Anda di halaman 1dari 1

Diskusi 1 hubungan masyarakat skom4103

Menurut persepsi saya Humas merupakan kegiatan untuk membangun hubungan antara duapihak yang
didasari oleh saling percaya , saling mengerti , dan saling mempengaruhi. Humas didasari karena adanya
upaya manusia untuk bertahan hidup sehingga dilakukanlah kesepakatan-kesepakatan yang dibangun
melalui komunikasi interpersonal atau komunikasi kelompok.

Lingkup pekerjaan Humas yang terjadi di sekitar saya adalah ketika di tempat saya bekerja , ingin
dikembangkannya program baru untuk mempercepat dan mempermudah penangananmasalah bagi
pelanggan , saya dan rekan saya bekerja sama sebagai humas dengan mempromosikan dan
mempresentasikan program tersebut kepada rekan-rekan devisi lain sehingga mereka mengetahui dan
paham program baru yang akan diluncurkan.

Jika dibandingkan antara lingkup pekerjaan Humas di sekitar saya dengan konsep-konsep tentang
Humas , maka semua konsep-konsep itu masuk dalam contoh Humas di sekitar saya.Karena pertama ,
saya melakukan manipulation dimana saya sebagai agent yang menjadi alat untuk mencapai tujuan
dalam program tersebut. Kedua , information (informasi) yaitu saya dan rekan saya bersama-sama
menyampaikan informasi tentang program baru tersebutkepada rekan-rekan devisi lain. Ketiga , kami
melakukan mutual influence and understandingyaitu adanya hubungan yang saling mempengaruhi dan
saling memahami sebagai unsur terpenting dalam menjalankan program yang akan diluncurkan

Anda mungkin juga menyukai