Anda di halaman 1dari 1

Tiksotropi dalam Formulasi

Tiksotropi adalah sifat yang diinginkan dalam suatu sistem farmasetik cair yang idealnya harus
memiliki konsistensi tinggi dalam wadah, namun dapat tersebar dan dituang dengan mudah.
Contoh: Suspensi yang baik tidak akan cepat mengendap dalam wadahnya, akan menjadi cair/
homogen apabila dikocok, dan akan bertahan cukup lama dalam suatu dosis yang diberikan.
Semakin tinggi derajat tiksotropi maka semakin rendah laju pengendapan. Derajat tiksotropi
dapat berubah-ubah setelah beberapa waktu yang menyebabkan formulasi yang tidak memadai.

Anda mungkin juga menyukai