Anda di halaman 1dari 1

Modul 1 Ekstraksi

Alat dan Bahan:


1. Cawan petri
2. Corong kaca
3. Gelas beaker
4. Gelas ukur
5. Labu evaporator
6. Labu ukur
7. Spatula
8. Thermometer
9. Seperangkat alat evaporator (kondensor, evaporator, labu evaporator, water bath, labu
alas bulat penampung, vakum)

Kondensor = sebagai pendinginan yang mempercepat proses perubahan fasa gas ke fasa cair.
Evaporator yang terdiri dari pengatur suhu untuk mengatur tinggi rendahnya suhu
pemanasan.
Labu evaporator untuk menampung sampel
Water bath = untuk memanaskan sampel
Labu alas bulat penampung = sebagai wadah untuk menampung pelarut
Vakum = untuk menguapkan air pada suhu dan tekanan yang rendah sehingga dapat
mengurangi kadar air suatu bahan
10. Seperangkat alat soxlet (kondensor, soxlet, thermometer, labu leher tiga, mantel
pemanas)

Kondensor = pendinginan dan juga untuk memeprcepat proses pengembunan


Soxlet berfungsi sebagai perhitungan siklus dimana bila pada soxlet larutannya penuh
kemudian jatuh ke labu alat bulat maka ini dimnamakan satu siklus.
Termometer = untuk mengukur suhu atau temperature
Labu leher tiga = sebagai wadah sampel dan pelarutnya
Mantel pemanas = sebagai pemanas larutan
Bahan:
1. Kemiri
2. Kertas saring
3. Methanol
4. N-heksana

Anda mungkin juga menyukai