Anda di halaman 1dari 34

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DI KELURAHAN KAYUMALUE-NGAPA KECAMATAN PALU UTARA SULAWESI

TENGAH

Disusun untuk Memenuhi Tugas Individu Mata Kuliah Keperawatan keluarga


Dosen pengampu : Aminuddin.,S.Kep.,Ns,M.Kes

DI SUSUN :
ANDIKA NURUL PERTIWI
(PO7120118063)

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALU


PRODI D-III JURUSAN KEPERAWATAN
TAHUN AJARAN
2020

PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA


Fasilitas Yankes - No Register 000989365
Nama Perawat yang Andika Nurul Pertiwi Tanggal 09 oktober 2020
mengkaji Pengkajian
1. DATA KELUARGA

Nama Kepala Ny.M Bahasa Sehari-Hari Bahasa daerah Kaili


Keluarga dan bahasa
Indonesia
Alamat Rumah dan Jln.ndatengisi, Jarak Yankes Yang ±200 m
Telp 082136366830 Terdekat
Agama dan Suku Agama Islam dan Alat Transportasi Motor
suku kaili

DATA ANGGOTA KELUARGA


Status
Hub U Pendidi Pekerja Status Alat
Gizi
No Nama dgn m JK Suku kan an saat Iminisasi Bantu/Pr
(TB,BB
KK ur Terakhir Ini Dasar otesa
)
1 Andik anak 20 P kaili Sedang mahasis 157cm,
a berkulia wa 45 kg
nurul h
pertiw
i
2 Andik Anak 25 P Kaili sma 160
a riski cm,50
rahay kg
u

Status
Penampilan Analisa Masalah
No Nama Kesehatan Riwayat Penyakit/Alergi
Umum Kesehatan Individu
Saat Ini
1 Andika Nurul Bersih Baik Klien mengatakan tidak ada
Pertiwi riwayat elergi baik pada
makanan, minuman,
maupun obat-obatan.
2 Andika Riski Bersih Baik Klien mengatakan tidak ada
Rahayu riwayat elergi baik pada
makanan, minuman,
maupun obat-obatan.
DATA PENGKAJIAN INDIVIDU YANG SAKIT (terlampir)
DATA PENUNJANG KELUARGA

Rumah dan Sanitasi Lingkungan PHBS Di Rumah Tangga

Keluarga mengatakan rumah yang didiami saat ini Jika ada ibu nifas; Persalinan ditolong oleh tenaga
adalah rumah milik pribadi, luas(6 mtr x 9 mtr), jenis kesehatan:.
bangunan semi permanen, atap bangunan Ya/Tidak
menggunakan seng, lantai dari semen, terdiri dari 2 ............................................................
kamar tidur, ruang televisi, dapur, dan kamar mandi.
Kondisi di dalam rumah cukup rapi, tidak banyak baju
yang “tercenterel” dan sinar matahari bisa masuk
melalui lubang dan cela dinding. Sumber air berasal
dari sumur pam, sampah dibuang di sebelah dan
depan rumah.

Ventilasi : Jika ada Bayi, Memberi ASI ekslusif


Cukup/Kurang Ya/Tidak :
Ventilasi Udara kurang karena hanya memiliki 2 ............................................................
jendela pada rumah

Pencahayaan Rumah Menggunakan air bersih untuk makan dan minum


Baik/Tidak Ya/Tidak
Sinar matahari bisa masuk melalui lubang dan cela Klien mengatakan dalam pengunaan air bersih
dinding, sehingga pencahayaan di rumah cukup untuk makan dan minum klien menggunakan Air
PDAM dan mengunakan Air dalam Kemasan
(Galon)

Saluran Buang Air Limbah Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun
Baik/Cukup/Kurang Ya/Tidak
Rumah keluarga binaan memiliki saluran Klien mengatakan selalu mencuci tangan
pembuangan air limbah rumah tangga langsung ke mengunakan sabun dan air bersih ketika selesai
selokan tetapi tidak memiliki penutup pada selokan beraktivitas di luar rumah dan ketika Mau makan
tersebut

Sumber Air Bersih Melakukan Pembuangan Sampah pada


Sehat/Tidak Sehat Tempatnya
Klien mengatakan mendapatkan sumber air bersih Ya/Tidak
dari PDAM dan membeli air dalam kemasan (Galon) Klien Mengatakan hanya membuang sampah di
depan dan belakang rumah

Jamban Memenuhi Syarat Menjaga Lingkungan Rumah Tampak Bersih


Ya/Tidak Ya/Tidak
Keluarga binaan mengatakan bahwa mereka memiliki Rumah Klien Selalu Nampak Bersih kerena selalu
jamban WC di dalam rumah dan selalu BAB/BAK di di sapu dan di bersihkan
WC

Tempat Sampah Mengkonsumsi lauk pauk tiap hari :


Ya/Tidak Ya/Tidak
Klien mempunyai tempat pembuangan sampah Klien Mengatakan selalu Mengkonsumsi lauk
terbuka, dengan kondisi pembuangan yang kurang pauk setiap hari seperti Ikan,Tahu ,Tempe dan
memenuhi syarat. Keluarga D biasa hanya membuang lain sebagainya.
sampah di belakang rumah ataupun depan rumah

Rasio luas banguan Rumah dengan jumlah Anggota Menggunakan Jamban Sehat
Keluarga 8m2/orang ; Ya/Tidak
Ya/Tidak Klien Menggunakan
Luas bangunan klien berukuran 5×7

Memberantas jentik dirumah sekali seminggu


Ya/Tidak
Keluarga Binaan mengatakan tidak memberantas
jentik" nyamuk. Hanya saja mereka selalu
menjaga kebersihan rumah dan lingkungan

Makan buah dan sayur setiap hari :


Ya/tidak
Klien Mengatakan jarang mengonsumsi buah dan
mengonsumsi sayur biasanya 4-5 kali dalam
seminggu
Melakukan aktivitas fisik setiap hari :
Ya/Tidak
Klien Mengatakan selalu melakukan aktivitas
ringan setiap hari baik itu pagi ataupun sore hari
Tidak merokok dalam rumah :
Ya/Tidak
Klien mengatakan bahwa ia dan beberapa
keluarganya yg merokok

KEMAMPUAN KELUARGA MELAKUKAN PEMELIHARAAN KESEHATAN ANGGOTA KELUARGA

1. Adakah perhatian keluarga kepada anggotanya yang menderita sakit; Ya Karena


setiap kali ada anggota keluarga yg sakit selalu di bawah ke Puskesmas, Petugas
Kesehatan Maupun Rumah Sakit untuk memeriksakan kesehatannya

2. Apakah keluarga mengetahui masalah kesehatan yang dialami anggota dalam


keluarganya; Ya Karena apa bila melakukan pengecekan kesehatan selalu ada yang
menemani Keluarga yg sakit dalam melakukan pemeriksaan tersebut

3. Apakah keluarga mengetahui penyebab masalah kesehatan yang dialami anggota


dalam keluarganya ;Tidak, Karena dahulunya klien tidak pernah menderita masalah
kesehatan apapun

4. Apakah keluarga mengetahui tanda dan gejala masalah kesehatan yang dialami
anggota dalam keluarganya ; Ya, Keluarga binaan mengatakan bahwa orang tua
mereka mengalami nyeri pada sendi, telapak kaki seperti di tusuk jarum dan apabila
dinging tangan agak susah untuk di gerakan serta selalu sakit kepala bagian belakang

5. Apakah keluarga mengetahui akibat masalah kesehatan yang dialami anggota dalam
keluarganya bila tidak diobati/dirawat : Tidak, Karena keluarga hanya menganggap
penyakit biasa dan tidak mengancam keselamatan jiwa
6. Pada siapa biasa anggota keluarga menggali informasi tentang masalah kesehatan
yang dialami anggota keluarganya : Tenaga Kesehatan, yaitu Bidan desa dan
Perawat/Dokter yang merawat Klien
7. Keyakinan keluarga tentang masalah kesehatan yang dialami anggota keluarganya :
Perlu diobati ke fasilitas yankes yang terdekat seperti Pustu/Puskesmas karena
terkadang nyeri yg dirasakan cukup mengganggu.
8. Apakah keluarga melakukan upaya peningkatan kesehatan yang dialami anggota
keluarga secara aktif : Ya, Keluarga mencari informasi mengenai masalah kesehatan
dan selalu membersihkan lingkungan rumah

9. Apakah keluarga mengetahui kebutuhan pengobatan masalah kesehatanyang dialami


anggota keluarganya : Tidak, karena keluarga hanya mengetahui penyakit yang
diderita anggota keluarga tanpa mengetahui cara pengobatan apa yang dicocok

10. Apakah keluarga dapat melakukan cara merawat anggota keluarga dengan masalah
kesehatan yang dialaminya : Ya , keluarga merawat anggota keluarga yang sakit
dengan cara Membawa periksa ke Puskesmas, bidan dan terkadang hanya
membelikan obat diapotik

11. Apakah keluarga dapat melakukan pencegahan masalah kesehatan yang dialami
anggota keluarganya : Ya, Pencegahan yang dapat keluarga lakukan dengan cara
mengatur pola makan anggota keluarga yang sakit, dan keluarga mengurangi makan
yang bersantan dan bertumis
12. Apakah keluarga mampu memelihara atau memodifikasi lingkungan yang mendukung
kesehatan anggota keluarga yang mengalami masalah kesehata : Tidak, karena
keluarga tidak tahu memanfaatkan lingkungan yang ada
13. Apakah keluarga mampu menggali dan memanfaatkan sumber di masyarakat untuk
mengatasi masalah kesehatan anggota keluarganya : Ya,Keluarga mengetahui obat
herbal lainnya melalui masyarakat sekitar
14. Apakah ada anggota keluarga yang menderita gangguan jiwa berat (skizofrenia)
Tidak, Karena klien mengatakan tidak ada penyakit gangguan jiwa turunan
Bila Ya : apakah selama ini penderita meminum obat gangguan jiwa secara teratur ?

15. Apakah keluarga mempunyai kartu jaminan kesehatan atau JKN


Ya, Keluarga Binaan memiliki kartu BPJS Kelas III yg di bayar setiap bulannya

16. Apakah ada anggota keluarga yang merokok (≥ 15 tahun)


TIDA ADA

17. Apakah ada anggota keluarga yang di diagnosis menderita TBC paru ?
Tidak, Tidak ada anggota keluarga yang menderita TBC paru

18. Apakah ada anggota keluarga yang menderita hipertensi ?


Ya, klien memiliki riwayat Hipertensi
Bila Ya : Apakah minum obat hipertensisecara teratur : Ya, Klien mengatakan
mereka selalu mengonsumsi obat Hypertensi seperti Amblodipin

Berlaku untuk anggota keluarga wanita berstatus menikah (usia 10-54 tahun) dan tidak
hamil atau anggota keluarga laki-laki berstatus menikah (usia ≥ 10 tahun)
19. Apakah saudara menggunakan alat kontrasepsi atau ikut program Keluarga Berencana
(KB)

Berlaku untuk ibu yang memiliki anggota keluarga berumur ≤ 12 Bulan


20. Apakah saat ini ibu melahirkan (NAMA) ...............................bersalin di fasilitas
pelayanan kesehatan ?
Ya/Tidak ................................................................

Berlaku untuk anggota keluarga berumur 7 – 12 bulan


21. Apakah bayi ini pada waktu usia 0 – 6 bulan hanya diberi ASI ekslusif ?
Ya/Tidak ......................................................................

Berlaku untuk anggota keluarga berumur 12 – 23 bulan


22. Apakah selama bayi usia 0 – 11 bulan diberikan imuisasi lengkap ?
(HBO, BCG, DPT-HB1, PT-HB3, Polio 1, Polio 2, Polio 3, Polio 4, Campak)
Ya/Tidak ...............................................................................

Berlaku untuk anggota keluarga berumur 2 – 59 bulan


23. Apakah dalam 1 bulan terakhir dilakukan pemantauan pertumbuhan Balita ?
Ya/Tidak ......................................................................................
HASIL PEMBINAAN BERDASARKAN TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA
Kunjungan pertama (k-1)
Hari/Tanggal : selasa ,06 Oktober 2020
Waktu : 10.20WITA

TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA

Tingkat Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria


Kemandirian 1 2 3 4 5 6 7
Tingkat I √ √ √

Kunjungan kedua (k-2)


Hari/Tanggal : rabu , 07 Oktober 2020
Waktu : 16.10 WITA

TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA

Tingkat Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria


Kemandirian 1 2 3 4 5 6 7
Tingkat II √ √ √ √
Kunjungan ketiga (k-3)
Hari/Tanggal : jumat, 09 Oktober 2020
Waktu : 15.30 WITA

TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA

Tingkat Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria


Kemandirian 1 2 3 4 5 6 7
Tingkat III √ √ √ √
\

Kunjungan keempat (K-4)


Hari/tanggal : sabtu, 10 Oktober 2020
Waktu : 10.15 wita

TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA

Tingkat Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria Kriteria


Kemandirian 1 2 3 4 5 6 7
Tingkat III √ √ √ √ √ √
DATA PENGKAJIAN INDIVIDU YANG SAKIT DALAM KELUARGA
Nama individu yang sakit : Ny, M Diagnosa Medik : Asam urat

Sumber Dana Kesehatan : Belum ada Rujukan Dokter/Rumah Sakit : Tidak ada

Keadaan umum: Sirkulasi Cairan : Perkemihan Pernafasan :


Klien mampu berjalan Tidak ada tanda-tanda Klien mengatakan Respirasi 20
tanpa bantuan pendarahan BAK 2X sehari kali/menit
keluarga Tidak ada tanda Anemia : dan tidak Tidak mengalami
merasa nyeri sianosis
Konjungtiva merah
saat BAK Tidak terdengar
Kesadaran : Compos muda, lidah tidak
Klien dapat BAK suara wheezing
Mentis pucat, bibir tidak
secara mandiri Klien tidak
GCS : E;4, V;5, M;6 pucat
Klien tidak menggunakan
Tanda-tanda Vital : Tanda Dehidrasi : Mata
mengkonsumsi alat bantu
TD : 160/90 mmHg tidak cekung, turgor
obat untuk napas
kulit baik, bibir tidak
N : 79 X/menit melancarkan Klien tidak sesak
0
kering, Klien tidak
S : 36.5 C BAK
pusing,tidak
R : 20 X/menit Klien dapat BAB
berkeringat, tidak
Tn. Djuidin tidak secara mandiri
kesemutan, merasa
mengalami Klien BAB 2x
haus bila lapar,
takikardi, seminggu
pengisian kapiler <2
bradikardi, demam detik
ataupun menggigil
Hasil tes pemeriksaan
asam urat : 12,4
mg/dl

Pencernaan Muskuloskeletal Neurosensori


Klien tidak mengalami Tonus otot : lemah pada Fungsi Fungsi perabaan
mual dan muntah ekstremitas bawah penglihatan Klien merasakan
Klien tidak sulit Klien merasa nyeri pada klien buram kesemutan dan
menelan pergelangan kaki Klien tidak keram pada
Gigi klien tidak sebelah kiri menggunakan ekstermitas
lengkap (ompong) Klien mengatakan nyeri alat bantu bawah saat
Klien makan 3 kali seperti ditusuk-tusuk penglihatan berjalan
sehari yakni pada dan merasakn keram Fungsi Klien tidak
pagi, siang, dan serta kesemutan pendengaran mengalami
malam ketika berjalan tampak baik halusinasi
Klien tidak mengalami Klien tidak perabaan
diare menggunakan Klien tidak
Klien tidak mengalami alat bantu mengalami
maag dengar kejang
Klien makan dan Fungsi perasa :
Fungsi Penciuman
minum secara Mampu
: Tidak terganggu
mandiri
Klien tidak memiliki
alergi pada makanan
dan minuman

Kulit
Tidak ada jaringan perut, tidak ada
memar maupun laserasi
Tidak ada pendarahan, tidak ada luka
bakar, tidak ada decubitus

Tidur dan Istrahat


Klien mengatakan tidur yang nyenyak
pada malam hari dan tidak ada
kesulitan untuk tidur malam hari
Klien jarang untuk tidur siang
Klien tidur malam hari pada pukul
22.00 WITA dan bangun pada
pukul 05.00 WITA
Klien tidak mengkonsumsi obat untuk
tidur

Mental Komunikasi dan Kebersihan Diri : Perawatan diri


Klien tidak merasa Budaya Gigi klien tidak sehari-hari :
cemas, marah, takut, Interaksi dengan keluarga lengkap Klien dapat mandi
putus asa, depresi, (ompong), dan 2 kali sehari
rendah diri, menarik baik tidak pernah dengan mandiri
diri, agresif, maupun Berkomunikasi lancar dibersihkan, Klien dapat
memunculkan dengan berbahasa mulut klien berpakain
perilaku kekerasan kaili, jarang bersih dengan mandiri
menggunakan Bahasa Mata bersih Klien menyisir
Indonesia Kulit bersih rambut dengan
Kegiatan sehari-hari Tidak dilakukan mandiri
memasak,membersihk pemeriksaan
an rumah dan setiap genitalia
pagi pergi berkebun Hidung bersih
Kuku kotor
Telinga bersih

Rambut beruban
dan kepala bersih

Diagnosa Keperawatan Individu/Keluarga

Ketidakefektifan managemen nyeri pada Ny. M ditandai dengan rasa nyeri seperti keram
yang dirasakan Ny.M pada ekstremitas bawah sebelah kiri
Ketidakefektifan managemen kesehatan dalam keluarga ditandai dengan ketidaktahuan
keluarga tentang kebutuhan pengobatan masalah kesehatan anggota keluarga
PENGUMPULAN DATA
1. Klien Mengatakan Nyeri pada persendian
2. Klien mengatakan nyeri pada kaki dan tangan seperti di tusuk-tusuk
3. Kaki klien nampak bengkak
4. Klien mengatakan apabila dingin, kedua tangan klien susah untuk di gerakan
5. Wajah klien nampak meringis menahan sakit
6. Klien terlihat kesulitan berjalan dan hanya menggunakan tongkat
7. Klien mengatakan sakit kepala bagian belakang
8. Wajah klien nampak pucat
9. Klien mangatakn penglihatan sudah tidak jelas/kabur
10. Klien mengatakan tegang pada leher
11. TTV = TD=160/90, N=86×/Menit, S=36°C, P=18×/Menit

KLASIFIKASI DATA
Data Subjektif
1. Klien Mengatakan Nyeri pada persendian
2. Klien mengatakan nyeri pada kaki seperti di tusuk-tusuk
3. Klien mengatakan sakit kepala bagian belakang
4. Klien mangatakan penglihatan sudah tidak jelas/kabur
5. Klien mengatakan tegang pada leher
Data Objektif
1. Kaki klien nampak bengkak
2. Klien mengatakan apabila dingin, kedua tangan klien susah untuk di gerakan
3. Wajah klien nampak meringis menahan sakit
4. Wajah klien nampak pucat
5. TTV = TD=160/90, N=86×/Menit, S=36°C, P=18×/Menit

FORMAT ANALISA DATA


DATA MASALAH
DS : Nyeri
1. Klien Mengatakan Nyeri pada
persendian
2. Klien mengatakan nyeri pada kaki
seperti di tusuk-tusuk
3. Klien mengatakan sakit kepala
bagian belakang
4. Klien mengatakan tegang pada
leher

DO :
1. Kaki klien nampak bengkak
2. Klien mengatakan apabila dingin,
kedua tangan klien susah untuk di
gerakan
3. Wajah klien nampak meringis
menahan sakit
4. TTV = TD=160/90, N=86×/Menit,
S=36°C, P=18×/Menit

DS :
Keluarga mengatakan tidak Managemen kesehatan dalam keluarga
mengetahui kebutuhan pengobatan tidak efektif
masalah kesehatan yang dialami
anggota keluarga
Keluarga bertanya mengenai cara
pengobatan sakitnya

DO :
Nampak Ny.S dan keluarga tidak
mengetahui penyebab masalah
kesehatan yang dialami

DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Ketidakefektifan managemen nyeri pada Ny.M ditandai dengan rasa nyeri seperti keram yang dirasakan Ny. M pada
ekstremitas bawah sebelah kiri
2. Ketidakefektifan managemen kesehatan dalam keluarga ditandai dengan ketidaktahuan keluarga tentang kebutuhan
pengobatan masalah kesehatan anggota keluarga
SKORING
 Ketidakefektifan managemen nyeri pada Ny. S ditandai dengan rasa nyeri seperti keram yang dirasakan Ny. M pada
ekstremitas bawah sebelah kiri

No Kriteria Skor Bobot Skoring Pembenaran

1 Sifat masalah Masalah nyeri akut pada


Skala : Aktual 3 1 1 Ny.sakina merupakan actual
yang benar dirasakan klien
saat dikaji

2. Kemungkinan masalah Sebagian masalah dapat


dapat diubah 1 2 1 diubah seperti cara
Skala : Sebagian melakukan room

Potensi masalah untuk Masalah nyeri sangat


3. 3 1 1
dicegah berpotensi untuk dicegah
Skala : Tinggi agar memberikan rasa
.
nyaman

Menonjolnya masalah Masalah nyeri perlu


4 2 1 1
ditangani sesegera mungkin
Skala : Segera untuk meningkatkan
kenyamanan klien

Jumlah 4

 Ketidakefektifan managemen kesehatan dalam keluarga ditandai dengan ketidaktahuan keluarga tentang kebutuhan
pengobatan masalah kesehatan anggota keluarga

No Kriteria Skor Bobot Skoring Pembenaran

1 Sifat masalah Masalah ketidakefektifan


Skala : Resiko 2 1 0,6 manajemen kesehatan dalam
keluarga bersifat resiko
karena ketidaktahuan
keluarga mengenai penyakit
yang diderita klien
mengakibatkan penyakit
yang diderita klien tidak
mengarah penyembuhan

Masalah dapat diubah


Kemungkinan masalah
2. dapat diubah 1 2 1 sebagian seperti memberikan
Skala : Sebagian penyuluhan mengenai
penyakit yang diderita klien
kepada keluarga

Potensi masalah untuk Masalah ini berpotensi lebih

3. dicegah 1 1 0,3 rendah dicegah dari pada


Skala : Rendah nyeri karena dengan
memberikan penyuluhan
.
kepada keluarga diharapkan
keluarga memahami
kebutuhan pengobatan yang
dibutuhkan klien

Masalah ini tidak begitu


Menonjolnya masalah
menonjol jika dibandingkan
4 Skala : Tidak perlu 1 1 0,5
dengan masalah nyeri yang
sesegara diatasi

Jumlah 2,4
PRIORITAS MASALAH BERDASARKAN DIAGNOSA KEPERAWATAN
Ketidakefektifan managemen nyeri pada Ny. M ditandai dengan rasa nyeri seperti keram yang dirasakan Ny.M pada ekstremitas
bawah sebelah kiri
Ketidakefektifan managemen kesehatan dalam keluarga ditandai dengan ketidaktahuan keluarga tentang kebutuhan pengobatan
masalah kesehatan anggota keluarga

Integrasi Dokumentasi Asuhan Keperawatan Keluarga dengan NANDA/ICPN, NOC, NIC

Diagnosis Keperawatan NOC NIC


Data
Kode Diagnosis Kode Hasil Kode Intervensi
Data pendukung
masalah keluarga
dengan Asam Urat
Keluarga tidak 00080 Ketidakefektifan Keluarga mampu Keluarga mampu mengenal
mengetahui managemen nyeri mengenal masalah masalah dan perubahan gaya
tentang pada Ny.A tentang pengetahuan hidup
penyakit asam ditandai dengan kesehatan dan perilaku
urat rasa nyeri seperti sehat
1813 Pengetahuan rejimen 5602 Pengajaran proses penyakit
Keluarga tidak keram yang d
penanganan
mengetahui rasakan Ny.A
1831 Pengetahuan 5616 Pengajaran pengobatan yang
dampak asam pada ekstremitas
manajemen arthritis ditentukan/diresepkan
urat bawah sebelah Keluarga mampu Keluarga mampu memutuskan
Data yang kiri memutuskan untuk untuk merawat anggota keluarga
mendukung merawat, meningkatkan yang sakit, membantu diri sendiri,
nyeri atau memperbaiki membangun kekuatan, beradaptasi
kesehatan dengan perubahan fungsi, atau
DS :
mencapai fungsi yang lebih tinggi
Ny.M dalam 2605 Partisipasi keluarga 5310 Membangun harapan
keluarga dalam perawatan
mengatakan Keluarga mampu Keluarga mampu merawat
merasa nyeri merawat anggota anggota keluarga yang sakit dan
pada keluarga meningkatkan memberikan dukungan dalam
ekstremitas atau memperbaiki meningkatkan status kesehatan
bawah sebelah kesehatan
1605 Control nyeri 1400 Manajemen nyeri
kiri
Ny. M dalam 1602 Perilaku penigkatkan 7040 Dukungan pemberi perawatan
keluarga kesehatan
mengatakan 2205 Kemampuan keluarga 7130 Proses pemeliharaan keluarga

nyeri seperti memberikan perawatn

ditusuk-tusuk langsung
7140 Dukungan pembrian perawatan
dan merasakan
keram saat 7110 Peningkatan keterlibatan keluarga
berjalan
Keluarga memanfaatkan Keluarga mampu memanfaatkan
DO : fasilitas kesehatan fasilitas kesehatan
1806 Pengetahuan tentang 7400 Panduan pelayanan kesehatan
Ny.M dalam
sumber kesehatan
keluarga
1603 Perilaku mencari 7560 Mengunjungi fasilitas kesehatan
nampak
pelayanan kesehatan
meringis pada 2605 Partisipasi keluarga 7400 Bantuan system kesehatan
ekstremitas dalam perawatan
bawah sebelah profesional
kiri ketika
berjalan
Ny.M dalam
keluarga
nampak tidak
mampu
berjalan ketika
nyeri dating
Hasil tes
pemeriksaan
asam urat : 12,4
mg/dl

Diagnosis Keperawatan NOC NIC


Data
Kode Diagnosis Kode Hasil Kode Intervensi
Data pendukung
masalah keluarga
dengan Asam Urat
DS : 00078 Ketidakefektifan Keluarga mampu Keluarga mampu mengenal
Keluarga managemen mengenal masalah masalah dan perubahan gaya
mengatakan kesehatan dalam tentang pengetahuan hidup
tidak keluarga ditandai kesehatan dan perilaku
mengetahui dengan sehat
1602 Pengetahuan proses 5606 Pengajaran : kelompok
kebutuhan ketidaktahuan
penyakit
pengobatan keluarga tentang
1808 Pengetahuan 5604 Pengajaran : proses penyakit
masalah kebutuhan
pengobatan
kesehatan yang pengobatan 1814 Pengetahuan prosedur 5510 Pengajaran pengobatan yang
dialami anggota masalah pengobatan diresepkan
keluarga kesehatan Keluarga mampu Keluarga mampu memutuskan

Keluarga bertanya anggota keluarga memutuskan untuk untuk merawat anggota keluarga

mengenai cara merawat, meningkatkan yang sakit, membantu diri sendiri

pengobatan atau memperbaiki membangun kekuatan,

sakitnya kesehatan beradaptasi dengan perubahan


fungsi, atau mencapai fungsi
yang lebih tinggi
1606 Berpastisipasi dalam 5250 Dukungan membuat keputusan
DO : memutuskan perawatan 5310 Membangun harapan
Nampak Ny.M dan kesehatan
Keluarga mampu Keluarga mampu merawat
keluarga tidak merawat anggota anggota keluarga yang sakit dan
mengetahui keluarga meningkatkan memberikan dukungan dan
penyebab dan memperbaiki meningkatkan status kesehatan
masalah kesehatan
Keluarga mampu Keluarga mampu memodifikasi
kesehatan yang
memodifikasi lingkungannya
dialami
lingkungan control
risiko dan keamanan
0970 Komunikasi 5020 Mendengar aktif mediasasi
pengambilan keputusan konflik
Keluarga memanfaatkan Keluarga mampu memanfaatkan
fasilitas kesehatan fasilitas kesehatan
Pengetahuan tentang Konsultasi
sumber-sumber
kesehatan
NO. DIAGNOSA KEPERAWATAN IMPLEMENTASI EVALUASI TANDA
TANGAN
1. Ketidakefektifan managemen nyeri Hari : Rabu, 15 Januari 2020 Hari : Rabu,14 Januari 2020
pada Ny.s ditandai dengan rasa nyeri Pukul : 10.15 WITA Pukul : 10.45 WITA
seperti kesemutan dan keram yang
dirasakan Ny.spada ekstremitasa Melakukan pengkajian S :
bawah sebelah kiri keperawatan keluarga Ny.s mengatakan merasa nyeri
Mengkaji pengetahuan pada ekstremitas bawah
2. Ketidakefektifan managemen keluarga mengenai masalah sebelah kiri
kesehatan dalam keluarga ditandai Ny.s mengatakan nyeri seperti
penyakit anggota keluarga
dengan ketidaktahuan keluarga
Mengkaji kemampuan ditusuk, dan merasakan
tentang kebutuhan pengobatan
masalah kesehatan anggota keluarga keluarga mengambil keram serta kesemutan
keputusan terkait masalah ketika berjalan
kesehatan keluarganya Keluarga mengatakan tidak
Mengkaji kemampuan mengetahui kebutuhan
keluarga dalam merawat pengobatan masalah
anggota keluarga yang sakit kesehatan yang dialami
Mengkaji kemampuan anggota keluarga
keluarga memanfaatkan Keluarga tidak mengetahui
pelayanan kesehatan akibat penyakit yang diderita
Ny.s
O :

TTV
TD : 130/80 mmHg
N : 79 kali/menit
S : 36,5 OC
R : 20 kali/menit
Ny.A nampak meringis
ketika berjalan
Keluarga bertanya mengenai
pengobatan sakitnya

A :
Tujuan sebagian tercapai

P :
Intervensi dilanjutkan

Hari : Sabtu,25 Januari 2020 Hari : Sabtu,25 Januari 2020


Pukul : 16.20 WITA Pukul : 17.05 WITA

Mengkaji pengetahuan keluarga S :


mengenai masalah penyakit Klien dan keluarga belum
anggota keluarga memahami terkait penyakit
Mengkaji kemampuan keluarga
mengambil keputusan terkait asam urat
masalah kesehatan Klien dan keluarga
keluarganya memanfaatkan pelayanan
Mengkaji kemampuan kesehatan bila sakit
keluarga dalam merawat
anggota keluarga yang sakit
O :

Ny.s nampak meringis ketika


berjalan
Nampak ekstremitas bawah
sebelah kiri Ny.s sakit jika
ditekan
Keluarga bertanya mengenai
pengobatan sakitnya

A :
Tujuan sebagian tercapai

P :
Intervensi dilanjutkan

Hari :Senin, 27 Januari 2020 Hari : Senin,27 Januari 2020


Pukul : 15.45 WITA Pukul : 16.05 WITA

Melakukan pengecekan tes S :


asam urat Klien dan keluarga
Menyarankan obat herbal mengatakan belum
yang dikonsumsi untuk memahami terkait penyakit
asam urat asam urat
Mengkaji pengetahuan
keluarga mengenai masalah O :
penyakit anggota keluarga
TTV :
Mengkaji kemampuan
TD : 130/700 mmHg
keluarga dalam merawat
N : 75 kali/menit
anggota keluarga yang sakit
S : 36,6 OC
R : 22 kali/menit
Hasil tes pemeriksaan asam
urat : 12,4 mg/dl
Kekuatan ektremitas bawah
sebelah kiri pada Ny.A masih
mengalami kelemahan
Ny.s nampak meringis ketika
berjalan
Keluarga bertanya mengenai
pengobatan sakitnya

A :

Tujuan sebagian tercapai

P :
Intervensi dilanjutkan

Hari : Kamis, 30 Januari 2020 Hari : Kamis, 30 Januari 2020


Pukul : 10.15 WITA Pukul : 10.25 WITA

Melakukan pengecekan S :
tekanan darah Klien mengatakan akan
Memberikan penyuluhan membuat obat herbal yang
terkait penyakit asam urat telah di anjurkan untuk
Menyarankan obat herbal menurunkan asam urat
yang dikonsumsi untuk Klien mengatakan mulai
asam urat memahami tentang penyakit
asam urat

O :

TD : 130/70 mmHg
Nampak ekstremitas bawah
sebalah kiri Ny.s tidak sakit
lagi jika ditekan

A :

Tujuan tercapai sebagian

P :

Intervensi dihentikan

Anda mungkin juga menyukai