Anda di halaman 1dari 1

PELABELAN OBAT LASA

No Dokumen No. Revisi Halaman:


RSU NATALIA
BOYOLALI /

Disetujui oleh
STANDAR
Tanggal Terbit
OPERASIONAL
PROSEDUR
(SOP)

Pengertian Obat-obat yang terlihat mirip dan kedengarannya mirip (Nama Obat Rupa
dan Ucapan Mirip/NORUM), atau Look Alike Sound Alike /LASA)
Tujuan Untuk menghindari kesalahan pemberian obat. sehingga meningkatkan
keamanan bagi pasien.
Kebijakan Instruksi kerja ini menetapkan kegiatan dan tanggung jawab Petugas
Logistik farmasi dalam pemberian pelabelan lasa.
Prosedur Pelaksanaan
1. Petugas farmasi memisahkan obat yang masuk dalam kategori
LASA.
2. Petugas farmasi memberikan label obat LASA (stiker obat LASA)
pada box obat LASA.
3. Petugas farmasi meletakkan obat LASA secara terpisah minimal
dipisahkan oleh satu obat lain

Unit terkait Instalasi Farmasi


Gudang Farmasi

Anda mungkin juga menyukai