Anda di halaman 1dari 4

STUDY KASUS KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH

KASUS III : SIROSIS HEPATIS

Dosen Pengampu : Ns. Devy Setya Putri S.Kep M.Kep

Disusun Oleh :

Shafia Dwi Wulandari 2019012207

Shinta Elya Nur A. 2019012208

Shofiyatun 2019012209

Silfia Istikomah 2019012210

Sinta Widiastuti 2019012211

Tryas Septiana F. 2019012212

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN CENDEKIA UTAMA

KUDUS

2020/2021
KASUS 3

Tn. S usia 42 tahun dirawat di RS S, dengan diagnosa medis sirosis hepatis. Pasien mengatakan
perut semakin membesar dan nyeri pada perut bagian kanan atas. Pasien mengatakan nyeri akan
hilang jika pasien beristirahat, nyeri seperti di tusuk-tusuk, nyeri perut menyebar ke dada sebelah
kanan sehingga pasien merasakan sesak. Nyeri yang dirasakan mengganggu aktivitas, skala nyeri
6, nyeri timbul sewaktu-waktu dan memberat jika ditekan. Pasien tampak gelisah dan meringis
kesakitan. Hasil pengkajian didapatkan TD: 130/80 mmHg, N: 80x/mnt, RR: 16x/mnt, S:
36,80C, abdomen ascites dan asimetris, peristaltik usus 3x/mnt, terdapat hepatomegaly ukuran
15 cm, hasil laboratorium direct bilirubin 9,47 mg/dl, uric acid 14,50 mg/dl, pasien mendapatkan
terapi NaCl 0,9% 20 tpm, ranitidine 1amp/12 jam, ketorolac 1amp/8 jam. Lakukan analisa data,
rumuskan diagnose keperawatan, rumuskan intervensi keperawatan yang tepat pada kasus diatas!
1. ANALISA DATA

NO ANALISA DATA Etiologi Masalah


.
1 DS : Hepatomegaly Nyeri Akut
 Klien mengatakan perut
semakin membesar
 Nyeri pada perut bagian atas
seperti ditusuk – tusuk
 Nyeri menyebar kedada
sebelah kanan sehingga pasien
merasakan sesak
DO :
 Klien tampak gelisah dan
meringis kesakitan
 Skala nyeri 6
 Terdapat hepatomegaly
ukuran 15cm
 Hasil TTV :
TD : 130/80mmHg
N : 80x/menit
RR : 16x/menit
S : 36,8 C

2. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Nyeri akut berhubungan dengan Hepatomegaly ditandai dengan ukuran hepar 15cm
dan skala nyeri 6 yaitu nyeri berat
3. INTERVENSI KEPERAWATAN

N Tujuan & Kriteria Hasil Intervensi Rasional


O
1 NOC NIC - Mengetahui
- Kontrol nyeri 1. Observasi reaksi tingkat nyeri
- Tingkat nyeri non verbal dari - Proses
ketidaknyamanan penyembuhan
Kriteria Hasil : 2. Berikan analgetik - Mengontrol
- Mampu 3. Ajarkan tentang dan
mengontrol nyeri terapi relaksasi dan mengurangi
- Mampu mengenali distraksi rasa nyeri
nyeri 4. Kontrol - Lingkungan
- Melaporkan bahwa lingkungan yang yang nyaman
nyeri berkurang dapat dapat
dengan mempengaruhi mempengaruhi
menggunakan nyeri seperti suhu nyeri .
manajemen nyeri ruangan,

- Menyatakan rasa pencahayaan, dan

nyaman kebisingan

Anda mungkin juga menyukai