Anda di halaman 1dari 2

Nama : Daisky Rafif Maulana

Nim : 433131420120005
Kelas : 2A
SIK

1. Apa yang di maksud dengan system ?


2. Apa yang di maksud dengan informasi?
3. Sebutkan apa saja kualitas informasi yang baik digunakan?
4. Sebutkan arti system informasi menurut ahli ?
5. Apa penyebab beroprasinya system informasi tidak bisa berfungsi secara efisiensi dan efektif
?

Jawaban
1.Definisi Sistem
Sistem berasal dari bahasa Latin dan bahasa Yunani adalah suatu kesatuan yang terdiri atas
komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi,
materi, atau energi untuk mencapai suatu tujuan.

Menurut Sutabri (2012:3) bahwa “Sistem adalah suatu kumpulan atau himpunan dari suatu
unsur, komponen, atau variabel yang terorganisasi, saling berinteraksi, saling tergantung satu
sama lain dan terpadu.

Menurut Sutarman (2012:13) bahwa “Sistem adalah kumpulan elemen yang saling
berhubungan dan berinteraksi dalam satu kesatuan untuk menjalankan suatu proses
pencapaian suatu tujuan utama.

2. Konsep Sistem Informasi

Sistem informasi adalah suatu sistem buatan manusia yang secara umum terdiri atas
sekumpulan komponen berbasis komputer dan manual yang dibuat untuk menghimpun,
menyimpan, dan mengelola data serta menyediakan informasi keluaran kepada para pemakai

Sistem Informasi adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang
menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen. Dalam arti yang sangat
luas, istilah sistem informasi yang sering digunakan merujuk kepada interaksi antara orang,
proses algoritmik, data, dan teknologi

3. Tujuh kualitas informasi akuntansi


- Relevan
- Dapat Dipahami
- Dapat Dilakukan Pengujian
- Netral
- Tepat Waktu
- Dapat Dibandingkan
- Lengkap

4.Menurut Sutabri (2012:3) bahwa “Sistem adalah suatu kumpulan atau himpunan dari suatu
unsur, komponen, atau variabel yang terorganisasi, saling berinteraksi, saling tergantung satu
sama lain dan terpadu”.

Menurut Sutarman (2012:13) bahwa “Sistem adalah kumpulan elemen yang saling
berhubungan dan berinteraksi dalam satu kesatuan untuk menjalankan suatu proses
pencapaian suatu tujuan utama”.

Menurut Fatansyah (2015:11) bahwa “Sistem adalah sebuah tatanan (keterpaduan) yang terdiri
atas sejumlah komponen fungsional (dengan satuan fungsi dan tugas khusus) yang saling
berhubungan dan secara bersama-sama bertujuan untuk memenuhi suatu proses tertentu”.

5.Karena di indonesia masih sangat kurang untuk memanfaatkan.Sistem informasi manajemen


berbasis komputer banyak kegunaannya, namun pemanfaatan sistem informasi manajemen di
Indonesia masih banyak mengalami kendala. Penggunaan komputer terkait dengan asuhan
keperawatan belum banyak dilakukan oleh pelayanan kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai