Anda di halaman 1dari 13

MK PENGEMBANGAN PRAKTIKUM BIOLOGI SEKOLAH (SMA/MA), SEMESTER GASAL 2021/2022

Evaluasi Praktikum Biologi di SMA/MA

Nama mahasiswa : Sansan Hastuti Ningrum


NIM : 190341621629
Kelas :B

Penilaian
Kelas No Judul praktikum IPK
Afektif Kognitif Psikomotorik
11 1 Pengamatan Struktur 1. Siswa mampu melakukan Individu : Laporan 1. Membawa,
Jaringan dan Organ pengamatan struktur 1. Kedatangan siswa praktikum yang meletakkan, dan
pada Tumbuhan jaringan dan organ pada ketika praktikum berisi : menyalakan
Dikotil dan Monokotil tumbuhan. mata pelajaran 1. Cover (poin mikroskop binokuler
2. Siswa mampu biologi di 5) 2. Mengamati preparat
mendeskripsikan struktur laboratorium 2. Dasar teori awetan /menemukan
jaringan dan organ pada (tepat (poin 15) objek sesuai
tumbuhan dikotil (Aracis waktu/terlambat) 3. Alat dan perbesaran yang ada
hypogaea) dan monokotil 2. Memakai jas bahan (poin di petunjuk
(Zea mays). laboratorium, ID 10) praktikum
3. Siswa mampu menjelaskan card, dan 4. Prosedur (mengoperasikan
fungsi struktur jaringan dan mengancingkan /langkah mikroskop)
organ pada tumbuhan jas laboratorium. kerja 3. Menggambar dan
dikotil (Aracis hypogaea) 3. Duduk dengan (menggunaka mendokumentasikan
dan monokotil (Zea mays). baik di tempat n diagram alir hasil pengamatan
yang telah dan awalan 4. Mematikan
ditentukan kata di-) mikroskop binokuler
bersama (poin 10) dan mengembalikan
kelompoknya, 5. Data hasil ke tempat semula
menjawab salam , pengamatan
memperhatikan (poin 15)
penjelasan dari 6. Analisis data
guru atau asisten. dan
4. Melakukan kesimpulan
kegiatan (poin 20)
praktikum sesuai 7. Pertanyaan
petunjuk (LKPD) diskusi (poin
dan 15)
memperhatikan 8. Daftar
standar rujukan
operasional (minimal 10
prosedur (SOP). tahun
5. Bekerja dengan terakhir)
tertib, rapi, dan (poin 10)
menjaga
kebersihan
laboratorium.
6. Kerja sama antar
anggota kelompok
7. Menyiapkan alat
dan bahan
(mikroskop
binokuler,
preparat awetan,
alat tulis, dan
kamera) yang
akan digunakan
untuk praktikum
8. Membersihkan
peralatan dan
mengembalikan
ke tempat semula.
9. Membuat laporan
hasil pengamatan
tepat waktu.
Format Penilaian Praktikum

Judul Praktikum : Pengamatan Struktur Jaringan dan Organ pada Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Kelas : XI MIPA

No Nama siswa Aspek yang dinilai


Afektif 1 2 3 4 Psikomotorik 1 2 3 4
1 Agnez Mo Kedatangan siswa ketika Membawa, meletakkan,
praktikum mata pelajaran dan menyalakan
biologi di laboratorium mikroskop binokuler
(tepat waktu/terlambat)
Memakai jas Mengamati preparat
laboratorium, ID card, awetan /menemukan objek
dan mengancingkan jas sesuai perbesaran yang ada
laboratorium. di petunjuk praktikum
(mengoperasikan
mikroskop)
Duduk dengan baik di Menggambar dan
tempat yang telah mendokumentasikan hasil
ditentukan bersama pengamatan
kelompoknya, menjawab
salam, dan
memperhatikan
penjelasan dari
guru/asisten
Melakukan kegiatan Mematikan mikroskop
praktikum sesuai binokuler dan
petunjuk (LKPD) dan mengembalikan ke tempat
memperhatikan standar
semula
operasional prosedur
(SOP).
Bekerja dengan tertib,
rapi, dan menjaga
kebersihan laboratorium.
Kerja sama antar anggota
kelompok.
Menyiapkan alat dan
bahan (mikroskop
binokuler, preparat
awetan, alat tulis, dan
kamera) yang akan
digunakan untuk
praktikum.
Membersihkan peralatan
dan mengembalikan ke
tempat semula.
Membuat laporan hasil
pengamatan tepat waktu.
Contoh rubrik penilaian afektif

Indikator Skor Kriteria Rubrik


Afektif
Kedatangan 1 Kurang Terlambat 15 menit
2 Cukup Terlambat 10 menit
3 Baik Terlambat 5 menit
4 Sangat baik Tepat waktu/ sebelum praktikum dimulai

Memakai jas 1 Kurang Tidak memakai jas laboratorium, memakai ID Card


laboratorium,
Tidak memakai jas laboratorium, dan ID Card
ID card, dan
mengancingkan
jas
laboratorium.

2 Cukup Memakai jas laboratorium tetapi tidak memakai ID card, dan tidak mengancingkan jas lab
3 Baik Memakai jas laboratorium dan mengancingkan jas laboraorium tetapi tidak memakai ID card
Memakai jas laboratorium, ID card, tetapi tidak mengancingkan jas laboraorium

4 Sangat baik Memakai jas laboratorium, ID card, dan mengancingkan jas lab

Duduk dengan 1 Kurang Tidak duduk sesuai tempat yang telah ditentukan (tidak bersama kelompoknya), tidak menjawab
baik di tempat salam, dan tidak memperhatikan penjelasan dari guru/asisten
yang telah
ditentukan
bersama
kelompoknya,
menjawab
salam, dan
memperhatikan
penjelasan dari
guru/asisten
2 Cukup Duduk sesuai dengan tempat yang telah ditentukan (bersama kelompoknya), menjawab salam
dengan lantang, tetapi tidak memperhatikan penjelasan dari guru/asisten
Duduk sesuai dengan tempat yang telah ditentukan (bersama kelompoknya) tetapi tidak
menjawab salam dengan lantang dan tidak memperhatikan penjelasan dari guru/asisten
Tidak duduk sesuai dengan tempat yang telah ditentukan (bersama kelompoknya), tidak
menjawab salam dengan lantang, tetapi memperhatikan penjelasan dari guru/asisten

3 Baik Duduk sesuai dengan tempat yang telah ditentukan (bersama kelompoknya), tidak menjawab
salam dengan lantang, tetapi memperhatikan penjelasan dari guru/asisten

4 Sangat baik Duduk sesuai dengan tempat yang telah ditentukan (bersama kelompoknya), menjawab salam
dengan lantang, dan memperhatikan penjelasan dari guru/asisten
Melakukan 1 Kurang Tidak melakukan kegiatan praktikum sesuai petunjuk yang ada di LKPD dan tidak mengikuti
kegiatan SOP
praktikum
sesuai petunjuk
(LKPD) dan
memperhatikan
standar
operasional
prosedur
(SOP).
2 Cukup Tidak melakukan kegiatan praktikum sesuai petunjuk yang ada di LKPD tetapi mengikuti SOP
3 Baik Melakukan kegiatan praktikum sesuai petunjuk yang ada di LKPD tetapi tidak mengikuti
sebagian SOP
4 Sangat baik Melakukan kegiatan praktikum sesuai petunjuk yang ada di LKPD dan mengikuti seluruh SOP

Bekerja dengan 1 Kurang Tidak bekerja dengan tertib dan rapi dan tidak menjaga kebersihan laboratorium (mengganggu
tertib, rapi, dan teman/kelompok lain atau makan dan minum, dan tidak tepat waktu)
menjaga
kebersihan
laboratorium
2 Cukup Tidak bekerja dengan tertib tetapi rapi dan menjaga kebersihan laboratorium (mengganggu
teman/kelompok lain, atau makan dan minum, tetapi tepat waktu)
3 Baik Bekerja dengan tertib dan menjaga kebersihan laboratorium tetapi tidak rapi (tidak mengganggu
teman/kelompok lain, tidak makan dan minum, tepat waktu)
4 Sangat baik Bekerja dengan tertib, rapi, dan menjaga kebersihan laboratorium (tidak mengganggu
teman/kelompok lain, tidak makan dan minum, tepat waktu)

Kerja sama 1 Kurang Tidak bekerja sama dengan baik dan gaduh
antar anggota
kelompok
2 Cukup Bekerja sama dengan baik, tetapi gaduh
3 Baik Bekerja sama dengan baik, tetapi sedikit gaduh
4 Sangat baik Bekerja sama dengan baik, bicara seperlunya, dan tidak gaduh

Menyiapkan 1 Kurang Tidak menyiapkan alat maupun bahan (mikroskop binokuler, preparat awetan, alat tulis, dan
alat dan bahan kamera) yang akan digunakan untuk praktikum.
(mikroskop
binokuler,
preparat
awetan, alat
tulis, dan
kamera) yang
akan
digunakan
untuk
praktikum.
2 Cukup Menyiapkan alat tetapi tidak menyiapkan bahan (mikroskop binokuler, preparat awetan, alat
tulis, dan kamera) yang akan digunakan untuk praktikum.
Tidak menyiapkan alat tetapi menyiapkan bahan (mikroskop binokuler, preparat awetan, alat
tulis, dan kamera) yang akan digunakan untuk praktikum.
3 Baik Menyiapkan alat dan bahan tetapi tidak lengkap (mikroskop binokuler, preparat awetan, alat tulis,
dan kamera) yang akan digunakan untuk praktikum.

4 Sangat baik Menyiapkan alat dan bahan dengan lengkap (mikroskop binokuler, preparat awetan, alat tulis,
dan kamera) yang akan digunakan untuk praktikum.

Membersihkan 1 Kurang Tidak membersihkan peralatan tetapi mengembalikannya ke tempat semula


peralatan dan Tidak membersihkan peralatan dan tidak mengembalikannya ke tempat semula
mengembalikan
ke tempat
semula.
2 Cukup Membersihkan peralatan tetapi tidak mengembalikannya ke tempat semula
3 Baik Membersihkan sebagian peralatan dan mengembalikan ke tempat semula
4 Sangat baik Membersihkan seluruh peralatan dan mengembalikan ke tempat semula

Membuat 1 Kurang Membuat laporan hasil pengamatan tetapi tidak lengkap dan terlambat
laporan hasil Tidak membuat laporan hasil pengamatan
pengamatan
tepat waktu.
2 Cukup Membuat laporan hasil pengamatan dengan baik tetapi terlambat
3 Baik Membuat laporan hasil pengamatan dengan baik tetapi sedikit terlambat
4 Sangat baik Membuat laporan hasil pengamatan dengan baik dan tepat waktu

Rubrik penilaian psikomotorik

Indikator Skor Kriteria Rubrik


psikomotorik
Membawa, meletakkan, 1 Kurang Tidak bisa membawa mikroskop, meletakkan, maupun menyalakan mikroskop
dan menyalakan
binokuler
mikroskop binokuler

2 Cukup Bisa membawa, tidak bisa meletakkan dan menyalakan mikroskop binokuler
Tidak bisa membawa, tidak bisa meletakkan tetapi bisa menyalakan mikroskop
binokuler
Tidak bisa membawa, bisa meletakkan, dan tidak bisa menyalakan mikroskop binokuler
3 Baik Bisa membawa, meletakkan, tetapi tidak bisa menyalakan mikroskop binokuler
Bisa membawa, tidak bisa meletakkan, dan bisa menyalakan mikroskop binokuler
Tidak bisa membawa, bisa meletakkan dan menyalakan mikroskop binokuler
4 Sangat baik Dapat membawa, meletakkan, dan menyalakan mikroskop binokuler dengan baik

Mengamati preparat 1 Kurang Tidak mengamati preparat awetan/tidak menemukan objek dan tidak sesuai perbesaran
awetan (menemukan
yang ada di petunjuk praktikum
objek) sesuai perbesaran
yang ada di petunjuk
praktikum
(mengoperasikan
mikroskop)

2 Cukup Mengamati preparat awetan dengan baik, tidak menemukan objek, perbesaran tidak
sesuai yang ada di petunjuk praktikum
3 Baik Mengamati preparat awetan dengan baik, tidak menemukan objek, perbesaran sesuai
yang ada di petunjuk praktikum
Mengamati preparat awetan dengan baik, menemukan objek, tetapi perbesaran tidak
sesuai petunjuk praktikum
4 Sangat baik Mengamati preparat awetan dengan baik, menemukan objek, dan perbesarannya sesuai
yang ada di petunjuk praktikum

Menggambar dan 1 Kurang Tidak menggambar dan tidak mendokumentasikan hasil pengamatan
mendokumentasikanhasil
pengamatan

2 Cukup Tidak menggambar tetapi mendokumentasikan hasil pengamatan


3 Baik Menggambar tetapi tidak mendokumentasikan hasil pengamatan
4 Sangat baik Menggambar dan mendokumentasikan hasil pengamatan dengan baik

Mematikan mikroskop 1 Kurang Tidak mematikan mikroskop binokuler dan tidak mengembalikan ke tempat semula
binokuler dan
mengembalikan ke
tempat semula
2 Cukup Tidak mematikan mikroskop binokuler tetapi mengembalikan ke tempat semula
3 Baik Mematikan mikroskop binokuler tetapi tidak mengembalikan ke tempat semula
4 Sangat baik Mematikan mikroskop binokuler dan mengembalikan ke tempat semula

Anda mungkin juga menyukai