Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 1 PULAUPANGGUNG
“TERAKREDITASI B”
NIS : 300220 NSS : 30112060/021 NPSN : 10805054
Jl. Raya Penantian 2 Kec. Pulaupanggung, Kab. Tanggamus, Lampung. 35379
website : www.smanpulpa.sch.id. e-mail : sman_1pulpa@yahoo.co.id. HP : 081379496999

MID SEMESTER 2020/2021

Nama : Kelas : XII IPS 1.XII IPS 2


Kelas : Program : IPS
Mata Pelajaran : Geografi                                   Hari/Waktu :
PETUNJUK SOAL
a. Mulailah dengan berdoa terlebih Dahulu
b. Baca dengan seksama setiap soal, dan pilihan jawaban yang paling tepat untuk pilihan
ganda, dan jawablah dengan cermat untuk soal uraian
A. PILIHAN GANDA

1
.Wilayah yang dicirikan oleh adanya aliran A. hutan, udaranya yang masih
barang atau orang yang memusat merupakan bersih
wilayah…. B. permukiman, padat penduduk
A. uniform region
B. nodal region C. pelabuhan, tempat peluang
C. natural region ekspor dan impor
D. genetic region D. pusat perdagangan, dekat lokasi
E. specific region pemasaran barang dan jasa
2. Perhatikan gambar berikut! E. kawasan industri, dekat dengan
lokasi produksi
3. Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW)
telah dimiliki oleh kota Bogor. Akan tetapi
implementasi RTRW di kota Bogor kurang
berjalan baik. Kawasan yang diperuntukkan
secara komersil menyebar di sepanjang jalan
utama kota Bogor sehingga sering
menimbulkan kemacetan. Permasalahan
tersebut dapat terjadi karena adanya
hambatan penataan ruang berupa….
A. lemahnya pengendalian pemanfaatan
ruang
Pertumbuhan wilayah pada gambar di B. kuatnya koordinasi antar lembaga
atas akan lebih pesat jika pemerintahan
pengembangannya ke arah…karena….
C. lambatnya penyusunan rencana tata 4. Pusat pertumbuhan yang termasuk
ruang kota wilayah pembangunan IV antara lain….
D. kurangnya dana untuk pembangunan
A. Maluku dan Papua
infrastruktur kota
E. terbatasnya lahan untuk B. Jawa Timur dan Bali
pembangunan ruang publik C. Aceh dan Sumatera Utara
D. NTT dan NTB
E. Jawa Barat dan Jawa Tengah
5. Ciri-ciri desa sebagai berikut: E. formal dan geografis
1. Ketergantungan pada alam
2. Lembaga sosial mulai 8. Wilayah dan pewilayahan merupakan dua
berkembang istilah yang berbeda. perbedaan kedua yaitu?
3. Adanya transisi adat istiadat A. nilai yang meliputi area lebih sempit,
kewilayahan mencakup area luas
4. Mata pencaharian penduduk
B. wilayah memiliki nama khusus, wilayah
mulai heterogen memiliki fungsi khusus
5. Pendidikan dan ketrampilan C. nilai yang merupakan inti daerah,
masih rendah perwilayahan merupakan area
Ciri-ciri desa swakarya terdapat pada pengembangan
nomor…. D. wilayah merupakan objek, wilayah
A. 1,2,3 merupakan proses terbentuknya objek
E. wilayah meliputi beberapa fungsi,
B. 1,3,5
kewilayahan merupakan pengelompokan
C. 2,3,5 wilayah.
D. 2,3,4
E. 3,4,5 9.perwilayahan mempengaruhi
6. Bagian wilayah kota yang digunakan perkembangan suatu wilayah. proses yang
sebagai pusat kegiatan ekonomi, politik, terjadi dalam perwilayahan tersebut yaitu?
A.membagi wilayah menjadi daerah daerah
sosial      dan kebudayaan disebut….
administrative
A. inti kota B.merencanakan penataan keruangan sesuai
B. rural potensi wilayah
C. sub urban fringe C.membatasi wilayah terluar yang
D. hinterland berbatasan dengan wilayah lain
E. sub urban D.mengembang perbedaan karakteristik
7.Suatu wilayah meliputi unsur-unsur E.mengelompokkan wilayah wilayah yang
memiliki kesamaan karakteristik
penting. berdasarkan undang-undang
Republik Indonesia nomor 26 Tahun 10. pesisir diklasifikasikan sebagai wilayah
2007 tentang penataan ruang, Unsur formal kriteria yang melandasi klasifikasi
wilayah tersebut ditentukan oleh aspek? wilayah tersebut yaitu?
A. administrasi dan fungsional
B. yurisdiksi dan administrative A.aktivitas penangkapan ikan tampak dari
banyaknya kapal berlayar
C. fungsional dan legalitas
B.banyak wisatawan domestik dan asing
D. geografis dan yurisdiksi Menikmati keindahan laut
C.bagian pantai yang menjadi transisi antara 3. apa yang dimaksud dengan
daratan dan perairan laut tata ruang
D.hutan mangrove menutupi sebagai besar 4. Penduduk desa A adalah
area pasang surut 200,Penduduk desa B 100
E.terdapat warung-warung makan hasil laut sedangkan penduduk desa C
atau seafood 600. Jarak desa A Ke B
adalah 10 km sedangkan
ESSAY jarak B ke C 20 km. interaksi
1. apa yang dimaksud dengan desa manakah yang paling
wilayah dan perwilayahan kuat
2. jelaskan bagaimana cara 5. Apa fungsi dari tata ruang
memanfaatkan tata ruang

1 B
2 D
3 A
4 E
5 E
6 A
7 A
8 D
9 E
10 A

Anda mungkin juga menyukai