Anda di halaman 1dari 5

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

PRAJABATAN

SOAL UJIAN
GOL. III

MATA DIKLAT : NASIONALISME

PEMERINTAH PROVINSI BALI


BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
TAHUN 2015
PEMERINTAH PROVINSI BALI
BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PROVINSI BALI

PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL UJIAN

1. Tulislah nama lengkap, nomor absen, serta tanda tangan pada lembar kertas
jawaban yang telah disediakan.
2. Peserta ujian tidak diperkenankan menulis atau mencorat coret lembar soal
ujian.
3. Peserta ujian tidak diperkenankan membuka buku atau catatan, serta tidak
boleh bekerja sama dengan peserta ujian lainnya. Selama ujian berlangsung,
ponsel (HP) agar dinonaktifkan.
4. Tulislah jawaban soal ujian pada lembar kertas jawaban yang telah disediakan.
5. Jawablah soal-soal ujian sesuai dengan petunjuk atau perintah mengerjakan soal.
6. Bila peserta ujian ingin memperbaiki jawaban yang salah, khususnya untuk soal
multiple choices (pilihan ganda) dapat dilakukan dengan cara melingkari jawaban
yang salah dan diganti dengan jawaban yang dianggap benar, dengan cara sbb :

Contoh : Jawaban a yang dianggap salah. Jawaban yang diperbaiki (dianggap benar)
1 a b c d
7. Waktu yang disediakan untuk menjawab seluruh soal adalah 135 menit.
8. Bagi peserta diklat yang telah selesai menjawab soal-soal ujian dipersilahkan
meninggalkan ruangan ujian. Soal dan lembar jawaban ditinggalkan di atas meja.
8. Peserta diklat tidak diperkenankan membawa pulang soal ujian.

”Selamat bekerja semoga sukses”

Materi : Nasionalisme
Tes Pilihan Ganda

1. Arti Nasionalisme sebagai paham kebangsaan, seperti :


a. Mengembangkan nilai-nilai perjuangan bangsa yang dilandasi oleh jiwa tekad,
dan semangat kebangsaan
b. Bertindak secara teratur, menyeluruh, terpadu, dan berlanjut yang dilandasi
oleh kecintaan pada tanah air
c. Mampu menunjukan identitas nasional dan kepribadian bangsa Indonesia
d. Semua benar
2. Apa pentingnya memiliki jiwa nasionalisme dalam kehidupan bangsa dan
negara?
a. Meningkatkan rasa cinta tanah air
b. Menjadi bangsa yang maju dan modern,aman,damai,adil&sejahtera
c. Menjaga persatuan dan kesatuan
d. a,b dan c benar
3. Sikap nasionalisme seperti apakah yg bisa kita terapkan pada era sekarang?
a. Menempatkan persatuan – kesatuan, kepentingan dan keselamatan bangsa
dan negara di atas kepentingan pribadi atau kepentingan golongan
b. Menunjukkan sikap rela berkorban demi kepentingan Bangsa dan Negara.
c. Bangga sebagai bangsa pluralis
d. a dan b benar
4. Jika kebijakan publik yang dikeluarkan oleh pemerintah daerah tidak sesuai
dengan keinginan masyarakat daerah, maka dikhawatirkan akan menimbulkan
masalah…
a. Munculnya kelompok atau golongan tertentu untuk bertindak memperkokoh
keadaan daerah.
b. Masyarakat tidak akan patuh terhadap kebijakan publik
c. Masyarakat tetap akan menjalankan kebijakan publik
d. Masyarakat menuntut adanya pergantian kepala daerah
5. Dibawah ini adalah pernyataan yang menunjukkan konsekuensi akibat
ketidakaktifan masyarakat dalam perumusan dan pelaksanaan kebijakan publik,
kecuali:
a. Kebijakan publik yang dibuat tidak sesuai dengan kepentingan masyarakat
b. Kebijakan publik menguntungkan kelompok atau golongan tertentu
c. Kebijakan publik dapat dimanfaatkan oknum-oknum yang tidak bertanggung
jawab
d. Kebijakan publik yang dikeluarkan dapat mengayomi masyarakat

Soal B - S
6. Nasionalisme dapat diartikan sebagai paham kebangsaan, seperti
mengembangkan rasa cinta kepada tanah air dan bangsa = B
7. Nasionalisme adalah perasaan satu keturunan, senasib, sejiwa dengan bangsa dan
tanah airnya. Nasionalisme yang dapat menimbulkan perasaan cinta kepada tanah
air disebut jiwa propatria
8. Bangsa Indonesia yakin bahwa Pancasila tidak akan berbenturan dengan proses
globalisasi, sebab sebagai idiologi terbuka Pancasila mampu menyerap semua
perkembangan sesuai jamannya.
9. Semuanya berkut ini ada di sumpah pemuda,antaralain : menjunjung tinggi negara
dan kesatuan, mencintai produk dalam negeri, membela bangsa dan Negara lain
10. Menurut saya sepak bola atau olahraga lainya, juga bisa mempersatukan
semangat Nasionalisme masyarakat di tengah kemerosotan kinerja pemerintah
dalam membangun negara kita
11. Dalam mengimplementasikan nilai-nilai ketuhanan, kita perlu mendudukan
Pancasila secara professional
12. Dalam Negara, kesejhteran social; yang dituntut bukanlah penghapusan hak milik
pribadi tetapi fungsi social dari hak milik pribadi
13. Pegawai ASN menyadari dirinya sebagai bagian dari birokrasi yang melayani
keprntingan public yang berorientasi pada kepuasan personal
14. Sistem birokrasi yang professional dibangun berdasarkan kompetensi dan
kompetisi bukan berdasarkan kepentingan sesaat
15. Kunci membangun Negara modern dan demokratis bukan pada ada tidaknya
pemisah antara Negara dan agama.

MENJODOHKAN

16. Nilai-nilai dasar yang terkandung dalam Pancasila a. Pedoman dalam


sebagai dasar negara bersifat... penyelenggaraan
17. Sebagai dasar Negara,Pancasila merupakan… Negara
18. Sejak arus globalisasi bergulir, solidaritas masyarakat b. Lokal
mulai pudar. Hal itu disebabkan karena pengaruh c. Informasi
globalisasi terutama dalam bidang… d. Pasal 27 ayat(3)
19 Dasar hukum kewajiban membela negara bagi setiap UUD 1945
warga negara adalah... e. Membeli produk
dalam negeri
20 Sebagai ASN kita harus pandai… f. Menciptakan
inovasi yang
bermanfaat

Jawaban : Nasionalisme
Pilihan Ganda B-S
1. d 6. B
2. d 7. B
3. b 8. B
4. d 9. S
5. d 10. B
B–S Menjodohkan
11. S 16. b
12. B 17. a
13. S 18. c
14. B 19. d
15.B 20. f

Anda mungkin juga menyukai