Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA DISKUSI SISWA

(LKPD)

Judul : Monera-ArchaeBacteria (Bakteri Kuno)

Mata Pelajaran : Biologi

Kelas/Semester :

Alokasi Waktu : 1 x 45 Menit

Kelompok /Nama Anggota :

A. Petunjuk Belajar
1. Bacalah informasi singkat dibawah ini!
2. Bacalah informasi tambahan mengenai materi virus dari buku paket
3. Lakukan kegiatan sesuai dengan langkah kerja!

B. Kompetensi Dasar

3.5 Mengidentifikasi struktur, cara hidup, reproduksi dan peran bakteri dalam kehidupan

C. Indikator

3.5.1 Menjelaskan ciri-ciri archebacteria dan eubacteria

3.5.2 Membedakan ciri-ciri archebacteria dan eubacteria.

3.5.3 Menjelakan cara mengisolasi bakteri.

3.5.4 Menjelaskan cara perkembangbiakan bakteri.

Hal. 1
3.5.5 Menjelaskan berbagai peranan bakteri yang menguntungkan/merugikan dalam
kehidupan

D. Tujuan
1. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan ciri-ciri umum Monera & ciri-ciri
khusus Archaebacteria
2. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan 3 kelompok dari Archaebacteria
3. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan reproduksi Archabacteria secara
seksual & aseksual

E. Informasi Pendukung
Archaebacteria
Selama bertahun-tahun, archaebacteria digolongkan sebagai bakteri. Seperti
bakteri, archaebacteria tidak memiliki nukleus dan organel terikat membran, dan oleh
karena itu termasuk sel-sel prokariotik. Namun, ketika ilmuwan membandingkan DNA dari
kedua prokariota ini, mereka menemukan bahwa ada perbedaan yang jelas. Mereka
menyimpulkan bahwa harus ada dua jenis yang berbeda dari prokariota, yang mereka
namakan archaebacteria dan bakteri.
Meskipun kedua kelompok ini mungkin tampak serupa, archaebacteria memiliki
banyak ciri yang membedakan mereka dari eubacteria, diantaranya sebagai berikut:

Perbedaan Archaebacteria Eubacteria


membran inti prokariotik prokariotik
dinding sel pseudomurin peptidoglikan
lipid membran hidrokarbon hidrokarbon tak
plasma bercabang bercabang
RNA
banyak jenis satu jenis
polimerase
protein histon
(penggulung ada tidak ada
DNA)
respon pertumbuhan pertumbuhan
antibiotik tidak terhambat terhambat

Meskipun archaebacteria dan bakteri berbagi beberapa perbedaan mendasar,


mereka masih serupa dalam banyak cara:

Hal. 2
1. Mereka berdua adalah, organisme bersel tunggal mikroskopis yang bisa datang dalam
berbagai bentuk (Gambar di bawah).
2. Keduanya archaebacteria dan bakteri memiliki kromosom sirkuler tunggal DNA dan
tidak memiliki organel terikat membran.
3. Seperti bakteri, archaebacteria dapat memiliki flagela untuk membantu gerakan.

Seperti bakteri, reproduksi archaebacteria adalah aseksual. Archaebacteria dapat


mereproduksi melalui pembelahan biner, di mana sel induk membelah menjadi dua sel
anak yang identik secara genetik. Archaebacteria juga dapat bereproduksi secara aseksual
melalui tunas dan fragmentasi, di mana potongan-potongan sel pecah dan membentuk
sel baru, juga memproduksi organisme identik secara genetik.

F. Alat dan Bahan


1. Alat tulis
2. Buku paket biologi dan sumber belajar lainnya

G. Langkah Kerja
1. Duduklah bersama dengan teman satu kelompokmu
2. Diskusikan bersama kelompok kalian mengenai pertanyaan dibawah ini.

Hal. 3
Jawablah pertanyaan dibawah ini!

1. Yang seringkali kita ketahui bahwa bakteri & archaebacteria bisa melangsungkan
reprosuksi aseksual melalui pembelahan diri. Sedangkan pada Archaebacteria kita masih
belum tahu pasti reproduksi seksualnya seperti apa dibandingkan Eubakteria. Jadi,
Jelaskanlah 2 macam perantara reproduksi seksual dari Archaebacteria ? (Skor 20 disetiap
opsi yang dijawab).
Jawab:
a. Tunas

b. Fragmentasi

2. Berikanlah contoh Archaebacteria didalam tabel yang telah disediakan! Untuk Penamaan
Jenis Archaebacteria harus digaris bawahi jika itu ditulis tangan. Kalimat awal diberi huruf
Kapital, & kalimat terakhir huruf kecil semua, Kecuali Sp. tidak digaris bawahi jika ditulis
tangan dan awal huruf kalimatnya itu Kapital (Skor 10 )
Jawab:
No. Jenis Archaebacteria Habitat Klasifikasi/Kelompok
1. Methanobacterium Sp. Kotoran Hewan/Sampah Methanogen
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Hal. 4
10.
11.

Kesimpulan:
Berilah kesimpulan berdasarkan hasil diskusi dan tujuan secara singkat padat dan jelas (Skor
25)

Hal. 5
(TTS) Teka-Teki Silang ArchaeBacteria
Isilah teka-teki silang dibawah ini dengan seksama. Serta, isilah kolom yang kalian anggap mudah di isi, & jika mengalami kesulitan maka tinggalkanlah.
Gunakanlah pensil untuk mengantispidasi adanya kesalahan dalam pengisian teka-teki silang dibawah ini. (Setiap pertanyaan yang bisa kalian jawab diberi skor
2).

4 5

8 9

10 11 12

13 14 15

16

17 18 19

20 21

22

23

24

25

Mendatar Menurun
4. Terdiri 1 sel tunggal 1. Hidup berkoloni
7. Alat gerak 2. Terdiri dari 2 Domain yang dipecah menjadi 2 Kingdom
9. RNA Polimerase 3. Bakteri yang hidup di mata air sulfur (sumber air panas)
13. Pembelahan biner, tunas, dan fragmentasi 5. Alat reproduksi
14. Dilihat menggunakan mikroskop 6. Hidup di salinitas tinggi
20. Bakteri purba 8. Kadar garam
21. Sintesis protein 10. Kondisi habitat
22. Bakteri yang menghasilkan metana 11. Lapisan pelindung dan pemberi bentuk
23. bakteri pembusuk sampah dan kotoran hewan 12. Tidak membutuhkan Oksigen
25. Peptidoglikan dalam dinding sel 15. Tidak memiliki membran inti
16. Bakteri di lingkungan panas
17. Hidup tanpa Oksigen sama sekali
18. Pengatur transportasi zat dari luar ke dalam sel
19. Respon terhadap antibiotik
24. Umumnya dapat menyebabkan penyakit

Anda mungkin juga menyukai