Anda di halaman 1dari 6

ENERGY CONVERTION STUDY PROGRAM

PROGRAM DEVELOPMENT TERM OF REFERENCE


TPSDP Sector Project ADB Loan No: 1792-INO

MAIN ACTIVITY : Improvement of the student ability in entrepreneurship


SUB ACTIVITY : Internship in small and medium enterprices

Background Pelaksanaan metode pengajaran kewirausahaan yang


dilakukan oleh staf pengajar Program studi teknik
Konversi Energi pada saat ini, pelaksanaanya
dirasakan belum menyentuh substansi yang paling
mendasar dari Tujuan Pengajaran tersebut : yaitu
membentuk mahasiswa-mahasiswa yang berjiwa
wirausaha.
Hal ini dapat dilihat dari kurangnya minat mahasiswa
untuk mencari dan menentukan peluang usaha
mandiri

Objectives Untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan


kewirausahaan, baik usaha kecil maupun menengah
bagi tenaga pengajar, sehingga dapat
menerapkannya pada mahasiswa untuk meningkatkan
kemampuan mahasiswa dalam kewirausahaan
utamanya kegiatan usaha yang berhubungan dengan
Program Studi Teknik Konversi Energi

Output Hasil yang diharapkan dari kegiaatan ini :


 Tenaga pengajar yang dilatih diharapkan dapat
memahami dan mengetahui seluk beluk dunia usaha
baik kecil maupun menengah terutama yang
berhubungan dengan Program Studi Teknik Konversi
Energi.
 Tenaga pengajar yang dilatih diharapkan mampu
mengelolah jenis usaha kecil dan menengah secara
efisien dan handal serta dapat berkompetisi secara
regional, nasional maupun internasional yang
mengarah pada pasar bebas.
 Tenaga pengajar yang dilatih diharapkan dapat
melihat dengan jeli peluang-peluang bisnis yang
berhubungan dengan Program Studi Teknik Konversi
Energi.
 Tenaga pengajar yang dilatih dapat membimbing
mahasiswa dalam mengembangkan dan
meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam

1
berwirausaha utamanya bidang usaha yang
berhubungan dengan Program Studi Teknik Konversi
Energi.

Target Institution

Tempat Pelaksanaan : Lokasi Pelatihan ini diharapkan dilaksanakan di


Politeknik Manufaktur (POLBAN) , Bandung

Waktu Pelaksanaan : Kegiatan ini direncanakan berlangsung selama 1


(satu) bulan ( April, 2005)

Peserta Pelatihan : Tenaga pengajar yang diikutkan pada Pelatihan ini


adalah :
Nama : Ir.Chandra Bhuana, MT
Nip : 131 964 666
Jabatan : Staf Pengajar Program Studi Teknik Konversi
Energi

Biaya Total anggaran yang akan dialokasikan untuk


pelatihan ini adalah Rp. 7,000,000,- (Tujuh Juta
Rupiah) yang terdiri dari :

Tot. Unt.cost Total


Komponen Unit
unit (Rp) (Rp)
Tuition Fee (at cost) Rp/Month 1 2,250,000 2,250,000
Insurance Package 1 250,000 250,000
Living Allowance Rp/Month 1 2,500,000 2,500,000
Airplane Tickect (Round Trip) Package 1 2,000,000 2,000,000
Total 7,000,000

2
ENERGY CONVERTION STUDY PROGRAM
PROGRAM DEVELOPMENT TERM OF REFERENCE
TPSDP Sector Project ADB Loan No: 1792-INO

MAIN ACTIVITY : Improvement of the student ability in entrepreneurship


SUB ACTIVITY : To encourage the teachers in improving their teacher method
in entrepreneurship

Background Pelaksanaan metode pengajaran kewirausahaan yang


dilakukan oleh staf pengajar Program Studi Teknik
Konversi Energi pada saat ini, pelaksanaanya
dirasasakan belum menyentuh substansi yang paling
mendasar dari tujuan pengajaran tersebut, yaitu
membentuk mahasiswa-mahasiswa yang berjiwa
wirausaha.
Hal ini dapat dilihat dari kuranngnya minat mahasiswa
untuk mencari dan menemukan peluang usaha
mandiri dalam bentuk usaha kecil maupun menengah
yang sifatnya umum maupun yang khusus dalam
bidang Teknik Konversi Energi.
Berdasarkan kondisi diatas, maka dipandang perlu
untuk meningkatkan metode pengajaran
kewirausahaan bagi staf, sehingga nantinya tujuan
mendasar dari pengajaran kewirausahaan dapat
dicapai. Pengukuran/parameter peningkatan ini
dicapai dengan semakin meningkatnya minat
mahasiswa untuk menjadi wirausaha yang mandiri
dan dapat berkompetisi secara sehat dan handal
ditingkat regional, nasional maupun pasar bebas
internasional.

Objectives To improve the teaching methods in teaching


entrepreneurship subject.

Output Hasil yang diharapkan dari kegiaatan ini :


 Staf pengajar mempunyai gambaran yang jelas
tentang arah kurikulum pengajaran kewirausahaan
bagi mahasiswa.
 Meningkatnya metode mengajar kewirausahaan bagi
staf pengajar, sehingga diharapkan :
1. Mahasiswa lebih mengenal dan mengetahui jenis
usaha kecil dan menengah serta dunia usaha pada
umumnya.

3
2. Mahasiswa memiliki gambaran yang jelas
mengenai jenis usaha kecil dan menengah.
3. Mahasiswa termotivasi untuk menggeluti dunia
wirausaha terutama usaha kecil dan menengah
sehingga nantinya dihasilkan usahawan-usahawan
yang muda dan mempunyai daya saing yang
tinggi.

Target Institution

Peserta Kursus Peserta kursus singkat ini terdiri dari staf pengajar
Program Studi Teknik Konversi Energi Politeknik
Negeri Ujungpandang, yang studinya berhubungan
dengan pengembangan kewirausahaan.

Tempat Pelaksanaan : Pelaksanaan Kursus Singkat ini diharapkan


berlangsung di Politeknik Negeri Ujungpandang,
Makasssar.

Waktu Pelaksanaan : Kegiatan ini direncanakan berlangsung selama 3


(tiga) hari ( ……………, 2005)

Biaya Total anggaran yang akan dialokasikan untuk


pelatihan ini adalah Rp. 10,000,000,- (Sepuluh Juta
Rupiah) yang terdiri dari :

Tot. Unt.cost Total


Komponen Unit
unit (Rp) (Rp)

Total

4
ENERGY CONVERTION STUDY PROGRAM
PROGRAM DEVELOPMENT TERM OF REFERENCE
TPSDP Sector Project ADB Loan No: 1792-INO

MAIN ACTIVITY : Improvement of the student ability in entrepreneurship


SUB ACTIVITY : To motivate the student to run their own business after they
finish their study such as :
- To conduct entrepreneurship workshop for students.
- The workshop will involve the alumni who are involved in
entrepreneurship consultan and succesfull business

Background Pelaksanaan proses belajar mengajar kewirausahaan


didalam kelas, dianggap belum secara menyeluruh
dapat memberikan motivasi yang besar bagi
mahasiswa untuk nantinya menggeluti dunia usaha
bila mereka telah menyelesaikan studinya.
Kondisi ini disebabkan oleh minimnya pengalaman
mahasiswa dalam berinteraksi dengan dunia usaha
baik kecil maupun menengah secara langsung, yang
mana hasil interaksi ini dapat memberikan wawasan
berpikir mahasiswa tentang bagaimana sebenarnya
dunia usaha tersebut.
Kegiatan workshop yang dilakukan pada berbagai
macam jenis usaha dengan jangka waktu tertentu,
dianggap sebagai salah satu sarana yang tepat bagi
mahasiswa untuk berinteraksi secara langsung pada
beberapa bidang usaha kecil dan menengah yang
dianggap telah sukses menjalankan bisnisnya,
terutama bisnis yang menyangkut bidang energi yang
dikelolah oleh para alumni yang berhasil.

Objectives Tujuan workshop ini adalah menghasilkan mahasiswa


yang mempunyai minat terhadap dunia usaha kecil
dan menengah terutama usaha yang berhubungan
dengan bidang energi, sehingga setelah
menyelesaikan studinya mahasiswa tersebut mampu
menggeluti dunia wirausaha dan nantinya dapat
memotivasi terciptanya peluang-peluang usaha kecil
dan menengah bagi masyarakat.

5
Target Institution

Peserta Workshop Peserta workshop adalah mahasiswa tingkat akhir


Program Studi Teknik Konversi Energi Politeknik
Negeri Ujungpandang, yang tertarik terhadap
dunia kewiusahaan.
Nara Sumber Nara sumber adalah beberapa usahawan,
terutama pengusaha kecil dan menengah yang
telah sukses menggeluti usahanya selama
bertahun-tahun.

Tempat Pelaksanaan : Pelaksanaan Kursus Singkat ini diharapkan


berlangsung di …………………………, Makasssar.

Waktu Pelaksanaan : Kegiatan ini direncanakan berlangsung selama 6


(enam) hari ( Januari , 2006)

Biaya Total anggaran yang akan dialokasikan untuk


Workshop ini adalah Rp. 15,000,000,- (Lima Belas
Juta Rupiah) yang terdiri dari :

Tot. Unt.cost Total


Komponen Unit
unit (Rp) (Rp)
Workshop Kit Paket 20 100,000 2,000,000
Snack 26 x 12 240 7500 1,800,000
Makan 26 x 6 120 25,000 3,000,000
Lumpsum (Nara Sumber) Pertemuan 12 500,000 6,000,000
Administrasi + Laporan Paket 1 2,200,000 2,200,000
Total 15,000,000

Anda mungkin juga menyukai