Anda di halaman 1dari 24

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA

“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “


DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

BERITA ACARA
Nomor : 01/PAN.GKC/VIII/2017

Bahwa pada hari, Jum’at tanggal Empat Bulan Agustus tahun Dua Ribu
Tujuh Belas kami Pemerintah Desa Grobog Kulon Kecamatan Pangkah bersama warga
masyarakat telah mengadakan musyawarah yang dVIIIkuti oleh Lembaga Pemerintah
Desa (BPD dan LKMD), semua RT dan RW serta warga Desa Grobog Kulon, telah
disepakati mengadakan Turnamen Sepakbola Tahun 2017 bertempat di Desa Grobog
Kulon, dengan nama “GROBOG KULON CUP TAHUN 2017”.
Adapun susunan PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA Grobog Kulon Cup Tahun
2017 terlampir. Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana
mestinya.

Grobog Kulon, 04 Agustus 2017

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO
PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL
KECAMATAN PANGKAH
DESA GROBOG KULON
Sekretariat : Jl. Mangga No.01 Grobog Kulon Kec. Pangkah Kode Pos 52471

REKOMENDASI
Nomor :……………………………..

Berdasarkan Berita Acara Panitia Penyelenggaraan Kegiatan Turnamen Sepak Bola


Grobog Kulon Cup Tahun 2017 Nomor : 01/PAN.GKC/VIII/2017, tanggal 04 Agustus 2017
Kami atas nama pemerintah Desa Grobog Kulon Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal,
Merekomendasikan sebagai berikut :

a. Nama Kegiatan : TURNAMEN SEPAK BOLA “GROBOG KULON


CUP“ TAHUN 2017
b. Jenis Turnamen : Terbuka antar club / kesebelasan
c. Peserta : Club/kesebelasan yang ada di wilayah Kab.
Tegal
d. Pelaksanaan : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
e. Tempat : Lap. Sepak Bola Grobog Kulon Kec. Pangkah

Demikian surat rekomendasi ini kami buat untuk di laksanakan dengan penuh
tanggung jawab dan dapat dipergunakan sebagaimana mestinya :

Grobog Kulon, Agustus 2017


Kepala Desa Grobog Kulon,

H. M. HADI SUWARNO

Mengetahui,

CAMAT PANGKAH DANRAMIL PANGKAH


Drs. BAMBANG SIHANA Kpt. Inf. JUWEDI
NIP. 19631001 199403 1 003 NRP. 21950032780373
PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA
“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 03/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Pemberitahuan

Kepada
Yth. Bpk. CAMAT Pangkah
Di Pangkah

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memberitahukan bahwa di
Desa Grobog Kulon akan menyelenggarakan kegiatan TURNAMEN
SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN 2017. Adapun kegiatan ini
akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal

Demikian pemberitahuan ini, atas perhatian dan segala kebijakan yang


diberikan kami sampaikan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM
Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 04/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Pemberitahuan

Kepada
Yth. Bpk. KAPOLSEK Pangkah
Di Pangkah

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memberitahukan bahwa di
Desa Grobog Kulon akan menyelenggarakan kegiatan TURNAMEN
SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN 2017. Adapun kegiatan ini
akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal

Demikian pemberitahuan ini, atas perhatian dan segala kebijakan yang


diberikan kami sampaikan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL
Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 05/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Pemberitahuan

Kepada
Yth. Bpk. DANRAMIL Pangkah
Di Pangkah

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memberitahukan bahwa di
Desa Grobog Kulon akan menyelenggarakan kegiatan TURNAMEN
SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN 2017. Adapun kegiatan ini
akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal

Demikian pemberitahuan ini, atas perhatian dan segala kebijakan yang


diberikan kami sampaikan terima kasih.
PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA
“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 06/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Permohonan Rekomendasi

Kepada
Yth. Ketua PENGCAB PSSI KAB. TEGAL
Di Slawi

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memohon Rekomendasi
pelaksanaan TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN
2017. Adapun kegiatan ini akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal
Demikian permohonan rekomendasi ini, atas perhatian dan segala
kebijakan yang diberikan kami sampaikan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 07/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Permohonan Rekomendasi

Kepada
Yth. Pimpinan UPTD Puskesmas Pangkah
Di Pangkah

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memohon Rekomendasi
pelaksanaan TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN
2017. Adapun kegiatan ini akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal

Demikian permohonan rekomendasi ini, atas perhatian dan segala


kebijakan yang diberikan kami sampaikan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

Nomor : 08/PAN.GKC/VIII/2017 Grobog Kulon, Agustus 2017


Lampiran : 1 bendel
Perihal : Permohonan Ijin

Kepada
Yth. KAPOLRES TEGAL
Di Slawi

Salam Olahraga
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Ke-72
Republik Indonesia Tahun 2017, dan meningkatkan prestasi daerah
khususnya pada cabang olahraga sepakbola, serta mewujudkan rasa
persatuan dan kesatuan, bersama ini kami Memohon Ijin pelaksanaan
TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN 2017. Adapun
kegiatan ini akan dilaksanakan mulai :
Hari : Minggu
Tanggal : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Waktu : 15.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Sepakbola Desa Grobog Kulon
Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal

Demikian permohonan Ijin ini, atas perhatian dan segala kebijakan yang
diberikan kami sampaikan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. M. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

TURNAMEN SEPAK BOLA “ GROBOG KULON CUP “TAHUN 2017


KABUPATEN TEGAL

A. PENDAHULUAN
Olahraga sepak bola merupakan hal yang tidak asing bagi masyarakat kita,
merupakan olahraga terfaforit,disamping olahraga yang paling mudah, murah dan meriah
juga merupakan olahraga yang mengajikan prestasi, nama baik dan masa depan bagi para
pemain yang berlaga dalam ivent turnamen sepak bola.
Prestasi suatu daerah, negara ataupun yang laiannya merupakan barometer
berhasilnya para pelaku sepak bola,baik itu pemain, official , ataupun pengurus klub atau
organisasi. untuk itu dalam rangka mewujudkan dan memotifavi prestasi para pemain
sepak bola di lingkungan Kab.Tegal, PSSI Kabupaten Tegal Bersama – sama Masyarakat
Kab. Tegal menggelar suatu momen Kompetisi Sepak Bola Bertajuk Turnamen Sepak Bola “
GROBOG KULON CUP “ yang bekerjasama dengan ASKAB PSSI KAB TEGAL Tahun 2017.
Peran serta sponsor ship sangat di harapkan untuk dapat bersama – sama berperan
aktif dalam rangka mensukseskan momen ini, tanpa terkecuali masyarakat dan penggemar
sepak bola di kab. Tegal.

B. LANDASAN KEGIATAN
1. Hasil Kordinasi antara Askab PSSI Kabupaten Tegal dengan Panitia Turnamen
“GROBOG KULON CUP“ Tahun 2017
2. Kesepaktan Bersama Untuk Menggelar Turnamen Sepakbola dengan Nama “GROBOG
KULON CUP“ Tahun 2017

C. TUJUAN DAN SASARAN KEGIATAN


1. Menggali bibit Atlet Sepakbola Kabupaten Tegal
2. Mengajak Berbagai elemen masyarakat, para pelaku dan simpatisan olahraga
sepakbola untuk lebih peduli dan berpartisipasi dalam pengembangan para pemain
sepak bola di Kab. Tegal
3. Membantu para pelaku olahraga sepakbola dalam rangka meningkatkan prestasi
persepakbolaan di Kabupaten Tegal dan sekitarnya
4. Menjalin persatuan, kesatuan dan kebersamaan antar kesebelasan dan menjunjung
tinggi seportifitas

D. NAMA KEGIATAN
“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
E. WAKTU DAN TEMPAT PENDAFTARAN
1. Pendaftaran dimulai tanggal 14 Agustus 2017 s/d 27 Agustus 2017
2. Biaya Pendaftaran Rp.300.000,- ( Tiga ratus ribu rupiah )
3. Tempat Pendaftaran sdr :
 Balai Desa Grobog Kulon (Mufaizin) : 0857 2776 9369
 Arif Hidayatullah, S.Pd : 0858 7844 4303
4. Technical Metting
Hari : Minggu
Tanggal : 27 Agustus 2017
Waktu : 14.00 WIB s/d selesai
Tempat : Balai Desa Grobog Kulon Kec. Pangkah Kab. Tegal

F. WAKTU TEMPAT KEGIATAN


Dimulai : Minggu, 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
Kegiatan :
1. Babak Penyisihan : 03 September 2017 s/d 18 September 2017
2. Babak 16 Besar : 20 September 2017 s/d 27 September 2017
3. Babak 8 Besar : 29 September 2017 s/d 02 Oktober 2017
4. Semi Final : 04 Oktober 2017 s/d 05 Oktober 2017
5. Final : Minggu, 08 Oktober 2017
Tempat : Lapangan Sepak bola Desa Grobog Kulon Kec. Pangkah Kab.
Tegal

G. TEMA KEGIATAN
“ MELALUI SEPAK BOLA KITA TINGKATKAN PERSATUAN DAN KESATUAN
BANGSA SERTA MENJUNJUNG TINGGI SIKAP SPORTIFITAS “

H. PESERTA KEGIATAN
1. Klub – Klub Sepak Bola di Lingkungan Kabupaten Tegal, Brebes dan Pemalang
2. Klub yang di undang oleh Panitia

I. PEMBERIAN PENGHARGAAN ATAU HADIAH


1. Juara I ( Pertama )
Uang Pembinaan Sebesar Rp. 6.500.000 ( Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) dan
Trophy
2. Juara II ( Kedua )
Uang Pembinaan Sebesar Rp. 4.500.000 (Empat Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) dan
Tropy
3. Juara III ( Ketiga )
Uang Pembinaan Sebesar Rp. 2.000.000 (Dua Juta Rupiah) dan Tropy
4. Juara IV ( Keempat )
Uang Pembinaan Sebesar Rp. 2.000.000 (Dua Juta Rupiah) dan Tropy
J. ESTIMASI ANGGARAN
1 Kesekretariatan Rp 4.000.000
  a ATK, Proposal, Id Card, persuratan Rp 1.500.000
  b Pengadaan karcis Rp 1.000.000
  c Porporasi Karcis dinas Pendapatan daerah Rp 1.500.000
2 Perijinan Rp 6.500.000
  a MUSPIKA, PUSKESMAS, POLRES Rp 2.500.000
  b Rekomendasi persekat Rp 1.500.000
3 Perlengkapan Rp 20.700.000
  a Baner Rp 600.000
  b Sewa seng selama pertandingan Rp 8.000.000
  c Biaya perbaikan lapangan (cat,las,garis,pengkapuran) Rp 2.000.000
Pembuatan loket, tangga anak gawang, kursi reporter,
  d pintu masuk Rp 3.000.000
  e Bendera pojok Rp 200.000
  f pengadaan jaring Rp 1.000.000
  g Pembelian bola Rp 1.000.000
  h Kaos team 20 x Rp 50,000 Rp 1.000.000
  i Kaos Panitia 55 x 50,000 Rp 2.750.000
  j perawatan harian Rp 400.000
  k Sewa Speaker Rp 750.000
4 Transportasi Rp 42.700.000
  a Wasit dan pembantu wasit Rp 13.000.000
  b Keamanan 10 x 31 x Rp 30,000 Rp 9.300.000
  c Club atau kesebelasan 28 hari x Rp 300,000 Rp 16.800.000
  d Penghubung Team Rp 600.000
  e Tamu undangan Rp 3.000.000
5 Konsumsi Rp 7.030.000
  a Rapat-rapat Rp 3.000.000
  b Konsumsi harian panitia Rp 3.100.000
  c Transit Wasit 31 hari x Rp 30.000 Rp 930.000
6 Jasa Rp 2.440.000
  a Reporter pertandingan 31 hari xRp, 40,000 Rp 1.240.000
  b Petugas pengambilan bola 8 anak Rp 800.000
  c jaga malam Rp 400.000
7 Publikasi dan Dokumentasi Rp 2.300.000
  a Spot mobil, pengeras suara dan famlet) Rp 2.000.000
  b Dokumentasi Rp 300.000
8 Hadiah Rp 16.000.000
  a Hadiah I Rp 6.500.000
  b Hadiah II Rp 4.500.000
  c Hadiah III Rp 2.000.000
  d Hadiah IV Rp 2.000.000
  e Trophy juara Rp 1.000.000
9 PPPK Rp 1.000.000
10 Cadangan Rp 7.330.000
JUMLAH Rp 107.500.000

K. SUMBER DANA
Untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan Turnamen Sepakbola “Grobog Kulon Cup” Tahun
2017 digalang pendanaan melalui :
1. Donatur Perorangan / Simpatisan
2. Sponsorship
3. Penggalangan dana melalui TTM ( Tiket Tanda Masuk )

L. SUSUNAN KEPANITIAAN TURNAMEN SEPAK BOLA “ GROBOG KULON CUP


“ TAHUN 2017 KABUPATEN TEGAL

Pelindung : Kepala Desa Grobog Kulon


Penasehat : 1. Mufaizin (Perangkat Desa Grobog Kulon)
2. Ramdhon (BPD)
3. Heriyanto, S.E (LPMD)

Ketua : 1. M. Jafarudin
2. Sobirin
Sekretaris : 1. Muhtarom Zafa
2. M. Farhamul Athfal
Bendahara : 1. Muhammad Sehu
2. Arif Ikmaludin

Seksi-seksi :
1. Seksi Humas : 1. Rosyidi
2. Masrukhi
2. Kord. Pertandingan/wasit : 1. Achmad Rosikhin
2. Nurofik
3. Seksi Penghubung Team 1. Arif Hidayatulloh
2. Lukman Hakim
4. Seksi Keamanan : 1. POLRI 4. Perangkat Desa
2. TNI 5. Siswanto
3. TRANTIB 6. Kusnandar
5. Seksi Perlengkapan : 1. Tri Sutrisno
2. Hasanudin
6. Seksi Publikasi &
Dokumentasi : 1. Tanuri
2. Topo Haryanto
3. Abdul
7. Seksi Kesehatan / P3K : 1. Puskesmas Pangkah
2. Kuswoyo
3. Agus Wahid
8. Koordinator Parkir : 1. Hasan Ghani 5. Mulyawan
2. Hendro Ponco 6. Ade Catur
3. Sandi Ade Gunawan 7. Fahrul Aziz
4. Edi Purwanto
9. Koordinator Tiketing : 1. Asep Sefudin
2. Dewi Aryani
10. Koordinator Pintu Masuk : 1. Ma’ruf
2. Sutikno
3. Sunoto
4. Sutrisno
11. Koordinator Anak Gawang : 1. Agus Soleh
2. Ahmad Nuryani
3. Untung Priatna

M. PERANGKAT PERTANDINGAN
Demi tertib terlaksananya Kegiatan Turnamen Sepakbola “Grobog Kulon Cup” Tahun 2017
kami panitia meminta bantuan kepada Asosiasi Kabupaten Tegal, tentang Perangkat
Pertandingan terdiri dari Pengawas Pertandingan, wasit dan Komisi Disiplin. Adapun
nama-nama Perangkat Pertandingan sebagai berikut :
Perangkat
No Nama Lisensi
Pertandingan
1 Pengawas Pertandingan Ahmad Daroji Nasional
Sukoto Nasional
Achmad Rosikin Provinsi
Kusraharjo Provinsi
Arohman Mulyono Provinsi
Taryana Provinsi
Sutono Provinsi
Nurdianto Kabupaten
Tulus Wiharto Kabupaten

2. Wasit Diki Aji Y, S.Pd C1


Agung Setiawan, C1
S.Pd
Perangkat
No Nama Lisensi
Pertandingan
Warijan, S.Pd C1
Ikhwanudin, S.Pd C1
Izak Maulana, S.Pd C2
Robi Diaz, S.Pd C2
Faozan C2
Arif Hidayatullah, C2
S.Pd
Faikun Khamidi C2
Fajar Budi Setiawan C2
Nuridin C2
Sugeng C2
Mujiyono C2
Wage Yanto, S.Pd C2
Amirudin, S.Pd C2
Agus S., S.Pd C2
Hery Asyari, S.Pd C2
Ali Musofi, S.Pd C3
Ali Asikin, S.Pd C3
Doni C3
Sofari C3
Aspuri C3
Burhan, S.Pd C3
Faizal, S.Pd C3
Imron C3
Budiman, S.Pd C3
Andi, S.Pd C3
Agus C3
Sugiyanto C3
Teguh C3
Riyanto, S.Pd C3
3. Komisi Disipln Eko Raharjo, SH Karangdawa Margasari
Suyitno Dewa Ratna/Brigiv
(Provos)
Budiman Dewa Ratna/Brigiv
(Provos)
N. KEAMANAN
Adalah sangat penting keamanan pada Kegiatan Turnamen Sepakbola “Grobog Kulon Cup”
Tahun 2017 untuk itu kami panitia meminta bantuan kepada POLSEK Pangkah, KORAMIL
Pangkah dan LINMAS ( Hansip ) Desa Grobog Kulon. Adapun rincian keamanan pada
Turnamen Sepakbola “Grobog Kulon Cup” Tahun 2017 sebagai berikut :
1. POLRI : 5 Personil
2. TNI : 5 Personil
3. LINMAS : 10 Personil

O. PENUTUP
Proposal ini dibuat sebagai gambaran pelaksanaan kegiatan turnamen Sepak Bola
“ GROBOG KULON CUP “ Tahun 2017. Panitia Penyelenggara berharap dari seluruh unsur
terkait. Baik pelaku sepak bola, simpatisan maupun sponsor-sponsor untuk dapat bersama-
sama ikut mensukseskan kegiatan tersebut.
Saran dan masukan yang bersifat membangun kami harapkan demi terlaksananya
kegiatan turnamen ini dengan baik. Kemudian atas dukungan dan partisipasinya kami
ucapkan terima kasih.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM ZAFA

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. MOH. HADI SUWARNO

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

PERATURAN DAN TATA TERTIB PERTANDINGAN

A. PERATURAN PERTANDINGAN
1. Pertandingan menggunakan sistim gugur
2. Pertandingan mengikuti peraturan PSSI yang berlaku.
3. Pemain bersepatu dan menggunakan seragam bernomor punggung.
4. Seorang pemain hanya diperkenakan memperkuat satu team
5. Waktu pertandingan 2 x 35 menit atau menyesuaikan dengan situasi dan istirahat 10
menit
6. Bila pertandingan draw atau seri,maka langsung di lanjutkan adu penalty, untuk
menentukan pemenang.
7. Bila adu pinalti, 5 kali tendangan masih sama akan di lanjutkan 3 kali tendangan,
kemudian jika 3 kali tendangan masih sama juga maka akan di lakukan sudden death.
8. Pergantian pemain maksimal 4 ( empat ) orang dalam satu pertandingan, termasuk
penjaga gawang

B. TATA TERTIB TURNAMEN


1. Kesebelasan yang bertanding harus sampai atau siap 10 menit sebelum pertandingan
di mulai
2. Pertandingan di mulai pukul 15.30 WIB sampai dengan selesai
3. Wasit dan pembantunya di tentukan oleh panitia
4. Keputusan wasit mutlak dan tidak dapat di ganggu gugat
5. Kesebelasan yang bertanding wajib menyerahkan daftar pemain yangakan diturankan
beserta cadangannya berdasrkan teknikal meeting.

C. KEPUTUSAN-KEPUTUSAN KHUSUS
1. Panitia menyediakan kartu bebas untuk officel dan pemain.
2. Panitia hanya menyediakan PPPK (P3K)
3. Panitia tidak bertanggung jawab atas kehilangan benda, barang milik pemain atau
kesebelasan di ruang ganti atau tempat lain
4. Hal-hal yang sifatnya mendadak atau darurat akan diputuskan oleh panitia dan tidak
dapat diganggu gugat.
5. Kesebelasan yang telah mingisi formulir kesenggupan dinggap telah mengarti dan akan
putuh dengan peraturan dan tata tertib.
6. Hal – hal yang belum tercantum dapat ditentukan kemudian oleh pantia.

Ditetapkan Oleh Panitia Turnamen

PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA


“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

KETENTUAN DAN SYARAT PESERTA


TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” TAHUN 2017

1. Syarat Umum Peserta :


a. Mengisi folmulir kesanggupan mengikuti turnamen.
b. Bersedia dan siap menjaga ketertiban, keamanan dan kenyamanan selama mengikuti
turnamen.
c. Turut serta menciptakan situasi sejuk, sopan dan tertib selama / sesudah pertandingan

2. Syarat-syarat khusus Peserta :


Bagi Peserta turnamen melalui kapten / official / ketua kesebelasannya
bersedia menandatangani surat pernyataan diatas kertas beramaterai Rp. 6000,-
(enam ribu rupiah) untuk bermain sportif, dimaksud untuk menjaga hal-hal yang
dapat memancing keributan atau hal yang tidak diinginkan.

3. Ketentuan umum :
a. Nama Kegiatan : TURNAMEN SEPAK BOLA “GROBOG KULON CUP“ TAHUN
2017
b. Jenis Turnamen : Terbuka antar club / kesebelasan
c. Peserta : Club/kesebelasan yang ada di wilayah Kab. Tegal
d. Pelaksanaan : 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017
e. Tempat : Lap. Sepak Bola Grobog Kulon Kec. Pangkah
f. Peraturan pertandingan menggunkan peraturan PSSI yang disesuaikan
g. Sistem pertandingan menggunakan Sistem Gugur

4. Ketentuan Khusus :
a. Pemain :
 Jumlah Pemain setiap kesebelasan 18 orang dan 2 official.
 Seorang pemain hanya dapat memperkuat atau bermain dalam satu tim dan satu
kesebelasan tidak boleh merangkap ke kesebelasan laian.
 Pergantian pemain maksimal 4 ( empat ) pemain dalam satu pertandingan.

b. Permainan :
 Pertandingan di mulai pukul 15.30 WIB sampai dengan selesai dengan lama
Pertandingan 2 x 35 menit dan istirahat 10 menit
 Bila situasi tidak memungkinkan, panitia berhak untuk merubah jadwal atau
waktu pertandingan

c. Kewajiban Peserta :
 Mengikuti turnamen sampai selesai
 Bersedia mematuhi segala peraturan yang ada, yang di keluarkan panitia
 Tidak melakukan Hal-hal negatif yang dapat menimbulkan keributan
 Setiap klub atau kesebelasan maksimal berjumlah 18 pemain
d. Perwasitan :
 Wasit yang memimpin pertandingan ditentukan oleh ASKAB PSSI Kab. Tegal
 Keputusan wasit dan pembantunya tidak bisa di ganggu gugat.

e. Protes :
Panitia tidak akan menerima protes dari peserta atau pemain maupun
official sehubungan dengan keputusan wasit ataupun hal lainnya yang
berhubungan dengan turnamen

f. WO dan Sanksi :
 Kesebelasan yang tidak datang tepat waktu pertaandingan dan dinyatakan WO,
harus mengganti kerugian sebesar Rp. 1.000.000,- ( Satu Juta Rupiah )
 Kesebelasan yang tidak mau melanjutkan pertandingan atau ( Mogok ) harus
menggati kerugian sebesar Rp. 1.500.000,- ( Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah )
 Jika terjadi keributan yang bersumber baik dari pemain atau supporter, officel atau
tim kesebelasan sehingga mengakibatkan kerugian dan di berhentikanya
pertandingan, maka akan di denda sebesar Rp. 5.000.000,- ( Lima Juta Rupiah )
 Bagi Kesebelasan yang pemainnya terkena kartu dari wasit akan di kenakan denda
sebagaiberikut :
1. Satu Kartu Kuning Sebesar : Rp. 20.000,-
2. Satu Kartu Merah Sebesar : Rp. 30.000,-

g. Sanksi Pemain :
 Pemain yang terkena kartu kuning 2x tidak di perkenakan mengikuti pertandingan
sebanyak 1x pertandingan
 Pemain yang terkena kartu merah tidak di perkenakan mengikuti pertandingan
sebanyak 2 kali
 Pemain yang sengaja melakukan pemukulan terhadap wasit atau pembantunya
tidak di perkenakan main pada pertandingan babak berikutnya, dan permasalahan
di limpahkan kepada KOMDIS ASKAB PSSI Kab. Tegal

h. Kewajiban – Kewajiban Panitia :


 Menediakan Kartu Bebas sebanyak satu tim / Kesebelasan.
 Menyediakan Bola untuk pertandingan
 Menyediakan hadiah bagi juara berupa trophy dan uang penghargaan
 Panitia memberikan uang transport sesuai hasil kesepakatan pada temu tehnik

i. Technical Meeting
Hari / Tanggal : Minggu, 27 Agustus 2017
Waktu : 14.00 WIB s/d selesai
Tempat : Balai Desa Grobog Kulon Kec. Pangkah Kab. Tegal
Acara : Penjelasan tata tertib, ketentuan lain, dan penentuan jadwal
pertandingan
Ketentuan Lain : Membawa surat pernyataan bermaterai 6.000 yang telah ditanda
tangani
j. Registrasi
1. Pendaftaran Rp. 300.000,- ( Tiga Ratus Ribu Rupiah )
2. Registrasi kesebelasan paling lambat hari Kamis, 02 Maret 2017. Jika
melewati batas waktu yang telah ditentukan, maka dianggap tidak sanggup
untuk mengikuti turnamen ini.
3. Registrasi bisa disampaikan kepada Panitia :
a. Sekretariat Balai Desa Grobog Kulon
b. Sdr. Arif Hidayatullah, S.Pd
4. Saat registrasi wajib membawa :
a. Formulir Pendaftaran
b. Surat Pernyataan Kesanggupan bermaterai Rp. 6.000,-
c. Memberikan bendera Club / kesebelasan

k. Lain-Lain :
 Panitia tidak menediakan minum dan snack kesebelasan/pemain.
 Hal-hal yang di pandang perlu dan belum tertuang dalam ketentuan ini, akan di
cantumkan sebagai ke tentuan susulan panitia.

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,

M. JAFARUDIN MUHTAROM ZAFA

Mengetahui,
KEPALA DESA GROBOG KULON

H. MOH. HADI SUWARNO


PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA
“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

NAMA – NAMA KESEBELASAN


YANG BERTANDING DI TURNAMEN “GROBOG KULON CUP”
TAHUN 2017

NO NAMA KESEBELASAN DESA / ASAL


1 GENCAR Grobog Kulon
2 GELORA Grobog Kulon
3 BINTANG IX Grobog Wetan
4 AZZOLA FC Pecabean
5 GARUDA FC Kendalserut
6 BINA BOLA FC Curug
7 PATRIA MUDA Dukuh Sembung
8 PS. PURBAYASA Purbayasa
9 PS. BALAMOA Balamoa
10 HARAPAN MUDA Dukuhjati Kidul
11 PSP Penusupan
12 PS. PENER Pener
13 PERSERA Cacaban
14 PS. KARANGMANGU Karangmangu
15 PS.PK Kemantran
16 KRAMAT FC Kramat
17 PS. SURADADI Suradadi
18 PERSEPA Pasangan
19 PERSEKA Kabukan
20 PS. JATIRAWA Jatirawa
21 PS. BEDUG Bedug
22 PS. YOMANI Yomani
23 KABUT FC. Kabunan
24 HARKID Harjosari Kidul
25 GARUDA TEMBOK Tembok
26 PERSETA MUDA Jatinegara
27 IPM Harjosari Lor
28 PERSEGUM Gumalar
29 SW FC. Slawi Wetan
30 PS. LUMINGSER Lumingser
31 PS. DUKUHWARU Dukuhwaru
32 PUTRA SLAWI Slawi

PANITIA TURNAMEN SEPAKBOLA


“GROBOG KULON CUP“ TAHUN 2017 KECAMATAN PANGKAH KABUPATEN TEGAL

Ketua, Sekretaris,
M. JAFARUDIN MUHTAROM ZAFA

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : M. JAFARUDIN
TTL : Tegal, 15 April 1982
Pekerjaan : Swasta
Jabatan : Ketua Panitia Turnamen Sepakbola “GROBOG KULON CUP” Tahun 2017
Alamat : Desa Grobog Kulon RT.04 RW.03 Kec. Pangkah Kab. Tegal

MENYATAKAN

Pada tanggal 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017, pukul 15.00 WIB s/d selesai
di lapangan sepakbola Desa Grobog Kulon Kec. Pangkah Kab. Tegal akan dilaksanakan kegiatan
Turnamen Sepakbola dalam rangka Perayaan Hari Ulang Tahun PS. Bintang IX ke-27,
pelaksanaan kegiatan dimaksud dari panitia penyelenggara menyatakan kesanggupan :
1. Wajib mentaati peraturan perundang – undangan yang berlaku.
2. Wajib menjaga keamanan dan ketertiban di dalam kegiatan dimaksud
3. Wajib mencegah supaya tidak melakukan kegiatan lain yang bertentangan ataupun
menyimpang dari tujuan kegiatan yang telah dinyatakan tertulis di surat permohonan ijin
4. Wajib untuk menjaga fasilitas yang ada di tempat pelaksanaan kegiatan dan mengganti
apabila terjadi kerusakan akibat dari akses kegiatan tersebut
5. Wajib untuk mematuhi waktu pelaksanaan kegiatan yang telah ditetapkan oleh Polri ( Polres
Tegal )
6. Pada pelaksanaan kegiatan tanggal 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017 panitia
penyelenggara wajib mematuhi batas waktu maksimal yang telah ditentukan
7. Tidak dibenarkan untuk area perjudian
8. Sanggup untuk tidak menyediakan minuman beralkohol / miras dan sanggup untuk
menertibkan tempat – tempat yang menyediakan minuman yang mengandung alcohol
disekitar tempat kegiatan
9. Bahwa dari panitia penyelenggara / panitia pelaksana bertanggung jawab apabila terjadi
keributan yang dapat menyebabkan timbulnya korban jiwa dan korban harta benda disekitar
lokasi kegiatan.
10. Bilamana terjadi situasi yang dianggap tidak kondusif maka petugas kepolisian / keamanan
dapat mencabut surat ijin keramaian, membubarkan / menghentikan kegiatan dan
mengambil tindakan hukum berdasarkan Undang – undang yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari
pihak manapun dan untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Grobog Kulon, …Agustus 2017


Yang menyatakan,

M. JAFARUDIN
SURAT PERNYATAAN

Nama : ...........................................................................

Jabatan : ...........................................................................

Alamat : ...........................................................................

...........................................................................

Nama Kesebelasan : ...........................................................................

Sesuai dengan edaran / undangan Panitia Turnamen Sepakbola “GROBOG KULON CUP”
TAHUN 2017 Nomor : ……./PAN.GKC/II/2017, maka bersama ini Persatuan Sepakbola /
Kesebelasan yang kami bina siap mengikuti dan mensukseskan pelaksanaan dimaksud.
Adapun keikutsertaan Persatuan Sepakbola / Kesebelasan kami bersedia mematuhi
segala aturan yang berlaku oleh Panitia. Apabila kami melanggar dari ketentuan Panitia yang
telah ditentukan, kami siap dituntut sesuai dengan aturan yang berlaku.
Demikian surat pernyataan ini kami buat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

………………, ……………………………..
Yang menyatakan,

Materai
Rp. 6.000,00

……………………………………….
PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA
“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

TEMA KEGIATAN

SELAMAT DATANG
PESERTA TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” 2017
DI LAPANGAN SEPAKBOLA DESA GROBOG KULON PANGKAH

=SELAMAT BERTANDING
DI ARENA TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” 2017
DI LAPANGAN SEPAKBOLA DESA GROBOG KULON PANGKAH

KUNJUNGI DAN SAKSIKAN


TURNAMEN SSEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” 2017
DI LAPANGAN SEPAKBOLA DESA GROBOG KULON PANGKAH
TANGGAL 03 September 2017 s/d 08 Oktober 2017

DENGAN TURNAMEN SEPAKBOLA “GROBOG KULON CUP” 2017


KITA JUNJUNG SPORTIFITAS
PANITIA TURNAMEN SEPAK BOLA
“ GROBOG KULON CUP TAHUN 2017 “
DESA GROBOG KULON KEC. PANGKAH KAB. TEGAL
Sekertariat : Kantor Desa Grobog Kulon – Pangkah Kab. Tegal

KETENTUAN LAIN-LAIN

VISUALISASI GAMBAR SPANDUK

Logo Sponsor Logo Sponsor


Tema Kegiatan
1x1m 1x1m

Logo Sponsor

Tema Kegiatan

1x1m

Anda mungkin juga menyukai