Anda di halaman 1dari 1

Unsur-unsur yang terdapat dalam diagnosis keperawatan

1. Pernyataan yang singkat, tegas, jelas tentang keadaan kesehatan klien


2. Klien meliputi individu, keluarga dan masyarakat baik yang sakit maupun yang sehat
3. Masalah kesehatan yang dihadapi yaitu :
A. Ketidaktahuan tentang bagaimana mengatasi kebutuhan hidupnya sehari-hari
B. Ketidakmampuan/keengganan klien untuk mengatasi masalah kebutuhan hidupnya
sehari berhubungan dengan kesehatannya
C. Ketidakmampuan klien memenuhi kebutuhan hidupnya sehari-hari berhubungan
dengan kesehatan

Persyaratan penyusunan diagnosis keperawatan

1. Perumusan harus jelas dan singkat


2. Spesifik dan akurat
3. Merupakan pernyataan Dari penyebab
4. Memberikan asuhan pada asuhan keperawatan
5. Dapat dilaksanakan oleh perawat
6. Mencerminkan keadaan kesehatan klien

Hal-hal yang harus diperhatikan dalam menentukan diagnosis keperawatan :

1. Berorientasi kepada klien, keluarga dan masyarakat


2. Bersifat aktual dan potensial
3. Dapat diatasi dengan intervensi keperawatan
4. Menyatakan masalah kesehatan individu, keluarga dan masyarakat Serta faktor-faktor
timbulnya masalah

Anda mungkin juga menyukai