sosial kedaulatan negara, keutuhan wilayah,
D. Munculnya kesenjangan sosial yang dan keselamatan segenap bangsa
tajam sebagai akibat persaingan Indonesia adalah termasuk jenis
bebas ancaman...
E. Cepat ataupun lambat A. Militer D. Ekonomi
perekonomian negara akan dikuasai B. Politik E. Sosial
oleh pihak asing C. Idiologi

21. Pada kenyataannya kebhinnekaan 24. Kelompok Organisasi Papua Merdeka


negara Indonesia bukan saja menganggu pendistribusian bahan-
merupakan sebuah tantangan bagi bahan kebutuhan pokok. Mereka
integrasi nasional, tetapi juga dapat memblokir jalan dan melakukan
menjadi ancaman bagi intergrasi penembakan. Aksi tersebut dilakukan
nasional. Hal ini disebabkan untuk menuntut pemerintah Indonesia
kebhinnekaan dapat menyebabkan... memberikan kemerdekaan.
A. Mudah tumbuhnya perasaan Wacana ini tersebut merupakan contoh
kedaerahan yang sangat sempit gerakan yang dapat menyebabkan...
B. Perbedaan pendapat dalam A. Invasi
B. Spionase
masyarakat yang tidak terkendali
C. Agresi militer
C. Munculnya gejolak yang akan D. Disintegrasi bangsa
mengancam integrasi nasional E. Konflik antargolongan
D. Indonesia menjadi bangsa yang
besar karena kekayaan yang 25. Suku A merupakan pendatang yang
melimpah hidup bersama suku B di suatu daerah.
E. Indonesia menjadi bangsa yang Suku B yang merupakan suku asli
disegani bangsa lain karena merasa terusik yang telah melanggar
kebesarannya sumpah adat di daerah suku B. Di
Indonesia yang terdiri dari banyak suku
hal seperti ini sering kali terjadi. Dan
kasus ini berpotensi menjadi ancaman E. Tuntutan zaman
dari dalam negeri, yakni...
A. Korupsi 31. Prilaku dalam kehidupan berbangsa
B. Narkotika dan beernegara yang mencerminkan
C. Konflik antarkelompok kecintaan terhadap tanah air adalah…
D. Penyelundupan barang
A. Menolak budaya asing
E. Penggantian idiologi Pancasila
B. Rajin belajar demi menjadi ilmuwan
26. Gaya hidup bermewah-mewah, C. Menganggap budaya asing lebih
pergaulan bebas, dan sikap individualis, rendah
merupakan contoh dari ancaman… D. Memperkenalkan seni daerah ke
A. Pilitik D. Sosial Budaya luar negeri
B. Ideologi E. Hankam E. Mengembangkan etnosentrisme
C. Ekonomi
32. Contoh perbuatan yang menunjukan
27. Ancaman bidang pilitik yang berasal penghormatan dan penghargaan atas
dari dalam negeri, berusaha keberagaman yang ada dalam
mengulingkan pemerintahan yang sah kehidupan bermasyarakat adalah….
disebut… A. Bertemen dengan yang seagama
A. Spionase D. Intervensi B. Membantu orang yang satu daerah
B. Invasi E. Intimidasi C. Mematuhi peraturan perundang-
C. Kudeta undangan
D. Tidak menganggu orang lain
28. Ancaman terhadap integrasi dari bidang beribadah
sosial yang berasal dari dalam negeri E. Tidak menolong orang yang beda
berupa… suku
A. Hedonisme
B. Konsumtif 33. Semua orang dapat berpertisipasi untuk
C. Individualisme menjaga keutuhan nasional. Bentuk
D. Kebodohan komitmen menjaga keutuhan nasional
E. Westernisasi dalam lingkungan sekolah adalah…
A. Siswa kelas X mengadakan
29. Aksi terror yang terjadi di Indonesia kunjungan ke kantor pengadilan
beberapa tahun terakhir ini merupakan B. Mengikuti pemilihan ketua kelas
ancaman dalam bidang…. secara tertib
A. Pilitik D. Sosial C. Tari mengembalikan buku ke
B. Ideologi E. Hankam perpustakaan
C. Ekonomi D. Toni berangkat sekolah pagi-pagi
E. Alia mengikuti ulangan semester
30. Kurangnya minat pasar dalam negeri
terhadap produk lokal adalah implikasi 34. Dalam kehidupan berbangsa dan
adanya ancaman yang datang dari…. bernegara diperlukan sikap saling
A. Pasar bebas menghormati dan tenggang rasa. Sikap
B. Masuknya pengaruh asing tenggang rasa merupakan bentuk
C. Ideologi liberal pelaksanaan asas wawasan nusantara
D. Gaya hidup yaitu…
A. Keadilan
B. Kejujuran B. Mengikuti ajaran wawasan nusantara
C. Solidaritas untuk menciptakan masyarakat yang
D. Kerja sama homogen
E. Kepentingan C. Mengutamakan kepentingan
masyarakat yang beragam
35. Konsep wawasan nusantara mencakup D. Meneladan para pembuat konsep
wadah, isi, tata laku. Pernyataan yang wawasan nusantara
memperlihatkan isi dari konsep E. Mengupayakan bangsa Indonesia
wawasan nusantara adalah…. lebih homogeny untuk persatuan dan
A. Setiap warganegara berhak kesatuan
membentuk organisasi politik
B. Sikap masyarakat sesuai dengan 39. Wawasan Nusantara merupakan cara
norma dalam pancasila pandang dan sikap bangsa Indonesia
C. Pemerintah menciptakan pelayanan mengenai diri dan lingkungannya
yang baik berdasarkan Pancasila dan UUD NRI
D. Penulisan peraturan dalam Tahun 1945. Tujuan dari wawasan
dokumen resmi kenegaraan nusantara tersebut adalah…
E. Presiden mengesahkan rancangan A. Menciptakan perdamaian dunia
Undang-undang B. Membantu meningkatkan posisi
Indonesia di mata Dunia
36. Kata “Wawasan “ dalam wawasan C. Meningkatkan nasionalisme
nusantara berasal dari kata “wawas” warganegara indonesia
yang memiliki arti… D. Menumbuhkan sikap taat warga
A. Menciptakan Negara pada pemerintah
B. Memandang E. Menambah kemampuan rakyat
C. Meneladani dalam menyelenggarakan
D. Merefleksi pemerintahan
E. Memiliki
40. Wawasan nusantara berfungsi sebagai
37. Perwujudan pelaksanaan dalam konsep pedoman bangsa Indonesia untuk…
wawasan nusantara dalam kehidupan A. Berprilaku sesuai nilai pancasila
berbangsa dan bernegara yaitu… B. Menciptakan tatanan Negara yang
A. Pertanggung jawaban presiden baik
kepada rakyat C. Menumbuhkan semangat
B. Pengangkatan mentri oleh presiden memperluas wilayah Negara
C. Pembentukan mahkamah konstitusi D. Bersikap sesuai asas-asas
D. Pemilihan presiden langsung kedaerahan masing-masing
E. Pelaksanaan sistem pemerintahan E. Menentukan keputusan Negara pada
masa yang akan dating
38. Sikap yang harus dikembangkan oleh
bangsa Indonesia di tengah 41. Para pemuda Indonesia sebaiknya
keanekaragaman bangsa yaitu… mengetahui manfaat mempelajari
A. Memandang keanekaragaman yang Wawasan Nusantara dalam bidang
dilandasi persatuan dan kesatuan pertahanan dan keamanan karena...
bangsa A. Negara lain tidak memiliki Wawasan
Nusantara
B. Dapat meningkatkan sikap bela C. Politik dan sosial budaya
negara para pemuda D. Sosial budaya dan ideologi
C. Indonesia kekurangan tentara untuk E. Pertahanan keamanan
menjaga kedaulatan negara
D. Konsep Wawasan Nusantara harus 45. Reog ponorogo yang diklaim sebagai
dihargai para pemuda Indonesia budaya Malaysia menyebabkan seluruh
E. Wawasan Nusantara berkedudukan warga Negara Indonesia meningkatkan
sebagai landasan operasional kewaspadaan untuk menjaga kesenian
bangsa daerah. Peristiwa tersebut menunjukan
hubungan antar gatra…
42. Perhatikan aspek-aspek dalam A. Ideologi dengan politik
wawasan nusantara berikut ini. B. Ekomoni dengan ideology
1. Letak dan bentuk geografis C. Politik dengan sosial
2. Politik D. Pertahanan keamannaan dengan
3. Keadaan dan kemampuan penduduk Ideologi
4. Pertahanan dan keamanan E. Sosial budaya dengan pertahanan
5. Sosial Budaya keamanaan
Aspek panca gatra ditunjukan oleh
nomor… 46. Tomi berasal dari Maluku karena orang
A. 1), 2), dan 3) tuanya di pindah tugaskan ke Lampung,
B. 1), 3), dan 4) maka Tomi pun harus pindah sekolah.
C. 2), 3), dan 5) Di sekolah baru teman – teman Tomi
D. 2), 4), dan 5) tidak membeda-bedakan meskipun
E. 3), 4), dan 5) Tomi berasal dari suku yang berbeda.
Contoh diatas implimentasi wawasan
43. Dalam aspek Trigatra, komposisi nusantara dalam bidang…
penduduk merupakan susunan A. Politik
penduduk berdasarkan… B. Ekonomi
A. Jenis kelamin, pendidikan, dan C. Keamanan
lapangan kerja D. Pertahanan
B. Usia, jenis kelamin, dan lapangan E. Sosial budaya
kerja
C. Mobilitas, natalitas, dan mortalitas 47.Kematian adalah salah satu faktor yang
D. Mortalitas, fertilisasi, dan migrasi memengaruhi jumlah penduduk. Dalam
E. Usia, jenis kelamin, dan agama aspek trigatra kematian penduduk
dikenal dengan…
44. Sebelum pelaksanaan pemilu selalu A. Mortalitas
diawali dengan kampanye oleh setiap B. Mobilitas
partai maupun calon yang maju dalam C. Natalitas
pemilu. Tidak jarang menampilkan D. Fertilitas
kebudayaan daerah, untuk menarik E. Migrasi
simpati para pemilih. Hal tersebut
menunjukan hubungan antar gatra 48. Pelajar dapat berperan dalam wawasan
yaitu… nusantara dengan cara memelihara
A. Ideologi dan politik demokrasi. Upaya memelihara
B. Ekonomi dan ideologi
demokrasi yang dapat dilakukan pelajar sama
yaitu… E. Kejujuran, keadilan dan kerja sama
A. Rajin membaca di perpustakaan
B. Beribadah dengan Rajin di sekolah 50. Wujud solidaritas dalam wawasan
C. Mengerjakan tugas dengan baik nusantara antar sesama di lingkungan
D. Melaksanakan pemilihan ketua masyarakat…
OSIS A. Membantu korban longsor
E. Menjadi anggota partai politik B. Memberi contekan jawaban ujian
C. Meminjamkan pensil kepada teman
49. Asas wawasan nusantara menjadi D. Mengerjakan tugas piket
pedoman bangsa Indonesia untuk E. Menjenguk teman sekelas yang
bertindak dan bersikap. Asas wawasan sedang sakit
nusantara antara lain….
A. Kejujuran, kepentingan yang sama,
dan kewibawaan
B. Kemandirian, kekeluargaan, dan
kewibawaan
C. Kekeluargaan, keadilan dan
kesetiaan ###Selamat Mengerjakan###
D. Kemandirian, keadilan, dan kerja

Anda mungkin juga menyukai