Anda di halaman 1dari 6

KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)

PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

DAFTAR ISI

Hal

KATA PENGANTAR................................................................................ i

DAFTAR ISI............................................................................................... ii

I. PENDAHULUAN.................................................................................. 1
A. Latar Belakang Masalah............................................................ 1

B. Tujuan........................................................................................ 1

C. Tempat....................................................................................... 1

D. Jenis Bantuan Yang Dibutuhkan............................................... 1

E. Anggaran.................................................................................... 1

F. Penutup....................................................................................... 2

LAMPIRAN
KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)
PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya sehingga
proposal Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho Kelurahan Teluk Uma Kecamatan Tebing
dapat tersusun dengan baik.

Proposal kegiatan ini dibuat untuk dapat menjadi pedoman dalam Kegiatan Pengadaan Sarana
dan Prasarana Tangkap Ikan Tahun 2021.

Proposal ini disusun sebagai petunjuk dan acuan didalam pelaksanaan kegiatan dan sebagai
pegangan bagi anggota kelompok yang melaksanakan kegiatan.

Semoga proposal ini bermanfaat dan kami menyadari bahwa proposal ini masih belum
sempurna, maka kami mengharapkan saran yang bersifat membangun.

Teluk Uma, Maret 2020


“Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho”

ZULHASMARIADI
Ketua
KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)
PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

Teluk Uma, Maret 2020

Kepada Yth
Gubernur Provinsi Kepulauan Riau
Nomor : 002/KUB/PTL/III/2020 c.q.Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan
Lamp : 1 (satu) berkas Provinsi Kepulauan Riau
Perihal : Permohonan Bantuan di -
Sarana & Prasarana Tangkap Tanjung Pinang

Dengan hormat,
Sehubungan dengan perkembangan dan untuk peningkatan hasil tangkapan nelayan di
wilayah Kelurahan Teluk Uma Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau,
dalam hal ini kami selaku Pengurus Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho membutuhkan
Sarana dan Prasarana nelayan tangkap dengan rencana anggaran biaya dan struktur kepengurusan
terlampir.
Besar harapan kami kepada Bapak dalam hal ini dapat kiranya membantu kami dalam
kegiatan diatas baik dalam pendanaan dan sebagainya sesuai dengan yang kami tawarkan didalam isi
proposal ini.
Adapun tujuan kegiatan tersebut diatas adalah :
1. Menumbuh kembangkan perekonomi masyarakat nelayan di bidang kelautan dan perikanan.
2. Meningkatkan partisipasi masyarakat nelayan serta berperan aktif untuk membangun masa depan
melalui pembangunan kelautan dan perikanan.
3. Menyalurkan aspirasi kelompok nelayan kepada Pemerintah dan Lembaga Perwakilan Rakyat di
daerah dalam pengembangan usaha masyarakat nelayan.
4. Membantu program Pemerintah Kabupaten Karimun dan Provinsi Kepulauan Riau untuk
mengurangi angka pengangguran dan kemiskinan.
5. Meningkatkan taraf hidup serta perekonomian nelayan yang lebih layak dan mandiri.
Demikian Proposal ini kami buat dengan sebenarnya, atas kerjasama dan bantuan Bapak,
kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,
Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho
Kelurahan Teluk Uma Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun

Ketua Sekretaris Bendahara

ZULHASMARIADI ABDUL MALIK ZULKARNAIN

Mengetahui,
Kepala UPT Pelayanan Usaha Perikanan
Kecamatan Meral

MUHAMMAD SATAR, A.Md


NIP.19711012 199703 1 005
KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)
PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL KECAMATAN TEBING

Mengetahui,
Ketua RT. 003 Teluk Uma Ketua RW. 001 Teluk Uma

SASMITA NURHAYATI

Mengetahui,
Lurah Teluk Uma Camat Tebing

RASANDI OKNADI GEA, S.E H. ABDUL GAFAR, S.Sos, M.MPub


NIP. 19791025 200904 1 003 NIP. 19750321 200312 1 009

I. PENDAHULUAN
KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)
PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

A. LATAR BELAKANG
Kecamatan Tebing yang terletak di Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau adalah
salah satu Kecamatan yang dikelilingi oleh lautan, sehingga sebagian besar masyarakatnya
berprofesi sebagai nelayan tradisional, sisanya sebagai petani dan wiraswasta.
Dewasa ini persaingan ekonomi masyarakat semakin tinggi. Hal ini menyebabkan para
nelayan agak kesulitan untuk memenuhi kehidupannya. Karena dalam pelaksanaan aktivitasnya
masih ditemui beberapa kendala, yaitu terbatasnya jumlah armada dan alat tangkap yang
dimiliki dan tidak adanya sumber modal untuk memiliki Armada dan alat tangkap yang
lengkap, seperti Jaring Nylon membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Sementara disisi lain,
ketersediaan ikan dilaut sangat berlimpah sehingga menjadi peluang utama bagi nelayan untuk
lebih semangat dalam bekerja demi meningkatkan taraf hidup dan perekonomiannya secara
mandiri.
Untuk mengatasi hal ini, kami sebagai salah satu kelompok usaha bersama yang berada di
Kecamatan Tebing, Kabupaten Karimun, maka kami sangat termotivasi untuk terus memajukan
serta meningkatkan perekonomian dengan cara meningkatkan hasil tangkapan, dan untuk
meningkatkan hasil tangkapan tersebut kami sangat mengharapkan bantuan tersebut dari
Pemerintah Kabupaten Karimun melalui Dinas Perikanan Kabupaten Karimun.
Semoga bantuan yang diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Karimun dapat kami
manfaatkan sebagaimana mestinya untuk peningkatan perekonomian nelayan.

B. TUJUAN
Adapun tujuan dari proposal ini dibuat sebagai berikut :
1. Menumbuh kembangkan perekonomi masyarakat nelayan di bidang kelautan dan perikanan.
2. Meningkatkan partisipasi masyarakat nelayan serta berperan aktif untuk membangun masa
depan melalui pembangunan kelautan dan perikanan.
3. Menyalurkan aspirasi kelompok nelayan kepada Pemerintah dan Lembaga Perwakilan
Rakyat di daerah dalam pengembangan usaha masyarakat nelayan.
4. Membantu program Pemerintah Kabupaten Karimun dan Provinsi Kepulauan Riau untuk
mengurangi angka pengangguran dan kemiskinan.
5. Meningkatkan taraf hidup serta perekonomian nelayan yang lebih layak dan mandiri.

C. TEMPAT
Sekretariat Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho berkedudukan di Teluk Uma,
RT 003 / RW 001 Kelurahan Teluk Uma Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun, Provinsi
Kepulauan Riau.

D. JENIS BANTUAN YANG DIBUTUHKAN


Jenis sarana dan prasarana penangkapan ikan yang dibutuhkan berupa Jaring Nylon.

E. ANGGARAN
Anggaran yang kami butuhkan sebesar Rp. 247.500.000,- (Dua Ratus Empat Puluh Tujuh
Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) dengan rincian sebagai berikut :

NO NAMA URAIAN SATUAN HARGA (Rp) JUMLAH (Rp)


KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB)
PUTRA LEHO
Sekretariat : Teluk Uma, RT.003 / RW.001 Kelurahan Teluk Uma
Kecamatan Tebing Telp : 085279537984 :: 081364555332

NELAYAN
1 ZULHASMARIADI 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
Rp.
2 ABDUL MALIK 15 Utas 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
Rp.
3 ZULKARNAIN 15 Utas 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
Jaring Nylon (cap
4 ZULNAIDI
Elang) 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
MUHAMAD  Tali raben
5 atas 5 mm 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
LISAH
S.  Bola Jaring
6 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
MUSTARLINGGA  Patau
 Benang Ikat
7 ALAMSYAH 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
Nylon No. 09
8 TIAR  Upah Ikat 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-
Jaring
9 HASYIM 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-

10 ADY 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-

11 YASSIN 15 Utas Rp. 1.500.000,- Rp. 22.500.000,-


TOTAL Rp. 247.500.000,-
Terbilang Dua Ratus Empat Puluh Tujuh Juta Lima Ratus
Ribu Rupiah

F. PENUTUP
Demikian proposal ini kami sampaikan, atas bantuan dan kerjasama yang telah Bapak
berikan sebelumnya, kami atas nama Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho
mengucapkan terima kasih.

Hormat Kami,
Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Leho
Kelurahan Teluk Uma Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun

Ketua Sekretaris Bendahara

ZULHASMARIADI ABDUL MALIK ZULKARNAIN

Anda mungkin juga menyukai