Anda di halaman 1dari 3

SURAT KEPUTUSAN

Nomor : 022/YWUP.1/SK/II/2019

KEPALA SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) IMAM ASY SYAFI’I


YAYASAN WAKAF AL-UBUDIYAH KOTA PEKANBARU
Tentang
Pembentukan Panitia Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
Tahun Pelajaran 2019/2020

Menimbang : 1. Telah semakin dekatnya Tahun Pelajaran Baru Tahun 2019/2020.


2. Dalam rangka mencapai Tujuan Pendidikan Nasional melalui upaya
peningkatan mutu, pemerataan, efesiensi penyelenggaraan pendidikan.
3. Bahwa dalam rangka memperlancar Penerimaan Peserta Didik Baru
untuk Tahun Pelajaran 2019/2020.
Mengingat :
1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional;
2. Undang-undang Nomor: 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor: 125);
3. Peraturan Pemerintah Nomor: 28 Tahun 1990 tentang Pendidikan
Dasar (Lembaran Negara Tahun 1990 Nomor: 36);
4. Hasil musyawarah Majelis Guru tanggal 11 Januari 2019;

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Mangangkat Bapak/Ibu dalam lampiran surat ini sebagai panitia


Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun 2019/2020.
Kedua : Menugaskan guru dan karyawan untuk melaksanakan tugas sebagaimana
tercantum pada lampiran surat keputusan ini.
Ketiga : Masing-masing guru dan karyawan agar dapat menjalankan tugas dengan
sebaik-baiknya.
Keempat : Surat keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan dengan catatan
apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini
akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Pekanbaru
Pada Tanggal : 21 Januari 2019
Kepala Sekolah

SARWANI, S.Ag

Cc : Yang bersangkutan
Tembusan :
1. Ketua Yayasan Wakaf Al-Ubudiyah
2. Arsip
Lampiran Surat Keputusan Nomor : 022/YWUP.1/SK/II/2019

SUSUNAN PANITIA PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)


Tahun Pelajaran 2019/2020

Penanggung jawab : Kepala Sekolah


Ketua : Meri Yulfiandra, S.Pd.I
Sekretaris : Andespa Saputra, S.Pd
Bendaranra : Nivico Junianto, A.Md
Kordinator gedung Purtri : Dra.Darwita .S
I. Entri Nilai Putra : Andespa Saputra, S.Pd
Anjas Nanang, S.HI

Putri : Erni Yusnita, S.AB


Rosmeri, S.Si

II.Perlengkapan : Erwin Romel Simbolon, S.Pd.I


- Budiman, S.Ud
- Anjas Nanang, S.HI
- Dudung Trayana
III.Konsumsi : Renti Sasmita, S.Pd
Fuji Kharisma, S.Pi

IV. Juru parkir : Indra Putra


- Ahmad Samiun
- Edi Nurianto
- Khumaidi Hambali

V.Tim Penilai Seleksi PPDB :

Gedung Putra Gedung Putri


A : Ismail, S.Pd.I A : Riza Afriani, S.Pd.I
Akhlan Surya, S.pd Nurul Hanifah
Budi Syahnandar, SST Arisna Murni, S.Pd
B : Jusfahermi, S.Ag B : Syafriyeni, S.Pd
Yoso Morgo Utomo, S.Pd Kaspidawati, S.Pd.I
Isparizi, S.Pd Desi Nofita, S.Pd
C : Ahmad Syarifudin, S.Pd C : Syahrioma Finniriko, S.Pd
M. Hasbi, S.Pd.I Dannik Yanuarta, S.Pd.I
Alfean Oktavianur, S.Pd Nina Yuliana Zari, S.Pd
D : Romi Kuswandi, A.Md D : Herlinda, S.Pd
Syafrianto, S.HI Sridevi Irdayanti, S.Pd.I
M. Dody, S.Pd Eka Iramadlani, S,Pd

VI. Tim Penerima pendaftaran seleksi PPDB :

Gedung Putra Gedung Putri


A : Ismail, S.Pd.I A : Riza Afriani, S.Pd.I
Akhlan Surya, S.pd Nurul Hanifah
B : Jusfahermi, S.Ag B : Syafriyeni, S.Pd
Yoso Morgo Utomo, S.Pd Kaspidawati, S.Pd.I
C : Ahmad Syarifudin, S.Pd C : Syahrioma Finniriko, S.Pd
M. Hasbi, S.Pd.I Dannik Yanuarta, S.Pd.I
D : Romi Kuswandi, A.Md D : Herlinda, S.Pd
Syafrianto, S.HI Sridevi Irdayanti, S.Pd.I
Membariskan anak Gedung Putra
Guru RA Al-Ubudiyah

VII. Tim pengukur baju olah raga :


- Erwin Romel S, S.Pd.I
- Nurwati, S.Pd
- Aisyah

VIII. Pengawas anak – anak di tangga dan WC :


Gedung putra :
- Akmal Tanjung, S.Pd.I
- Dudung Taryana, S.Pd
- M. Doni, S.Pd.I
Gedung putri :
- Annisa Eka Wati, S.Pd.I
- Nurviana
- Khairunnisa

Pekanbaru, 21 Januari 2019


Kepala Sekolah

SARWANI, S.Ag

Anda mungkin juga menyukai