Anda di halaman 1dari 7

Ass Muallkm Wr. Wb.

Selamat pagi anak-anak, hari ini kita akan membahas materi tentang CONTOH
JURNAL UMUM berikut lampiran materi dan penjelasannya, silahkan kalian baca,
pahami dan apabila tidak paham silahkan ditanyakan ke bu Reni, terima kasih atas
kerjasamanya
Wassalam

Aturan Jurnal Umum


Dalam penyusunan jurnal umum hal ini tidak boleh dilupakan, karena aturan debet
dan kredit sangat penting diingat untuk menerntukan dimana posisi debet atau kredit
sebuah akun.

JENIS AKUN BERTAMBAH BERKURANG SALDO

Aset Debit Kredit Debit

Utang/Kewajiban Kredit Debit Kredit

Modal/Ekuitas Kredit Debit Kredit

Pendapatan Kredit Debit Kredit

Beban Debit Kredit Debit

Prive Debit Kredit Debit


Contoh Jurnal Umum Perusahaan Jasa
Perusahaan Jaya Abadi
Berikut transaksi perusahaan jasa Jaya Abadi Sumatera per Desember 2020 yang
didirikan Tn. Joko.

Tanggal (Des
Transaksi
2020)

Tn Joko menyetorkan uang sebagai modal usaha ke bank sebesar


1 Des
Rp. 150.000.000.

Perusahaan membayar sewa gedung untuk 1 tahun dari Desember


2 Des
2020 sampai November 2020, sebesar Rp. 3.000.000.

Pembelian peralatan kantor secara kredit Rp. 20.000.000 ke Toko


3 Des
Cahaya Asia.

5 Des Membayar biaya iklan Rp. 600.000 untuk bulan Desember 2020.

Pembelian perlengkapan kantor Rp. 1.200.000 secara kredit dari


11
Toko Bumi Putera.

15 Telah selesai mengerjakan layanan jasa untuk Toko Insan


Permata, dan sudah di fakturkan untuk ditagih senilai Rp.
9.000.000.

16 Pendapatan atas jasa sebesar Rp. 5.000.000 dari pelanggan.

Membayar sebagian utang sebesar Rp. 7.500.000 atas pembelian


17
peralatan kantor ke Toko Cahaya Asia tgl 3 Des.

Menerima uang atas penyelesaian jasa kepada Toko Murni Jaya


19
sebesar Rp. 4.500.000.

Menerima cicilan pembayaran atas faktur tgl 15 pada Toko Insan


22
Permata sebesar Rp. 3.000.000.

24 Membayar biaya perjalanan dinas Rp. 900.000.

Membayar biaya telepon Rp. 400.000 untuk bulan Desember


25
2020.

25 Membayar gaji pegawai Rp. 9.000.000 bulan Desember.

27 Membayar tagihan listrik dan air Rp. 600.000.

Tn Joko mengambil kas perusahaan Rp. 5.000.000, untuk


30
keperluan pribadinya.

Menyelesaikan pekerjaan jasa, telah difakturkan untuk ditagih Rp.


31
8.000.000.
Penyelesaian jurnal umum.

Tanggal Keterangan Ref Debit (Rp.) Kredit (Rp.)

1 Kas 150.000.000

Modal Tn. Joko 150.000.000

Investasi awal pemilik

2 Sewa dibayar di muka 3.000.000

Kas 3.000.000

Sewa gedung 1 tahun

3 Perlatan Kantor 20.000.000

Utang usaha 20.000.000

Pembelian peralatan kantor


kredit

5 Beban iklan 600.000

Kas 600.000

Pembayaran iklan

11 Perlengkapan kantor 1.200.000

Utang usaha 1.200.000

Pembelian prlgkp ktr kredit

15 Piutang usaha 9.000.000

Pendapatan jasa 9.000.000

Faktur penyelesaian jasa

16 Kas 5.000.000

Pendapatan jasa 5.000.000

Pendapatan jasa dari


pelanggan

17 Utang usaha 7.500.000

Kas 7.500.000

Membayar utang toko cahaya


asia

19 Kas 4.500.000

Pendapatan jasa 4.500.000

Menerima pembayaran dari


Toko Murni

22 Kas 3.000.000

Piutang dagang 3.000.000

Penerimaan atas cicilan


utang

24 Beban perjalanan dinas 900.000

Kas 900.000

Mencatat biaya perjalanan


dinas

25 Beban telepon 400.000

Kas 400.000

Mencatat pembayaran
tagihan telpon

25 Beban gaji 9.000.000

Kas 9.000.000

Membayar gaji karyawan

27 Beban listrik dan air 600.000

Kas 600.000

Membayar tagihan listrik

30 Prive Tn Joko 5.000.000

Kas 5.000.000

Pengambilan uang utk kbthn


pribadi

31 Piutang usaha 8.000.000

Pendapatan jasa 8.000.000

Mencatat faktur atas


penyelesaian jasa
Perusahaan Candra SPA
Berikut ini adalah contoh dari beberapa transaksi perusahaan perseorangan yang
terjadi pada bulan Mei tahun 2017 Perusahaan Jasa Candra Spa.

CANDRA SPA
JURNAL UMUM
PERIODE MEI 2017

Tanggal Nama Akun / Keterangan Debet Kredit

Kas 5.000.000

           Modal 5.000.000


01/03/17
(smencatat setoran modal awal Nn.
Candra ke dalam perusahaan)

750.000.00
Tanah
0

Bangunan 1.300.000

Peralatan 500.000

Perlengkapan 200.000
05/03/17
Kendaraan 250.000

751.250.00
              Kas
0

(mencatat pembelian hotel secara


paket)

Beban perbaikan AC 5.000

Kas 5.000
05/03/02
(untuk mencatat perbaikan pendingin
udara)

Perlengkapan 12.000

Kas 12.000
08/03/17
(untuk mencatat pembelian
perlengkapan)

09/03/17 Beban Iklan 25.000


             Kas 25.000

(mencatat pembayaran beban iklan di


media)

Kas 750.000

            Utang Bank 750.000


10/03/17
(mencatat penerimaan kas dari
pencairan pinjaman bank)

Kendaraan 250.000

           Kas 70.000

21/03/17           Utang dagang 180.000

(mencatat pembelian 2 unit


kendaraan mobil secara kredit
dengan uang muka)

Kas 249.375

          Pendapatan Sewa Kamar 249.375


31/03/17
(mencatat penerimaan kas dari sewa
kamar hotel)
Analisis Transaksi

1. Mencatat transaksi setoran modal awal Nn. Candra. Sehingga menambah kas


perusahaan pada kolom debet dan menambah modal bagi pemilik di kolom
kredit.
2. Mencatat pembelian hotel secara paket mulai dari tanah, bangunan,
perlengkapan hotel, peralatan hotel dan kendaraan yang dibayarkan secara
tunai, sehingga dicatat mengurangi kas sebelah kredit.
3. Mencatat beban perbaikan AC dibayarkan secara tunai sehingga mengurangi
akun kas pada sebelah kredit.
4. Mencatat pembelian perlengkapan secara tunai, jadi perlengkapan
bertambah di kolom debet dan mengurangi kas pada kolom kredit.
5. Mencatat pembayaran beban iklan secara tunai, jadi beban iklan bertambah
dan dicatat pada kolom debet danmengurangi kas pada kolom kredit.
6. Mencatat transaksi pencairan dana di bank sebagai hutang perusahaan di
bank. Jadi menambah kas perusahaan pada debet dan menambah utang bank
pada kolom kredit.
7. Mencatat transaksi pembelian sejumlah 2 mobil (kendaraan) secara kredit
dengan telah membayarkan uang muka. Jadi kendaraan bertambah pada debet
dan mengurangi kas untuk membayarkan uang muka sebelah debet dan sisa
utang dagangnya di kolom kredit.
8. Mencatat transaksi penerimaan uang sewa. Jadi kas perusahaan bertambah
pada debet dan pendapatan sewa perusahaan juga bertambah pada kredit.
Itulah pembahasan tentang Contoh Jurnal Umum Akuntansi Perusahaan Jasa Dengan
8 Transaksi semoga bermanfaat bagi pembaca akuntansilengkap.com. Sekian dan
terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai