Anda di halaman 1dari 2

Astronomi Dasar

A. Pengamalan Astronomi
Astronomi adalah ilmu observasional yang mempelajari segala sesuatu tentang
alam semesta ini, mulai dari segi mikro sampai dengan makro memanfaatkan ilmu
pengetahuan lain sebagai sarana kita memahami gejala-gejala alam. Astronomi
berkembang pesat karena ada rasa keingintahuan yang sangat besar dalam diri
manusia akan alam semesta yang sangat luar biasa ini.
B. Menghitung jarak dalam Astronomi
Bintang-bintang ke kita sangatlah jauh. Oleh sebab itu, indera kita tidak
mampu lagi membedakan bintang mana yang sebenarnya jauh ataukah dekat. Tidak
seperti dengan jarak benda-benda di sekitar kita. Kita dapat langsung mengetahui
bahwa benda A lebih dekat daripada benda B karena benda-benda yang ada di sekitar
kita jaraknya relatif dekat dengan kita. Indra spesial kita memiliki kepekaan terbatas.
1. Paralaks Trigonometri
Suatu cara untuk menentukan jarak ke suatu benda langit yang jaraknya relative
dekat dengan kita sebagai pengamat. Dasarnya: triginometri sederhana.
Missal: perhitungan jarak Bumi-Bulan
Dua observatorium terpisah di Bumi melakukan observasi/pengamatan posisi
Bulan secara simultan/bersamaan.
Karena jarak bintang sangat jauh, maka tidak dapat lagi kita menggunkan
diameter Bumi sebagai perhitungan sudut paralaks.
Jarak bintang-bintang yang dekat dapat ditentukan dengan cara paralaks trigonometri
d ⨀ = Jarak Matahari-Bumi
= 1,50 ×1013cm= 1 AU
d∗¿Jarak Matahari-Bintang
p=¿ sudut paralaks bintang
tan p=d ⨀/d∗¿
Karean p sangat kecil, maka persamaan diatas dapat dituliskan
p=d ⨀/d∗¿
P dalam radian
Apabila p dinyatakan dalam detik busur dan karena 1 radian = 206.265’’, maka:
p=206.265d ⨀/d∗¿
Jika jarak dinyatakan dalam AU, maka d¿=1AU sehingga persamaan diatas meliputi:
p=206.265d ⨀/d∗¿
Selain AU, dalam astronomi digunakan juga satuan jarak lainnya yaitu satuan parsec
disingkat pc. Satu parsec didefinisikan sebagai jarak sebuah bintang yang paralaksnya
satu detik busur.
p=1/d∗¿
(p dalam ‘’ dan d¿ dalam parsec/pc
Satuan lain yang sering digunkan dalam astronomi untuk menyatakan jarak adalah
tahun cahaya (Iy= light year)
1 ly= 9,46×10 17 cm
1 pc= 3,26 Iy1

1
Hans Gunawan, Untuk Astronomy Club SMAK 1 BPK PENABUR Jakarta: 2006, hal. 6-7

Anda mungkin juga menyukai