Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI Kampus Ketintang

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Jalan Ketintang Gedung C3 lt. 1


Surabaya 60231
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM E: physics@unesa.ac.id
JURUSAN FISIKA fisika.fmipa.unesa.ac.id

NASKAH UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL


TAHUN AKADEMIK 2021/2022
Mata Kuliah : Gelombang
Dosen Pengampu : Dr. Titin Sunarti, M.Si.
Dr. Asnawi, M.Si.
Program Studi/Kelas : S-1 /FE 2020
Hari & Tanggal : Kamis, 14 Oktober 2021
Durasi/Waktu : 100 menit (10.20-12.00) WIB
Sifat Ujian : membawa catatan 2 lembar

Petunjuk:
 Soal di bawah ini dikerjakan secara urut dan tidak perlu menuliskan kembali pertanyaan
 Kerjakan masing-masing bagian soal pada lembar jawaban yang terpisah
 Jawaban ditulis tangan yang jelas kemudian di scan atau foto dan dibuat dalam file PDF dan
dituliskan nama file seperti yang telah ditentukan : No Urut Presensi_NIM_Nama untuk di
upload pada google classroom pukul 12.20 WIB.
 Soal dikerjakan sendiri, apabila ada jawaban yang sama maka keduanya, ketiganya dst.. tidak
akan dinilai
 Selamat mengerjakan, kami menghargai kejujuran dan semoga sehat selalu

Soal

1. Sebuah balok bermassa 1,5 kg berarada di atas permukaan horisontal licin tanpa gesekan
yang terikat pada ujung pegas dengan konstanta k = 200 N/m. Balok pada keadaan
setimbang saat pada posisi x = 0 m. Pada saat t = 0 sekon berada pada koordinat x = 0,1 m
dengan kecapatan v = 2 m/s menjauhi titik setimbang. Tentukanlah:
a. Konstanta A,  dan  dalam persamaan x (t) = A cos (t + )
b. Periode getaran tersebut
c. Kecepatan maksimum dan percepatan maksimum dari getaran tersebut
d. Energi kinetic dan energy potensial pada saat t=0 sekon.
e. Kecepatan dan simpangan pada saat t = 2 sekon.
(Skor : 25)

2. Kereta troli bermassa 20 kg dipasang ke dinding dan pegas dengan konstanta 180 Nm – 1. Jika
diperlukan, peredam hidrolik dapat dipasang untuk memberikan gaya resistif dengan besarnya
sebanding dengan kecepatan; konstanta proporsionalitas 𝑐 = 40 N / (ms – 1).
a. Jika kereta berosilasi, tuliskan persamaan geraknya, dalam variabel perpindahan 𝑥, jika
peredam hidrolik belum terpasang.
b. Jika kereta berosilasi, tuliskan persamaan geraknya, dalam variabel perpindahan 𝑥, jika
peredam hidrolik sudah terpasang
c. Jika tidak ada redaman, tentukan periode osilasi.
d. Jika peredam hidrolik dipasang, tentukan periode osilasi dan fraksi dimana amplitudo
berkurang pada setiap siklus.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI Kampus Ketintang
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Jalan Ketintang Gedung C3 lt. 1
Surabaya 60231
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM E: physics@unesa.ac.id
JURUSAN FISIKA fisika.fmipa.unesa.ac.id

(Skor : 25)

3. Suatu fungsi dinyatakan oleh :

A adalah suatu konstanta. Tujukkan bahwa fungsi diatas adalah solusi dari persamaan
diferensial gerak gelombang. Berapakah kecepatan dan kemana arah penjalarannya.
(Skor : 25)

4. Bagian dari gorong-gorong yang panjangnya 2 m menimbulkan suara menderu


ketika angina bertiup.
a. Tentukan frekuensi dari ketiga harmonic pertama dari gorong-gorong jika
kedua ujung terbuka. ( misalkan cepat rambat gelombang bunyi di udara 340
m/s)
b. Tentukan frekuensi dari ketiga harmonic pertama dari gorong-gorong jika salah
satu ujungnya ditutup.
c. Untuk gorong-gorong yang kedua ujungnya terbuka, berapa banyak harmonic
yang terdapat dalam rentang normal pendengaran manusia ( 20 – 20.000) Hz.?
(Skor : 25)

Anda mungkin juga menyukai