Anda di halaman 1dari 7

niam@pens.ac.

id @2019

MODUL 2 – GAMBAR TEKNIK

MENGGAMBAR SKEMATIK
A. Tujuan

1. Mampu memahami dan menggunakan tool untuk menggambar skematik.


2. Mampu membaca dan menggambar skematik.

B. Dasar Teori

EAGLE merupakan salah sattu software desain PCB dan skematik yang sering
digunakan, EAGLE memiliki keunggulan karna pengoprasianya yang mudah dan
softwarenya cukup ringan untuk dijalankan. Pada dasarnya EAGLE merupakan software
pembuatan PCB dengan prinsip sinkronisasi antara skematik dengan board PCB, karena
penambahan komponen atau perubahan jalur tidak dapat dilakukan diPCB langsung
melainkan harus dilakukan di skematik dan akan disinkronkan dengan PCB. Untuk membuat
skematik dari EAGLE perlu dipahami terlebih dahulu tools apa saja yang dapat digunakan,
berikut adalah nama nama tools yang umum digunakan dalam pembuatan skematik dan
fungsi fungsinya.
niam@pens.ac.id @2019

1 20 1. Informasi, berfungsi sebagai penampil informasi dari


2 19 jalur ataupun komponen yang digunakan
3 18 2. Layers, berfungsi memilih layer yang ingin
4 17 diaktifkan atau dinonaktifkan
3. Move, berfungsi memindah objek yang dipilih
16 4. Undo, berfungsi membatalkan proses terakhir yang
dilakukan
5. Net, berfungsi membuat net/ jalur skematik
5
6. Junction, berfungsi memberi titik koneksi pada
6 15 persimpangan jalur
7 14 7. Name, berfungsi memberi nama pada komponen
8 13 atau jalur secara kustom
8. Split, berfungsi membengkokkan jalur yang telah
12 ada
9 11 9. Copy, berfungsi menyalin objek
10 10. Delete, berfungsi menghapus objek
11. Paste, berfungsi menyalin objek dari tempat
penyimpanan sementara.
12. Label memunculkan nama suatu objek
13. Value, berfungsi sebagai pemberi nilai pada suatu
komponen
14. Label berfungdi memunculkan nama suatu jalur
15. Bus, berfungsi membuat jalur bus
16. Add, berfungsi menambahkan komponen
17. Mirror, berfungsi membalik semua objek
18. Select, berfungsi memilih beberapa objek sekaligus
19. Show berfungsi menampilkan sambungan antar jalur
skematik

C. Rangkaian Percobaan

Gambar 1.1 Skema rangkaian line follower


niam@pens.ac.id @2019

Buatlah skematik pada gambar rangkaian tersebut dengan ketentuan sebagai berikut :

1. Keluaran driver pada motor berupa pin header

2. Baterai, sediakan 2 pin header dengan konfigurasi V+ dan GND

3. Gunakan Library Arduino Pro mini, https://github.com/sparkfun/SparkFun-Eagle-


Libraries/blob/main/SparkFun-Boards.lbr

D. ALAT DAN BAHAN


 Personal Komputer
 Software Eagle

E. LANGKAH PERCOBAAN (SESUAIKAN DENGAN YANG DILAKUKAN)

1. Klik 2 kali shortcut Eagle yang terdapat pada desktop.

Gambar 1.2 Software Eagle

2. Menunggu beberapa saat hingga tampilan eagle terbuka. Memilih file-new-schematic.

Gambar 1.3Tampilan awal Eagle


niam@pens.ac.id @2019

3. Menunggu beberapa saat hingga muncul tampilan seperti berikut.

Gambar 1.4 Tampilan lembar kerja Eagle

4. Klik tombol add untuk menambahkan komponen yang ingin dibuat.

Gambar 1.5 Add part


niam@pens.ac.id @2019

5. Tambahkan semua komponen sensor dan atur sedemikian rupa sehingga terbentuk rapi.

Gambar 1.6 .Komponen Sensor


6.
Sambungkan tiap komponen sesuai skematik rangkaian percobaan dengan menggunakan
fitur “net/wire” atau dapat menggunakan “name” untuk menyambungkan tiap komponen
sehingga membentuk rangkaian.
contoh penggunaan net/wire yang dihubungkan dengan menggunakan name

dengan memberikan nama yang sama pada wire, maka 2 wire tersebut terhubung. Contoh
dua wire yang terhubung dapat dilihat pada gambar dibawah ini.
niam@pens.ac.id @2019

Gambar 1.7 SkematikSensor

7. Ulangi langkah 1 sampai 4 untuk membuat skematik driver motor.

8. Gambar 1.8 Komponen Driver

Sambungkan tiap komponen sesuai skematik rangkaian percobaan dengan menggunakan


fitur “net/wire” atau dapat menggunakan “name” untuk menyambungkan tiap komponen
sehingga membentuk rangkaian.
niam@pens.ac.id @2019

Gambar 1.9 Skematik Driver

9. Tambahkan komponen pada tombol add part yaitu “frame” untuk memudahkan
identifikasi gambar. Gunakan frame A4 landscape, dan lengkapi data data isiannya
dengan menggunakan tool Text.

Tugas

1. Gunakan fitur “Bus” pada pengkabelan mikrokontroller ke driver!


2. Jelaskan fungsi Layer pada skematik!

Analisa

1. Jelaskan cara kerja rangkaian skematik line follower secara keseluruhan!


2. Jelaskan bagian penting lain yang perlu diketahui pada percobaan!

Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai