Anda di halaman 1dari 1

Realisasi Rukun Iman dengan Ibadah Mengaji

Nama : MUHAMMAD FADHAN ASGHARI


Nim : 2101124928
Mata Kuliah : Pendidikan Agama
IslamDosen : Muhammad Nurhadi

1. Iman Kepada Allah SWT


Dalam berwudhu saya beriman kepada Allah SWT. Kebersihan merupakan sebagian dari iman, Allah SWT
mencintai orang orang yang bersuci terlihat pada fiqih ibadah, taharah (bersuci) sebagai urutan ibadah
pertama yg di anjurkan oleh Allah SWT sebelum melakukan ibadah lainnya. Maka dari itu saya yakin
ketika berwudhu dengan sesuai tuntunannya, maka saya akan mendapatkan pahala dan keberkahannyan.

2. Iman kepada Malaikat

Dalam berwudu saya beriman kepada malaikat, saya yakin ketika saya berwudu untuk melakukan ibadah
maka malaikat yang mencatat segala amal dan perbuatan yang saya lakukan saat berwudu.

3. Iman kepada Kitab


Dalam berwudu saya beriman kepada kitab, saya yakin bahwa di dalam kitab Al-Qur'an banyak
tercantum ayat ayat yang menjelaskan tentang perintah untuk bersuci atau pun berwudu. Maka dari itu
saya yakin ketika berwudu yang sesuai dengan perintah pada ayat Al Qur’an maka saya sedang berusaha
untuk menyempurnakan ibadah untuk mengharapkann ridho dari Allah SWT.

4. Iman kepada Rasul


Dalam berwudu saya beriman kepada Rasul, saya yakin bahwa Rasul telah di utus oleh Allah SWT
untuk memberikan tata cara berwudu yang benar melaui sunnah dan hadistnya. M a k a d a r i i t u
saya berwudu sesuai dengan tuntunannya.

5. Iman kepada hari Kiamat


Dalam berwudu saya beriman kepada hari Kiamat, karena saya yakin dengan berwudu yang baik , saya
berdoa agar diselamatkan dari siksaan neraka setelah hari Kiamat.

6. Iman kepada Qadha dan Qadar


Dalam berwudu saya beriman kepada Qadha dan Qadar, saya yakin bahwa pada saat saya berwudu itu
telah ditetapkan oleh Qadha dan Qadar-nya (takdir) Allah SWT.

Anda mungkin juga menyukai