Anda di halaman 1dari 2

1.

Pada sebuah gedung pertunjukan, banyak kursi pada baris paling depan adalah 15
buah, banyak kursi pada baris dibelakangnya selalu lebih 3 buah dari baris di
depannya. Berapa banyak kursi pada baris ke 12 dari depan…
a. 42 kursi
b. 48 kursi
c. 51 kursi
d. 54 kursi
2. Ibu Siska membeli 50 ekor ayam kampung dengan harga Rp 12.000 tiap ekor. Ayam
tersebut dijual dengan bentuk ayam goreng. Apabila biaya yang diperlukan untuk
menggoreng tiap ekor ayam Rp 10.000 dan ibu Siska menghendaki keuntungan Rp
100.000, berapa rupiahkah ayam goreng itu harus dijual tiap potongnya ?
a. Rp 17.000
b. Rp 12.500
c. Rp 14.000
d. Rp 15.000
3. Meyakini dalam hati, mengucapkan dengan lisan dan mengamalkan dalam
perbuatan sehari-hari adalah arti dari . . .
a. Iman
b. Islam
c. Ihsan
d. Takwa
4. Ketika ada orang yang memberikan amanah kepada kita, sikap kita seharusnya . . .
a. Menolak karena tidak mampu
b. Menerima dan menjalankan sesuai kemampuan
c. Menerima meskipun tidak mampu
d. Menghargai kepada yang memberi tugas
5. Jika dalam suatu kejuaraan sepak bola dengan menggunakan sistem kompetisi, nilai
yang diperoleh setiap tim jika berhasil mengalahkan tim lawan adalah 3 (tiga), dan
tim yang kalah mendapatkan nilai 0 (nol), berapakah nilai yang diperoleh tim jika
imbang (draw) . . .
a. Satu
b. Dua
c. Tiga
d. Empat
6. Pemain penyerang berada lebih belakang posisinya dari pemain bertahan lawan saat
bola akan dioper, adalah perngertian dari . . . wasit akan menghentikan permainan,
kemudian memulai lagi dengan cara . . .
a. Out side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
b. In side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
c. On side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
d. Of side, memulai kembali dengan free kick di tempat kejadian untuk tim
bertahan
7. Para pendiri Negara dalam merumuskan pancasila memiliki ciri-ciri komitmen
pribadi sebagai berikut, kecuali . . .
a. Mengutamakan semangat persatuan, kesatuan dan nasionalisme
b. Adanya rasa memiliki terhadap bangsa indonesia
c. Selalu semangat dalam berjuang
d. Bermalas-malasan
8. Pancasila sebagai dasar negara terdapat dalam alinea ke . . .
a. Satu
b. Dua
c. Tiga
d. Empat
9. Secara ringkas konstruksi didefinisikan sebagai objek keseluruhan bangunan yang
terdiri atas . . .
a. Sketsa rancangan
b. Bagian – bagian struktur
c. miniature bangunan
d. model dan tata letak
10. Bagian bawah konstruksi jembatan sangat penting. Dalam bagian ini terdapat
komponen penting, yaitu fondasi, berikut pernyataan yang tepat tentang fondasi
ialah . . .
a. Berfungsi menyalurkan beban ke tanah
b. Berfungsi menyalurkan beban ke bagian lain
c. Dibedakan menjadi tiga jenis
d. Terletak di bagian atas jembatan

Anda mungkin juga menyukai