Anda di halaman 1dari 8

MODUL

HOT POTATOS
1. Pengantar
Hot Potatos merupakan aplikasi yang bisa kita gunakan untuk mempersiapkan Quiz di Learning
Management System secara off line, artinya kita bisa mempersiapkan quiz tanpa terhubung
dengan Learning Management System.
Soal – soal yang kita persiapakan ini nantinya akan kita import ke dalam Learning Management
System untuk selanjutnya bisa kita gunakan untuk membuat bank soal di Learning Management
System.

2. Install Hot Potatos


Klik pada file master install

Pilih bahasa yang akan di gunakan untuk install

Selanjutnya klik tombol OK

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 1
Klik tombol Next untuk melanjutkan

Pilih pada I accept the agreement, kemudian klik tombol Next.

Selanjutnya klik tombol Next untuk melanjutkan

Pilih folder tempat install kemudian klik Next untuk melanjutkan.

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 2
Isikan nama untuk shortcut , kemudian klik Next untuk melanjutkan

Pilih Additional Icon, kemudian klik Next untuk melanjutkan

Aplikasi sudah siap di install klik pada Install utuk melanjutkan

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 3
Tunggu Proses instalasinya

Hot Potatos telah selesai di install.

3. Membuat soal / quiz dengan Hot Potatos


Untuk mengakses atau membuka aplikasi Hot Potatos bisa kita lakukan dengan cara klik pada
Icon di Desktop

Atau dengan cara klik tombol start – Hot Potatos – Hot Potatos.

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 4
Klik pada Hot Potatos

Dalam tutorial ini kita akan membuat soal pilihan ganda yang akan kita siapkan untuk bisa di
import di Learning Management System.

Klik pada JQuiz untuk memulai membuat soal pilihan ganda.

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 5
Tampilan di atas merupakan halaman yang akan kita gunakan untuk membuat soal – soal pilihan
ganda.
Contoh pengisiannya seperti di bawah ini.

Dalam membuat pertanyaan dan jawaban di sini kita tidak perlu memberikan nomor, karena
nomor akan di berikan secara otomatis.

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 6
Untuk menghindari kehilangan data yang sudah kita buat maka sebelum melanjutkan
pembuatan soal ini akan lebih baik kalau kita simpan.

Klik Icon Save atau klik menu File – Save

Pilih direktori di mana soal – soal ini akan di simpan, kemudian klik pada tombol Save

SDP_SMK_TIK/PRIS P | Page 7
Berikutnya untuk menambahkan soal yang kedua dan seterusnya klik pada tombol

Berikutnya akan tampil halama kosong untuk menambahkan soal – soal berikutnya.

Jangan lupa untuk menyimpan semua perubahan yang kita lakukan.


Dan ulangi penambahan soal ini sampai semua soal masuk seluruhnya.

Setelah semua soal kita masukkan kita bisa melihat file hasil penyimpanan kita seperti dibawah
ini

File ini yang nantinya akan kita import ke dalam Learning Management System
4. Import Quiz/ soal – soal ke dalam Learning Management System
Untuk meng-import soal – soal yang sudah kita buat, kita harus memilih mate pelajaran yang
akan kita tambahkan bank soalnya.

MPBTIK2010 | Maryanto Page 8

Anda mungkin juga menyukai