Anda di halaman 1dari 1

Kakek Gus Dur dari pihak ibu adalah Kiai Bisri Syansuri, yang juga dieknal aktif dalam

pergerakan
Nasional. Kiai Bisri Syansuri yang lahir pada September 1886 di Pati Jawa Tengah, merupakan salah
seorang tokoh kunci lahirnya NU. Pada tahun 1917, ia mendirikan pesantren di desa Denanyar yang
terkenal seperti pesantren Tambakberas dan pesantren Tebuireng.

Anda mungkin juga menyukai