Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN HASIL PERCOBAAN

oleh:

Ahriyani Aprilini

A ratu pattalolo

Irmayanti

Elsa maudi widahti

Roney

SMA NEGERI 3 BANTAENG

TP:2021/2022
MANENTUKAN TITIK BERAT BENDA

A.Tujuan Percobaan:

Menentukan titik berat benda

B.Alat Dan Bahan

-gunting

-kardus

-benang

-pensil

-mistar

-neraca

C.Landasan Teori

Suatu benda tegar dapat mengalami gerak translasi (gerak lurus) dan gerak rotasi. Benda tegar akan
melakukan gerak translasi apabila gaya yang diberikan pada benda tepat mengenai suatu titik yang
disebut titik berat. Benda akan seimbang ketika diletakkan di titik beratnya. Titik berat adalah suatu titik
kesetimbangan suatu benda ataupun suatu bangun baik itu panjang maupun luas dan volume. Benda
ukurannya dapat diabaikan sehingga dapat digambarkan sebagai suatu titik materi, disebut partikel.
Gerak yang terjadi pada partikel hanyalah gerak translasi. Gerak translasi adalah gerak yang tidak
menyebabkan gerak rotasi. Oleh karena itu, satu-satunya syarat agar suatu partikel seimbang adalah
resultan gaya yang bekerja pada benda tersebut sama dengan nol.

∑F = 0

Jika partikel terletak pada bidang x-y, maka suatu kesetimbangan dapat ditulis:

∑Fx = 0 (resultan pada sumbu x)


∑Fy = 0 (resultan pada sumbu y)

Ketika partikel seimbang, partikel itu ada dalam keadaan diam (seimbang statis) atau bergerak dengan
kecepatan konstan (seimbang dinamis). Apabila ada tiga buah gaya yang seimbang, maka resultan dua
buah gaya akan sama besar dan berlawanan arah dengan gaya yang lain. Hasil bagi setiap besar gaya
dengan sudut sinus di seberangnya pun selalu bernilai sama.

D.Langkah Kerja

1.Membuat pola sesuai dengan objek yang diukur dengan kertas milimeter

2.Membuat garis bilangan pada pola

3.Menentukan 3 titik sembarang

4.Menggantung pola beserta beban dan tali pada titik yang pertama

5.Menabali dengan garis arah jatuhnya beban

6.Lakukan pada 2 titik bagian yang lain

7.Menentukan titik berat benda berdasarkan percobaan dan hitungan rumus

8.Menentukan koordinat titik berat

E.Hasil Pengamatan

No gambar z0 (x0 y0) rumus z0

1 x0= 10. a

x0 =10cm y0=10. b

y0=10cm z0= 1/2. t.

y=10cm =1/2 .10

b=10cm =5cm
2.

y0=15 cm x0=15. a

a=15cm y0= 10. b

y0=10 z0= 1/2. t

b= 10cm =1/2. 10

=5cm

3.

x0= 15cm x0=15. a

a = 15 cm y0=15. b

y0=15cm b= h=1/3 .5

b=15cm =5

4.

x0=15cm x0=14. a

a=15cm y0=15. b

y0=15cm b=h=1/3. 15

b=15cm 5cm

5. ,

R= 5 x0=5. R

x0=5 y0=5. R

y0=5 R= 1/3 . 5

=5cm
6.

R=5cm a=5. R

a=5cm b=5. R

SETENGAH LINGKARAN b=5cm x0= R

x0=5cm y0= R

Data Dan analisis percobaan

potongan X Y Luas(A) x.A y.A

F.Kesimpulan
Setiap Benda memiliki titik berat. untuk mencari tirik berat dari suatu benda yang memiliki bentuk
beraturan maupun tidak beraturan.dapat dilakukan dengan melalukan percobaan dengan perpotongan
dua garis atau lebih yg vertikal dapat Mneemukan titik berat pada suatu benda

Anda mungkin juga menyukai