Anda di halaman 1dari 10

HAK ASASI MANUSIA

1. Identitas

a. Nama Mata Pelajaran : PPKn


b. Kelas / Semester : XI / Ganjil
c. Kompetensi Dasar :

3.1 Menganalisis pelanggaran hak asasi manusia dalam perspektif


Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
4.1 Menyaji hasil ana-lisis pelanggaran hak asasi manusia dalam
perspektif Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara

d. Indikator Pencapaian Kompetensi :

3.1.1. Menjelaskan konsep Hak dan Kewajiban Asasi Manusia


3.1.2. Mengidenifikasi Substansi Hak dan Kewajiban Asasi Manusia
dalam Pancasila
3.1.3. Menganalisis kasus kasus pelanggaran hak asasi manusia
3.1.4 Menganalisis Upaya Penegakan Hak Asasi Manusia
4.1.1. Menganalisis pelanggaran hak asasi manusia dalam perspektif
Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

e. Alokasi Waktu : 8 x 40 Menit (4x pertemuan)


f. Tujuan Pembelajaran :
Setelah mengikuti proses pembelajaran, pesertadidik diharapkan dapat :
• Menghargai hak asasi manusia berdasarkan perspektif pancasila sebagai anugerah Tuhan
yang Maha Esa
 Bersikap peduli terhadap hak asasi manusia berdasarkan perspektif pancasila dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
 Memahami konsep Hak dan Kewajiban Asasi Manusia
 Memahami substansi Hak dan Kewajiban Asasi Manusia dalam Pancasila
 Menganalisis kasus-kasus pelanggaran hak asasi manusia
 Menganalisis upaya penegakan Hak Asasi Manusia
 Menganalisis pelanggaran hak asasi manusia dalam perspektif pancasila dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
 Menyaji hasil analisis pelanggaran hak asasi manusia dalam perspektif pancasila dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
2. Peta konsep Sejarah Perkembangan
HAM di Dunia

Sejarah Perkembangan
HAM di Indonenesia
Konsep Hak dan
Kewajiban Asasi
Manusia
Makna Hak Asasi
Manusia

Makna Kewajiban Asasi


Manusia

Hak dan Kewajiban


Asasi Manusia dalam
Nilai Dasar Pancasial

Hak dan Kewajiban


Substansi Hak dan
asasi Manusia dalam
Kewajiban Asasi
nilai Instrumental
Manusia
Pancasila

Hak dan Kewajiban


Hak Asasi Manusia asasi Manusia dalam
nilai praksis Pancasila

Pengertian dan Jenis


Pelanggaran Hak Asasi
Manusia

Kasus Pelanggaran Hak Penyebab Pelanggaran


Asasi Manusia Hak Asasi Manusia

Kasus Pelanggaran Hak


Asasi Manusia di
Indonesia

Upaya Pemerintah
Dalam Menegakkan
Hak Asasi Manusia
Upaya Penegakan Hak
Asasi Manusia
Upaya Penanganan
Kasus Hak Asasi
Manusia
3. Kegiatan Pembelajaran

a. Pembuka

1) Petunjuk Umum UKBM


Baca dan pahami materi pada Buku Teks Pelajaran PPKn buku Erlangga dan buku
PPKn.
a) Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berfikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun
bersama teman sebangku atau teman lainnya.
b) Kerjakan UKBM ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang
telah disediakan.
c) Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan ayo berlatih,
apabila kalian yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan
dalam kegiatan belajar yang ada, kalian boleh sendiri atau mengajak teman lain
yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar kalian dapat belajar ke
UKBM berikutnya.
2) Kegiatan Belajar

Kalian sudah siappp ???


Ayo……ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan penuh konsentrasi
ya !!!

Kegiatan Belajar 1

kalian bentuk kelompok masing-masing beranggotakan 5 orang (KBM DARING CUKUP


INDIVIDU SAJA). Diskusikan bersama anggota kalian :
Mengenai kasus Pelanggaran HAM
Ayoo Berlatih !

NO Kasus Peristiwa dan Penyelesaian

1 Marsinah

2. Munir

3 Peritiwa Tanjung Priuk

4 Peristiwa Bom Bali

5 Peristiwa Jembatan
Semanggi
Macam-macam Hak Asasi Manusia

No Macam HAM Bentuknya


1 Pribadi a.
b.
c.
2 Politik a.
b
c
3 Ekonomi a
b.
c.
4 Sosial Budaya a.
b.
c.
5 Tata cara peradilan a.
b.
c
KEGIATAN BELAJAR 2

5. Bentuk pelanggaran HAM disekitar kita adalah sebagai berikut, kecuali….


a. tawuran pelajar
b. aksi main hakim sendiri dalam masyarakat
c. pertikaian antar pelajar
d. pembentukan Komisi Perlindungan anak Indonesia
e. eksploitasi secara ekonomi dan pekerjaan terhadap anak
6. Keberdaan Komnas HAM sangat penting, karena berbagai alasan. Peran dari
Komnas Ham
diantaranya….
a. Menghormati dan memajukan HAM
b. Melindungi penegak HAM
c. Melindungi, menegakkan lembaga HAM
d. Membantu perlindungan tersangka pelanggaran HAM
e. Tidak memajukan HAM
7. Undang-Undang tentang HAM diatur dalam ….
a. UU No 20 Tahun 1999
b. UU No 39 Tahun 1999
c. UU No 26 Tahun 2000
d. UU No 11 Tahun 2011
e. UU No 13 Tahun 2016
8. Seiring dengan kemajuan jaman, kebutuhan masyarakat akan pemenuhan hak asasi
semakin berkembang dan bertambah, masyarakat memiliki peran untuk….
10. Melakukan penyelidikan dan pemerikasaan serta menerima laporan dan
pengaduan merupakan bagian dari wewenang ….
a. Jaksa
b. Komnas HAM
c. Hakim
d. Penyidik
e. Pengacara
11. Demontrasi sebagai bentuk ketidakpuasan terhadap pengungkapan kasus
pelanggaran HAM (kasus Marsinah, kasus Munir) merupakan contoh kongkret belum
terpenuhinya rasa…
a. Keamanan
b. Keadilan
c. Ketertiban
d. ketentramanan
e. Tanggung jawab
12. Perhatikan beberapa upaya penegakan HAM berikut !!
1) Sosialisasi HAM kepada masyarakat
2). Dibuatnya perundang-undangan HAM yang semakin lengkap mengikuti
kebutuhan dan
perkembangan masyarakat
3) Investigasi terhadap peristiwa yang diduga merupakan pelanggaran HAM
15. Contoh dari persamaan kedudukan warga negara dalam aspek pertahanan dan
keamanan adalah….
a. Hak kebebasan untuk memeluk agama sesuai dengan keyakinannya
b. Kebebasan untuk memeluk agama sesuai dengan keyakinannya
c. Memiliki hak untukan daerah memajukan kebudayaan daerah
d. Memiliki hak yang sama untuk didampingi pembela dalam pemeriksaan di
pengadilan
e. Memiliki hak untuk berkomunikasi dan memperoleh informasi
16. Pengadilan didirikan untuk hak asasi manusia untuk mengadili ….
a. Pelanggaran tindak pidana
b. Pelangaran tindak Perdata
c. Pelanggaran HAM berat
d. pelanggaran HAM ringan dan berat
e. Pelanggaran Internasional
17. Hak asasi manusia adalah hak-hak dasar yang dibawa manusia sejak lahir
sebagai anugerah Tuhan Maha Esa,ini merupakan rumusan hak asasi manusia
menurut........
a. Deklarasi Universal Hak-hak Manusia d. Prof. Darji Darmodiharjo
b. UU No 39 Tahun 1999 e. John Locke
c. UU No 26 Tahun 2000
18. Hak untuk mendapatkan perlindungan terhadap karya cipta merupakan
23. Yang tidak termasuk dalam kejahatan kemanusiaan adalah....
a. Perbudakan d. Larangan berpendapat
b. Pengusiran sevcara paksa e. Penganiayaan
c. Pemusnahan penduduk
24. Perbuatan yang menimbulkan penderitaan yang dilakukan dengan sengaja yang
dapat melenyapkan sejumlah penduduk tertentu merupakan kejaharan
berupa.....
a. Penganiayaan d. pengusiran
b. penyiksaan e. Pemusnahan
c. perbudakan
25. Perhatikan pernyataan dibawah ini. !
1. Menjadi warga negara 4. Mengeluarkan pendapat
2. Memilih pekerjaan 5. Memilih, mencari dan
3. Menjual dan Membeli sesuatu mengumpulkan kekayaan

Dari pernyataan diatas yang merupakan hak asasi dalam bidang ekonomi adalah...
a. 1,2, dan 3 d. 2, 3, dan 4
b. 1, 3, dan 4 e. 2, 3, dan 5
c. 1, 3, dan 5
Bagaimana
b. Penutup kalian
sekarang?
Setelah kalian belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar di atas, berikut
diberikan Tabel untuk mengukur diri kalian terhadap materi yang sudah kalian pelajari.
Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKB ini di Tabel berikut.

No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah kalian telah memahmi pengertian HAM ?

2. Apakah kalian telah memahmi perbedana


pelanggaran HAM berat dengan HAM biasa

3. Apakah kalian telah memahmi HAMdalam berbagai


bidang?

4. Dapatkah kalian menyebutkan factor-faktor


pelanggaran HAM?

5. Dapatkah kalian menyebutkan prinsip-prinsip


upaya penegakan dan perlindugan HAM

6. Apakah kalian memahami perilaku penerapan nilai


praksis sila-sila Pancasila?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2 dan 3 yang
sekiranya perlu kalian ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa
untuk mengulang lagi!. Dan apabila kalian menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka
lanjutkan berikut.

Dimana posisimu?
Ukurlah diri kalian dalam menguasai materi pelaku ekonmi dalam kegiatan ekonomi dalam
rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.
Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar,silahkan kalian
berdiskusi dengan teman lalu tuliskan penyelesaian permasalahan diatas ke buku kerja
masing-masing!
Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi Upaya penegakan dan perlindungan hakasasi
manusia, mintalah tes formatif kepada Guru kalian sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Sukses untuk kalian!!!

Anda mungkin juga menyukai