Anda di halaman 1dari 6

11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika

 PAGES    

 fisika  CATEGORY

pembahasan soal RLC arus dan KSM FISIKA 2019 (Soal, jawaban DOWNLOAD SOAL UN 2019 / SOAL USBN S
tegangan AC part 1/2 dan pembahasan) - part 1 2020 PDF (SEMUA MAPEL) dan pembahas

 fisika soal dan pembahasan fisika

LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan)


 fsm  February 10, 2017     

LISTRIK DINAMIS
1. Jika arus 4 ampere mengalir dalam kawat yang ujung-ujungnya berselisih potensial12 volt, maka besar muatan tiap menit yang mengalir melalui
kawat….
a. 4 coulomb             d. 120 coulomb
b. 12 coulomb           e. 240 coulomb
c. 60 coulomb
jawab:
I = q/t
4=q/t
Q = 4.60 = 240 Coulomb

2. Grafik di bawah menunjukkan kuat arus yang mengalir dalam suatu hambatan R, sebagai fungsi waktu. Banyaknya muatan listrik yang mengalir
dalam hambatan tersebut selama 5 sekon pertama adalah ... (coulomb)

a. 8
b. 10
c. 14
d. 18
e. 20
jawab: D

banyaknya muatan yang mengalir samadengan luas bangun dibawah grafik


luas bangun = trapesium + persegi panjang
Q = ½ (a+b) .t + p.l = ½ (5+3). 2 + 5.2 = 18

3. Dari percobaan hubungan tegangan(V) dengan kuat arus (I) pada resistor, dihasilkan grafik V–I pada gambar di bawah. Jika V = 5,0 volt, maka
besar kuat arus yang mengalir adalah ....

a. 5 mA
b. 10 mA
c. 20 mA
d. 40 mA
e. 35 mA

jawab: D

https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 1/6
11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika
0,02 x 2 = 0,04 A = 40 mA

4. Resistansi kawat jaringan listrik akan meningkat pada siang hari yang terik sebab:
(1) Kawat menjadi lebih panjang
(2) Arus listrik menurun pada siang hari
(3) Hambat jenis kawat meningkat
(4) Luas tampang lintang kawat membesar
Pernyataan yang benar adalah ....
a. (1), (2) dan (3)                         d. (4)
b. (1) dan (3)                   e. semua
c. (2) dan (4)
jawab: B
1 dan 3

5. Sebuah baterai dihubungkan dengan resistor akan menghasilkan arus 0,6 A. Jika pada rangkaian ditambahkan sebuah resistor 4,0 ohm yang
dihubungkan seri dengan resistor pertama maka arus akan turun menjadi 0,5 A. Gaya gerak listrik(ggl) baterai (dalam volt) adalah ....
a. 4                     c. 6                  e. 24
b. 5                     d. 12
jawab: D

6. Perhatikan gambar rangkaian di samping. Jika sumber arus 18 V dengan hambatan dalam 1 Ω, maka beda potensial titik a dan b adalah....

      a. 10 volt
b. 15 volt
c. 20 volt
d. 30 volt
e. 40 volt
jawab:

7. Sebuah galvanometer yang hambatannya 50 ohm akan mengalami simpangan maksimum jika dilalui arus 0,01 A. Agar dapat digunakan untuk
mengukur tegangan hingga 100 V, maka harus dipasang ....
a. Hambatan muka sebesar 9.950 ohm
b. Hambatan muka sebesar 5.000 ohm
c. Hambatan cabang sebesar 9.950 ohm
d. Hambatan cabang sebesar 5.000 ohm
e. Hambatan muka dan hambatan dalam masing-masing sebesar 2.500 ohm
jawab:

8. Sebuah amperemeter mempunyai hambatan 18 ohm dan berdaya ukur 10 m A. Agar daya ukur amperemeter meningkat menjadi 100 m A, harus
dipasang hambatan ....

https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 2/6
11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika
a. 0,8 ohm seri dengan amperemeter
b. 0,8 ohm paralel dengan amperemeter
c. 2,0 ohm seri dengan amperemeter
d. 2,0 ohm paralel dengan amperemeter
e. 8,0 seri dengan amperemeter
jawab:

part 1/3
soal selanjutnya:

LISTRIK DINAMIS (part 1/3)


LISTRIK DINAMIS (part 2/3)
LISTRIK DINAMIS (part 3/3)

 soal dan pembahasan fisika

No related post available

NEXT PREVIOUS
LISTRIK DINAMIS PART 2 (soal dan pembahasan) KINETIK GAS DAN TERMODINAMIKA (soal dan pembahasan)

About fsm
Author Description here.. penulis pernah belajar fisika dikampus, pernah mencoba banyak profesi, labuhan terakhir saat ini sedang menikmati
aktivitas menjadi guru fisika di Sekolah dan LBB.

 NO COM M ENTS: WRITE KOMENTAR

Enter your comment...

Comment as: Juhardi Syawal Sign out

Publish Preview Notify me

DMCA

DMCA PROTECTED

BLOG ARCHIVE

February (3)

Subscribe to Newsletter
Enter your Email

Submit 
https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 3/6
11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika

Popular Posts Comments Category

JAWABAN DAN PEMBAHASAN


USBN FISIKA 2017 JAWA TIMUR

SOAL DAN PEMBAHASAN USBN 2019, 2018


dan 2017 SMA

SOAL DAN PEMBAHASAN UN


FISIKA 2018 SMA

SOAL DAN PEMBAHASAN


MOMEN GAYA (TORSI) DAN
MOMEN INERSIA

SOAL DAN PEMBAHASAN


KESETIMBANGAN BENDA
TEGAR DAN TITIK BERAT

FISIKA USBN 2018 (soal dan


pembahasan)


https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 4/6
11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika

SEARCH THIS BLOG

Search

FOLLOW BY EMAIL

Email address... Submit

© Copyright 2015 fisika. Designed by Bloggertheme9 | Distributed By Gooyaabi Templates. Powered by Blogger.


https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 5/6
11/16/2019 LISTRIK DINAMIS PART 1 (soal dan pembahasan) - fisika


https://fisikasekolahmadrasah.blogspot.com/2017/02/listrik-dinamis-soal-dan-pembahasan_10.html 6/6

Anda mungkin juga menyukai