Anda di halaman 1dari 4

DAFTAR TILIK MENGATUR POSISI FOWLER

NILAI
LANGKAH
NO 0 1 2

1. PERSIAPAN ALAT
1. Bantal beberapa buah atau sandaran
2. Tempat tidur khusus

2. PERSIAPAN KLIEN
1. Klien diberi penjelasan tentang tindakan yang akan
dilakukan
2. Pastikan bahwa klien membutuhkan sikap fowler
3. Observasi kondisi klien sebelum mengubah posisi
3. PROSEDUR KERJA
1. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan
2. Cuci tangan
3. Dudukkan pasien
4. Berikan sandaran pada tempat tidur pasien atau atur
tempat tidur, untuk fowler (90 derajat)
5. Alat-alat dibereskan dan pasien dirapikan
6. Cuci tangan
4. SIKAP
Sopan dan teliti
5. KOMUNIKASI
Komunikasi sebelum, selam melakukan prosedur
tindakan
6. DOKUMENTASI
Observasi klien dan dicatat hasil tindakan

Nilai batas lulus = 75%


Nilai = Nilai yang didapat X 100%
(Jumlah aspek yang dinilai x 2)

Clinical Instruktur/CI

…………………………

DAFTAR TILIK MENGATUR POSISI SIM


NILAI
NO LANGKAH 0 1 2

1. PERSIAPAN ALAT
2. Bantal 1 buah

2. PERSIAPAN KLIEN
1. Klien diberi penjelasan tentang tindakan yang akan
dilakukan
2. Pastikan bahwa klien membutuhkan sikap sim
3. Observasi kondisi klien sebelum mengubah posisi
3. PROSEDUR KERJA
1. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan
2. Cuci tangan
3. Pasien dalam keadaan berbaring, kemudian miringkan ke
kiri dengan posisi badan setengah telungkup dan kaki
kiri lurus. Kaki kanan ditekuk dan dialasi bantal
4. Tangan kiri diatas kepala atau dibelakang punggung dan
tangan kanan diatas tempat tidur
5. Bila pasien miring ke kanan dengan posisi badan
setengah telungkup dan kaki kanan lurus, lutut, dan kaki
kiri ditekuk dan dialasi bantal
6. Tangan kanan diatas kepala atau dibelakang punggung
dan tangan diatas tempat tidur
7. Pasien dirapikan
8. Cuci tangan
4. SIKAP
Sopan dan teliti
5. KOMUNIKASI
Komunikasi sebelum, selama melakukan prosedur tindakan
6. DOKUMENTASI
Observasi klien dan dicatat hasil tindakan

Nilai batas lulus = 75%


Nilai = Nilai yang didapat X 100%
(Jumlah aspek yang dinilai x 2)

Clinical Instruktur/CI

…………………………

DAFTAR TILIK MENGATUR POSISI TRENDELENBURG


NILAI
NO LANGKAH 0 1 2

1. PERSIAPAN ALAT
2. Bantal beberapa buah
3. Tempat tidur khusus

2. PERSIAPAN KLIEN
1. Klien diberi penjelasan tentang tindakan yang akan
dilakukan
2. Pastikan bahwa klien membutuhkan sikap
trendelenburg
3. Observasi kondisi klien sebelum mengubah posisi
3. PROSEDUR KERJA
1. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan
2. Cuci tangan
3. berikan bantal dibawah kaki dan lipatan lutut
4. atau Berikan balok penopang pada bagian kaki
tempat tidur atau atur tempat tidur khusus dengan
meninggikan bagian kaki pasien
5. Pasien dirapikan
6. Cuci tangan
4. SIKAP
Sopan dan teliti
5. KOMUNIKASI
Komunikasi sebelum, selama melakukan prosedur
tindakan
6. DOKUMENTASI
Observasi klien dan dicatat hasil tindakan

Nilai batas lulus = 75%


Nilai = Nilai yang didapat X 100%
(Jumlah aspek yang dinilai x 2)

Clinical Instruktur/CI

…………………………
DAFTAR TILIK MENGATUR POSISI SEMI FOWLER

NILAI
LANGKAH
NO 0 1 2

1. PERSIAPAN ALAT
1. Bantal beberapa buah atau sandaran
2. Tempat tidur khusus

2. PERSIAPAN KLIEN
1. Klien diberi penjelasan tentang tindakan yang akan
dilakukan
2. Pastikan bahwa klien membutuhkan sikap semi fowler
3. Observasi kondisi klien sebelum mengubah posisi
3. PROSEDUR KERJA
1. Jelaskan Prosedur yang akan dilakukan
2. Cuci tangan
2. Dudukkan pasien
3. Berikan sandaran pada tempat tidur pasien atau atur
tempat tidur, untuk posisi semifowler (30 – 45 derajat)
4. Alat-alat dibereskan dan pasien dirapikan
5.Cuci tangan
4. SIKAP
Sopan dan teliti
5. KOMUNIKASI
Komunikasi sebelum, selam melakukan prosedur
tindakan
6. DOKUMENTASI
Observasi klien dan dicatat hasil tindakan

Nilai batas lulus = 75%


Nilai = Nilai yang didapat X 100%
(Jumlah aspek yang dinilai x 2)

Clinical Instruktur/CI

…………………………

Anda mungkin juga menyukai