Anda di halaman 1dari 2

Panzher Putra

171211354
4B S1 Keperawatan
Ns. Lenni Sastra, S. Kep., M.S

“ Dengan menyebut nama Allah SWT/Tuhan Yang Maha Esa, saya berjanji bahwa saya akan
mengikuti UAS dengan Jujur dan tidak akan berbuat curang selama pelaksanaan UAS. Jika saya
melanggar janji ini, maka saya siap menerima balasan yang setimpal dari Allah SWT/Tuhan
Yang maha Esa”

Jawaban :
1. Rumusan masalah penelitian : Apa saja faktor yang berhubungan dengan kesediaan untuk
melakukan vaksinasi Covid-19 pada mahasiswa Prodi S1 Keperawatan?

a. Pengertian, manfaat, dan efek samping vaksin covid-19, angka kejadian covid-19,
peneliti pendukung mengenai factor yang berhubungan dengan kesediaan untuk
melakukan vaksin covid-19
b. Dilakukan dengan cara total sampling adan menggunakan data sekunder

2. Rumusan masalah penelitian : Apakah ada hubungan antara kepatuhan penerapan protokol
kesehatan dan dengan kejadian Covid-19 pada mahasiswa Prodi S1 Keperawatan?

a. Yang harus ada dalam latar belakang :


 Apa itu protocol Kesehatan
 Penerapan protocol Kesehatan
 Angka kejadian sebelum dan sesudah dilakukan protocol Kesehatan
 Data survei
b. Langkah-langkah pengumpulan data, dilakukan dengan cara total sampling adan
menggunakan data sekunder

3. Rumusan masalah penelitian ; Apakah ada pengaruh terapi murattal terhadap kualitas tidur
pasien Covid-19 di RSUP Dr. Djamil Padang?

a. Fakror yang harus ada di latar belakang :


 Pengertian terapi murottal
 Cara melakukan terapi
Panzher Putra
171211354
4B S1 Keperawatan
Ns. Lenni Sastra, S. Kep., M.S

 kualitas tidur
 pengertian covud-19
 angka kejadian covid-19
 survei awal
b. Langkah-langkah pengumpulan data, dilakukan dengan cara total sampling adan
menggunakan data sekunder.

Anda mungkin juga menyukai