Anda di halaman 1dari 22

Dasar

Teknologi
Informasi
Endang Sugiharti
Beberapa definisi tentang Teknologi Informasi
• Teknologi Informasi adalah seperangkat alat
yang membantu Anda bekeja dengan
informasi dan melakukan tugas-tugas yang
berhubungan dengan pemrosesan informasi (
Haag dan Keen, 1996).
Pengertian • Teknologi Informasi tidak hanya terbatas
pada teknologi komputer (perangkat keras
Teknologi dan perangkat lunak) yang digunakan untuk
memproses dan menyimpan informasi,
Informasi melainkan juga mencakup teknologi
komunikasi untuk mengirimkan informasi
(TI) (Martin, 1999).
• Teknologi Informasi adalah teknologi yang
menggabungkan komputasi (komputer)
dengan jalur komunikasi berkecepatan tinggi
yang membawa data, suara, dan video
(Williams dan Sawyer, 2003).
Pengertian Teknologi Informasi (TI)
Teknologi Informasi adalah gabungan antara teknologi
komputer dan teknologi komunikasi.

• Teknologi komputer adalah teknologi yang berhubungan


dengan komputer, termasuk peralatan-peralatan yang
berhubungan dengan komputer seperti printer, pembaca
sidik jari, dan bahkan CD-ROM.
• Komputer adalah mesin serbaguna yang dapat dikontrol
oleh program, digunakan untuk mengolah data menjadi
informasi.
• Program adalah deretan instruksi yang digunakan untuk
mengendalikan komputer sehingga komputer dapat
melakukan tindakan sesuai yang dikehendaki
pembuatnya.
• Data adalah bahan mentah bagi
komputer yang dapat berupa angka
maupun gambar, sedangkan informasi
adalah bentuk data yang telah diolah
Pengertian sehingga dapat menjadi bahan yang
Teknologi berguna untuk pengambilan
keputusan.
Informasi • Teknologi komunikasi adalah teknologi
(TI) yang berhubungan dengan komunikasi
jarak jauh, seperti telepon, radio, dan
televisi.
Pengertian Teknologi Informasi (TI)

TI adalah istilah terhadap berbagai macam hal dan


kemampuan yang digunakan dalam pembentukan,
penyimpanan, dan penyebaran informasi.

Perlunya Teknologi Informasi, karena:


• Kompleksitas tugas manajemen
• Pengaruh Globalisasi
• Perlunya response time cepat
• Tekanan persaingan bisnis
• Teknologi Masukan
• berhubungan dengan peralatan
untuk memasukkan data ke dalam
sistem komputer, contoh: keyboard,
mouse, scanner, joystick, barcode
reader, light pen, dll.
Pengelompokan • Mesin pemroses atau CPU atau
prosesor
Teknologi • contoh Celeron, Core i7, Xeon,
Informasi Pentium, dan Core Duo.
• Intel dan AMD adalah perusahaan
yang menghasilkan prosesor.
• Teknologi Penyimpanan
• Memory internal: RAM dan ROM
• Penyimpan eksternal, menyimpan
secara permanen : hard disk.
Pengelompokan Teknologi
Informasi

• Teknologi keluaran
• Berhubungan dengan piranti untuk menyajikan
inforrmasi hasil pengolahan sistem, contoh: monitor,
printer.

• Teknologi Perangkat Lunak


• Untuk mengerjakan tugas yang berbeda diperlukan
perangkat lunak tersendiri. Contoh, Microsoft Word
merupakan perangkat lunak pengolah kata, sedangkan
Adobe Photoshop adalah perangkat lunak pengolah
gambar.
• Sistem teknologi informasi adalah
sistem yang terbentuk sehubungan
Komponen dengan penggunaan teknologi
informasi. Komponen utamanya
Sistem berupa:
Teknologi • Perangkat keras (hardware)
Informasi • Perangkat lunak (software)
• Orang (brainware)
• Menurut Fungsi Sistem
• Embedded IT System yaitu sistem TI
yang melekat pada produk lain, contoh
sistem TI pada lift, misal lift tertentu
tidak bisa digunakan untuk lantai 3 – 8
pada jam 7.00 sampai jam 10.00 atau
dengan RFID seseorang hanya bisa
Klasifikasi menuju lantai tertentu sesuai dengan
program yang ada di kartu RFID.
Sistem • Dedicated IT System yaitu sistem IT
Teknologi yang dirancang untuk melakukan tugas-
Informasi tugas khusus, contoh: ATM dirancang
khusus untuk melakukan transaksi
keuangan bagi nasabah bank.
• General Purpose IT System yaitu sistem
TI yang dapat melakukan berbagai
aktivitas yang bersifat umum, contoh:
PC di rumah.
Klasifikasi Sistem Teknologi
Informasi

• Menurut Ukuran
• Mikrokomputer, 1-50 MFLOPS (Millions of Floating Point Operations
per second), Komputasi perseorangan, client pd aplikasi clienr/server,
pengolahan bisnis skala kecil. Lebih dikenal dengan sebutan PC
(Personal Computer), dapat berupa desktop PC, Tower PC, Laptop,
Notebook, Palmtop, PDA, Tablet PC
• Workstation, 50-500 MFLOPS, biasanya digunakan untuk aplikasi
perancangan berbasis grafis seperti CAD, server pada aplikasi
client/server, untuk pengolahan citra (film animasi Jurassic Park).
Perusahaan yang memproduksi: DEC, IBM, Sun Microsystem
Klasifikasi Sistem Teknologi
Informasi

• Minikomputer, 3-1000 MFLOPS, komputasi dalam suatu


departemen dalam perusahaan, aplikasi CAD ( desain
produk), pengolahan bisnis skala menengah, server
dalam aplikasi client/server. Perusahaan yang
memproduks: DEC, IBM, Hewlwtt Packard, dan Data
General. Contoh yang digunakan oleh perbankan: IBM
AS/400
• Mainframe, 50-20.000 MFLOPS, pemrosesan bisnis
skala besar, server dalam client/server: IBM, Fujitsu,
dan Unisys. Contoh: IBM S/390 Parallel Enterprise
Server dan IBM Sistem z
• Superkomputer, 1000-20.000.000
MFLOPS, perhitungan sains kompleks,
peramalan cuaca dan perancangan
Klasifikasi roket. Cray (Cray Research Inc.), IBM
ASCI White, Titan (Cray Research Inc.)
Sistem • Mikrokontroler, disebut juga embedded
Teknologi computer yaitu mikroprosesor khusus
yang berukuran kecil dipasang pada
Informasi peralatan elektronik yang cerdas, mobil,
lift, dll.
Klasifikasi Sistem Teknologi
Informasi

• Klien - Server
• Server: sebuah komputer yang menyimpan data atau
program yang dapat diambil oleh komputer-
komputer lain
• Klien: komputer yang memanfaatkan layanan-
layanan yang disediakan oleh server
• Server tidak harus berarti komputer secara fisik,
melainkan bisa berupa perangkat lunak, contoh web
server
Peranan Teknologi Informasi

• Pebankan: ATM, mobile banking, internet banking


• Pendidikan: edutainment, e-learning (PJJ)
• Medis: SI RS, CT scan, sistem pakar utk deteksi penyakit
• Perdagangan Elektronik: E-commerce
• Kepolisian: TI utk SIM, pattern recognition utk sidik jari, face
recognition utk pengenalan wajah pelaku tindak kriminal
• Perancangan produk: perangkat lunak yang digunakan untuk
perancangan mobil, pesawat, kapal, rumah dll. Contoh: CATIA
(Computer Aided Three Dimensional Interactive Application),
3D Home Architect (Broderbund Software,Inc.)

Anda mungkin juga menyukai