Anda di halaman 1dari 1

3.2.

Saran

Dalam kehidupan manusia dan setiap makhluk hidup , makanan mempunyai peranan penting
dan peranan tersebut dapat di gambarkan bahwa setiap manusia memerlukan makanan untuk
kelangsungan hidupnya. Manusia yang terpenuhi semua kebutuhan makanannya akan
terlindung dan terjamin kesehatannya dan memiliki tenaga kerja yang produktif dan bahan
makanan dapat merupakan perkembangbiakan kuman penyakit atau dapat juga media
perantara dalam penyebaran suatu penyakit. Maka dari itu pentingnya hygiene dan sanitasi
untuk kelangsungan hidup kita kedepannya menjadi lebih sehat.

Anda mungkin juga menyukai