Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan atas rahmat yang telah diberikan Nya, sehingga
penulis telah dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul “ GAMBARAN
PENGGUNAAN OBAT HIPERTENSI PADA PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT
SANTA MARIA PEKANBARU “.
Diajukan dan dipertahankan untuk memenuhi salah satu syarat menyelesaikan
Program Studi Diploma III Akademi Farmasi Yayasan Ranah Minang, Padang. Penulis
menyadari bahwa dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak terdapat kekurangan,
walaupun demikian penulis berharap Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca
dan instansi yang berkaitan dengan Karya Tulis Ilmiah ini.
Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak
yang telah banyak memberikan bantuan dan pengarahan kepada penulis.
Terima kasih penulis ucapkan kepada yang terhormat :
1. Ibu dr. Elfrida Aziz, M.Sc, selaku Ketua Yayasan Akademi Farmasi Ranah Minang,
Padang.
2. Ibu apt. Netti Kemala Sari, M.Farm, selaku Direktur Akademi Farmasi Ranah
Minang, Padang.
3. Bapak apt. Vivaldi Ersil, M.Farm, selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak
memberikan bimbingan, motivasi, nasehat, meluangkan waktu, tenaga dan pikiran
sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat terselesaikan.
4. Ibu apt. Netti Kemala Sari, M.Farm, Ibu apt. Selvi Merwanta, M.Farm, Ibu Nur
Afriyanti, M.Si, selaku dosen penguji atas masukan dan saran sehingga Karya Tulis
Ilmiah ini menjadi lebih baik.
5. Bapak dan Ibu Dosen serta seluruh Staf Akademi Farmasi Yayasan Ranah Minang,
Padang yang telah memberi fasilitas dan ilmu pengetahuan kepada penulis selama
penulis menuntut ilmu dibangku perkuliahan.
6. Dan yang terutama penulis ucapkan terima kasih untuk orang tua penulis, Ayah
(Baktiar Pasaribu) dan Ibu (Lukertina Sianturi), suami tercinta (Juliandri SE) dan putri
penulis (Grace Dyandriani, Angelina Maria Gisell), serta putra penulis (Justin
Andika) tersayang, dan juga seluruh keluarga besar penulis atas doa, motivasi dan
segala perhatian yang diberikan selama menjalani pendidikan hingga Karya Tulis
Ilmiah ini dapat terwujud.
7. Bapak Pimpinan Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru Dr Arifin beserta seluruh
staffnya yang mempunyai kaitan langsung dengan penelitian ini, atas bantuannya
memberikan informasi kepada penulis sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat
terwujud.
8. Kepala Instalasi Farmasi Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru, Ibu apt. Pretty F
Panjaitan, S.Farm dan penanggung jawab instansi farmasi rawat inap ruang lingkup
penulis bekerja Ibu apt. Ameliana Damaiyanti Sinaga S.Farm yang telah memberikan
dukungan dan kerja samanya.
9. Teman-teman RPL seperjuangan Akademi Farmasi Ranah Minang, Padang dan
saudari apt. Anggita Novelina S.Farm yang sudah memberi dukungan dan kerja
samanya.

BIOGRAFI

Nama : MELY WIDYA


TTL : PEKANBARU / 13 DESEMBER 1986
Adapun jenjang Pendidikan yang telah penulis jalankan adalah sebagai berikut :
 Tahun 1999 : Tamat SD Negeri 007 Sukajadi Pekanbaru.
 Tahun 2002 : Tamat SLTP Negeri 16 Sukajadi Pekanbaru.
 Tahun 2005 : Tamat SMF Ikasari Pekanbaru.
 Tahun 2020 : Terdaftar sebagai mahasiswa Akademi Farmasi Yayasan Ranah
Minang, Padang hingga penyusunan Karya Tulis Ilmiah.

Anda mungkin juga menyukai