Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang Masalah

Pengaruh globalisai semakin terasa dengan semakin banyaknya saluran

informasi dalam berbagai bentuk seperti elektronik maupun non elektronik

seperti surat kabar, majalah, TV, telepon, Fax, computer, internet, satelit,

komunikasi dan sebagainya. Teknologi komunikasi dan informasi yang terus

berkembang cendeung akan mempengaruhi dalam berbagai bidang termasuk

bidang pendidikan kejuruan dan pelatihan yang akan semakin banyak diwarnai

oleh oleh teknologi  komunikasi dan informasi.

Dengan adanaya teknologi informasi dan komunikasi dapat

memudahkan kita untuk belajar dan mendapatkan informasi yang kita

butuhkan dari mana saja kapan saja dan dari siapa saja. Dalam dunia

pendidikan perkembangan teknologi informasi mulai dirasa mempunyai

dampak yang positif karena dengan berkembangnya teknologi informasi dunia

pendidikan mulai memperlihatkan perubahan yang cukup signifikan.

Di Indonesia infrasruktur komunikasi yang masih minim

mengakibatkan kesempatan setiap orang untuk mendapatkan informasi dan

pengetahuan menjadi terbatas. Ketersediaan infrastruktur ini sangat terasa di

daerah-daerah yang proses memperoleh informasinya masih terbatas

Hal ini dikarenakan di Indonesia penyebaran teknologi informasi dan

komunikasi belum merata, sekarang ini hanya di kota-kota besar sajalah yang

sudah dengan mudah menikmati dan memanfaatkan fasilitas yang tersedia.


Dengan demikian perkembangan pendidikan pun menjadi terhambat dan juga

tidak merata.

1.2 Tujuan Penulisan Makalah

1. Mengetahui perkembangan teknologi informasi dan komunikasi di bidang

pendidikan

2. Dampak postif dan negative dari perkembangan teknologi informasi dan

komunikasi

1.3 Rumusan Masalah Dalam Makalah Ini

Rumusan masalah dalam makalah ini adalah :

1. Apakah yang dimaksud dengan teknologi informasi ?

2. Bagaimana peranan teknologi informasi dalam dunia pendidikan.

3. Manfaat dan dampak dari teknologi informasi.

Anda mungkin juga menyukai