Anda di halaman 1dari 14

Badan Eksekutif Mahasiswa

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
PROPOSAL KEGIATAN DIES NATALIS KE-23
“OPTIMALISASI PERAN FMIPA UHO DALAM MEMBENTUK SAINTIS

MUDA YANG INOVATIF DAN BERDAYA SAING DI ERA SOCIETY 5.0”

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS HALU OLEO

2021/2022

HALAMAN PENGESAHAN
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
PROPOSAL KEGIATAN DIES NATALIS KE- 23
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HALU OLEO
2021/2022

Kendari, 22 September 2021

Panitia Pelaksana,

Ketua Panitia Sekretaris Panitia

La Ode Usman Zahir La Ode Muhamad Zaiddin Ria


F1A119024 F1D119057

Mengetahui,

Ketua BEM FMIPA UHO Sekretaris Jendral BEM FMIPA UHO

Muhamad Nur Hidayat La Ode Alhasran


F1C118060 F1A218061

Menyetujui,

Wakil Dekan III Bidang Kemahasiswaan FMIPA UHO

Dr.Mukhsar, S.Si, M.Si


NIP. 19731205 2000121001

A. LATAR BELAKANG
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Dies Natalis atau perayaan ulang tahun merupakan salah satu bentuk kegiatan
simbolik terhadap ucapan rasa syukur atas berkat dan kemurahan Allah SWT. Juga dianggap
sebagai peristiwa penting untuk mengenal kembali awal perjalanan kehidupan, termasuk
sebuah lembaga akademik. Kegiatan ini selalu dilakukan secara turun temurun dengan penuh
suka cita dan kegembiraan, tak terkecuali dengan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam Universitas Haluoleo, yang akan memasuki usianya yang ke- 23 tahun.
Terdapat berbagai kegiatan yang akan diselenggarakan dalam rangka menyambut
Dies Natalis Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Haluoleo ke-23,
mulai dari lomba, Silahturahmi keluarga besar Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam termasuk mahasiswa, dosen, staf, serta alumni dan pada puncaknya adalah Perayaan
resmi hari jadi FMIPA UHO ke 23.
Oleh karena kondisi saat ini ditengah pandemic, maka segala bentuk kegiatan yang
dilakukan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan, guna menghindari hal-hal yang tidak
diinginkan. Namun, dengan segala kondisi yang ada tidak menyurutkan semangat kami untuk
tetap bekerja keras mengusahakan yang terbaik. Harapnnya FMIPA semakin jaya, independen
dan sukses melahirkan ilmuwan-ilmuwan muda yang luar biasa, cerdas komperhensif dan
mampu berkompetisi.

B. TUJUAN

Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut:


1. Menanamkan rasa memiliki dan mencintai Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam sebagai lembaga pendidikan yang mendidik, membimbing, dan membina para
penerus generasi bangsa.
2. Mempererat tali persaudaraan, kekeluargaan, dan semangat saling mencintai dalam
keluarga besar Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam,
3. Memperkuat semangat juang, kerja sama, optimisme, dan semangat sosial dalam rangka
membangun hidup bersama yang baik di lingkup Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam.

C.NAMA KEGIATAN
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Adapun kegiatan ini diberi nama “Dies Natalis Ke-23 Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam Universitas Halu Oleo”.

D. TEMA KEGIATAN

Tema kegiatan dies natalis ini adalah Optimalisasi Peran Fmipa Uho Dalam
Membentuk Saintis Muda Yang Inivatif Dan Berdaya Saing Di Era Society 5.0”

E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Kegiatan Dies Natalis ke-23 FMIPA UHO ini Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : 04-09 Oktober 2021
Pukul : 08.00- Selesai
Tempat : Fakultas MIPA UHO

F. PELAKSANA DAN SASARAN


1. Panitia Pelaksana
Panitia pelaksana kegiatan Dies Natalis Ke-23 FMIPA UHO adalah mahasiswa yang
terdaftar kepengurusan BEM FMIPA UHO Periode 2021/2022 dengan susunan panitia
(Terlampir).
2. Sasaran

Sasaran kegiatan Dies Natalis ke- 23 FMIPA UHO ini adalah seluruh keluarga besar
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.

G. ESTIMASI ANGGARAN
Terlampir.

H. PENANGGUNG JAWAB
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Penanggungjawab kegiatan Dies Natalis ini adalah Keua Umum BEM Mahasiswa
FMIPA UHO periode 2021-2022.

I. RANGKAIAN ACARA

1. Donor darah

2. Penyambutan Maba 2021

3. Porseni Tingkat Jurusan FMIPA:

 Orasi Ilmiah (putra/putri)


 Puisi kebangsaan (putra/putri)
 Vocal Group
 Poster ilmiah
 Desain Web
 Debat Bahasa Inggris
 Karya Tulis Ilmiah
 Vidio Profil Prodi FMIPA UHO
4. Stan Bazar Himpunan FMIPA

J. SUSUNAN KEPANITIAAN
Terlampir
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
K. RANDOM ACARA
Terlampir

L. PENUTUP

Demikianlah proposal kegiatan ini diajukan, semoga kegiatan yang akan


dilaksanakan ini mendapat bantuan dan kerjasama yang baik dari semua pihak. Atas perhatian
dan kerjasama yang diberikan, kami mengucapkan terimakasih, semoga Allah SWT
senantiasa melimpahkan rahmat dan nikmat-Nya kepada kita semua, Aamiin.

Lampiran I
SUSUNAN PANITIA PELAKSANAKEGIATAN
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
DIES NATALIS KE-23
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HALU OLEO
PERIODE 2021/2022

Pelindung : Dr. Ida Usman, M.Si.(Dekan FMIPA UHO)


Pembina : Dr. Mukhsar, S.Si.,M.Si(Wakil Dekan III Bidang Kemahasiswaan dan
Alumni, FMIPA UHO)
PenanggungJawab : Muhamad Nur Hidayat (Ketua BEM FMIPA UHO)
Ketua Panitia : La Ode Usman Zahir
Sekretaris : La Ode Muhamad Zaiddin Ria
Bendahara : Ifa
Devisi Acara Devisi Konsumsi
Koordinator: Irmayanti Koordinator: Irsyad
Anggota: Anggota:
1. Isma Indriyana 1. Nirmala
2. Yeni Rahmawati 2. Nursawal
3. Risnawati 3. Laura Amelia
4. Desi Fitriyani Muh. Yamin 4. Inel Apriani
5. Dian Pratiwi 5. Samaul
6. Elsa Julfiana
Devisi Pubdekdok Devisi Humas
Koordinator: Habib Koordinator: Mirsan
Anggota: Anggota:
1. Yuyun Hayatun M. 1. Wa Ode Hermaulid
2. Gede Inov 2. Karmila
3. Kartina 3. Wa Ode Venessa Maharani
4. Gian Purnama Sari 4. Tri Astuti R.M.
5. Darul Trisandi

Devisi Perlengkapan Devisi Lomba


Koordinator: Rafiq Koordinator: Setiana Haedy Laksnanti
Anggota: Anggota:
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
1. Muhamad Yamin 1. Lia
2. La Ode Muh. Ulil Amri 2. Irma Indriyana
3. Muhamad DzulhamMu’arif 3. Rani Anjani
4. A. Ulaldi 4. Rosna
5. Julita Wulandari 5. Sitti Jaria N.
6. Marlina
7. Muhamad Khusnull Yaqin
8. Ira Maya Suyanti

Lampiran II

Tanggal Waktu Agenda Tempat


Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Senin, 09.00-11.00 Pembukaan Aula FMIPA UHO
04/10/2021
11.45-12.30 Ishoma

13.00-15.00 Penyambutan Mahasiswa Baru 2021 Aula FMIPA UHO

15.30- Lomba Orasi Ilmiah Aula FMIPA


Selesai

Selasa, 09.00-11.00 Presentasi Lomba Desain Web Aula FMIPA


05/10/Oktober
2021 11.45-12.30 Ishoma

13.00-15.00 Pembacaan Puisi Aula FMIPA

Rabu, 09.00-11.00 Penampilan Vidio Profil Prodi Aula FMIPA


06/10/2021
11.45-12.30 Ishoma

13.00-15.00 Presentasi Lomba karya tulis ilmiah

Kamis, 09.00-11.00 Debat Bahas Inggris Aula FMIPA


07/10/2021
11.45-12.30 Ishoma

13.00-15.00 Presentasi Poster IAlmiah Aula FMIPA

Jum’at, 08.00- Donor Darah Aula Fmipa


08/10/2021 Selesai

Sabtu, 09.00-12.00 Acara Stand Bazar jurusan dan prodi Pelataran FMIPA
09/10/2021 yang dirangkaikan dengan penampilan
vocal group tiap-tiap prodi

12.00-12.30 Ishoma

13.30-15.00 Penyerahan Hadiah Pelataran FMIPA

15.30- Foto Bersama sekaligus menutup Pelataran FMIPA


Selesai seluruh rangkaian acara

Lampiran III

ESTIMASI ANGGARAN DIES NATALIS KE-23


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HALU OLEO
PERIODE 2021/2022

A. Pembukaan Kegiatan Diesnatalis


Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Banyak & Harga Satuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack Panitia 50 Dus 15.000 750.000
2 Nasi Kotak 50×6 Dus 25.000 7.500.000
3 Aqua Gelas 15 Dus 25.000 375.000
4 Aqua Botol 2 Dus 50 100.000
5 Baliho Dies Natalis 2 3×1,5 200.000 400.000
6 Photo But 1 3×2 140.000 140.000
7 Lak ban 2 - 15 30.000
8 Sound System 1 - - -
9 Mike 2 - - -
10 Baju Panitia 50 lembar 70.000 3.500.000
11 ID Card 50 pcs 5.000 250.000
12 Masker 2 Dus 50.000 100.000
13 Handsanitizer 5 Botol 20.000 100.000
14 Nasi Tumpeng 1 Paket 500.000 500.000
15 Snack Dosen 20 Dus 15.000 300.000
16 Kayu 57 6 Meter 30 180.000
17 Paku 5 cm 1 Kg 30.000 30.000
18 Tissue 5 buah 30.000 150.000
19 Camera 1 - 150.000 150.000
Sub Total 14.555.000

B. Rangkaian Kegiatan
1. Donor Darah
Banyak & Harga Satuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Konsumsi 15 Dus 25.000 375.000
2 Aqua gelas 1 Dus 25.000 25.000
Sub Total 400.000
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari

2. Penyambutan Mahasiswa Baru 2021


Banyak & Harga Satuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack 50 Pack 5.000 250.000
2 Aqua Botol 10 Buah 10.000 100.000
Sub Total 350.000

3. Porseni Tingkat Jurusan FMIPA


a). Orasi Ilmiah Putra/Putri
Banyak&HargaSatuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack Juri 5 Dus 10.000 50.000
2 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
3 Honor Juri 3 Orang 200.000 600.000
4 Reaward Juara 1 2 Orang 600.000 1.200.000
5 Reaward Juara 2 2 Orang 450.000 900.000
6 Reaward Juara 3 2 Orang 350.000 700.000
Sub Total 3.500.000

b). Puisi Putra/Putri


Banyak&HargaSatuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack Juri 5 Pack 10.000 50.000
2 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
3 Honor Juri 3 Orang 200.000 600.000
4 Reaward Juara 1 2 Orang 600.000 1.200.000
5 Reaward Juara 2 2 Orang 450.000 900.000
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
6 Reaward Juara 3 2 Orang 350.000 700.000
Sub Total 3.500.000

c). Vocal Group


Jumlah
Banyak&HargaSatuan
(Rp)
No Kebutuhan
Vol Ukr Harga
(Rp)
1 Snack Juri 5 Pack 10.000 50.000
2 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
3 Honor Juri 3 - 200.000 600.000
4 Reaward Juara 1 Tim - 1.000.000 1.000.000
5 Reaward Juara 2 Tim - 750.000 750.000
6 Reaward Juara 3 Tim - 450.000 450.000
Sub Total 2.900.000

d). Poster Ilmiah


Banyak&HargaSatuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack Juri 5 Pack 10.000 50.000
2 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
3 Honor Juri 3 - 200.000 600.000
4 Reaward Juara 1 Tim - 600.000 600.000
5 Reaward Juara 2 Tim - 450.000 450.000
6 Reaward Juara 3 Tim - 350.000 350.000
Sub Total 2.100.000

e). Debat Bahasa Inggris


Jumlah
Banyak&HargaSatuan
(Rp)
No Kebutuhan
Vol Ukr Harga
(Rp)
1 Snack Juri 5 Pack 10.000 50.000
2 Honor Juri 3 200.000 600.000
3 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
4 Reaward Juara 1 Tim - 1.000.000 1.000.000
5 Reaward Juara 2 Tim - 750.000 750.000
6 Reaward Juara 3 Tim - 450.000 450.000
Sub Total 2.900.000

f). Karya Tulis Ilmiah/Essai


Banyak&HargaSatuan
Jumlah
No Kebutuhan Vol Ukr Harga
(Rp)
(Rp)
1 Snack Juri 5 Pack 10.000 50.000
2 Honor Juri 3 orang 200.000 600.000
3 Aqua Botol 5 Buah 10.000 50.000
4 Reaward Juara 1 Tim - 600.000 600.000
5 Reaward Juara 2 Tim - 450.000 450.000
6 Reaward Juara 3 Tim - 350.000 350.000
Sub Total 2.100.000

g). Lomba Vidio Profil Prodi FMIPA


Jumlah
Banyak & Harga Satuan
(Rp)
No Kebutuhan
Vol Ukr Harga
(Rp)
1 Reward Juara 1 - - 1.000.000 1.000.000
2 Reward Juara 2 - - 750.000 750.000
3 Reawrd Juara 3 - - 650.000 650.000
4 Faforit dari like YT - - 300.000 300.000
Sub Total 2.700.000

5. Rekapitulasi
Kod Agenda Kegiatan Jumlah (Rp)
e
A Pembukaan kegiatan Dies Natalis 14.555.000
B Rangkaian kegiatan 20.450.000
Total 35.005.000
Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Halu Oleo
Alamat : FMIPA Universitas Halu oleo telp.(0823-9645-8585), Kendari
Terbilang : Tiga Puluh Lima Juta Lima Ribu Rupiah

Anda mungkin juga menyukai