Anda di halaman 1dari 1

Mapel : Kimia

Kelas : XII MIPA


Semester : Ganjil
TP : 2021 – 2022
Waktu : 120 menit

Kerjakan soal di bawah ini dengan tulisan yang jelas dan rapi !

1. Hitung massa urea (Mr=60) yang diperlukan untuk membuat 200 mL


larutan urea 0,2 molal.
2. Berapa massa garam NaCl yang diperlukan untk membuat 0,1 Molar
larutan garam tersebut sebanyak 250 mL, jika diketahui Ar Na= 23 dan
Cl= 35,5.
3. Hitunglah fraksi mol glukosa,C6H6O6 (Ar C= 12, H=1, O=16)), jika 18 gram
glukosa dilarutkan kedalam 100 gram air.
4. Hitung tekanan uap larutan sukrosa, jika 3 mol sukrosa dilarutkan
dengan 4 mol air murni. Diketahui tekanan uap air murni pada suhu 20
o
C adalah 17,5 mmHg.
5. Tentukan titik didih larutan, jika 0,25 mol urea dilarutkan kedalam 500
gram air,dan diketahui Kb air = 0,52oC/mol.
6. Jika 3 gram urea(Mr=60) dilarutkan ke dalam 50 gram air, akan
terbentuk larutan yang titik bekunya – 1,86oC. Berapa titik beku larutan
yang terbentuk jika 19,6 gram H2SO4(Mr=98)terlarut dalam 1000 gram
air dan terionisasi 100%.
7. Sebanyak 3,42 gram sukrosa(Mr=342) dilarutkan kedalam air sampai
volumenya menjadi 500mL. Hitung tekanan osmotik larutan tersebut
pada suhu 27oC.
8. Isilah titik – titik dibawah ini:
a. 2Cu → ....Cu2+ + ....e
b. O2 + ....e → .... O2
9. Setarakan reaksi redoks di bawah ini
MnO2 + HCl → MnCl2 + Cl2 + H2O (asam)
10. Tentukan zat oksidar,reduktor,hasil oksidasi dan hasil reduksi pada
reaksi soal nomor 9.

Anda mungkin juga menyukai