Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
Rahmat dan HidayahNya kepada kami, sehingga dapat menyelesaikan karya ilmiah ini.

Kami menyadari Makalah ini masih sangat jauh dari kesempurnaan dalam penyusunan maupun
pengkajian baik isi maupun bentuk penulisannya, karena keterbatasan pengetahuan yang kami
miliki. Oleh karena itu kami mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan makalah ini.

Tujuan penulisan makalah ini untuk mengetahui dan mempelajari materi tentang Iman kepada
kitab-kitab Allah SWT di dalam Mata kuliah Agama Islam. Pada kesempatan ini kami ingin
menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu hingga selesainya
penulisan makalah ini.

Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan karunianya kepada kita semua, dan
akhirnya mudah-mudahan makalah ini walaupun sederhana dapat bermanfaat bagi kami
khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya.

Amiin ya robbal ‘alamin.

Jambat Akar, Agustus 2020

Penulis

Anda mungkin juga menyukai