Anda di halaman 1dari 1

Nama : Dina Rahmatika

Kelas : A

Prodi : D3 Analis Kesehatan

Npm : 2320191032

1. Apa yang dimaksud dengan laboratorium?


Jawab :
 menurut Emha (2002), laboratorium diartikan sebagai suatu tempat untuk mengadakan percobaan,
penyelidikan, dan sebagainya yang berhubungan dengan ilmu fisika, kimia, dan biologi atau bidang ilmu
lain.

2. Jelaskan salah satu jenis Laboratorium!


Jawab :
Laboratorium mikrobiologi

Laboratorium mikrobiologi adalah laboratorium yang didesain secara khusus untuk keperluan praktikum


atau eksperimen yang berhubungan dengan mikrobiologi. Mikrobiologi merupakan cabang ilmu dari
biologi yang khusus mempelajari jasad-jasad renik.

3. Contoh kasus : seorang mahasiswa analis kesehatan melakukan praktikum di dalam laboratorium
kimia, pada saat praktikum berlangsung ada mahasiswa yang menumpahkan Larutan yang dapat
mengakibatkan luka bakar.

 Soal : larutan kimia apa yang menyebabkan luka bakar ?

 Jawaban : Misalnya larutan asam hydrochloric atau natrium hidroksida.

4. Seorang ATLM melakukan  praktikum analisa Salmonella pada air atau makanan. Laboratorium ini
berarti akan melakukan proses menumbuhkan bakteri salmonella dari satu sel menjadi lebih dari satu
koloni yang terdiri dari ribuan sel.

 Soal : Bagaimana kita melindungi diri, melindungi laboratorium dan melindungi lingkungan dari


kontaminasi bakteri salmonella?

 Jawaban : untuk mengatasi kasus seperti diatas maka kita akan melakukan konsep biosafety
level, Biosafety Level merupakan level atau tingkatan keselamatan yang diperlukan untuk
penanganan agen biologi. Biosafety level terdiri dari 4 level, yaitu Bisafety level 1,2. 3 dan 4.
 Pemahaman terhadap biosafety level bagi seorang analis mikrobiologi merupakan hal dasar
yang wajib diketahui karena berisi petunjuk keselamatan dalam bekerja di laboratorium
mikrobiologi

5. Seorang pasien datang kerumah sakit, dan ingin memeriksa penyakit yang di deritanya, keluhan pasien
yaitu diare.

 Soal : Dilaboratorium apakah feses dari pasien tersebut akan di periksa?

 Jawab : laboratorium prasitologi, karena Laboratorium


Parasitologi merupakan laboratorium pemeriksaan untuk diagnosa penyakit hewan yang
berasal dari parasit, baik ektoparasit maupun endoparasit.

Anda mungkin juga menyukai