Anda di halaman 1dari 1

Duduk : tubuh tegak, bahu rileks, tangan diatas pangkuan.

Untuk wanita kaki tertumpang rapi


atau rapat terarah
Berdiri : untuk wanita membentuk sudut 45 derajat, sikap tubuh tegak, dada tegap, bahu rileks,
untuk pria kaki sedikit terbuka.

Cara Berdiri (Laki-laki)


Untuk laki-laki cara berdiri ynang baik adalah dengan sikap tubuh tegak, dada tegap, bahu rileks.
Pastikan berdiri bertumpu pada dua kaki yang sejajar bahu, jangan terlalu lebar, dan pastikan
bertumpu pada dua kaki. Lalau tangan diatas pinggang agar terlihat lebih siap dalam melakukan
MC
Cara berdiri (Perempuan)
Posisikan kaki utama agak lebih kedepan ke arah jam 11 dan kaki sebelahnya arahkan ke jam 1,
buka dengan sudut sekitar 45 derajat, sikap tubuh tegak, dada tegap, lengan dan bahu rileks.

CARA DUDUK
Duduk yang tegap dan tidak merosot di kursi, bahu rileks. dalam posisi miring atau segaris
dengan kedua kaki merapat, letekkan tangan diatas pangkuan
Kalau lelah dengan posisi tersebut, kaki bisa disampingkan ke kiri ataupun kekanan.

Anda mungkin juga menyukai