Anda di halaman 1dari 2

Nama: Maya Dwi Lestari

Kelas: Gizi A

Nim: 2330020030

TUGAS BIOKIMIA PRAKTIKUM TM 3

ANALISIS PROTEIN

Langkah-langkah:

 REAKSI MOLISH

1). Masukkan 2 ml sampel (putih telur) ke dalam tabung 1

2). Tambahkan 2 ml reagen molish

3). Tambahkan 3 tetes H2SO4

4). Amati apakah akan terjadi cincin violet atau tidak.

 REAKSI ADAM KIEWIC

1). Masukkan 2 ml sampel ke dalam tabung 2

2). Tambahkan 2 ml CH3COOH

3). Tambahkan 3 tetes H2SO4

4). Amati apakah terbentuk cincin violet atau tidak.

 TES BELERANG

1). Masukkan 2 ml sampel ke dalam tabung 3

2). Tambahkan 2 ml NaOH

3). Amati apakah timbul gas atau tidak.

 XANTHOPEOTEIN

1). Masukkan 2 ml sampel ke dalam tabung 4

2). Tambahkan 2 ml HNO3

3). Lakukan pemanasan dengan penangas air selama 5 menit

4). Amati perubahan yang terjadi.


 UJI BIURET

1). Tambahkan 1 ml sampel ke dalam tabung 5

2). Tambahkan 1 ml NaOH

3). Tambahkan 2 tetes reagen biuret.

4). Amati perubahanya.

 PENGENDAPAN PROTEIN DENGAN PELARUT ORGANIK

1). Pembuatan larutan pelarut protein (perbandingan putih telur : air = 1:5)

2). Ambil 2 ml larutan protein, masukkan ke tabung 7

3). Tambahkan 10 ml etanol, kemudian aduk

4). Jika terbentuk endapan, ambil sedikit dan periksa ke larutan sampel dalam air.

 SALTING OUT

1). Tambahkan 10 ml larutan protein ke dalam tabung 8

2). Tambahkan NH3SO4 hingga tampak adanya garam yang tertinggal,

3). Bila larutan telah jenuh, lakukan penyaringan dengan kertas saring,

4). Uji larutan endapan dalam air dengan dilakukan uji menggunakan biuret

5). Tambahkan 3 tetes biuret dan amati perubahanya.

Anda mungkin juga menyukai