Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH : MATRIK DAN RUANG VEKTOR

Dosen :
Nani Sunarmi, S.Si., M.Sc.

PROGRAM STUDI TADRIS FISIKA


FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN
IAIN TULUNGAGUNG
2020

Rencana Pembelajaran Semester Prodi TadrisFisika


LEMBAR VALIDASI

Yang bertandatangan di bawah ini adalah Tim Pengembang Kurikulum Program Studi/dan
Ketua Program Studi, menyatakan bahwa Rencana Pembelajaran Semester (RPS) :

Nama Mata Kuliah : Matrik dan Ruang Vektor

Jurusan/Kelas : Tadris Fisika/ VI A & VI B

Dosen Pengampu MK : Nani Sunarmi, S.Si., M.Sc.

Dibuat oleh: Disetujui:


Dosen Pengampu Mata Kuliah Ketua Prodi Tadris Fisika

Nani Sunarmi, S.Si., M.Sc. Dr. Maryono, M.Pd


NIP. 199103222019032017 NIP. 198103302005011007

Rencana Pembelajaran Semester Prodi TadrisFisika


KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG
FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN

Jl. Mayor Sujadi Timur No. 46 Telp. (0355)321513, Fax. (0355) 321656 Tulungagung 66221

Website : ftik.iain-tulungagung.ac.id E-mail: ftik@iain-tulungagung.ac.id

Formulir :

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


No. Dokumen No Revisi Tanggal Terbit

1. Identifikasi Mata Kuliah


Nama Program Studi : Tadri Fisika
Nama dan Kode Mata Kuliah : Matrik dan Ruang Vektor
Nama Kelompok Mata Kuliah : Kelompok Matakuliah Jurusan
Jenis Mata Kuliah : (Nasional/Universitas/Fakultas/Program Studi)*
Kelompok Mata Kuliah : (Wajib/Pilihan)*
Jenis Integrasi : (Keilmuan, Ke-Islaman, Ke-Indonesiaan)*
Jenjang Program : S1
Semester Pelaksanaan Perkuliahan :1
Jumlah SKS Mata Kuliah : 2 SKS
Nama Dosen Pengampu : Nani Sunarmi, S.Si., M.Sc.

2. Deskripsi Mata Kuliah


Kompetensi yang diharapkan adalah mahasiswa dapat memiliki pemahaman terhadap
perkuliahan terdiri dari matriks dan operasinya, determinan matriks, Sistem Persamaan Linear
(SPL), vektor di bidang dan di ruang, ruang vektor dan sub ruang vektor, ruang hasil kali dalam,
transformasi linier, serta ruang eigen

3. Capaian Pembelajaran Program Studi (CPPS)


Mahasiswa mampu memahami konsep dasar dan konteks penerapan dalam bidang fisika

4. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPM)


Capaian pembelajaran mata kuliah Fisika Modern adalah ditujukan pada pencapaian profil
lulusan yaitu calon guru Fisika pada SMA/MA. Untuk mencapai profil tersebut maka harus ada
keterkaitan antara capaian pembelajaran prodi dan keterkaiatan dengan capaian pembelajaran
mata kuliah yaitu meliputi:

Rencana Pembelajaran Semester Prodi TadrisFisika


1. Sikap dan Tata Nilai : Kesungguhan ikhtiar, jujur, dan bertanggung jawab
2. Pengetahuan : memahami konsep dasar fisika dan konteks penerapannya dalam ilmu fisika
3. Keterampilan : mampu menerapkan konsep dan teori fisika dalam praktikum sederhana.

5. Materi Pokok Pembelajaran


1. Matriks Dan Operasinya
2. Determinan Matriks
3. Sistem Persamaan Linear (Spl)
4. Vektor Di Bidang Dan Di Ruang
5. Ruang Vektor Dan Sub Ruang Vektor
6. Ruang Hasil Kali Dalam
7. Transformasi Linier
8. Ruang Eigen

6. Penilaian Pembelajaran
1. Formatif (40%) dengan komponen sebagai berikut
a. Kehadiran : 10 %
b. Tugas terstruktur dan Quiz: 15 %
c. Partisipasi aktif dalam diskusi kelas dan tugas harian: 15 %
2. Ujian Tengah Semester (evaluasi tes) : 30 %
3. Ujian Akhir Semester (evaluasi) : 30 %

7. Bahan/Sumber/Referensi

8. Tata Tertib Perkuliahan


1. Sebelum melaksanakan pembelajaran mahasiswa diwajibkan untuk berdoa dan tilawah
terlebih dahulu
2. Berpakaian sopan, rapi, serta bersepatu dan tidak diperkenankan memakai kaos oblong
(tidak berkerah), sarung, sandal, celana atau baju yang sobek, rambut panjang atau bercat,
anting-anting, kalung, gelang (khusus laki-laki) dan tato dalam mengikuti kegiatan akademik,
layanan administrasi dan kegiatan kampus.
3. Dilarang memakai baju dan/atau celana ketat, tembus pandang dan tanpa berhijab bagi
perempuan dalam mengikuti kegiatan di kampus

Rencana Pembelajaran Semester Prodi TadrisFisika

Anda mungkin juga menyukai