Anda di halaman 1dari 452

Versi September

i 2020
ii
SAMBUTAN
Apa kabar?
Pertama, terima kasih atas minat dan perhatian Anda semua kepada Korea dan
pariwisatanya. Saya Kim Chang-beom, duta besar Republik Korea untuk Republik
Indonesia. Saya sering bertemu Anda semua lewat acara-acara offline KTO Jakarta
beberapa tahun belakangan ini dan saya senang bisa menyapa Anda semua lagi
dengan cara ini.

Semua dalam kondisi sehat-sehat saja di tengah pandemi Covid-19, kan? Hal-
hal baru yang asing sedang terjadi di seluruh dunia, tapi saya yakin rakyat Indonesia
dan Korea dapat lepas dari pandemi Covid-19 ini dengan aman. Semoga kita semua
tetap semangat dan sehat selalu, ya.

Buku panduan wisata Korea ini cukup spesial. Buku ini bisa dibilang sebagai
proyek DIY karyawan KTO Jakarta selama periode WFH dan PSBB akibat pandemi
Covid-19. Melalui konten-konten yang didapat dari kegiatan promosi wisata Korea
selama ini dan beberapa kali perjalanan dinas ke sana, mereka menemukan tempat-
tempat wisata dan informasi menarik yang patut direkomendasikan.

Seperti beberapa bulan belakangan ini, amat disayangkan karena sepertinya


perjalanan keluar negeri, termasuk ke Korea, masih akan sulit selama beberapa bulan
ke depan. Tapi pertemuan dengan dunia dan orang baru tidak akan pernah berhenti,
kok. Jadi, kita memang harus menyambut masa new normal pasca-pandemi agar
bisa bersiap-siap berwisata dengan gaya baru.

Ada satu yang tidak berubah di era new normal, yaitu fakta bahwa Korea dan
masyarakatnya akan selalu menyambut masyarakat Indonesia dengan kehangatan
seorang sahabat. Kedutaan Besar Republik Korea untuk Republik Indonesia dan KTO
Jakarta akan terus mempromosikan pariwisata Korea dan semakin bekerja keras
demi Anda semua, Wisatawan Indonesia.

Terima kasih

Juni 2020
Kim Chang-beom
Duta Besar Republik Korea
untuk Republik Indonesia

SEKILAS TENTANG KOREA | iii


DAFTAR ISI
SEKILAS
TENTANG
KOREA

vii
VISA
vii
PERBEDAAN WAKTU

viii
IKLIM
ix
KEBUDAYAAN

x PANDUAN RESTORAN
UNTUK MUSLIM

xi SISTEM
TRANSPORTASI

xiv WISATA RAMAH


MUSLIM

iv | SEKILAS TENTANG KOREA


DAFTAR ISI
SEOUL
Atraksi Pariwisata - 002
Restoran - 020
Lokasi Instagrammable - 028

GANGWON-DO
Atraksi Pariwisata - 160
INCHEON Restoran - 172
Atraksi Pariwisata - 034
Lokasi Instagrammable - 180
Restoran - 050
Lokasi Instagrammable - 054

GYEONGGI-DO
Atraksi Pariwisata - 062
Restoran - 078
CHUNGCHEONGBUK-DO
Atraksi Pariwisata - 366
Lokasi Instagrammable - 084
Restoran - 378
Lokasi Instagrammable - 382

DAEJEON
Atraksi Pariwisata - 388
Restoran - 400
GYEONGSANGBUK-DO
Atraksi Pariwisata - 216
Lokasi Instagrammable - 406
Restoran - 230
Lokasi Instagrammable - 238

CHUNGCHEONGNAM-DO DAEGU
Atraksi Pariwisata - 414
Atraksi Pariwisata - 186
Restoran - 426
Restoran - 200
Lokasi Instagrammable - 430
Lokasi Instagrammable - 210

JEOLLABUK-DO
Atraksi Pariwisata - 292
Restoran - 304
Lokasi Instagrammable - 310

ULSAN
Atraksi Pariwisata - 244
JEOLLANAM-DO Restoran - 256
Atraksi Pariwisata - 340 Lokasi Instagrammable - 262
Restoran - 354
Lokasi Instagrammable - 358

GWANGJU BUSAN
Atraksi Pariwisata - 318 Atraksi Pariwisata - 090
PULAU JEJU Restoran - 328 Restoran - 106
Atraksi Pariwisata - 120 Lokasi Instagrammable - 332 Lokasi Instagrammable - 112
Restoran - 140
Lokasi Instagrammable - 148
GYEONGSANGNAM-DO
Atraksi Pariwisata - 268
Restoran - 282
Lokasi Instagrammable - 286

SEKILAS TENTANG KOREA | v


PEMBUKA
Annyeong haseyo?
Salam hangat dari Korea Tourism Organization

-61 ,CMCTVC1HƒEG

Seiring dengan terus meningkatnya minat


masyarakat Indonesia akan Korea, KTO Jakarta
semakin banyak menerima pertanyaan dari mereka
yang ingin berkunjung ke Negeri Ginseng tersebut.
Untuk menjawabnya, KTO Jakarta berinisiatif untuk
menerbitkan buku panduan komprehensif yang sudah
disesuaikan dengan pasar wisatawan Indonesia.

Buku panduan ini akan membahas berbagai


macam pertanyaan yang sering diajukan wisatawan
saat mempersiapkan perjalanan, serta menyediakan
berbagai rekomendasi tempat wisata, baik yang baru
maupun yang ikonik di Korea. Selain itu, buku ini juga
dilengkapi dengan tip bermanfaat untuk wisatawan
Muslim, lho.

Semoga perjalanan kalian di Korea semakin seru


dan mengasyikkan dengan adanya buku ini, ya!

Tim KTO Jakarta


Wisma GKBI Lantai 21 Suite 2102A
021 5785 3030
ktojakarta@knto.or.kr
www.visitkorea.or.id

vi | SEKILAS TENTANG KOREA


SEKILAS TENTANG KOREA
VISA
Pemegang paspor Indonesia wajib memiliki visa untuk mengunjungi Korea.
Informasi lengkap mengenai visa Korea:

Korea Visa Application Center


Lotte Shopping Avenue Lt. 5
Jl. Prof. DR. Satrio No.1, RT.18/RW.4
Kuningan, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatam 12940
(Senin – Jumat, jam operasional 11.00 – 16.00 WIB)

Telp: 021 3950 4000


Whatsapp: +62 812 9339 5148
Instagram: @kvac_id
Email : info@visaforkorea-in.com
http://www.visaforkorea-in.com/

PERBEDAAN WAKTU

Waktu standar Korea


adalah GMT +9 atau
lebih cepat 2 jam dari
Jakarta.

SEOUL JAKARTA

SEKILAS TENTANG KOREA | vii


SEKILAS TENTANG KOREA
IKLIM

MUSIM MUSIM
SEMI PANAS
(Maret – Mei) (Juni – Agustus)
Suhu rata-rata: 13-14°C. Suhu rata-rata: 25-27°C.
Pakaian: Baju luaran hangat. Pakaian: Baju yang menyerap keringat.

MUSIM MUSIM
GUGUR DINGIN
(September – November) (Desember – Februari)
Suhu rata-rata: 13-14°C. Suhu rata-rata: -6 - -7°C.
Pakaian: Jaket tipis. Pakaian: Baju dan jaket hangat.
Disarankan membawa pelembab kulit dan payung.

viii | SEKILAS TENTANG KOREA


KEBUDAYAAN

Rumah Tradisional ‘Hanok’ Aksara ‘Hangeul’


Menginap di penginapan bertema
Hanok bisa menjadi pengalaman unik
selama berlibur di Korea, lho.

Makanan Tradisional ‘Hansik’


Jangan lupa mencoba Hansik populer
yang ramah Muslim, seperti Bibimbap,
Bulgogi, Kimchi, dan lainnya.

Pakaian Tradisional ‘Hanbok’


Abadikan momen perjalanan sambil
mengenakan Hanbok sewaan.
Pro tip: beberapa atraksi pariwisata
memberi akses masuk gratis untuk
pengunjung yang mengenakan Hanbok.

SEKILAS TENTANG KOREA | ix


SEKILAS TENTANG KOREA
PANDUAN RESTORAN UNTUK MUSLIM

4GUVQTCP$GTUGTVKƒMCV*CNCN 5GTVKƒMCUK/CPFKTK
/GOKNKMKUGTVKƒMCV*CNCNTGUOKFCTK Hanya menjual masakan Halal dengan
Korean Muslim Federation (KMF) jaminan dari pemiliknya yang Muslim.

Ramah Muslim Bebas Daging Babi


Menjual beberapa menu Halal, tapi Masakan tidak mengandung daging
mungkin masih menjual alkohol. babi.

x | SEKILAS TENTANG KOREA


SISTEM TRANSPORTASI
Kereta Bandara ‘Airport Railroad Express (AREX)’
Kereta Ekspres
Langsung menuju Stasiun Seoul tanpa berhenti di stasiun lain.
Kereta Reguler
Kereta commuter yang terhubung dengan jalur Metro Seoul, dapat digunakan
dari dan ke Bandara Incheon, Seoul, dan area sekitar.
Pro Tip: Tiket Kereta Ekspres AREX bisa dibeli di online travel agent Indonesia,
lho.

Bus Bandara
Tiket bus bandara biasanya bisa dibeli di gerai yang terletak di luar Gerbang
Kedatangan lantai 1 di setiap terminal bandara.

Kereta Antar Kota


Korea Train Express (KTX)
Super Rapid Train (SRT)
Intercity Train Express (ITX)
Saemaeul & Mugunghwa

Korail Pass
Korail Pass adalah tiket terusan kereta khusus untuk wisatawan asing. Pemegang
kartu ini dapat menaiki semua rute kereta yang dioperasikan oleh KORAIL tanpa Informasi Kereta Bawah Tanah
batas selama masa berlaku kartu yang dipilih.
Info pemesanan: http://www.letskorail.com Seoul Metro Lines

Bus Kota
Bus kota memiliki nomor atau warna berbeda untuk setiap rute. Pembayaran dapat
menggunakan uang tunai atau kartu tranportasi. Namun, perlu diingat bahwa bus
tidak menyediakan uang kembalian untuk pembayaran tunai.

Kartu Transportasi (T-Money dan Cashbee)


Dapat dibeli dan diisi ulang di convenience store (GS25, 7-Eleven, Buy The Way, dll).
Catatan: T-Money juga tersedia di mesin penjual otomatis di stasiun kereta bawah
tanah.
PRO TIP
Pasang Naver Map dan Kakao Map di Ponsel agar tidak tersesat!

Keduanya merupakan aplikasi penunjuk arah yang dapat digunakan di


Korea, baik untuk menunjukkan jalan menggunakan mobil pribadi atau
taksi, maupun untuk menggunakan angkutan umum seperti kereta bawah
tanah atau bus. Saat menggunakan angkutan umum, aplikasi akan
menyarankan beberapa rute, lengkap dengan estimasi waktu tempuh
dan kedatangan armada, biaya, maupun lokasi transit. Keduanya sudah
tersedia di Play Store dan Apple Store.

Catatan: Naver Map menyediakan semua informasi perjalanan dalam


bahasa Inggris, sementara Kakao Map masih menggunakan campuran
antara bahasa Korea dengan Inggris.

SEKILAS TENTANG KOREA | xiii


WISATA RAMAH MUSLIM
Korea semakin ramah dalam menyambut wisatawan Muslim dari seluruh dunia,
salah satunya adalah dengan terus menambah jumlah musholla di berbagai atraksi
pariwisata, restoran, dan hotel. Kalian juga bisa berwisata unik dengan mengunjungi
masjid-masjid yang tersebar di berbagai provinsi Korea, lho.

Provinsi Masjid Alamat

39 Usadan-ro 10-gil, Hannam-dong, Yong-


Seoul Masjid Pusat Seoul
san-gu
574-19, Sipjeong-dong, Bupyeong-gu,
Incheon Masjid Bupyeong
Incheon
Solmoru-ro 98 Beon-gil 10-1, Soheul-eup,
Masjid Pocheon
Pocheon
Tongil-ro 620gil 89-52, Wollong-myeon,
Masjid Paju
Paju
Samdeok-ro 37 Beon-gil 49, Manan-gu,
Masjid Anyang
Gyeonggi-do Anyang

Masjid Ansan 741-5 Wongok-dong, Danwon-gu, Ansan-si

Masjid Gimpo 39 Wolha-ro, Tongjin-eup, Gimpo

Masjid Gwangju 10 Yeokdong-ro 34 Beon-gil, Gwangju

Busan Masjid Busan 113-13, Geumdan-ro, Geumjeong-gu, Busan

4QQO%JGQPIJCP1HƒEGVGN
Pulau Jeju Masjid Jeju
Noyeon-ro, Jeju
Oedongballim-ro 74beon-gil, Seongsan-gu,
Masjid Changwon
Changwon
Gyeongsangnam-do
7 Bunseong-ro 317beon-gil, Seosang-dong,
Masjid Gimhae
Gimhae

Gyeongsangbuk-do Masjid Gumi 1313 Gumijungang-ro 31-gil, Gumi

Daegu Masjid Daegu 54-gil 3 Waryong-ro, Dalseo-gu, 3 Daegu

137 Beon-gil 2-12, Yangsanje-ro, Buk-gu,


Gwangju Masjid Jeolla
Gwangju

Jeollabuk-do Masjid Jeonju 31 Baek-dong 6-gil, Deokjin-gu, Jeonju

Daejeon Masjid Daejeon 2F Daehang-ro, Yuseong-gu, Daejeon

xiv | SEKILAS TENTANG KOREA


SEOUL
Seoul merupakan ibu kota,
sekaligus pusat kebudayaan
dan pendidikan, serta kegiatan
politik dan ekonomi Korea.
Selain menyimpan berbagai situs
kebudayaan bersejarah, Seoul
juga memiliki sisi modern,
yaitu dengan pusat
perbelanjaan dan hiburan
yang berhasil menarik
banyak wisatawan
asing setiap
tahunnya.

Pro Tip
Banyak yang ingin dikunjungi di Seoul?
Coba gunakan Seoul Discovery Pass untuk
menghemat biaya.

1
1 Aromind
2 Cheonggyecheon Stream
3 COEX Mall - SM Town COEX Atrium
4 Gyeongbokgung Palace
5 Ikseon-dong
6 K-Style Hub
7 Lotte World
8 Lotte World Tower
9 Megabox Boutique M at COEX Mall
10 Oil Tank Culture Park
11 Ome Cooking Lab
12 Pasar Gwangjang
13 Poopoo Land
14 Sungshin Women’s University Shopping District
15 Tea Therapy
16 Ttukseom Hangang Park

SEOUL
ATRAKSI
PARIWISATA
2 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA
PETA WISATA
ATRAKSI 14

4 11
1 15

10
PARIWISATA
2 6
13
5
12

16

3 8

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA |


9 7

3
1
Aromind
Ingin mempunyai pengalaman baru di Seoul?
19-7 Bukchon-ro 5-gil, Jongno-gu, Seoul
KRW 50,000 / 2 jam Bagaimana kalau mencoba membuat parfum
Selasa-Minggu, 14:00, 16:00, dan 18:00 sendiri? Terletak di dekat Bukchon Hanok
Stasiun Angu Village, Aromind menawarkan workshop
membuat parfum dengan 30 pilihan aroma
yang bisa dikombinasikan sesuai keinginan.
Wajib melakukan reservasi.

4 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


2

Cheonggyecheon
Stream
Cheonggyecheon adalah aliran sungai
bergaya modern sepanjang kurang lebih
11 km yang melintasi pusat kota Seoul.
Penduduk lokal maupun wisawatan asing
sering mengunjungi tempat ini untuk
berjalan menyusuri aliran sungai sambil
menikmati pemandangan kota Seoul yang
tentunya instagramable. Garis sungai yang
panjang memungkinkan Anda untuk masuk
dari beberapa titik untuk berkunjung.

Changsin-dong, Jung-gu, Seoul


Gratis
24 jam
Stasiun Jongno 5-ga Exit 6 /
Stasiun Gwanghwamun Exit 5
Musholla di K-Style Hub (40 Cheonggyecheon-ro,
Da-dong, Jung-gu, Seoul, South Korea)

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 5


3

COEX Mall - SM Town COEX Artium


Lokasi COEX Mall berada terdapat kafe untuk bersantai dan
berdekatan dengan SM Town lantai 5 dilengkapi dengan teater.
COEX Artium yang wajib dikunjungi Pengunjung juga dapat mengadu
pecinta K-Pop, khususnya idola keberuntungan untuk melihat idola
jebolan SM Entertainment. Lantai favorit yang sering mengadakan
2 SM Town COEX Artium menjual konferensi atau sekedar
pernak-pernik SM Town, serta berkunjung.
barang yang pernah dipakai atau
menjadi pilihan grup idola SM 513, Yeongdong-daero, Gangnam-gu, Seoul
Entertaintment. Di lantai 3 terdapat Gratis, kecuali teater (bervariasi)
Museum SM Town (KRW 18,000)
museum interaktif dengan berbagai Setiap hari, 11:00-21:00
experience program (diharapkan Stasiun Samsung (Line 2) Exit 5 dan 6
reservasi terlebih dahulu untuk Musholla di lantai tiga COEX
(jadwal shalat, arah Kiblat, Qur’an, dan sajadah)
berpartisipasi), sementara lantai 4

6 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


4

Gyeongbokgung
Palace
Gyeongbokgung Palace adalah istana
kerajaan yang dibangun pada tahun 161, Sajik-ro, Jongno-gu, Seoul
1395, sekaligus istana terbesar yang KRW 3,000 (dewasa), KRW 1,500 (anak)
berhasil bertahan dalam kondisi Rabu-Senin (Selasa tutup), 09:00-18:00
Stasiun Gyeongbokgung, Exit 4
baik hingga saat ini dibandingkan Berjarak 500m dari restoran Halal Kitchen
istana lainnya di Seoul. Salah satu
kegiatan wajib saat berkunjung
adalah mengenakan Hanbok sambil
berfoto dengan latar khas Korea
di dalam kompleks istana. Selain
itu, pengunjung yang mengenakan
Hanbok juga akan dibebaskan dari
0b-‹-ঞh;|l-v†hĺ;]b-|-mѴ-bmm‹-
yang bisa dilakukan adalah menonton
†r-1-u-r;u]-mঞ-mr;mf-]-‹-m]
7bѴ-h†h-mv;ঞ-r_-ubr†h†ѴƐƏĹƏƏ
7-mƐƓĹƏƏĺ‹;om]0oh]†m]-Ѵ-1;
terletak di pusat kota dan dikelilingi
oleh lokasi wisata terkenal lain,
v;r;uঞ‰-m]_‰-l†m"t†-u;ķmv-Ŋ
7om]ķ7-m"-l1_;om]Ŋ7om]ĺ

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 7


5 hv;omŊ7om]l;u†r-h-mv-Ѵ-_v-|†
area tertua di Seoul. Belakangan
ini, daerah ini menjadi salah satu
Ikseon-dong _o|rѴ-1;7b";o†Ѵ0;uh-|]-m]Ŋ
gang kecilnya yang dipenuhi kafe
Ikseon-dong, Jongno-gu, Seoul 7-m|oho0;u|;l-†mbhķv;r;uঞ
Gratis
vvbŊ0-m]-m]-mķ&m1Ѵ;(b7;o$o‰mķ
Bervariasi (kebanyakan 11:00-00:00
dan istirahat 15:00-17:00) Comcom Play, Ssal Sanghoe, dan
Stasiun Jongno 3-ga, Exit 4 ";o†Ѵo@;;ĺ

8 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


6
Pusat informasi pariwisata dan
K-Style Hub kebudayaan Korea yang juga
menawarkan berbagai program
menarik untuk pengunjung, antara lain
40, Cheonggyecheon-ro, Da-dong, Jung-gu, Seoul program memasak makanan Korea,
Gratis (kecuali untuk program khusus) mencoba Hanbok, serta dilengkapi
Setiap hari, 09:00-20:00
7;m]-m0;u0-]-b-|u-hvbbm|;u-hঞ=
Jonggak Station (Seoul Subway Line 1) Exit 5
Euljiro Station (Seoul Subway Line 2) Exit 2 v;r;uঞl†v;†ll-h-m-mou;-ķ-u;m-
Gwanghwamun Station (Seoul Subway Line) Exit 5 virtual reality, dan lainnya.

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 9


7

Lotte World
o‚;)ouѴ7-7-Ѵ-_holrѴ;hv
rekreasi utama di Seoul yang terdiri
dari taman hiburan indoor terbesar
di dunia, serta taman hiburan
outdoor yang disebut “Pulau Ajaib”,
sebuah pulau buatan di dalam danau
yang dihubungkan oleh monorel,
pusat perbelanjaan, hotel mewah,
museum rakyat Korea, fasilitas
olahraga, dan bioskop.

240 Olympic-ro, Jamsil-dong, Songpa-gu, Seoul


KRW 59,000 (Dewasa), KRW 52,000 (Remaja),
KRW 47,000 (Anak), KRW 15,000 (Bayi)
Setiap hari, 09:30-22:00
Stasiun Jamsil (Seoul Subway Line 2, 8), Exit 4
(terhubung dengan stasiun)
Musholla di Adventure 3F
(di samping pintu exit ‘Jungle Adventure’)

Pro Tip
Saat tiba di pintu masuk musholla,
tekan bel 2-3 kali untuk memanggil staff
yang akan membukakan akses pintu.

10 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


8

Lotte World Tower


o‚;)ouѴ7$o‰;ul;u†r-h-m
];7†m]|;uঞm]]b7bou;-";Ѵ-|-m
yang terkenal dengan Seoul Sky
0v;uˆ-ঞom ;1h7-mo|;Ѵ"b]mb;Ѵĺ
$;uѴ;|-h7br†m1-ho‚;)ouѴ7
$o‰;uķ";o†Ѵ"h‹0v;uˆ-ঞom
;1hl;u†r-h-m|;lr-|†m|†h
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mho|-";o†Ѵ
7-ubh;ঞm]]b-mƔƏƏl;|;uĺ";Ѵ-bm
o0v;uˆ-ঞom7;1hķr;m]†mf†m]f†]-
7-r-|l;mbhl-ঞ"h‹$;uu-1;ķ";o†Ѵ
"h‹-=;ķv;u|-l;l0;ѴboѴ;_ŊoѴ;_
di toko cinderamata eksklusif.

Olympic-ro 300, Songpa-gu, Seoul


KRW 27,000 (dewasa), KRW 24,000 (anak)
Minggu-Kamis 10:00-21:00
Jumat & Sabtu 10:00-23:00
Stasiun Sindaebang, Exit 1
Musholla tersedia di Lotte World Mall, Lantai 6

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 11


9

Megabox Boutique M at COEX Mall


$;uѴ;|-h7b7-Ѵ-l *-ѴѴ COEX Mall, 159-1, Samseong-dong, Gangnam-gu, Seoul
"-lv;om]Ŋ7om]ķ;]-0oŠ Senin-Jumat: KRW 11,000 /
Sabtu-Minggu: KRW 12,000 (Comfort)
o†ঞt†;ķl;m-‰-uh-m
Senin-Jumat: KRW 25,000 /
pengalaman unik untuk Sabtu-Minggu: KRW 30,000 (Suite)
penonton teater. Ada dua jenis Samseong Station, Exit 5 atau 6 / Sinsa Station, Exit 8
teater, yaitu Comfort dan Suite Musholla dan restoran ramah Muslim di COEX Mall
yang lebih mewah.

12 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


10

Oil Tank Culture Park


bѴ$-mh†Ѵ|†u;-uh‹-m]|;uѴ;|-h 87, Jeungsan-ro, Mapo-gu, Seoul
7b7;h-|"|-7bomb-Ѵ- †mb-7b Gratis
Setiap hari, 24 jam
Seoul, awalnya adalah gudang yang
World Cup Stadium Station (Line 6) Exit 2
l;m‹blr-mѵƖķƏƕf†|-Ѵb|;ulbm‹-h
setelah krisis minyak pada tahun
ƐƖƕƒĺ b|-_†mƑƏƐƓķ|;lr-|b|†
terlahir kembali menjadi ruang
budaya ramah lingkungan yang
kemudian difungsikan sebagai
tempat pertunjukan, ruang pameran,
dan paviliun serba guna.

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 13


11

Ome Cooking Lab


m]bml;m1o0-0;Ѵ-mf-7br-v-u
tradisional, memasak 5 jenis
makanan bersama koki asli Korea,
h;l†7b-ml;mbhl-ঞ_-vbѴl-v-h-m 35-1 Yangnyeongjoongang-ro, Jegi-dong,
Dongdaemun-gu, Seoul
sendiri? Semuanya bisa dilakukan USD 55 / 3 jam
7;m]-ml;m]bh†ঞh;Ѵ-vl;l-v-h7b Setiap hari, 09:00-17:00
Ome Cooking Lab. Koki profesional Stasiun terdekat Jegi-dong
Tersedia menu ramah Muslim dengan pemberitahuan
akan mengajari Anda membuat 5 saat pemesanan.
f;mbv_b7-m]-mu†l-_-mo|;mঞh
-Ѵ-ou;-‹-m]r-vঞm‹-Ѵ;Œ-|7-m
l;m]]†]-_v;Ѵ;u-ĺ;m†ˆ;];|-ub-m
terdapat di hari Rabu dan Jumat.
$;uv;7b-7-Ѵ-l0-_-v-m]]ubvĺ

14 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


12

Pasar Gwangjang
Pasar Gwangjang adalah pasar
permanen pertama di Korea yang
7b7bubh-mr-7-|-_†mƐƖƏƔķv;h-Ѵb]†v
yang terbesar dan terpanjang. 88, Changgyeonggung-ro, Jong-no 4(sa)-ga, Jongno-gu,
Seoul
Pasar ini terkenal sebagai pasar Bervariasi
|;hvঞѴ‹-m]l;mf†-Ѵ0;u0-]-b Bervariasi (kebanyakan 10:00-21:00)
macam kain. Namun, belakangan Jongno 5-ga Station (Line 1) Exit 7
Euljiro 4-ga Station (Line 2 atau 5) Exit
banyak wisatawan yang berkunjung
†m|†hl;mbhl-ঞ0;u0-]-bf;mbv
makanan tradisional dan jajanan
yang tentunya nikmat dengan harga
terjangkau. Pasar Gwangjang pernah
l;mf-7b|;lr-|v‹†ঞm]ruo]u-l$(
|;uh;m-Ѵ!†mmbm]-mĺ

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 15


13

Poopoo Land
$-l-m0;ul-bmh;Ѵ†-u]-0;u|;l-
unik yang bertujuan untuk
l;m];7†h-vb-m-hŊ-m-hl;m];m-b
vbv|;lr;m1;um--mĺ)-_-m-r;m†_
ubm|-m]-m=-ˆoub|-m-hŊ-m-h-m|-u-
Ѵ-bmѴ-0bubm†v†v7-mv|†7bo=o|oƒ ĺ

B1, Hana Building, 41, Insadong-gil, Jongno-gu, Seoul


KRW 9,000
Setiap hari, 10:00-20:00
Jonggak Station (subway line 1) exit 3

*Catatan
Wahana terbuka untuk pengunjung dari segala usia
Anak di bawah 100cm dan 13 tahun harus didampingi
untuk wahana tertentu

16 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


14

Sungshin Women’s University


Shopping District
Area perbelanjaan ini dipenuhi 4 Dongsomun-ro 22-gil, Seongbuk-gu, Seoul
7;m]-m|ohor-h-b-mķhovl;ঞhķ Bervariasi
Bervariasi (kebanyakan buka jam 11.00)
7-m-hv;voubv‹-m]|u;m7bĺ$;u7-r-|
Sungshin Women’s University Station (Line 4) Exit 1
banyak kafe dan restoran nyaman
tempat berkumpul kaum muda,
menciptakan suasana perkotaan
yang semarak.

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 17


15

Tea Therapy
;mbhl-||;--|-†ঞ7-hķ Haengrang yang terletak di
0;uh†mf†m]h;$;-$_;u-r‹‹-m] daerah Bukchon cukup spesial
menawarkan beragam teh Korea karena merupakan rumah mantan
7-ub0bfbŊ0bfb-mķh†Ѵb|0†-_ķ7-m bernuansa klasik milik presiden
-h-uŊ-h-u-ml;u†r-h-mh;]b-|-m ou;-|;u7-_†Ѵ†ĺ;m1-ubv;1;u1-_
‹-m]ঞ7-h0oѴ;_7bѴ;‰-|h-mv--| ketenangan di antara hiruk pikuk
l;m]†mf†m]b";o†Ѵĺ bvbmbm7- h;_b7†r-mķ$;-$_;u-r‹|;lr-|m‹-ĺ
f†]-0bv-l;mbhl-ঞl;m†l-h-m
siang spesial bersama sajian teh
v;ঞ-rr†h†ѴƐƑĹƒƏŊƐƓĹƏƏĺuo]u-l 16, Eunju-ro 173-gil, Gangnam-gu, Seoul
foot bath yang ditawarkan juga (cabang Apgujeong)
74, Yunboseon-gil, Jongno-gu, Seoul
0bv-7bf-7bh-m-Ѵ|;um-ঞ=†m|†h (cabang Haengrang)
l;m]_bѴ-m]h-mѴ;Ѵ-_ĺ$;uv;7b-r†Ѵ- KRW 50,000 (kelas teh / 2 jam)
kelas teh untuk memahami teh KRW 5,000 (foot bath)
tradisional Korea dan kegunaannya Setiap hari, 10:00-22:00
Stasiun terdekat Apgujeong (cabang pusat)
untuk tubuh dan pikiran. Cabang Stasiun Angu (cabang Haengrang)

18 | SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA


16

Ttukseom Hangang
Park
$|†hv;ol-m]-m]-uh
merupakan salah satu taman
terkenal di area Sungai Han. Selain
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mķm7-
juga dapat mencoba berbagai
l-1-l-hঞˆb|-vķv;r;uঞl;m‹;‰-
sepeda untuk menyusuri jalur
khusus sepeda, tur pesiar dengan
Ѵ-m7u†bv;ķv;u|-0;u;m-m]7b
kolam renang yang ada di taman.
$;u7-r-|f†]-|;l-m0;ul-bm
-m-hŊ-m-hķ1omˆ;mb;m|v|ou;ķ7-m
restoran.

56-10, Dongil-ro 4-gil, Gwangjin-gu, Seoul


Gratis
Setiap hari
Stasiun Ttukseom Park, Exit 3

SEOUL - ATRAKSI PARIWISATA | 19


RESTORAN
- B’Mucho Cantina
- Grandma Yu’s Bibimbap
- Halal Kitchen
- Gwanghwamun Seollongtang
- Poop Café
- C. Through Café
- Kim Seon Saeng Gwanghwamun Branch
- The Skyfarm
- Mimine Tteokbokki
- Restoran Kampungku
- Seoul Coffee 1945

20 | SEOUL - RESTORAN
B’Mucho Cantina
B’mucho Cantina adalah
restoran Meksiko otentik
yang terletak di gang kecil di
Yeonnam-dong. Restoran kecil
dan nyaman ini telah dibuka
sejak 2013.
227-8, Yeonnam-dong, Mapo-gu, Seoul
Selasa 17:30-21:45 / Rabu-Jumat: 12:30-21:45
Sabtu-Minggu: 13:00-21:45
(Istirahat: 15:30-17:30 / Senin tutup)
Hongik University Station, Exit 2.

Grandma Yu’s
Bibimbap
Resep bibimbap otentik khas
Jeonju dapat dinikmati di restoran
yang sudah berdiri sejak tahun
1960-an ini. Nasi campur dengan
isian sayur dan irisan daging sapi
restoran ini berhasil membawa
restoran ini ke dalam 8 restoran
bibimbap terbaik di Seoul. Hanya
dengan KRW 10,000, Anda bisa
menyantap menu khas Jeonju
yang dulu dihidangkan sebagai
makanan raja Dinasti Joseon.
Untuk menghindari antrian panjang,
disarankan datang dekat waktu
buka atau setelah jam makan
siang.
12-2 Bukchang-dong, Jung-gu, Seoul
± KRW 10,000
Senin-Jumat, 11:30-22:00
Stasiun terdekat City Hall

SEOUL - RESTORAN | 21
Halal Kitchen
Halal Kitchen merupakan restoran
masakan Korea dengan bahan-bahan
DGTUGTVKƒMCUK*CNCN[CPIFKQNCJQNGJ
koki Muslim. Lokasi restoran ini berada
di area Samcheong-dong yang terkenal
dengan kafe-kafe lucu dan toko-toko unik
di sepanjang jalan. Dari Stasiun Anguk,
pengunjung dapat menaiki bus Jongno
02 untuk turun di Kedutaan Besar Arab
Saudi, lalu dilanjutkan berjalan kaki ke
restoran sekitar 8 menit.
86-4 Samcheong-ro, Jongno-gu, Seoul
> KRW 5,000
Rabu-Senin, 12:00-20:00
(istirahat 15:00-17:00)
Stasiun Anguk, Exit 2
Hanya menjual masakan Halal

22 | SEOUL - RESTORAN
Gwanghwamun
Seolleongtang
Restoran ini menyajikan masakan serba
daging sapi dengan menu andalan
Seollongtang (sup tulang sapi). Makanan
penuh gizi ini cocok dimakan saat hujan
19-1 Saemunanro-9gil, Dangu-dong,
Jongno-gu, Seoul
atau saat ingin memulihkan stamina. Jika
> KRW 8,000 suka pedas, Anda bisa mencona Maeun
Setiap hari, 11:00-22:00 Gablijjim (sup iga pedas) atau Jobsi Suyuk
Stasiun Gwanghwamun, Exit 7 atau 8 (irisan daging dengan sedikit kuah) untuk
rasa yang lebih gurih.

Poop Café
Kafe ini memiliki cara penyajian makanan
dan minuman yang unik, yaitu dengan
mangkuk, piring, dan gelas dengan tema
toilet, termasuk bentuk kloset mini. Selain
penyajian dengan wadah makanan unik,
Lantai 4 Ssamji-gil Building, 38, Insa-
Poop Café juga menawarkan penganan
dong-gil, Jongno-gu, Seoul ringan yang bentuknya tidak kalah lucu
KRW 1,000-KRW 10,000 dan menggemaskan. Jika berkunjung,
Setiap hari, 10:30-21:00 jangan lupa untuk mengambil foto di setiap
Stasiun Anguk (Line 3) Exit 6
sudut kafe menggunakan properti yang
disediakan.

SEOUL - RESTORAN | 23
Wisatawan Muslim yang mengunjungi
C. Through Café daerah Itaewon untuk menunaikan shalat
di Seoul Central Mosque bisa sekaligus
singgah di salah satu kafe dengan seni
barista yang sangat kreatif ini. C. Trough
Café menyajikan ‘latte art’ dengan beragam
visual cantik, sebuah kreasi lukisan dalam
cangkir yang wajib diunggah ke Instagram.

Noksapyeong-daero 40na-gil, 37 1F, Yongsan-gu, Itaewon 2(i)-dong, Seoul


> KRW 6,500
Setiap hari, 12:00-22:00
Stasiun Itaewon, Exit 1,
Stasiun Noksapyeong, Exit 1
Berjarak 15 menit jalan kaki dari Seoul Central Mosque.

24 | SEOUL - RESTORAN
sebagai menu favorit tahun 2019.
Kim Seon Saeng Makanan dari restoran yang hanya
Gwanghwamun Branch menggunakan bahan organik
dan sehat ini sebaiknya dimakan
dalam waktu 1 jam setelah
Jika Anda ingin mencoba lebih
pembelian untuk menjaga cita
banyak ragam kimbap dengan cita
rasanya. Restoran ini memiliki
rasa premium seperti lobster dan
banyak cabang sehingga mudah
cream cheese, Kim Seon Saeng
ditemukan.
(Teacher Kim’s Kimbap) adalah
jawabannya. Selain kimbap, Kim 42 Sajik-ro 8-gil, Sajik-dong, Jongno-gu, Seoul
Seonsaeng juga menyediakan > KRW 4,500
menu mi, pangsit, serta nasi. Salah Setiap hari, 10:00-22:00
Stasiun terdekat Gwanghwamun
satu menu yang wajib dicoba
adalah kkarak tteokbokki dan
pangsit iga yang dipilih pelanggan

gochugarugirl.com

The Skyfarm
Restoran brunch mewah ini terletak Korea Selatan populer “W: Two
di jantung Yeoui-do, tepatnya di Worlds Apart.”
lantai 50 gedung pencakar langit
dengan pemandangan Seoul dan
24 Yeoui-daero, Yeongdeungpo-gu, Seoul
Sungai Han yang indah. Tempat 09:00-23:00 (Istirahat 15:00-17:30)
ini juga ditampilkan dalam Drama Stasiun Yeouido (Line 5, 9) Exit 2

SEOUL - RESTORAN | 25
Mimine Tteokbokki
Mimine merupakan salah satu laut. Tidak seperti kebanyakan
tempat gorengan paling terkenal tempat jajanan lainnya, Mimine
di daerah Hongdae dengan baru akan memasak makanan
ciri khas penyajian menu yang setelah pesanan dilakukan untuk
berbeda di tiap lantainya. Di lantai menjaga kerenyahan makanan.
satu terdapat tteokbokki dengan Restoran ini sangat mudah
beragam gorengan, sementara ditemukan, Anda cukup mencari
di lantai lantai dua terdapat sup bangunan kuning dekat Sang
tteokbokki dengan tempura udang Sang Madang di area parkir jalan
yang menggugah selera. Penyajian Hongdae.
gorengan yang ditawarkan di sini
juga terbilang berbeda, karena 367-1 Seogyo-dong, Mapo-gu, Seoul
KRW 3,500-10,000
Anda bisa membumbuinya sendiri Setiap hari, 12:00-22:00
dengan 3 jenis bumbu garam, yaitu Stasiun terdekat Hapjeong
orisinil, bawang putih, dan rumput

26 | SEOUL - RESTORAN
Restoran Kampungku
Restoran Kampungku merupakan
salah satu restoran halal yang
menyajikan menu makanan khas
Indonesia dan Malaysia. Salah
satu menu yang paling digemari
pengunjung adalah nasi goreng
dengan berbagai varian rasa.

25 Toegye-ro 20-gil, Myeong-dong, Jung-gu, Seoul


> KRW 8,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Stasiun Myeongdong (Seoul Subway Line 4), Exit 3
Toilet, tempat wudhu, dan ruang shalat di lantai 2

Seoul Coffee 1945


Jika ingin menikmati suasana 33-3 Supyo-ro 28-gil, Ikseon-dong, Jongno-gu, Seoul
> KRW 2,500 KRW
tradisional Korea era 80-an Setiap hari, 12:00-22:30
dengan nuansa rustic, maka Stasiun Jongno 3-ga, Exit 4
Seoul Coffee 1945 jawabannya.
Kafe yang khusus menjual
minuman dan jajanan ini cukup
populer bagi warga lokal berkat
keunikannya, serta karea dianggap
instagramable. Menu terkenal wajib
coba antara lain butter black bread,
injeolmi tiramisu, serta es krim
dadu dalam berbagai rasa seperti
plum, kumquat, madu akasia, dan
kue telur.

SEOUL - RESTORAN | 27
LOKASI
INSTAGRAMABLE
- Bukchon Hanok Village

- Jeongdong Observatory & Café Darak

- Style Nanda Pink Hotel & Pink Pool Café

- Haneul Park

28 | SEOUL - LOKASI INSTAGRAMABLE


Bukchon Hanok Village
Kampung rumah tradisional Korea ini merupakan permukiman dan
tempat tinggal para pejabat dan anggota keluarga kerajaan Dinasti
Joseon di masa lalu. Pengunjung dapat berkeliling memakai Hanbok dan
berfoto dengan pemandangan arsitektur cantik dan unik dari Hanok yang
berjajar di kedua sisi jalan. Area ini sekarang masih digunakan sebagai
pemukiman warga lokal, sehingga pengunjung diharap dapat menjaga
ketenangan saat berkeliling.

37 Gyedong-gil, Gahoe-dong, Jongno-gu, Seoul


Gratis
Setiap hari
Stasiun Anguk (Line 3), Exit 1 atau 2

SEOUL - LOKASI INSTAGRAMABLE | 29


Jeongdong Observatory & Café Darak
Observatorium Jeongdong
dan Café Darak terletak
di lantai 13 Gedung
Seosomun Balai Kota
Seoul. Pengunjung dapat
menikmati panorama
Istana Deoksu dan objek
wisata lainnya di sekitar
Jeongdong.
Lantai 13 Seoul City Hall Seosomun Build-
ing, 15, Deoksugung-gil, Jung-gu, Seoul
Senin-Jumat 9:00-21:00 /
Akhir Pekan & Libur Nasional 9:00-18:00
Stasiun City Hall (Line 1, 2) Exit 12

Style Nanda Pink Hotel & Pink Pool Café


Toko kosmetik merangkap kafe yang Menu yang ditawarkan pun
dibuat serba pink ini memiliki nuansa sangat beragam, mulai dari
retro khas era 90-an. Tiap sudut kafe aneka kopi dan teh, susu
memiliki daya tarik sendiri dengan lampu kocok, lemonade, aneka
neon berwarna-warni, lengkap dengan kue, sampai menu sehat
kolam renang mini yang bisa dijadikan berkalori rendah.
latar untuk berfoto. Pengunjung
biasanya memanfaatkan area rooftop 37-8, Myeongdong 8-gil, Chungmuro 2(i)-ga,
untuk menikmati suasana kota, terlebih Jung-gu, Seoul
KRW 3,500-KRW10,000
dengan adanya bantal-bantal empuk Setiap hari, 10:00-23:00
merah muda untuk bersantai. Stasiun Myeongdong (Line 4) Exit 6

30 | SEOUL - LOKASI INSTAGRAMABLE


Haneul Park merupakan taman
Haneul Park dengan lanskap indah di tengah
Kota Metropolitan Seoul.
37 Gyedong-gil, Gahoe-dong, Jongno-gu, Seoul
Gratis (tur kereta KRW 3,000 untuk dewasa)
Waktu yang paling tepat untuk
Setiap hari, 05:00-22:00 (dapat berubah mengunjungi taman ini adalah
tergantung musim) musim gugur, saat pengunjung
Stasiun World Cup Stadium (Line 6) Exit 1 dapat berjalan di tengah tanaman
silver grass yang menjulang tinggi,
menikmati bunga cosmos, serta
berfoto di antara pink muhly dan
Kochia Scoparia Grass.

SEOUL - LOKASI INSTAGRAMABLE | 31


32
INCHEON
Incheon merupakan kota terbesar di pesisir barat Korea dengan jumlah populasi
lebih dari 3 juta jiwa. Kota yang hanya berjarak satu jam dari Seoul ini terus
berkembang sebagai kota budaya modern, khususnya berkat banyaknya festival
musik dan konser berskala internasional yang diselenggarakan.

Pro Tip
Kunjungi distrik Songdo untuk melihat
secara langsung ‘Kota Pintar’ dengan
konsep futuristik yang ambisius.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 33


1 Bupyeong Underground Shopping Center
2 Central Park
3 Cheongna Sparex
4 Chinatown
5 G Tower Observatory Deck
6 Ganghwa Island
7 Incheon International Airport
8 Jajangmyeon Museum
9 Jeondeungsa Temple
10 Sinpo International Market
11 Songam Art Museum
12 Sorae Ecology Park
13 Wolmido Island
14 Wolmido Sea Train

INCHEON
ATRAKSI
PARIWISATA
34 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA
ATRAKSI
PARIWISATA
6
PETA WISATA

1
13 4
14 8 10
7

11

12
5
2

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 35


7, Bupyeong-daero, Bupyeong-gu, Incheon
Gratis
Bupyeong
Setiap hari, 10:00-22:00 (sebagian area tutup di
hari Selasa secara bergantian)
Stasiun Bupyeong, Exit 6
Underground
1 Shopping Center
Bupyeong Underground Shopping
Center adalah pusat perbelanjaan
di Stasiun Bupyeong. Ada ribuan
toko yang menjual berbagai pilihan
barang dengan harga terjangkau,
mulai dari pakaian, tas, sepatu,
aksesoris, hingga alat elektronik.
Untuk membantu pengunjung
agar tidak tersesat, Bupyeong
Underground Shopping Center
membagi area belanja dengan
warna lantai yang berbeda (merah,
hijau, dan biru), sedangkan area
sekitas air mancur berwarna
oranye.

36 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


2 Central Park
Central Park adalah taman
umum di daerah Songdo yang
pembangunannya terinspirasi dari
taman bernama sama di New York.
Taman ini menawarkan berbagai
160 Convensia-daero Yeonsu-gu, Incheon
aktivitas, seperti bersepeda, Gratis (kecuali untuk wahana tertentu)
berjalan-jalan, menonton Setiap hari, 24 jam
pertunjukan grup musik atau Stasiun Central Park, Exit 3
Stasiun Incheon National University, Exit 4
tarian, serta mengunjungi Rabbit
Island dan Deer Park. Selain itu,
pengunjung juga dapat mencoba
menaiki wahana air, seperti kayak,
kano, dan perahu motor.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 37


3 Cheongna Sparex
Kompleks sauna terbesar di sauna garam Himalaya, dan
Incheon bergaya arsitektur lainya. Selain itu, jangan lewatkan
rumah tradisional Korea ini kesempatan untuk menikmati
siap memanjakan Anda dengan hidangan khas sauna Korea seperti
beragam fasilitas seperti spa, sikhye, telur rebus, dan lainnya di
pemandian umum, sauna, hutan kafe yang tersedia atau kunjungi
indoor, kolam renang outdoor, restoran Brunch Bean yang terletak
dan juga area berkemah. Fokus di sekitar.
utama yang tidak boleh dilewatkan
15, Cheongnacanal-ro 260beon-gil, Seo-gu, Incheon
adalah aula utama yang terdiri
Sesi Pagi
dari berbagai ruang sauna dengan KRW 8,000 (dewasa), KRW 6,000 (anak)
dengan beragam tema dan Sesi Malam
pengaturan suhu panas, seperti KRW 10,000 (dewasa), KRW 8,000 (anak)
Setiap hari, 24 jam (Sesi Pagi 05:00-20:00,
sauna tradisional Korea, sauna Sesi Malam 20:00-05:00)
tanah liat merah, sauna germanium, Cheongna International Station -> taksi 5 menit

38 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


4 Chinatown
Chinatown di Incheon merupakan
satu-satunya pecinan resmi,
sekaligus terbesar di Korea. Jika
mampir ke sini, jangan lupa untuk
berfoto di Jalan Samgujki dengan
latar lukisan dinding khas Tiongkok,
serta di gerbang utama merahnya
yang megah.

14, Chinatown-ro 52beon-gil, Jung-gu, Incheon


Gratis
Setiap hari, 24 jam
Incheon Station (Line 1) Exit 3

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 39


5
G Tower merupakan gedung
G Tower pencakar langit bergaya arsitektur
unik yang dilengkapi dengan Sky
Observatory Deck Garden dan observatory deck di
lantai 33, tempat pengunjung dapat
melihat pemandangan modern
175 Art Center-daero Yeonsu-gu, Incheon
Gratis kota Songdo, termasuk Songdo
Senin-Jumat, 09:00-18:00 Central Park yang berlokasi tidak
Stasiun Central Park, Exit 3 jauh dari sana. Selain observatory
deck, gedung ini juga menyediakan
penyewaan sepeda gratis.

40 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


Pulau yang terletak di pesisir barat
semenanjung Korea dan berdekatan
dengan muara Sungai Han ini
memiliki nilai sejarah yang tinggi
berkat banyaknya jejak peninggalan
perang. Selain itu, pulau ini juga
6 Ganghwa Island merupakan lokasi peninggalan
dolmen dari periode megalitikum,
sehingga amat disarankan untuk
Ganghwa-do, Incheon
Gratis wisatawan yang ingin melihat
Setiap hari, 24 jam perkembangan sejarah Korea sejak
Bus no. 54 ke Halte Junghyeol Maeul masa pra-sejarah.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 41


42 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA
7
Incheon International Airport
Bandara Internasional Incheon pengalaman budaya Korea, serta
merupakan gerbang utama dalam ruang ibadah untuk wisatawan
menyambut kedatangan dan muslim. Bandara ini secara
mengantar kepulangan wisatawan. konsisten masuk dalam peringkat
Bandara ini terdiri dari Terminal 10 bandara terbaik dunia dan
1 dan Terminal 2, dengan pusat diberikan gelar ‘Bandara Terbaik di
transportasi, area publik, dan toko Dunia’ oleh Global Traveler selama
bebas pajak (Duty Free). Bandara empat tahun berturut-turut.
ini juga dilengkapi dengan berbagai
fasilitas penunjang seperti zona
bermain anak dan ruang untuk
272 Gonghang-ro, Jung-gu, Incheon
bayi, ruang spa dan kamar mandi Terminal 1: Musholla di dekat Gate 24 3F
untuk penumpang transit, klinik, Terminal 2: Musholla di dekat Korean Air Lounge
zona untuk mencoba berbagai (ikuti petunjuk arah praying room)

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 43


Jajangmyeon
8 Museum
Museum ini didedikasikan khusus
untuk hidangan Jajangmyeon.
Pengunjung dapat melihat sejarah
perkembangan mie khas Korea
ala Tiongkok ini secara lengkap,
mulai dari perubahan dalam proses
pembuatannya, sampai ke nilai
sosial yang dianggap berpengaruh
besar bagi bangsa Korea.

56-14, China Town-ro, Seollin-dong, Jung-gu, Incheon


KRW 1,700 (dewasa)
KRW 1,100 (mahasiswa)
KRW 800 (anak)
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
Stasiun Incheon (Seoul Subway Line 1) Exit 1

44 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


9

Jeondeungsa
Temple
Kuil yang sebelumnya bernama
Jinjongsa ini merupakan salah
satu yang tertua di Korea. Terletak 37-41, Jeondeungsa-ro, Ganghwa-gun, Incheon
di daerah Ganghwa, kuil ini KRW 3,000 (dewasa)
KRW 2,000 (remaja)
dulu berfungsi sebagai tempat KRW 1,000 (anak)
memperingati leluhur masyarakat Setiap hari, 07:30-18:30
Korea. Waktu berkunjung terbaik Stasiun terdekat Sinchon exit 4 -> Bus no. 3100
adalah April atau Mei untuk
menyaksikan deretan lentera
berwarna-warni di Festival Lentera
Teratai. Jika sempat, Anda dapat
mengunjungi pantai Dongmak
untuk bersantai sambil menikmati
makanan laut segar.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 45


Sinpo
International
10 Market
Sinpo International Market
merupakan pasar tradisional yang
terletak di daerah Jung-gu, Incheon.
Pasar ini terkenal dengan ayam
goreng bersaus pedas manis khas
Korea bernama Dakgangjeong.
Selain Dakgangjeong, pengunjung
juga dapat mencoba berbagai
macam makanan tradisional lain,
seperti Gonggalbang (roti ala
Tiongkok), Hatba (kue ikan goreng),
dll.

11-5 Uhyeon-ro 49beon-gil, Sinpo-dong, Jung-gu, Incheon


Gratis
Setiap hari, 10:00-21:30
Stasiun Sinpo, Exit 3

46 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


11
68 Biryu-daero 55beon-gil, Hagik 1(il)-dong, Nam-gu, Incheon
Songam Art Gratis
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
Dari Incheon – Bus 4200, Bus 8, Bus 9200
Museum Dari Gwangmyeong – Bus 3001

Museum barang antik yang


memperlihatkan sejarah seni dan
budaya Korea ini memamerkan
lebih dari 1,000 koleksi keramik dari
Dinasti Goryeo, 1,300 lukisan dan
MCNKITCƒFCTK&KPCUVK,QUGQPUGTVC
benda bersejarah lainnya yang
totalnya mencapai sekitar 12,000
karya.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 47


Sorae
12 Ecology Park
Sorae Ecology Park dikenal kincir
angin berukuran super besar yang
dianggap sebagai ikon taman
ini. Dulu, area pantai berlumpur
ini digunakan sebagai penghasil
garam yang kemudian dialihkan
fungsinya menjadi taman ekologi
tanpa mengubah bentuk aslinya.

77 Sorae-ro 154beon-gil, Nonhyeon 1(il)-dong,


Namdong-gu, Incheon
Gratis
Selasa-Minggu (Senin tutup), 10:00-18:00
Oido Station (Line 4),Exit 1 atau 2 -> taksi
Soraepogu Station (Suin Line) Exit 2

48 | INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA


13 36, Wolmimunhwa-ro, Jung-gu, Incheon
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Wolmido Island Stasiun Incheon Exit 1 -> Bus no. 2, 15, 23, atau 45

Wolmido Island adalah sebuah pulau yang terletak 1 kilometer dari


Incheon yang dilengkapi dengan taman bermain terkenal bernama Play
Hill. Di sini pengunjung juga dapat menikmati pemandangan laut dari
berbagai restoran masakan laut dan kafe di sepanjang pantai.

269, Jemullyang-ro, Jung-gu, Incheon


KRW 8,000 (dewasa)
KRW 6,000 (remaja/senior)
14 KRW 5,000 (anak)
Setiap hari, 10:00-21:00 (Hari Libur)

Wolmido Sea Train 10:00-18:00 (Hari Biasa)


Stasiun Incheon (Line 1/Suin Line), Exit 1

Wolmido Sea Train yang sebelumnya dikenal sebagai Wolmi Galaxy


Rail, adalah monorel di Pulau Wolmido di Incheon. Wisatawan dapat
menyegarkan diri saat menaiki kereta monorel ini berkat pemandangan
indah yang membentang dari pesisir laut Incheon hingga melewati Wolmi
Theme Park.

INCHEON - ATRAKSI PARIWISATA | 49


RESTORAN
- Bihanee Halal Restaurant
- Warung Si Jempol
- Gungjung Samgyetang
- Juklim Dawon
- Moraenae Market

INCHEON

50 | INCHEON - RESTORAN
Bihanee Halal
Restaurant
Bihanee merupakan restoran
makanan India dan Nepal
DGTUGTVKƒMCUK*CNCN/GPWCPFCNCP
restoran ini adalah Butter Chicken
Makhani dengan harga mulai
dari KRW 8,000. Anda tidak perlu
khawatir dengan rasa masakan
restoran ini, karena pemilik
merangkap kokinya yang dikenal
ramah memiliki pengalaman
lebih dari 10 tahun sebagai koki
profesional di hotel India dan
Nepal. Bahkan, warga lokal pun
sering mengunjungi restoran ini.

13, Gwangjang-ro 24 beon-gil, Bupyeong-gu, Incheon


> KRW 8,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Stasiun Bupyeong (Line 1) Exit 8
Hanya menjual masakan Halal

Warung Si Jempol
Kangen masakan Indonesia saat
di Korea? Kalau begitu, Anda bisa
mengunjungi Warung Si Jempol
yang terletak di Kawasan Pusat
Industri Namdong. Dengan menu
andalan nasi goreng, restoran yang
bahkan pernah direkomendasikan
oleh duta besar Indonesia untuk
Korea ini menjual beragam kuliner
khas Indonesia yang rasanya
dijamin otentik karena dimasak
langsung oleh pemilik WNI yang
bekerja di Korea.

Cinema Tower Lantai 1, No. 117, 646-2, Nonhyeon-dong,


Namdong-gu, Incheon
>KRW 5,000
Selasa-Minggu (Senin tutup), 11:00-22:00
Stasiun Eonju, Main Exit

INCHEON - RESTORAN | 51
Gungjung Samgyetang
Gungjung Samgyetangtang
merupakan restoran ramah Muslim
yang seluruh menunya bebas dari
daging babi. Berdiri sejak tahun
1976, menu utama restoran ini
adalah Samgyetang (sup ayam
ginseng) dengan harga yang
relatif terjangkau, terlebih jika
dibandingkan dengan cita rasanya
yang terkenal nikmat.

2F, 37-9 Hagik 2(i)-dong, Nam-gu, Incheon


>KRW 14,000
Setiap hari, 10:30-21:30
Dongmak Station Exit 1 -> Bus No. 8
Hanya menjual masakan Halal

52 | INCHEON - RESTORAN
Juklim Dawon
Kafe hanok dengan ciri khas
arsitektur unik yang menyatu
dengan alam ini terletak di dalam
Kuil Jeondeungsa. Ada beragam
teh tradisional Korea, es serut,
es krim, dan penganan yang bisa
dinikmati di sini. Jika datang pada
musim semi atau gugur, duduklah
di bagian teras untuk menikmati
pemandangan yang menakjubkan
dan menenangkan.

37-41, Jeondeungsa-ro, Ganghwa-gun, Incheon


>KRW 6,000
Setiap hari, 07:30-18:30
Stasiun terdekat Sinchon exit 4 -> bus 3100

Moraenae Market
Incheon Moraenae Market adalah
pasar tradisional yang terletak di
daerah Namdong, Incheon. Jangan
lupa untuk mencicipi mie dingin
dan masakan laut yang merupakan
menu favorit di pasar ini.

1264 Guwol 4-dong, Namdong-gu, Incheon


Bervariasi
Stasiun Moraenae Market (Incheon Line 2) Exit 3

INCHEON - RESTORAN | 53
LOKASI
INSTAGRAMABLE
- Hanmi Bookstore

- Songwol-dong Fairy Tale Village

- Sudoguksan Museum Of Housing And Living

- Ppeoldabang

- The Imprint – Paradise City

INCHEON

54 | INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE


Hanmi Bookstore
Toko buku bercat kuning mencolok yang muncul
beberapa kali di adegan utama drama Goblin ini
banyak menarik perhatian para wisatawan. Jika
mampir ke sini, jangan lupa untuk berfoto sambil
mereka ulang adegan pertemuan Ji Euntak (peran
utama wanita) dan Goblin (peran utama pria) di
depan toko buku. Namun, diharap untuk tetap
menjaga ketertiban.

14-6 Geumchang-dong, Dong-gu, Incheon


Gratis
Setiap hari (tidak ada waktu buka tertentu)
Stasiun Dongincheon (Line 1) Exit 2

INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 55


Songwol-dong
Fairy Tale Village
Sebuah kawasan perumahan yang
didekorasi sedemikian rupa oleh
warganya dengan tema negeri
dongeng.

Jayugongwonseo-ro, 45beon-gil, Songwol-dong 3(sam)-ga, Jung-gu, Incheon


Gratis
Setiap hari, 24 jam
Incheon Station, Exit 2

56 | INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE


Berlokasi di Taman Songhyun,
Sudoguksan museum ini menggambarkan
kehidupan sehari-hari penduduk
Museum Of Housing di daldongnae atau daerah lereng
bukit, khususnya di era 60 sampai
And Living 70-an.

51 Solbit-ro, Songnim 1(il)-dong, Dong-gu, Incheon


-------
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
Stasiun Dong-Incheon (Seoul Subway Line 1) Exit 4

INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 57


Ppeoldabang merupakan kafe
fotogenik bernuansa eksotis
yang jarang ditemukan di Korea.
Ppeoldabang Terletak di pinggir pantai pribadi,
Ppeoldabang menawarkan
beragam jenis minuman kopi dan
makanan penutup nikmat, tentunya
dengan interior, serta ruang
55, Seonjae-ro, Yeongheung-myeon, Ongjin-gun, Incheon budaya berdesain unik yang cocok
>KRW 6,000 dijadikan latar foto. Tempat ini
Setiap hari, 10:00-20:00
Stasiun Oido -> Bus 790
sangat direkomendasikan sebagai
lokasi bersantai sambil menikmati
ombak dan matahari terbenam.
Bus terakhir dari Seonjaedo ke
kota Suwon beroperasi pada pukul
22:15, sehingga pastikan Anda
kembali sebelum jam tersebut.

58 | INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE


Pernah melihat bangunan berwarna
The Imprint – emas saat akan mendarat di
bandara Incheon? Benar, itu adalah
Paradise City The Imprint yang didesain khusus
oleh arsitek-arsitek Belanda. Anda
186, Yeongjonghaeannam-ro 321beon-gil, Jung-gu, Incheon dapat berkunjung ke The Imprint
Gratis
Setiap hari, 24 jam yang terletak di dalam Paradise city,
shuttle bus Bandara Incheon Terminal 1 (1F, Exit 3C & sebuah kompleks resor terpadu
14C), Terminal 2 (1F, Exit 1A) Maglev -> Stasiun Paradise yang berjarak hanya sepuluh menit
City exit 1 atau 2
dari bandara Incheon. Selain The
Imprint, banyak lokasi menarik
lainnya untuk mempercantik lini
masa sosial media Anda, salah
satunya adalah Paradise Art Space.
Jika tidak menginap di sana, Anda
dapat mengunjungi tempat ini
secara gratis sebagai anggota
dengan mendaftar langsung di
situs Paradise City.

INCHEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 59


60
GYEONGGI-DO
Provinsi ini dianggap sebagai titik awal dari perjalanan di Korea berkat berbagai
situs bersejarah yang berlokasi di sana, mulai dari masa pra-sejarah sampai ke
era Baekjae, Goryeo, dan bahkan Dinasti Joseon. Lokasinya yang mengelilingi
Seoul juga membuat provinsi ini mudah diakses.

Pro Tip
Butuh oleh-oleh unik? Coba untuk membeli
beras dari area Paju yang dikenal paling
enak se-Korea.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 61


ATRAKSI 1 Anseong Farmland
2 Anyang
PARIWISATA 3 Carribean Bay
4 Everland
5 Gwangmyeong Cave
6 Hwadam Forest
7 Heyri ArtValley
8 Imjingak Pyeonghwa-Nuri Park
9 Jebudo Island
10 Korean Folk Village

GYEONGGI 11 Petite France


12 Pocheon Art Valley
13 Pocheon Herbs Island
14 Suwon Hwaseong Fortress

62 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


ATRAKSI PETA WISATA

PARIWISATA
13
12
8

11

5
2
6
14 3
4
10

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 63


1
28 Daesindu-gil, Gongdo-eup, Anseong, Gyeonggi-do
Anseong KRW 12,000 (dewasa) / KRW 10,000 (anak)
Setiap hari, 10:00-18:00
Bus no. 1-4
Farmland
Anseong Farmland adalah taman hiburan bertema peternakan di pinggiran
kota Anseong yang berjarak sekitar 80 km di selatan Seoul. Taman ini
sering dijadikan lokasi syuting beberapa drama Korea, termasuk Memorist
(2020), 9.9 Billion Woman (2019-20), Your Honor (2018), Come and Hug
Me (2018), dan While You Were Sleeping (2017).

64 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2 Stasiun terdekat Beomgye atau Pyeongchon
Anyang Masjid Anyang

Kota kecil di Gyeonggi-do ini bisa dijadikan alternatif terbaik untuk


berwisata di luar Seoul jika Anda memiliki waktu lebih. Beberapa tempat
wisata yang bisa dikunjungi antara lain Taman Seni Anyang, Lembah
Sammaksa, Coffee Bakmulgwan, dan Funique House. Untuk makanan,
Anda wajib mendatangi restoran Laurens 308, Kinza Indian Restaurant,
Ppangsabu Sikppanggongbang. Suasana kota yang damai, tidak padat,
dan santai akan memberikan warna tersendiri untuk perjalanan Anda.
Transportasi ke Anyang cukup mudah dari Seoul, Anda tinggal menaiki
kereta bawah tanah jalur 4 dengan lama perjalanan sekitar 30-40 menit.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 65


3

199, Everland-ro, Pogok-eup, Cheoin-gu, Yongin-si, Gyeonggi-do


Carribean Bay KRW 42,000 (dewasa) / KRW 33,000 (anak/senior)
Setiap hari, 10:00-17:00 (hari biasa) / 10:00-18:00 (akhir pekan)
Stasiun Jeondae-Everland, Exit 4

Carribean Bay adalah water park yang ada di kompleks taman bermain
Everland. Pengunjung dapat berenang, bermain wahana air, dan juga
menikmati kolam air panas. Tempat ini memiliki banyak fasilitas seperti
kolam renang indoor dan outdoor, serta spa dan sauna.

66 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4
199, Everland-ro, Pogok-eup, Cheoin-gu, Yongin-si, Gyeonggi-do
KRW 56,000 (dewasa) /KRW 47,000 (remaja), KRW 44,000 (anak/senior)

Everland Minggu-Kamis, 10:00-20:00 / Jumat & Sabtu, 10:00-21:00


Stasiun Jeondae-Everland Exit 4
Musholla di area European Adventure

Everland merupakan taman bermain terbesar, sekaligus salah satu yang


paling terkenal di Korea. Selain dilengkapi berbagai wahana yang memacu
adrenalin, Everland juga mengadakan berbagai festival yang diadakan
sepanjang tahun, seperti Tulip Festival, Rose Festival, dan Halloween
Festival.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 67


5

Gwangmyeong Cave
142, Gahak-ro, 85(palsibo)beon-gil, Gwangmyeon-si, Gyeonggi
KRW 6,000 (dewasa) / KRW 3,500 (remaja) / KRW 2,000 (anak)
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
Cheolsan Station (Line 7) Exit 2

Gua ini dulu digunakan sebagai tambang


yang kemudian direnovasi dan dialihkan
fungsinya menjadi tujuan wisata. Walau
sebuah gua, Gwangmyeong Cave dihias
dengan cantik menggunakan permainan
tata lampu yang menarik, serta memiliki
studio permainan cahaya yang dilengkapi
dengan tempat duduk dari bebatuan gua
dan restoran berkonsep unik di dalamnya
yang menyediakan menu Korea dan
Barat.

68 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Hwadam Forest
278, Docheogwit-ro, Gwangju-si, Gyeonggi-do
KRW 10,000 (dewasa) / KRW 8,000 (senior/remaja) / KRW 6,000 (anak)
Setiap hari (kecuali musim dingin), 08:30-19:00 (bervariasi setiap musim)
Stasiun Gonjiam (Gyeonggang Line) Exit 1

Taman Botani Hwadam adalah sebuah


arboretum ramah lingkungan yang
terletak di dalam Konjiam Resort di
Gwangju, Gyeonggi-do. Berjarak 40
menit berkendara dari Seoul, tempat ini
menawarkan 2 jalur rekomendasi untuk
relaksasi di tengah pemandangan hutan
yang asri, yaitu Forest Walking Path
Course (berjalan menyusuri hutan pinus
±2 jam) dan Jalur Monorail (±1 jam 40
menit). Hutan Hwadam merupakan
habitat beragam tanaman yang bunga
merah mudanya bermekaran saat
musim semi, kemudian berevolusi
menjadi warna kuning pastel dan merah
kecoklatan saat musim gugur.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 69


7

Heyri Art Valley


82-105, Heyrimaeul-gil, Paju-si, Gyeonggi-do
Gratis (kecuali wahana tertentu)
Selasa-Minggu (Senin tutup)
Bus no. 2200 atau 900

Kota seni terbesar di Korea ini dibangun oleh seniman dari


berbagai bidang, seperti penulis, pelukis, aktor, arsitek, dan musisi.
Pengunjung dapat menemukan tempat tinggal, ruang kerja, galeri
seni, dan museum di dalam kompleks ini.

70 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Imjingak
Pyeonghwa-Nuri
Park
481-1 Samok-ri, Munsan-eup, Paju, Gyeonggi-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 93-9 atau 058

Imjingak Pyeonghwa-Nuri Park


adalah tempat relaksasi dengan
hamparan rumput yang luas,
lengkap berbagai peninggalan dan
monumen perang Korea. Tempat ini
juga merupakan ruang budaya dan
seni untuk berbagai pertunjukan
dan pameran.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 71


9

Jebudo Island
96, Jebumal-gil, Hwaseong-si, Gyeonggi-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 1004, 22, atau 5

Terletak di dekat Suwon dan Hwaseong, Jebudo adalah kota kecil


di tepi laut yang indah. Di Jebudo, pengunjung dapat menyaksikan
beberapa pemandangan langka selama air pasang dan surut yang
terjadi dua kali dalam sehari.

72 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Korean Folk
Village
90, Minsokchon-ro, Giheung-gu, Yongin-si, Gyeonggi
KRW 20,000 (dewasa) / KRW 17,000 (remaja) / KRW 15,000 (anak)
Senin-Jumat, 09:30-18:00 / Sabtu-Minggu, 09:30-18:30
Stasiun Gangnam ( Seoul Subway Line 2) Exit 10
Stasiun Sinnonhyeon (DX Subway Line) Exit 6 -> Bus no. 5001-1 atau 1560
Tersedia Musholla dan restoran Halal

Korean Folk Village merupakan


relokasi dan rekonstruksi desa-desa
yang tersebar di beberapa wilayah
Korea di era Dinasti Joseon. Di
dalam kompleks lokasi wisata ini
terdapat rumah-rumah penduduk
dan bangsawan, kantor pemerintah
(gwana), lembaga pendidikan
(seowon dan seodang), lembaga
medis (hanyakbang), kuil Buddha
dan seonangdang (bangunan
keagamaan), serta tempat para
peramal atau cenayang yang gaya
arsitekturnya dibuat mirip seperti di
masa lalu.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 73


11

Petite France
1063, Hoban-ro, Cheongpyeong-myeon, Gapyeong-gun, Gyeonggi-do
KRW 10,000 won (dewasa) KRW 8,000 (remaja) KRW 6,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00
Stasiun Cheongpyong Exit 1 / Stasiun Gapyeong Exit 1
Musholla di Gedung Saint Exupery Memorial Hall Lantai 3

Petite France adalah sebuah desa


budaya Perancis yang berada di
daerah Gapyeong. Di sini, pengunjung
dapat mencoba makanan, pakaian,
serta budaya rumah tangga khas
Perancis yang wajib diabadikan di feed
Instagram. Lokasi wisata ini sangat
terkenal di kalangan wisatawan,
sehingga hampir selalu dikujungi
saat wisatawan bekunjung ke daerah
Gangwon-do, terlebih karena sering
dijadikan syuting drama dan acara TV
Korea.

74 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


12

Pocheon Art Valley


Giji-ri, Sinbuk-myeon, Pocheon-si, Gyeonggi-do
KRW 5,000 (dewasa) / KRW 3,000 (remaja), KRW 1,500 (anak)
Selasa-Minggu, 09:00-22:00 / Senin, 09:00-19:00
Stasiun Uijeongbu Exit 5

Pocheon Art Valley dulunya adalah


sebuah tambang granit yang
kemudian diubah menjadi ruang
seni dan kebudayaan. Tempat ini
yang sering dijadikan lokasi syuting
drama Korea ini menawarkan
beragam kelas interaktif untuk
pengujung, seperti membuat sabun,
aroma theraphy, kerajinan batu, dan
kerajinan kayu.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 75


13

Pocheon Herbs
Island
35, Cheongsin-ro 947beon-gil, Sinbuk-myeon, Pocheon-si, Gyeonggi
KRW 9,000
Setiap hari, 09:00-22:00 (bisa berubah tergantung musim)
Seoul City Hall Station (Seoul Subway Line 1 atau 2) Exit 9 -> shuttle
bus DOORE Tour Bus warna perak

Pocheon Herbs Island adalah


tempat yang pas untuk keluarga
yang ingin menghabiskan waktu
bersama. Lokasi wisata berkonsep
negeri dongeng ini terdiri dari
beberapa area, yaitu museum herba
dan flora, Santa’s Village, kebun
binatang mini, taman bunga dan
air terjun, Venice Village, dan Jalan
Menuju Masa Lampau. Disarankan
untuk berkunjung di sore menjelang
malam untuk melihat instalasi
cahaya lampu di Santa’s Village.

76 | GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA


14

Suwon Hwaseong
Fortress
910, Jeongjo-ro, Paldal-gu, Suwon-si, Gyeonggi-do
KRW 1,000 (dewasa) / KRW 700 (remaja) / KRW 500 won (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00 (Maret-Oktober) dan 09:00-17:00 (November-Februari)
Stasiun Suwon Exit 7

Suwon Hwaseong Fortress


merupakan benteng peninggalan
Dinasi Joseon yang terletak di
kota Suwon. Tempat wisata ini
terkenal di berbagai kalangan,
terutama kalangan anak muda
berkat pemandangannya indahnya
yang sering dijadikan latar berfoto.
Selain mengunjungi benteng yang
telah diakui UNESCO sebagai
Situs Peninggalan Budaya
Dunia, pengunjung juga dapat
mengunjungi Istana Hwaseong
yang terletak di sekitar.

GYEONGGI-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 77


- Bon Appétit

- Daegyo Yeoulmok

- Dongi Sonmandu

- Sicily

- Dreamy Camera Cafe

- Namisum Kkokko Chuncheon Dakgalbi

- Saengyeon Kalguksu Samgyetang

- Terrace Green

RESTORAN
GYEONGGI

78 | GYEONGGI-DO - RESTORAN
Bon Appétit
Berlokasi di dalam kompleks
Pocheon Herbs Island, restoran
bertema rumah tradisional Perancis
ini siap menyediakan menu
makanan sehat bagi wisatawan.

35, Cheongsin-ro 947beon-gil, Sinbuk-myeon, Pocheon-si, Gyeonggi


>KRW 9,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Mengacu pada Pocheon Herbs Island

Daegyo Yeoulmok
Jika Anda melewati Kabupaten
Yeoncheon yang terkenal akan
Minmul Maeuntang (sup ikan air
tawar pedas), maka Anda wajib
ke Daegyo Yeoulmok. Beberapa
varian sup pedas tersaji di sini,
antara lain ikan mandarin, kepiting,
dan ikan bullhead atau silakan
pesan Seokkomaeuntang jika ingin
sekaligus mendapatkan ketiga jenis
ikan dalam satu porsi. Saat kuah
Maeuntang tinggal sedikit, Anda
akan diberikan Sujebi (mie pipih)
untuk dicampurkan ke dalamnya
sebagai penutup.

25, Cheongjeong-ro 46beon-gil, Baekhak-myeon, Yeoncheon-gun, Gyeonggi-do


KRW 15,000-45,000
Setiap hari, 11:00-20:00
Bus 092-3, turun di halte Saetteo

GYEONGGI-DO - RESTORAN | 79
Dongi Sonmandu
Berkunjung ke Pocheon tidak
lengkap tanpa singgah ke Dongi
Sonmandu. Menu utama restoran
ini, Mandu Jeongol (dumpling
hotpot), sangat terkenal berkat
kuah beningnya yang gurih. Menu
ini berisikan pangsit, daging, jamur,
tahu, dan isian lain yang cukup
melimpah. Selain itu, Anda juga
dapat memesan pancake seafood
yang renyah sebagai pendamping.
Mandu Jeongol tersedia dalam
beberapa ukuran dengan harga
mulai dari KRW 25.000.

700-11, Gwangneungsumogwon-ro, Pocheon-si, Gyeonggi-do


KRW 7,000-35,000
Setiap hari, 11:00-20:00
Stasiun terdekat halte Haneul, bus 21 atau 86

Sicily
Sicily atau Sisilli merupakan restoran
yang terkenal dengan menu andalan
ori hobak gui, yaitu bebek panggang
yang dimasukkan ke dalam labu
dan kemudian dikukus. Selain ori
hobak gui, Anda juga bisa mencoba
yeonip orijinheukgui, yaitu bebek
bungkus daun teratai dan lumpur
yang kemudian dipanggang,
serta saengseon jeongsik. Untuk
saengseon jeongsik, harap
memesan minimal 30 menit sebelum
kedatangan untuk mendapat rasa
ikan yang terbaik.

26-13, Buheung-ro 1398beon-gil, Yuyang-dong, Yangju-si, Gyeonggi-do


± KRW 60,000 / porsi untuk 4 orang
Setiap hari, 11:00-21:30
Stasiun terdekat Yangju exit 2 -> bus 34 atau 133

80 | GYEONGGI-DO - RESTORAN
Dreamy Camera
Café
Dreamy Camera Café adalah
sebuah café kecil berbentuk
kamera Rolleiflex merah yang diapit
oleh pemandangan hijau cantik.

341-13, Jung-won-ri, Yongmun-myeon, Yangpyeong-gun, Gyeonggi-do


>KRW 4,000
Selasa-Sabtu, 11:00-18:00
Yongmun Station (Jungan Line) Exit 1 -> Taksi

GYEONGGI-DO - RESTORAN | 81
Namisum Kkokko
Chuncheon Dakgalbi
1045, Bukhangangbyeon-ro, Gapyeong-eup, Gapyeong-gun, Gyeonggi-do
>KRW 7,000
Setiap hari, 09:00-22:00
Bus no. 10-4
Menjual makanan ramah Muslim

Restoran ini menyajikan menu


Dakkalbi (ayam tumis pedas) yang
merupakan makanan khas kota
Chuncheon dengan harga mulai
dari KRW 11,000. Dakkalbi restoran
ini dianggap unik karena dimasak
menggunakan alat panggang
dan bukan wajan besar seperti di
restoran lain.

82 | GYEONGGI-DO - RESTORAN
Saengyeon
Kalguksu
Samgyetang
Walau menu andalannya
Samgyetang (sup ginseng ayam),
tidak ada salahnya jika Anda
mencoba Ogolgyetang (sup ayam
hitam) yang disajikan restoran ini.
Dijamin Anda lahap menyatapnya
berkat cita rasa ayamnya yang
gurih, sederhana, dan bertekstur
lembut. Sama halnya dengan
Samgyetang, menu ini juga baik
untuk meningkatkan stamina. Ayam
hitam dikukus setiap pagi selama
2 jam 40 menit sampai empuk,
sehingga tulangnya pun dapat
langsung dimakan.

124, Saengyeon-ro, Dongducheon-si, Gyeonggi-do


KRW 7,000-30,000
Setiap hari, 09:30-21:30
Stasiun terdekat Dongducheon Jungang

Terrace Green
4GUVQTCPDGTUGTVKƒMCUK*CNCNKPK
menyajikan menu khas India
dengan menu andalah seperti nasi
kari ayam, ayam panggang, dll.
Terrace Green terletak di dalam
area Korean Folk Village.

90, Minsokchon-ro, Giheung-gu, Yongin-si, Gyeonggi-do


>KRW 9,000
Setiap hari, 09:30-17:30 (hari biasa),
09:30-18:00 (hari libur)
Mengacu pada Korean Folk Village
Hanya menjual masakan Halal,
musholla tersedia di area Korean Folk Village

GYEONGGI-DO - RESTORAN | 83
- Cozy Theme Pension

- Guri Hangang Park

- Herbs Cafe

- Paju Book City

GYEONGGI
LOKASI
INSTAGRAMABLE
84 | GYEONGGI-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE
Cozy Theme Pension
Cozy Theme Pension merupakan pilihan akomodasi
yang tepat untuk bermalam sambil berfoto
untuk stok unggahan ke Instagram. Selain tipe
kondominium, akomodasi ini menawarkan tipe
kamar reguler dengan 7 tema berbeda yang unik,
antara lain tema Banana Milk, Soju, Korean Won,
sepak bola, dll. Fasilitas di sini juga lengkap,
seperti ruang game, dapur umum, dan zona khusus
barbeque. Staf akomodasi berbicara dalam bahasa
Inggris, Korea, dan Vietnam.

567-10, Baekdun-ro, Baekdun-ri, Buk-myeon, Gapyeong, Gyeonggi-do


>KRW 80,000 / malam (dapat dipesan secara online)
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 50-6 atau 75-1

GYEONGGI-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 85


Guri Hangang Park
Berbatasan tepat di sisi timur Seoul, taman
yang jauh lebih tenang di akhir pekan dan hari
libur dibandingkan taman-taman di ibu kota
ini merupakan oasis alami di pinggir kota. Guri
Hangang Park juga merupakan rumah bagi Cosmos
Flower, terutama saat musim semi dan musim
gugur. Di sini, pengunjung dapat berjalan menyusuri
tepi sungai untuk menikmati angin sejuk sambil
berfoto untuk mempercantik feed Instagram.

Topyeong-dong, Guri-si, Gyeonggi-do


Gratis
Setiap hari
Stasiun Cheongnyangni (Seoul Subway Line 1), Exit 4 -> Bus no. 3, 5-1,
atau 2227 ke persimpangan Gyomun -> shuttle bus

86 | GYEONGGI-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Herbs Café
Kafe di dalam kompleks Pocheon
Herbs Island ini memiliki didesain
penuh dengan hiasan rangkaian
bunga undah dan boneka-boneka
menggemaskan, sehingga amat
cocok dijadikan latar berfoto sambil
menikmati menu khas Korea hasil
olahan bahan-bahan alami yang
dirawat dan dipanen langsung di
sana.

35, Cheongsin-ro 947beon-gil, Sinbuk-myeon, Pocheon-si, Gyeonggi


>KRW 6,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Mengacu pada Pocheon Herbs Island

Paju Book City


Paju Book City adalah kompleks
industri yang mengawasi perencanaan,
penyuntingan, pencetakan, dan
distribusi buku. Selain kegiatan bisnis,
juga menawarkan berbagai fasilitas
bagi pengunjung, seperti perpustakaan,
galeri, dan toko buku bekas.

152 Hoedong-gil, Paju-si, Gyeonggi-do


KRW 8,000
Selasa-Minggu (Senin tutup), 10:00-18:00 (hari biasa)
10:00-19:00 (akhir pekan)
Stasiun Hapjeong (Seoul Subway Line 2, 6) Exit 1 -> Bus 2200

GYEONGGI-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 87


88
BUSAN
Kota kedua terbesar di Korea
yang terus berkembang sebagai
kota pariwisata dan kebudayaan
berkelas internasional.
Puluhan ribu wisatawan asing
mengunjungi kota ini untuk
menikmati susana pinggir pantai
maupun festival-festival yang
diadakan di sana.

Pro Tip
Lengkapi liburan ke Busan dengan mencoba
masakan khasnya, seperti Ssiat Hotteok,
Milmyeon, Haemul Pajeon, dan Eomuk.

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 89


1 168 Stairs & Monorail
2 40-Step Culture & Tourism Theme Street
3 Busan Air Cruise
4 Busan Citizen Park
5 Busan Samjin Eomuk
6 Dadaepo Beach
7 Gamcheon Culture Village
8 Gukje Market
9 Haedong Younggungsa Temple
10 Hwangnyeongsan Mountain
11 Oryukdo Island
ATRAKSI 12 Songdo Gureum Sancaekno (Songdo Skywalk)
13 Spa Land Centum City
PARIWISATA 14 Taejongdae Resort Park

90 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


ATRAKSI 9

13
4
10
PARIWISATA
1

2
8
7 11
5

12 3
PETA WISATA
14

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA |


6

91
1

168 Stairs & Monorail


168 Stairs adalah tangga curam
yang terletak di Choryang-dong.
Peninggalan dari kehidupan
pengungsi setelah Perang Korea
1950-53, serta pemandangan indah
seluruh pelabuhan dapat dinikmati
dari puncak tangga. Tangga
ini sebenarnya dibangun untuk
menghubungkan dua pemukiman
yang terletak di sisi atas dan sisi
bawah agar warganya tidak perlu
berputar jauh jika ingin berjalan ke
994-552, Choryang-dong, Dong-gu, Busan
Stasiun Busan. Akibat curamnya Gratis
tangga, fasilitas monorel yang Setiap hari, 24 jam (Monorel 07.00-20.00)
dapat digunakan secara gratis Stasiun Busan exit 1
dibangun untuk mempermudah
warga.

92 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


2

40-Step Culture &


Tourism Theme Street
ƓƏŊv|;r†Ѵ|†u;ş$o†ubvl$_;l;
Street adalah jalan sepanjang
ƓƔƏl7;m]-m†f†m]0;u†r-|-m]]-
‹-m]|;u7bub7-ubƓƏ-m-h|-m]]-ĺ
Seluruh area yang dilengkapi dengan
berbagai patung telah direnovasi
untuk mencerminkan kehidupan
7bou;-|-_†mƔƏŊ-m7-mѵƏŊ-m
atau tepat masa pra dan paska
;u-m]ou;-ĺ;m7-|-m]bѴoh-vbbmb
sangat dianjurkan bagi yang ingin
memahami sejarah Korea, khususnya
0;uh-|r;mf;Ѵ-v-mŊr;mf;Ѵ-v-m‹-m]
disediakan.

27-53 beonji, 4-ga, Jungang-dong, Jung-gu, Busan


Gratis
Selasa-Minggu (Senin tutup), 10:00-18:00 (hari biasa) /
10:00-17:00 (akhir pekan)
Jungang Station Exit 11 / Nampo Station Exit 7

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 93


3
171, Songdohaebyeon-ro, Seo-gu, Busan
Busan Air Cruise Air Cruise (pulang pergi):
KRW 15,000 (dewasa) / KRW 11,000 (anak)
Crystal Cruise (pulang pergi):
Busan Air Cruise adalah cable car KRW 20,000 (dewasa) / KRW 16,000 (anak)
di pantai Songdo yang terhampar Setiap hari, 09:00-22:00
Stasiun Jagalchi Exit 1 -> Bus no. 6, 26, 30, 71, 96,
dari Taman Songlim di bagian timur atau 96-1
pantai Songdo hingga ke Taman
Amnam di bagian barat pantai.
Pengunjung dapat menikmati
pemandangan laut dan kota
Busan yang indah sambil menaiki
cable car yang memakan waktu
sekitar 15-20 menit (pulang pergi).
Terdapat dua pilihan cable car,
yaitu Air Cruise (kabin reguler) dan
Crystal Cruise (kabin transparan).
Keistimewaan Crystal Cruise
adalah lantainya yang transparan,
sehingga pengunjung dapat melihat
pemandangan di bawah secara
langsung.

94 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


4

Busan Citizen Park


73 Simingongwon-ro, Busanjin-gu, Busan
Gratis
Setiap hari, 05:00-24:00
Stasiun Bujeon Exit 2
Kebijakan bebas alkohol dan asap rokok

†v-mbঞŒ;m-uh-7-Ѵ-_|-l-m
di pusat kota Busan yang memiliki
Ɣ|;l-ķ‹-b|†;lou‹ķ†Ѵ|†u;ķ
Ѵ;-v†u;ķ-|†u;ķ7-m-uঞ1br-ঞomĺ
$-l-mbmbl;u†r-h-mѴbm]h†m]-m
yang nyaman dan menenangkan
bukan hanya untuk warga di
sekitarnya, melainkan juga untuk
pengunjung dari seluruh dunia.
;m]†mf†m]7-r-|0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-m
atau berolahraga dengan nyaman
berkat fasilitas taman yang lengkap.

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 95


Busan merupakan kota asal
camilan favorit semua orang,
yakni Eomuk (kue ikan). Di Busan
Samjin Eomuk, pengunjung tak
hanya dapat mempelajari sejarah
5 Eomuk di museum, tapi juga dapat
terjun langsung untuk mencoba
Busan Samjin Eomuk membuatnya secara langsung.
Eomuk yang telah dibuat pun bisa
36, Taejong-ro 99beon-gil, Yeongdo-gu, Busan langsung dicicipi setelah matang.
KRW 15,000 Salah satu kelas membuat Eomuk
(disarankan reservasi ke samjin5468@hanmail.net) yang ditawarkan adalah menu
Setiap hari, 09:00-18:00
Stasiun Nampo Exit 8 -> taksi ±3 menit kreasi Eomuk Pizza.

96 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


6

Dadaepo Beach
680 Dadae-ro, Dadae-dong, Saha-gu, Busan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Dadaepo Beach Station Exit 4

Pantai ini sangat pas untuk wisata


keluarga berkat kedalaman airnya
1†h†r-l-m†m|†h-m-hŊ-m-hĺ
"-l0bѴ0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-mv-m|-bķm7-
bisa mengumpulkan kerang laut
7-m0;u0†u†h;rbঞm]h;1bѴ‹-m]
bersembunyi di dalam lumpur
halus pantai tak berpasir ini,
tentunya dengan latar keindahan
pemandangan laut saat matahari
terbenam.

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 97


7 Gamcheon Culture Village
adalah sebuah desa di Busan
Gamcheon Culture yang dipenuhi dengan rumah
berwarna-warni. Lokasi ini sangat
Village terkenal di kalangan turis karena
pemandangannya yang indah
dengan banyak lokasi yang wajib
203, Gamnae 2-ro, Saha-gu, Busan
Gratis diabadikan untuk feed Instagram.
Maret-November, 09:00-18:00 Tempat ini semakin terkenal bagi
Desember-Februari, 09:00-17:00 masyarakat Indonesia setelah
Stasiun Toseong Exit 8 -> Bus Sahagu 1-1, Seogu 2, atau
Seogu 2-2
didatangi dan dijadikan latar foto
ikonik oleh Presiden Jokowi di
tahun 2019.

98 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


8

Gukje Market
Sinchang-dong 4-ga, Jung-gu, Busan
Gratis
Setiap hari, 09:00-20:00
(Tutup setiap hari Minggu ke1 & ke-3)
Stasiun Jagalchi Exit 7

†hf;-uh;|ķ‹-m]0;u-uঞr-v-u
internasional, merupakan pasar
tradisional terbesar di kota Busan.
Pengunjung dapat menemukan
banyak pilihan barang, mulai dari
l-h;Ŋ†rou;-ķ-hv;voubvķvo†ˆ;mbuķ
hingga makanan tradisional. Gukje
-uh;|r-Ѵbm]|;uh;m-Ѵ7;m]-m
pilihan jajanan pasar yang beragam
dan nikmat. Selain itu, pengunjung
f†]-7-r-|l;mbhl-ঞr;m-lrbѴ-m
langsung dari grup musik yang
tampil di sana.

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 99


9
Keunikan kuil Buddha satu ini
Haedong adalah lokasinya yang berada di
atas tebing karang dan menghadap
Yonggungsa Temple ke laut, padahal biasanya
kebanyakan kuil Buddha terletak
86, Younggung-gil, Gijang-eup, Gijang-gun, Busan di perbukitan atau pegunungan.
Gratis Di sini, Anda bisa menyaksikan
Setiap hari, 05:00-19:00
Haeundae Station Exit 7 kemegahan kuil Buddha dan
Pagoda tiga lantai sambil
menikmati indahnya matahari terbit
atau pada saat matahari terbenam.

100 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


10 Gunung yang terletak di jantung
kota Busan ini adalah tempat terbaik
Hwangnyeongsan †m|†hl;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m
malam kota. Gunung ini merupakan
Mountain ]†m†m]|;uঞm]]bh;7†-7b†v-m
Busanjin-gu, Nam-gu, and Suyeong-gu Districts setelah Gunung Geumnyeon,
Gratis
Setiap hari, 24 jam
‹-hmb7;m]-mh;ঞm]]b-mƓƑƕl7b
Bus Yeonje-Gu 1 atas permukaan laut atau dapat
7b|-hѴ†hh-m7-Ѵ-lv;hb|-uƑf-l
oleh pecinta olahraga mendaki.
Pemandangan menakjubkan Busan
v--|l-|-_-ub|;u0;m-l7-mh;uѴ-rŊ
kerlip lampu kota, serta Jembatan
Gwangali siap memanjakan mata
r-u-r;m7-hbv--|ঞ0-7br†m1-hĺ

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 101


11
941 Yongho 2(i)-dong, Nam-gu, Busan
Oryukdo Island Gratis (tur feri KRW 10,000)
Setiap hari, 09:00-17:50
Busan exit 10 -> bus 27
Terletak di selatan Busan, jumlah
pulau Oryukdo bisa terlihat 5
atau 6 tergantung pada hari dan
pasang surut air laut. Kepulauan
Oryukdo sendiri terdiri dari Pulau
Usakdo (Bangpaedo & Sol), Pulau
Surido, Pulau Gongotdo, Pulau
Guldo, dan Pulau Deungdaedo.
Semua pulau tidak berpenghuni,
kecuali Pulau Deungdaedo.
Ikon dari kepulauan ini adalah
mercusuar dan skywalk dengan
pemandangan menakjubkan yang
wajib diabadikan untuk sosial
media Anda.

102 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


12

Songdo Gureum Sanchaekno


(Songdo Skywalk)
129-4 Amnam-dong Seo-gu Busan Songdo Skywalk adalah jembatan
Gratis sepanjang 365m yang menjorok ke
Setiap hari, 06:00-23:00
atas laut. Saat berjalan menyusuri
Bus no. 6, 26, 30, 71, 96, atau 96-1
jembatan ini, pengunjung dapat
merasa seakan sedang berjalan di
tengah awan berlatar pemandangan
indah di sekitar. Jembatan ini
terhubung dengan pulau bebatuan
0;um-l-$†u|Ѵ;vѴ-m7‹-m]
0;u0;m|†hl;m‹;u†r-bh†u-Ŋh†u-ĺ

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 103


13 air panas, kemudian diakhiri
dengan spa yang dapat Anda pilih
Spa Land Centum sesuai keinginan, mulai dari tanah
liat kuning, garam mineral, ozon,
City hammam ala Turki, dll. Setelah
selesai, Anda bisa mengunjungi
Shinsegae Centum City 1F,35, Centumnam-daero, ruang hiburan di lantai paling
Haeundae-gu, Busan atas untuk makan dan mencoba
KRW 17,000 (hari biasa) / KRW 20,000 (akhir pekan) kursi pijat. Spa Land Centum City
Setiap hari, 06:00-11:00
Stasiun terdekat Centum City Station
merupakan jjimjilbang premium
* Larangan: Tato, di bawah 13 tahun wajib ditemani yang tidak boleh Anda lewatkan.
orang dewasa Maksimal pemakaian fasilitas
di sini dibatasi selama 4 jam
Spa Land merupakan fasilitas spa atau maksimal 6 jam dengan
raksasa dengan 18 pemandian perpanjangan waktu. Selain itu,
air panas dan 13 spa khusus Anda diwajibkan menghabiskan
yang semuanya menggunakan air uang minimal KRW 10.000 di lokasi,
panas bumi mengandung garam misalnya untuk membeli makanan
bikarbonat. Untuk menikmati atau minuman. Jangan lupa untuk
tempat ini, disarankan dimulai membawa peralatan mandi sendiri
dengan foot bath, dilanjutkan atau Anda dapat membelinya
dengan berendam di pemandian melalui mesin penjual otomatis.

104 | BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA


14
$-l-m-Ѵ-l|;7†_bmb0;u-7-7b-|-v
Taejongdae Resort bukit karang yang menawarkan
keindahan pemandangan laut. Anda
Park bisa berjalan kaki santai sambil
l;mbhl-ঞv;]-um‹-†7-u-7-ub
24, Jeonmang-ro, Dongsam-dong, Yeongdo-gu, Busan
Gratis (Danubi Train KRW 3,000) hutan pinus, serta mengunjungi
Setiap hari, 09:30-20:00 beberapa tempat yang merupakan
Bus no. 88 atau 101 -v-Ѵ7-ubѴ;];m7-ou;-ĺ$-l-mbmb
juga memiliki nilai sejarah, terlebih
h-u;m-7†Ѵ†!-f-$-;fom]7-;
7-ub bm-vঞ"bѴѴ-v;ubm]0;uѴ-ঞ_
l;l-m-_7b|;lr-|bmbĺ&m|†h
menghemat waktu, disarankan
†m|†hl;m]]†m-h-m=-vbѴb|-v -m†0b
$u-bm†m|†hv-lr-bh;-|-v0†hb|
7;m]-mƒr;l0;u_;mঞ-m‹-m]‰-fb0
dikunjungi, antara lain obeservatory
deck, mercusuar, dan kuil.

BUSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 105


RESTORAN
- Bakso Bejo Busan
- Cappadoccia Turkish Kebab House
- Compose Coffee
- Isaac Toast
- Manboki Juggumi & Nakji
- Restoran Rindu Kampoeng

106 | BUSAN - RESTORAN


Bakso Bejo Busan
Bakso Bejo Korea adalah pelopor
restoran bakso di Korea yang
namanya sudah tidak asing lagi
bagi seluruh WNI yang berada
di Korea maupun warga lokal.
Selain di Busan, restoran yang
dimulai sejak tahun 2014 kini
telah berkembang menjadi
waralaba yang tersebar di Ansan,
Daegu, Gimhae, dan bahkan di
Myeongdong, Seoul mulai tahun
9CNCWVKFCDGTUGTVKƒMCUK
Halal resmi dari Korea Muslim
Federation, pemilik restoran
warabala ini adalah WNI Muslim,
sehingga kehalalan makanan dapat
terjamin.

40-1, Gwangbok-ro, Jung-gu, Busan


>KRW 10,000
Setiap hari, 10:00-22:00
Jagalchi Station Exit 7
Menyediakan makanan Halal

BUSAN - RESTORAN | 107


Cappadoccia merupakan salah
UCVWTGUVQTCPDGTUGTVKƒMCUK
halal di Busan. Restoran dengan
Cappadoccia Turkish interior berdekorasi khas Turki
ini menyajikan berbagai sajian
Kebab House kebab, seperti Kebab Ayam, Shish
Kebab, dan Dana Yahni, serta
123-9, Geumdan-ro, Geumjeong-gu, Busan menu fusion Korea, seperti Kimchi
>KRW 11,000 Kebab dengan harga mulai dari
Setiap hari, 11:30-22:00
KRW 11,000. Kebab di sini disajikan
Dusil Station Exit 8 / Namsan Station Exit 2
Menyediakan makanan Halal, berlokasi dekat dengan persis seperti di negara asalnya,
Masjid Al-Fatah Busan yakni dalam porsi yang lebih besar.

108 | BUSAN - RESTORAN


Compose Coffee
814 Haeun-daero, Jwa 2(i)-dong, Haeundae-gu, Busan
>KRW3,500
Setiap hari, 08:00-23:00
Haeundae Station Exit 3 atau 5

Kedai kopi Compose memiliki


dekorasi bertema minimalis yang
terkesan modern dan bersih.
Jika Anda memesan minuman
untuk dibawa pulang, maka Anda
akan mendapatkan diskon KRW
1,000 dan gratis upsize. Jika ke
sana, jangan lupa untuk mencoba
minuman seasonal mereka yang
unik.

Isaac Toast
779-2 Gaya-daero, Bujeon 1(il)-dong, Busanjin-gu, Busan
KRW 2,600-5,000
Senin-Sabtu, 09:00-22:00
Stasiun terdekat Seomyeon

Isaac Toast menawarkan menu


sarapan yang walaupun sederhana,
tetap lezat dan mengenyangkan.
Roti panggang telur dengan
berbagai pilihan isian telah menjadi
favorit warga Korea, terbukti dari
antrian panjang yang selalu ada.
Waralaba makanan ini memiliki
800 cabang di seluruh Korea,
sehingga Anda dapat dengan
mudah menemukannya. Menu
rekomendasi yang wajib dicoba
adalah roti panggang telur isi keju.

BUSAN - RESTORAN | 109


Manboki Juggumi &
Nakji
58 Dongcheon-ro, 692-2 Jeonpo-dong, Busanjin-gu, Busan
>KRW 28,000 (set untuk 2 orang)
Setiap hari, 11:00-22:00
Jeonpo Station Exit 5 / Seomyeon Station Exit 1
Menyediakan menu ramah Muslim

Manboki Juggumi & Nakji menyajikan menu ramah muslim karena


bahan utamanya adalah seafood, seperti baby octopus dan udang.
Salah satu menu andalan restoran ini adalah Juggumi Cheolphan
(Charcoal-Smoked Spicy Baby Octopus). Dengan harga mulai dari
KRW 28,000 untuk porsi 2 orang, restoran ini merupakan salah
satu restoran yang direkomendasikan di daerah Jeonpo-dong.
Saat musim gugur, pengunjung dapat menikmati sajian ditemani
pemandangan barisan pohon ginko yang menguning sepanjang
jalan dari jendela.

110 | BUSAN - RESTORAN


Restoran ini menjual aneka macam
Restoran Rindu kuliner khas Indonesia, seperti
nasi goreng, pecel lele, bakso, dan
Kampoeng masih banyak lagi, lengkap dengan
532-2 Gwaebeop-dong, Sasang-gu, Busan minuman tradisionalnya. Sambil
>KRW 5,000 menunggu makanan datang,
Kamis-Selasa (Rabu tutup), 10:00-22:00 pengunjung bisa bersantai sambil
Sasang Station Exit 3
bermain billiard atau berkaraoke
yang disediakan secara gratis.

BUSAN - RESTORAN | 111


LOKASI
INSTAGRAMABLE- Busan Cinema Center

- Café Rooftop

- Commodore Hotel

- Rose Land

- Nakdonggang Bird Sanctuary

- White Fox Cultural Village


(Huinnyeoul Culture Village)

BUSAN
112 | BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE
120 Suyeonggangbyeon-daero, U-dong, Haeundae-gu, Busan
Busan Cinema Center Gratis
Setiap hari (Bervariasi untuk teater indoor)
Stasiun Centum City Exit 10

Busan Cinema Center (Dureraum) adalah lokasi yang digunakan secara


resmi dan eksklusif untuk salah satu perhelatan bergengsi Asia, yaitu
Festival Film Internasional Busan (BIFF) yang pembukaan dan penutupannya
selalu dihadiri aktor dan aktris kenamaan. Selain itu, tempat ini juga wajib
dikunjungi wisatawan, khususnya di malam hari berkat atap berupa layar
raksasa yang berwarna-warni. Atap dengan sebutan Big Roof ini memiliki
panjang 163m dan lebar 60m, serta bagian kantilever 85m dan berat
6.376(metrik) ton yang menjadikannya atap kantilever terpanjang di dunia.

BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE | 113


Hanya perlu berjalan 2 menit dari
halte Cheongsangpo, Anda akan
menemukan kafe ini tepat di
Café Rooftop sebelah kiri Café Bene. Ada dua
139-4 Cheongsangpo-ro, Haeundae-gu, Busan alasan utama mengapa lokasi ini
KRW 5,000-18,000 dianggap instagramable. Pertama,
Setiap hari, 11:00-18:30 (Senin) Anda bisa langsung melihat pantai
11:00-22:00 (Selasa-Minggu)
Haeundae Exit 1 -> Bus no. 2
Haeundae tanpa penghalang
sedikit pun. Kedua, bagian atap
dan interior kafe ini dipercantik
dengan pencahayaan, dekorasi,
dan aksesoris yang pastinya
mendukung keperluan foto Anda.
Selain itu, kafe ini juga memberikan
suasana nyaman yang membuat
betah, apalagi jika ditemani dengan
cheesecake andalan Café Rooftop.

114 | BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE


151, Junggu-ro, Jung-gu, Busan
Gratis (biaya kamar bisa dicek di agen perjalanan)
Commodore Hotel Setiap hari, 24 jam
Bus no. 43

Dengan tampilan eksterior


yang ikonik, Commodore Hotel
menawarkan perpaduan desain
modern dan tradisional yang
unik. Hotel ini juga menjadi lokasi
syuting drama populer Korea “Crash
Landing on You”.

Rose Land
1240, Nakdongnam-ro, Saha-gu, Busan
>KRW 5,000
Setiap hari, 10:00- 23:00
Geumnyeonsan Station Exit 3
Namcheon Station Exit 1

Kafe yang terletak di lantai 3 ini


menawarkan pemandangan pesisir
pantai dan laut yang sangat cantik.
Ditunjang dengan dekorasi yang
romatis, kafe ini sering dijadikan
lokasi resepsi pernikahan. Menu
yang ditawarkan antara lain
makanan ringan seperti sandwich,
serta aneka kopi dan minuman
segar yang bisa dipesan sambil
menikmati indahnya air laut yang
biru.

BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE | 115


1240, Nakdongnam-ro, Saha-gu, Busan
Nakdonggang Bird Gratis (kecuali untuk beberapa fasilitas)
Selasa-Minggu, 09:00-18:00
Sanctuary Stasiun Hadan Exit 5 -> Bus no. 58, 58-1, atau 300

Nakdonggang Bird Sanctuary atau sering disebut Eulsukdo Island


merupakan lokasi populer untuk menyaksikan ratusan spesies burung liar di
alam terbuka. Jangan lupa mampir ke Nakdong Estuary Eco-center, sebuah
gedung pameran, sekaligus observatorium yang memiliki beragam fasilitas
untuk bersantai, seperti taman botani, jalur pendakian, hutan, dan area
piknik. Waktu terbaik untuk berkunjung adalah musim gugur saat hamparan
rumput di sana berubah kemerahan.

116 | BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE


White Fox Cultural Village
(Huinnyeoul Culture Village)
043 Yeongseondong 4(sa)-ga, Yeongdo-gu, Busan
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus Yeongdo-gu 1 atau 5

Huinnyeoul Culture Village adalah


desa budaya yang terletak di tepi
tebing tinggi, sehingga pengunjung
dapat menyaksikan pemandangan
laut yang memukau dari tempat
yang dijuluki sebagai “Santorini
Korea” ini.

BUSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE | 117


118
PULAU JEJU
Kota kedua terbesar di Korea
yang terus berkembang sebagai
kota pariwisata dan kebudayaan
berkelas internasional. Pro Tip
Puluhan ribu wisatawan asing Lengkapi liburan ke Busan dengan mencoba
mengunjungi kota ini untuk masakan khasnya, seperti Ssiat Hotteok,
menikmati susana pinggir pantai Milmyeon, Haemul Pajeon, dan Eomuk.
maupun festival-festival yang
diadakan di sana.

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 119


ATRAKSI 1 A Day in the Wollyeong Port (Discover Jeju)
PARIWISATA 2 Camellia Hill
3 Geumneung Eutteumwon Beach
4 Jeju Mokgwana
5 Jeju Wild Dolphin Watching (Discover Jeju)
6 Lee Jung-Seop Gallery
7 Manjanggul Cave
8 O’sulloc Tea Museum
9 Podo Hotel
10 Sanbangsan
11 Sangumburi Crater

PULAU
12 Seogwipo Maeil Olle Market
13 Seogwipo Submarine
14 Seongsan Ilchulbong Peak
15 Seonimgyo Bridge
16 Seopjikoji
17 Woljeongri Beach

JEJU
120 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA
ATRAKSI
PETA WISATA 7
17

4
PARIWISATA 10
14
11
16

3
1

8 9
2

15 12
13 6
5

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA |


121
1

A Day in the Wollyeong Port


(Discover Jeju)
36 Wollyeong 3-gil Hallim-eup, Jeju-do
KRW 45,000 (dewasa) / KRW 38,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00 (wajib reservasi ke pihak Discover Jeju)
Bus no. 202, 282, 510, 530, 531, atau 532

 -‹bm|_;)oѴѴ‹;om]ou|-7-Ѵ-_v-Ѵ-_
v-|†ruo]u-l7-ub bv1oˆ;u;f†ĺuo]u-l
ini merupakan paket satu hari yang
menawarkan kegiatan diving selama 1 jam,
makan siang, dan unlimited snorkeling, serta
sudah termasuk untuk sewa pakaian diving,
peralatan, dan fasilitas mandi. Program ini
cocok bagi Anda yang menyukai water
sport dan ingin mengeksplorasi laut
Jeju dengan cara yang aman,
terlebih karena ada instruktur
yang akan terus mendampingi
selama program berlangsung.
Jika waktu Anda terbatas,
Anda dapat memilih
program Snorkeling Only
yang hanya berdurasi 3 jam.

122 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


2

Camellia Hill
166 Byeongang-ro, Andeok-myeon, Seogwipo-si, Jeju
KRW 8,000 (dewasa) / KRW 6,000 (remaja) /
KRW 5,000 (anak)
Setiap hari, 08:30-17:00 (Des-Feb) / 08:30-17:00
(Mar-Mei/Sep-Nov) / 08:30-18:00 (Jun-Aug)
Bus no. 752-1 atau 752-2

Camellia Hill adalah arboretum


‹-m]|;u7bub7-ubѵķƏƏƏro_om0†m]-
Camellia dan tanaman lainnya yang
7b7-|-m]h-m7-ubѶƏm;]-u-ĺ";Ѵ-bm
7-r-|l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m7-m
udaranya yang menyegarkan, Anda
juga bisa memperkaya pengetahuan
l;m];m-b0;u0-]-bf;mbvYou-7-m
ekosistemnya, termasuk bunga liar,
pohon palem, serta kolam ekologis
dengan berkunjung ke sini.

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 123


3

Geumneung
Eutteumwon Beach
119-10 Geumneung-gil, Hallim-eup, Jeju-si, Jeju-do
Gratis
Setiap hari, 09:00-matahari terbenam
Bus no. 262, 784-1, atau 784-2

Geumneung Beach adalah salah


v-|†r-m|-bf;umb_0;ur-vbur†ঞ_
terindah di Pulau Jeju. Pantai yang
terletak di sebelah Hyeopjae Beach
ini memiliki suasana yang cenderung
lebih tenang dan sepi. Airnya yang
ঞ7-h7-Ѵ-l7-mol0-hm‹-‹-m]
ঞ7-h|;uѴ-Ѵ†h†-|l;l0†-|r-m|-b
bmbv-m]-|v;v†-b7bf-7bh-m7;vঞm-vb
wisata bersama anak. Anda juga
dapat menemukan convenient
v|ou;7-mh-=;Ŋh-=;mv|-]u-l-0Ѵ;
7bv;hb|-ur-m|-bķv;r;uঞ-=࣐-u-
$o7ov7-m;†lm;†m]"-m7ĺ

124 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


4

Jeju Mokgwana
25, Gwandeok-ro, Jeju
KRW 1,500 (dewasa) / KRW 800 (remaja) / KRW 400 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 316, 325, 326, 344, 365, atau 370

Jejumok Gwana merupakan tempat


bersejarah berupa kompleks
0-m]†m-m0;uঞm]]b†m|†h
l;Ѵbm7†m]b|;lr-|Ŋ|;lr-|r;mঞm]
di dalamnya yang digunakan sebagai
kantor pemerintahan pusat pada
Œ-l-mh;u-f--m|-_†mƐƒƖƑŊƐƖƐƏĺ
Sempat dihancurkan dan dibakar
pada masa penjajahan Jepang
7b|-_†mƐƖƐƏŊƐƖƓƔķholrѴ;hv
bergaya arsitektur khas tradisional
Korea ini telah direstorasi di tahun
ƑƏƏƑ7-m|;u1-|-|v;0-]-b"b|†v
;uv;f-u-_oĺƒѶƏ7bou;-ĺ

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 125


5

Jeju Wild Dolphin Watching


(Discover Jeju)
Dongil-ri Port, 14-33, Dongilhamo-ro 98beon-gil, Daejeong-eup, Seogwipo, Jeju-do
KRW 45,000 (dewasa) / KRW 38,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00 (wajib reservasi ke pihak Discover Jeju)
Bus no. 202, 282, 510, 530, 531, atau 532

Pulau Jeju dikenal sebagai rumah


†m|†hƐƑƏ;houѴ†l0-ŊѴ†l0-
_b7†m]0o|oѴm7oŊ-vbChķv;_bm]]-
ঞ7-h_;u-m0-m‹-h‰bv-|-‰-m
yang datang dari berbagai belahan
dunia karena ingin melihatnya
secara langsung di perairan
bebas. Salah satu program yang
-7--7-Ѵ-_;f†)bѴ7 oѴr_bm
)-|1_bm]7-ub bv1oˆ;u;f†ĺ
Program ini memakan waktu
v;hb|-uƔƏŊѵƏl;mb|7-m
7b0†|†_h-mv;ঞ7-hm‹-ѵou-m]
r;uh;0;u-m]h-|-mĺb-‹-ঞh;|
sudah termasuk garansi eksplorasi
†Ѵ-m]fbh-ঞ7-h0;u_-vbѴl;m;l†b
Ѵ†l0-ŊѴ†l0-7br;u1o0--mr;u|-l-
(masa berlaku 1 tahun).

126 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


6

Lee Jung-Seop Gallery


7 Taepyeong-ro 371beon-gil, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 1,500 (dewasa) / KRW 800 (remaja) / KRW 400 (anak)
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00 / 09:00-20:00 (musim panas)
Stasiun Bujeon Exit 2
Bus no. 520, 521, 611, atau 642

Seniman Lee Jung Seop merupakan


pelukis gaya Fauvism yang dikenal
melalui karya berjudul “Bull”. Selain
l-_-h-u‹-‹-m]|;uѴ-_buh;ঞh-7b-
berada di posko pengungsi Seogwipo
saat Perang Korea, galeri ini juga
menyimpan 8 mahakarya Lee Jung
";orѴ-bmm‹-ķv;u|-ƔƑh-u‹-r;Ѵ†hbv
;;o-;Ő -m-u|őĺ

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 127


7

Manjanggul Cave
182 Manjanggul-gil, Guwa-eup, Jeju-si, Jeju
KRW 2,000 (dewasa) / KRW 1,000 (pelajar) / Gratis (senior/anak/difabel)
Kamis-Selasa (Rabu tutup), 09:00-18:00
Bus no. 711-1 atau 711-2

-mf-m]]†Ѵ-ˆ;-7-Ѵ-_v-Ѵ-_
satu gua lava terpanjang di dunia.
Banyak hal yang bisa Anda lihat
di sini, antara lain batu berbentuk
h†u-Ŋh†u-‹-m]f†]-l;m‹;u†r-b
bentuk Pulau Jeju, serta pintu
masuk berbentuk sayap yang diduga
terbentuk akibat kepakan sayap
burung purbakala saat keluar masuk
gua. Selain itu, tempat ini juga
menyediakan penjelasan mengenai
berbagai jenis batu lava dalam
4 bahasa, yaitu Korea, Jepang,
$bom]hoh7-mm]]ubvĺ

128 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


8

O’sulloc Tea Museum


15, Sinhwayeoksa-ro, Andeok-myeon, Seogwipo-si, Jeju
Gratis
Setiap hari, 09:00 – 18:00
Bus no. 151, 771-1, 771-2, 784-1, atau 255

$;uѴ;|-h0;uv;0;Ѵ-_-m7;m]-m
Ľv†ѴѴo1Ľv";o]‰-m]$;-Ѵ-m|-ঞom
7b;f†ķ†v;†l$;_Ľv†ѴѴo1-7-Ѵ-_
museum teh pertama yang dibuka
dengan tujuan untuk memperkenalkan
dan menyebarkan budaya tradisional
|;_ou;-ĺ†v;†lbmb7bѴ;m]h-rb
7;m]-m]-Ѵ;ub|;_ķ-u;-r;ubvঞu-_-|-m
ramah lingkungan, dan kafe tempat
r;m]†mf†m]7-r-|l;mbhl-ঞ-m;h-
makanan penutup berbasis teh yang
Ѵ;Œ-|ĺ

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 129


Hotel asli Jeju yang dianggap
sebagai salah satu yang terunik
di Korea ini dirancang dengan
konsep pondok tradisional yang
berlatar pemandangan pegunungan
7bv;hb|-um‹-ĺ bh;m-Ѵ0;uh-|
]-‹--uvb|;h|†ubmoˆ-ঞ=‹-m]
memanfaatkan sistem pencahaya
9 alami, hotel ini memiliki atap
ঞ|-mb†l‹-m]l;m]_†0†m]h-m
Podo Hotel v;ঞ-r†mb|h-l-uķl;l0†-|0;m|†h
hotel menyerupai kumpulan buah
863, Sallongnam-ro, Anduk-myun, Seogwipo-si
-m]]†uh;ঞh-7bѴb_-|7-ub-|-v-]-u
Gratis (biaya kamar dapat dicek di agen perjalanan)
Setiap hari, 24 jam v;v†-b7;m]-mm-l-m‹-‹-m]0;u-uঞ
Bandara Internasional Jeju -> taksi Hotel Anggur jika diterjemahkan.

130 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


Sanbangsan terletak di samping Kuil
Sanbanggulsa yang menawarkan
pemandangan indah candi dan
gunung sebagai latar belakang. Jika
10 suka olahraga mendaki, Anda bisa
mendaki gunung yang memakan
Sanbangsan ‰-h|†v;hb|-uƒƏl;mb|ĺ br†m1-h
gunung tersedia teleskop yang
16 Sagye-ri, Andeok-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 2,500 (dewasa) / KRW 2,000 (anak)
dapat disewa untuk melihat pesisir
Setiap hari, 09:00-18:00 pantai yang bentuknya menyerupai
Bus no. 202, 256, atau 752-1 kepala naga.

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 131


11

Sangumburi Crater
768 Bijarim-ro, Jochon-eup, Jeju-si, Jeju-do
KRW 6,000 (dewasa) / KRW 4,000 (remaja) / KRW
3,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:40 / 09:00-17:40 (musim dingin)
Bus no. 212 atau 222

Berkat lansekap indah dengan


pemandangan menuju kawah
yang menenangkan, Sangumburi
7bmo0-|h-mv;0-]-bom†l;m
Ѵ-lou;-oĺƑѵƒ‹-m]‰-fb0
dikunjungi saat berwisata di Pulau
;f†ķ|;uѴ;0b_7bl†vbl]†]†uh;ঞh-
hamparan silver grass tumbuh
ঞm]]b7-m7-r-|7bf-7bh-mѴ-|-uv--|
mengabadikan gambar.

132 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


12

Seogwipo Maeil
Olle Market
22 Jungjeong-ro73beon-gil, Seogwi-dong, Seogwipo-si, Jeju-do
Gratis
Setiap hari, 07:00-21:00
Bus no. 510, 530, 531, atau 532

";o]‰bro-;bѴѴѴ;-uh;|
merupakan pasar tradisional
terbesar di Seogwipo yang dibuka
v;f-h-‰-Ѵ|-_†mƐƖѵƏŊ-mķv-lr-b
akhirnya berkembang menjadi aliran
utama perekonomian Seogwipo.
";f-h|-_†mƑƏƏƐķr-v-ubmb
memperluas pusat perbelanjaannya
yang saat ini membentang lebih
7-ubѵƑƏlĺm|;ubour-v-u7bu-m1-m]
sedemikian rupa agar pengunjung
dapat dengan mudah menyusuri
|ohoŊ|oho7-mr-u-r;mf-f-0-u-m]
dagangan. Selain itu, pasar juga
l;m-‰-uh-mѴ-‹-m-m-m|-u]u-ঞvķ
serta pengalaman budaya di
panggung terbuka yang dipasang di
tempat ini.

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 133


13
Seogwipo Submarine adalah
Seogwipo Submarine atraksi wisata yang menawarkan
pengalaman naik kapal selam.
40 Namsungjungro Seogwipo Jeju-do ;Ѵ-Ѵ†b-hঞˆb|-vbmbķm7-7-r-|
KRW 55,000 (dewasa) / KRW 36,000 (anak)
Setiap hari, 09:20-16:00 (wajib reservasi) l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m0-‰-_
Bus 101, 182, 201, 281, 282, atau 285 ke Jungang Rotary laut tanpa harus diving maupun
ÝƇÝƍ¤ĈŕġƤĭŴŕžĈġĭžƇŸÝƇĭŕō{ƸûĈɫʚpick up service snorkling. Anda dapat melihat
kehidupan di bawah laut Jeju yang
terkenal, mulai dari berbagai macam
jenis ikan, batu karang, hingga
kapal karam. Seogwipo Submarine
l;u†r-h-mv-|†Ŋv-|†m‹-h-r-Ѵ
selam wisata di Korea Selatan
yang dapat menyelam hingga ke
h;7-Ѵ-l-mƓƏl;|;uĺ

134 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


14

Seongsan
Ilchulbong Peak
284-12, Ilchul-ro, Seongsan-eup, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 5,000 (dewasa) / KRW 2,500 (remaja & anak), Gratis (senior & balita)
Setiap hari (tutup setiap Senin minggu ke-1), 07:30-19:30
Bus no. 295, 211, atau 212

";om]v-mѴ1_†Ѵ0om];-h-7-Ѵ-_r†m1-hv;0†-_]†m†m]0;u-rb
momŊ-hঞ=7bv;0;Ѵ-_ঞl†u†Ѵ-†;f†ĺ$;lr-|‹-m]|;u1-|-|7-Ѵ-l
)-ubv-m †mb-& "bmb7b-m]]-rv-Ѵ-_v-|†7;vঞm-vb7;m]-m
pemandangan terbaik di Korea, khususnya berkat pemandangan
matahari yang terkenal bukan hanya di kalangan warga sekitar,
melainkan juga wisatawan dari seluruh dunia. Lokasi wisata ini
cocok untuk Anda yang menyukai wisata alam dan kegiatan
l;m7-hbĺm7-f†]-7-r-|l;m1o0--hঞˆb|-vѴ-bmm‹-7bv;hb|-u
";om]v-mѴ1_†Ѵ0om];-hķv;r;uঞ0;uh†7--|-†oѴ-_u-]--buĺ

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 135


15
Jembatan lengkung yang
Seonimgyo Bridge melintas di atas air terjun
Cheonjeyeon ini juga biasa
27 Saekdal-ro 189beon-gil, Saekdal-dong, Seogwipo-si, Jeju
Gratis
disebut Chilkseongyeogyo
Setiap hari, 24 jam -|-†;l0-|-m$†f†_;ubĺ
Bus no. 202, 282, 510, 520, 521, 530, 531, atau 532 Jembatan ini menggambarkan
legenda Korea tentang indahnya
suasana saat tujuh peri turun
dari surga ke bumi. Keindahan
itu kemudian diperlihatkan ke
pengujung melalui 34 lentera
batu yang menyala di malam
hari, serta pola menyerupai tujuh
peri yang terukir di sisi kanan
dan kiri jembatan.

136 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


16
Seopjikoji merupakan hamparan
Seopjikoji padang rumput sangat luas dengan
latar pemandangan laut indah yang
107, Seopjikoji, Seogwipo-si, Jeju
Gratis
dapat memberikan kesegaran bagi
Setiap hari, 24 jam r;m]†mf†m]ĺ bѴ;m]h-rb7;m]-m
Bus no. 910 -> taksi sebuah kapel dan mercusuar,
tempat ini semakin memberikan
h;v-mv†-v-m-uol-mঞvĺ$;lr-|
yang kerap dijadikan sebagai lokasi
v‹†ঞm]†m|†h0;0;u-r-7u-l-
Korea ini terbilang fotogenik,
h_†v†vm‹-7bl†vblv;lbh;ঞh-
bunga canola berwarna kuning
memenuhi tempat ini.

PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA | 137


17

Woljeongri Beach
Woljeong-ri, Gujwa-eup, Jeju-si, Jeju-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 101 atau 201

$;uh;m-Ѵ0;uh-|r;l-m7-m]-mm‹-
‹-m]bm7-_ķr-vbum‹-‹-m]r†ঞ_ķ
dan kejernihan airnya yang
0;u‰-um-Œ-lu†7ķ-m|-b;f†
)oѴf;om]ubl;lbѴbhbf-Ѵ-m‹-m]
dipenuhi kedai teh dan kopi.
br-m|-bbmbr;m]†mf†m]7-r-|
mencoba kegiatan unik, yaitu
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mr;vbvbu
pantai dari atas perahu kayak
transparan agar dapat melihat
v-lr-bh;7-v-u-buĺ)-h|†‹-m]
paling tepat berkunjung adalah di
musim panas.

138 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


139
- Bada Janchi Restaurant
-
RESTORAN -
-
Botanika 170
Elephant on the Sea
Hey Brother Café
- Kim Man Bok
- Landing Coffee
- Myeongjin Jeonbok Restaurant

JEJU
140 | PULAU JEJU - RESTORAN
Bada Janchi
Restaurant
Bada Janchi Restaurant merupakan
TGUVQTCPDGTUGTVKƒMCUK*CNCNFK
Pulau Jeju. Sajian utama restoran
ini berbahan dasar makanan laut
dan ikan dengan menu andalan
paket Godeungeo-gui (Grilled
Mackerel) seharga KRW 18,000.
Restoran berkapasitas 150 orang
ini memiliki konsep ‘open kitchen’,
sehingga pengunjung dapat
menyaksikan langsung proses
pengolahan makanan.

79 Tapdong-ro, Jeju-si, Jeju-do (Samdo-2dong)


>KRW 18,000
Setiap hari, 09:00-22:00
Bus no. 411, 412, atau 431
Menyediakan masakan Halal dan dilengkapi musholla

PULAU JEJU - RESTORAN | 141


Botanika 170
Berlokasi di dalam Herb Dongsan
Jeju, kafe ini menawarkan
bermacam olahan dari herba,
seperti es krim rosemary, teh bunga
sepatu, lavender, dan kue kering.
Selain untuk beristirahat sejenak,
Botanika 170 juga menjual berbagai
cinderamata, mulai dari baju, tas,
aksesoris, hingga berbagai produk
olahan dari herba. Kafe bergaya
Eropa Utara dengan interior
nyaman ini menawarkan kelas
membuat sabun dengan paduan
dua minyak esensial (lavender,
mawar, chamomile, atau rosemary).
170, Donohreum-ro, Pyoseon-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 4,500-20,000, kelas KRW 12,000
Setiap hari, 11:00-21:45
Bus 220-1, 220-2, atau 201 ke Halte Herb Dongsan

142 | PULAU JEJU - RESTORAN


Elephant on the Sea
Elephant on the Sea adalah
kafe menghadap laut yang
sangat direkomendasikan untuk
menghabiskan sore hari sambil
menyaksikan matahari terbenam.
Kafe ini didesain oleh PY Agency
yang selalu membubuhkan nilai
khas Jeju ke dalam desainnya.
Selain itu, kafe ini juga menjual
berbagai macam souvenir.
27-6, Hyeopjae 1-gil, Hallim-eup, Jeju-si, Jeju-do
>KRW 5,000
Rabu-Senin (Selasa tutup), 11:00-19:00
Bus no. 282, 784-1, atau 784-2

PULAU JEJU - RESTORAN | 143


Hey Brother Café
Hey Brother Café adalah sebuah
kafe hip dan modern yang terletak
di depan Pantai Sagye. Pengunjung
dapat menikmati pemandangan
pantai yang indah sambil
menyantap makanan dan minuman
andalannya, seperti Summer Latte,
Lemonicano, dan Coconut Shrimp
& Nachos. Selain di dalam kafe,
pengunjung juga bisa ke lantai atas
untuk menikmati pemandangan
dari rooftop.
72 Hyeongjehaean-ro, Andeok-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
>KRW 5,000
Setiap hari (tutup tiap Kamis minggu terakhir), 09:30-19:00
Bus no 752-1 atau 752-2

144 | PULAU JEJU - RESTORAN


Kim Man Bok
Kim Man Bok adalah restoran
spesialis Kimbap abalon paling
terkenal di Pulau Jeju. Kombinasi
nasi, telur, abalon, dan rumput laut
memberikan rasa kenyal dan gurih
yang menggugah selera. Selain
Kimbap, Kim Man Bok juga menjual
nasi kepal, bubur abalon, dan
beberapa makanan pendamping.
Khusus untuk bubur abalon, Anda
harus menunggu sekitar 20 menit
karena makanan ini baru dibuat
ketika dipesan untuk menjaga
kesegarannya.
193 Woldeukeom-ro, Gangjeong-dong, Seogwipo-si, Jeju-do /
65 Bukseong-ro, Jeju-si, Jeju-do
KRW 5,500-8,000
Setiap hari (Rabu tutup), 08:00-20:30
Halte Seomun Traditional Market, bus 202, 290-1 atau
Seogeondo, bus 600

PULAU JEJU - RESTORAN | 145


Landing Coffee
Kafe bertema putih minimalis ini
menawarkan pemandangan langsung
ke pantai melalui jendela besar yang
dipasang di area duduk indoor, sehingga
Anda tetap bisa menyaksikan indahnya
alam dari dalam ruangan ber-AC yang
nyaman ditemani segelas minuman dan
sajian makanan penutup.
45-1 Sinyang-ro122beon-gil, Seongsan-eup, Seogwipo
>KRW 5,000
Setiap hari (Tutup hari Minggu di minggu ke-2 & ke-4), 11:00-19:00
Bus no. 295, 721-2, atau 721-3

146 | PULAU JEJU - RESTORAN


Restoran khusus abalon di Jeju ini
hanya menyediakan 4 jenis menu
dengan bubur abalon sebagai
menu favorit. Selain bubur, Anda
wajib mencoba abalone hot stone
pot rice dan abalon panggang.
Myeongjin Jeonbok Disarakan berkunjung setelah jam
Restaurant makan siang atau makan malam
untuk menghindari antrian. Jika
ada antrian, Anda harus mengambil
1282 Haemajihaean-ro, Gujwa-eup, Jeju-do
nomor antrian dan memilih
KRW 12,000-30,000
Setiap hari (Selasa tutup), 09:00-21:30 makanan terlebih dahulu di loket
Bus no. 101 ke Halte Sehwa-ri dekat pintu masuk.

PULAU JEJU - RESTORAN | 147


PULAU
JEJU - Bonte Museum

- Café Mrs. Bookchon

- Herb Garden

- Iho Tewoo Horse Lighthouses

- Pyeongdae-ri Coastline

- Ripley’s Believe It or Not Museum

- Teddy Bear Museum Jeju

- The Lonely Tree & St. Isidore Farm

- Ttarabi Oreum

- Woodstack

LOKASI
INSTAGRAMABLE

148 | PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Bonte Museum
Sangcheon-ri, Andeok-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 20,000 (dewasa) / KRW 12,000 (pelajar) / KRW 10,000 (anak)
Setiap hari, 10:00-18:00
Bus no. 600 ke Halte Yeomiji Botanic Garden -> taksi

Dibuka sejak tahun 2012, Bonte


Museum menampilkan karya seni
unik milik seniman dari berbagai
belahan dunia. Kompleks museum
karya arsitektur kenamaan Tadao
Ando ini banyak dicari wisatawan
berkat gaya arsitektur indahnya
yang selaras dengan pemandangan
alam. Selain di area luar gedung,
karya-karya seni instalasi di
dalamnya juga tidak kalah menarik
untuk dijadikan latar foto, salah
UCVWP[CCFCNCJũ+PƒPKV[/KTTQTGF
Room” karya Yayoi Kusama.

PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 149


Café Mrs. Bookchon
6, Bukchon 5-gil, Jocheon-eup, Jeju-do
>KRW 6,000
Setiap hari, 10:00-22:00
Bus no. 200, 900, atau 704-4 ke Bukcholli

Ingin tempat anti-mainstream yang


penuh dengan bunga, lengkap
hamparan rumput merah muda?
Jika iya, maka berkunjunglah
ke Café Mrs. Bookchon. Selain
fokus utama berupa rumput
merah mudanya, tempat ini
juga menawarkan keindahan
beragam bunga yang bermekaran
di taman. Jangan khawatir tidak
mendapatkan pemandangan bagus
untuk latar foto Anda, karena
berbagai jenis bunga di tempat ini
selalu bermekaran sepanjang tahun
sesuai dengan musim.

150 | PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Disebut juga sebagai Herb
Dongsan, taman ini memiliki
koleksi 150 jenis herba dan bunga
liar, serta kebun jeruk yang dibagi
menjadi beberapa zona dan
bukit. Selain itu, taman ini juga
memiliki banyak hiasan lampu
Herb Garden yang memperindah pemandangan
di malam hari. Ada banyak titik
berfoto yang bagus, terutama di
170 Donoreum-ro, Pyoseon-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
musim gugur, saat rumput ilalang di
12.000 KRW
Setiap hari, 09:30-22:00 sekitar observatorium kincir angin
Bus no. 220-1, 220-2, atau 201 berubah menjadi kemerahan.

PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 151


Pantai Iho Taewoo adalah pantai
berlokasi terdekat dari pusat kota
Jeju dan dan Bandara Internasional.
Pantai ini dikenal dengan dua
mercusuar kuda Trojan-nya yang
berwarna merah dan putih. Dengan
tinggi 12m dan panjang 8m,
Iho Tewoo Horse sepasang kuda ini menjadi simbol
penjaga Pulau Jeju. Mercusuar
Lighthouses berlatar laut dan langit berwarna
jingga ini merupakan perpaduan
20, Dori-ro, Jeju
sempurna untuk dinikmati saat
Gratis
Setiap hari, 24 jam matahari terbenam dan diabadikan
Bus no. 444, 445, 446, 447, 451, 453, atau 1111 melalui jepretan kamera.

152 | PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Pyeongdae-ri
Coastline
2033-7, Pyeongdae-ri, Gujwa-eup, Jeju-si, Jeju
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 201 atau 711-2

Terletak di timur laut kota Jeju,


Pantai Pyeongdae-ri memiliki
perpaduan pemandangan alam
laut dan pegunungan yang
indah. Restoran dan kafe yang
menawarkan beragam titik berfoto
terbaik juga banyak beroperasi di
daerah ini.

PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 153


Ripley’s Believe It
or Not Museum
32, Jungmungwangwang-ro110beon-gil, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 12,000 (dewasa) / KRW 11,000 (remaja) / KRW 10,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 600

Ripley’s “Believe It or Not!” Museum


adalah bisnis waralaba museum
terbesar di dunia dengan 31 lokasi
di seluruh dunia. Cabang baru di
Pulau Jeju merupakan lokasi ke-32
di negara ke-11. Cabang Jeju ini
terdiri dari 12 galeri, taman luar
ruangan, toko suvenir, dan kedai
kopi. Museum ini menampilkan
sebanyak 700 item menakjubkan
yang dikumpulkan oleh penjelajah
Robert Ripley selama perjalanannya
selama lebih dari 35 tahun ke
198 negara berbeda. Pengunjung
museum akan terpesona oleh
banyaknya pilihan benda yang
mencengangkan, termasuk bagian
dari Tembok Berlin dari tahun 1989,
meteorit dari Mars, dan manusia
setengah Unicorn.

154 | PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Teddy Bear Museum Jeju
2889 Saekdal-dong, Seogwipo-si, Jeju-do
KRW 10,000 (dewasa) / KRW 9,000 (remaja) / KRW 8,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-19:00 / 09:00-22:00 (musim panas)
Bus no. 510, 520, 521, 600, atau 690
Musholla di area parkir

Museum Teddy Bear berlokasi di


Kompleks Pariwisata Jungmun
yang merupakan salah satu
tempat wisata utama Korea.
Museum yang dibuka pada April
2001 memamerkan koleksi
boneka beruang Teddy-nya yang
kebanyakan dipadukan secara
kreatif dengan budaya dan sejarah
Korea. Museum ini pernah muncul
sebagai latar pengambilan gambar
drama korea ‘Princess Hours’.
Setiap sudut diorama boneka
beruang Teddy di sini sangat
cocok untuk latar foto yang
Instagramable.

PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 155


The Lonely Tree & St. Isidore Farm
Geumak-ri san 30-8, Hallim-eup, Jeju-do
Gratis (Kafe KRW 3.500-5.500)
Setiap hari (lokasi foto) / Kamis-Selasa, 10:00-17:00 (kafe)
Bus no. 783-2 ke Isidorehadanji

The Lonely Tree menawarkan pemandangan unik untuk foto Anda,


yakni sebatang pohon yang berdiri tegak sendirian di ladang rumput
tanpa ada satu pun pohon lain di sekitarnya. Setelah menghabiskan
waktu di sini, Anda bisa turun ke ujung jalan untuk mengambil foto
dengan latar peternakan ala Eropa di St. Isidore Farm. Jangan
lupa singgah ke kafe makanan pencuci mulut yang terkenal, Wuyu
Boodan. Kafe ini menyajikan es krim buatan tangan, susu organik,
dan teh susu yang diolah langsung dari hasil peternakannya.

156 | PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Ttarabi Oreum
Gasi-ri, Pyoseon-myeon, Seogwipo-si, Jeju-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 720-1 ke Gasiri

Kerucut volkanik Ttarabi


merupakan alternatif dari
Sangumburi yang terdiri atas
3 kawah dan 6 puncak. Sesuai
julukannya sebagai “ratu kerucut
volkanik”, Ttarabi Oreum dikenal
indah, khususnya di musim gugur
berkat pemandangan hamparan
rumput perak yang menakjubkan.
Tempat ini masih belum terlalu
ramai, sehingga cocok bagi Anda
yang ingin menghabiskan waktu
untuk mendapatkan memorable
shot. Pukul 15:00-16:00 merupakan
waktu terbaik untuk berkunjung.

PULAU JEJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 157


18

Woodstock
52-1, Woljeong 7-gil, Gujwa-eup, Jeju-si, Jeju-do
>5,000 KRW
Setiap hari, 09:00-24:00
Stasiun Bujeon Exit 2
Bus no. 101 atau 201

)oo7v|o1hl;u†r-h-mv-Ѵ-_v-|†
h-=;r-Ѵbm]|;uh;m-Ѵ7b)oѴf;om]ub
Beach. Kafe yang dulunya
0;um-l-)bѴѴ0;-)_-Ѵ;-=࣐
bmbl;lbѴbhbঞঞhmv|-]u-l-0Ѵ;
favorit pengunjung, yaitu bagian
dinding kafe yang dilubangi
agar pengunjung dapat melihat
langsung ke pantai dari kafe.
Selain pemandangan indah, kafe
ini tentunya menawarkan menu
minuman yang beragam, sehingga
Anda dapat menyesap kopi atau teh
dengan tenang sambil dimanjakan
r;l-m7-m]-mr-m|-b)oѴf;om]ubĺ

158 | PULAU JEJU - ATRAKSI PARIWISATA


GANGWON-DO
Gangwon-do dikenal memiliki
pemandangan alam yang indah
sepanjang tahun. Musim salju
di provinsi ini dianggap sebagai Pro Tip
surga oleh pecinta olahraga Terletak di pesisir timur Korea, pantai-pantai
musim dingin berkat curah di provinsi ini sangat direkomendasikan untuk
saljunya yang tebal, sampai menikmati keindahan matahari terbit.
sempat dijadikan tuan rumah
Olimpiade Musim Dingin di tahun
2018.

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 159


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Anmok Beach
2 Daegwallyeong Sheep Ranch
3 Jeonggangwon
4 Jungang Market
5 Naksansa Temple
6 Nami Island
7 Soyanggang Skywalk
8 Terarosa Coffee
9 Yeongjin Beach
10 Yuklim Street and Nangman Market

160 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


ATRAKSI PETA WISATA
PARIWISATA
7
10 9
5
6
1
4

2 8

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA |


161
Pantai Anmok memiliki panjang
Ѵ;0b_7-ubƔƏƏl7;m]-m-u;-v;Ѵ†-v
ƑƏub0†l;|;ur;uv;]bĺ-m|-b‹-m]
v;ubm]7bf-7bh-m7;vঞm-vbѴb0†u-m 1
keluarga ini semakin populer berkat
deretan kafe yang menyajikan
berbagai pilihan kopi atau yang lebih
dikenal dengan sebutan Anmok
Anmok Beach
o@;;"|u;;|ĺ";Ѵ-bmb|†ķm7-
Changhae-ro 14beon-gil, Gangneung-si, Gangwon-do
juga bisa mengambil berbagai foto Gratis
7;m]-mruor;uঞmv|-]u-l-0Ѵ;‹-m] Setiap hari, 24 jam
dipasang di pinggir pantai. ƍžōŕɚɁɁɁɫȿŀĈōŋŕŀÝƇÝƍōŕɚɁȾȾɠɁȾȾɫȿŀĈōŋŕŀ"ŕƷĈĈ¤ƇŸĈĈƇ

162 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Daegwallyeong
Sheep Ranch
483-32, Daegwallyeongmaru-gil, Pyeongchang-gun, Gangwon-do
KRW 6,000 (dewasa) / KRW 4,000 (anak) / KRW 3,000 (senior)
Setiap hari (kecuali saat Seollal dan Chuseok), 09:00-18:00
Terminal Hoenggye -> taksi

;|;um-h-m ol0- -;]‰-ѴѴ‹;om]


merupakan peternakan pribadi
di atas lahan seluas 195km
r;uv;]bĺ)-Ѵ-†r;|;um-h-m0-m‹-h
ditemukan di Pyeongchang,
;|;um-h-m ol0- -;]‰-ѴѴ‹;om]
-7-Ѵ-_v-|†Ŋv-|†m‹-‹-m]
memelihara domba dengan ladang
penggembalaan yang dikelilingi oleh
f-Ѵ-ml;Ѵbm]h-uv;r-mf-m]ƐķƑl;|;uĺ
&m|†hl;m7-r-|h-mr;m]-Ѵ-l-m
yang lebih dekat dengan domba,
r;m]†mf†m]7-r-|l;m]bh†ঞ
program memberi makan domba
yang bahkan memungkinkan Anda
untuk menyentuh kepala mereka.

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 163


3

Jeonggangwon
2010-13, Geumdanggyegok-ro, Yongpyeong-myeon, Pyeongchang-gun, Gangwon
KRW 3,000
Setiap hari, 09:00-19:00
Bus Jangpyeong ke Halte Euipungpo

Jeonggangwon dibangun
†m|†hl;l;Ѵb_-u-ķl;m;Ѵbঞķ
mendistribusikan, serta
mempromosikan nilai dan manfaat
budaya makanan tradisional Korea
|u-7bvbom-Ѵh;7†mb-ĺ$;lr-|bmbf†]-
menawarkan layanan penginapan
di rumah tradisional Korea lengkap
dengan peminjaman Hanbok. Selain
itu, Anda juga dapat mencoba
l;m]bh†ঞh;Ѵ-vl;l0†-|l-h-m-m
ou;-ķv;r;uঞbl1_b7-mѴ-bmm‹-ĺ

164 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Jungang Market
21, Geumseong-ro, Gangneung-si, Gangwon-do
Gratis
Setiap hari, 08:30-21:00
Bus no. 300, 302, atau 314

†m]-m]-uh;|-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†
pasar tradisional paling terkenal
7b-m]‰omŊ7oķv;h-Ѵb]†vr-v-u
dengan sejarah terpanjang dan
terbesar di area Gangneung.
†m]-m]-uh;||;u0-]bl;mf-7b
dua bagian, yakni pasar tradisional
dan pasar ikan. Anda juga dapat
mengunjungi restoran dan kedai
horb‹-m]|;uѴ;|-h7bѴ-m|-bƑķv;u|-
mencoba berbagai macam makanan
|u-7bvbom-Ѵv;r;uঞ -h]-m]f;om]ķ
o‚;ohķ ol†hķ7-m$|;oh-Ѵ0bĺ

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 165


5

Naksansa Temple
100, Naksansa-ro, Ganghyeon-myeon, Yangyang-gun, Gangwon
KRW 4,000
Setiap hari, 06:00-20:30
Bus no. 9, 9-1, atau 9-2 ke Halte Naksan

Naksansa atau Kuil Naksan peruntungan nasib dengan


merupakan kompleks kuil Buddha melempar koin ke kolam berhias
7bѴ;u;m]†m†m]-hv-mĺ bvbmb patung Buddha tepat di tengahnya.
Anda bisa merasakan kedamaian Bagi wisatawan yang berkebutuhan
alam sambil melihat beberapa khusus, kursi roda disediakan di sini
peninggalan bersejarah yang salah v;1-u-]u-ঞvĺ";Ѵ-bmb|†ķh†bѴbmbf†]-
v-|†m‹--7-Ѵ-_r-|†m] ;‰b‰-m l;m‹;7b-h-mruo]u-l$;lrѴ;"|-‹ĺ
mv;ঞm]]bƐƔlķv;u|-l;m1o0-

166 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6
1, Namiseom-gil, Chuncheon-si, Gangwon-do
Nami Island KRW 13,000 (termasuk tiket kapal ferry)
Setiap hari, 07:30-21:30
Stasiun Gapyeong -> shuttle bus atau taksi
Tersedia restoran Halal dengan musholla di dalamnya

Pulau Nami merupakan pulau air untuk perahu motor dan ski
berbentuk menyerupai setengah air, serta taman hiburan dengan
bulan yang terlahir dari hasil komidi putar, area tembak, dan
pembangunan Bendungan arena seluncur es saat musim
Cheongpyeong. Pulau berjarak 7bm]bmĺ -vbѴb|-vr;m]bm-r-mv;r;uঞ
63km dari Seoul ke arah Chuncheon vila resor dan bungalow juga
ini terkenal dengan barisan pohon tersedia bagi pengunjung yang
l;|-v;t†ob-ķrbm†vķ]bmhoķ7-m ingin menginap. Ada dua cara untuk
maple berwarna keemasan saat l;m1-r-br†Ѵ-†ķ‹-b|†7;m]-mŒbr
musim gugur. Pulau ini juga memiliki wire track yang penuh adrenaline
kolam renang dan fasilitas olahraga atau dengan naik kapal ferry.

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 167


Soyanggang Skywalk adalah
jembatan kaca transparan
7 sepanjang 156m yang didirikan
7b-|-v7-m-†&b-l_oĺ";|;Ѵ-_
Soyanggang l;l0;Ѵbঞh;|l-v†hķm7--h-m
dipandu untuk memakai alas
Skywalk sepatu yang wajib digunakan
selama menyusuri skywalk yang
2675, Yeongseo-ro, Chuncheon-si, Gangwon-do
memberikan sensasi seakan
KRW 2,000
Setiap hari, 10:00-21:00 (Mar-Okt) / 10:00-18:00 (Nov-Feb) sedang berjalan langsung di atas
Stasiun Chuncheon Exit 1 danau.

168 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Terarosa Coffee
7, Hyeoncheon-gil, Gujeong-myeon, Gangneung-si, Gangwon-do
KRW 4,000-12,500 (kafe) / KRW 12,000 (museum)
Setiap hari, 09:00-21:00 (kafe) / 10:00-18:00 (museum)
Bus no. 101 ke Haksan Solrea-gil

$;u-uov-o@;;‹-m]|;uѴ;|-h7b
Gangneung merupakan pusat dari
beberapa cabang yang tersebar di
ou;-ĺ;bvঞl;‰--m|;lr-|bmb
terletak pada lengkapnya fasilitas
yang bisa dijelajahi pengunjung,
mulai dari pabrik kopi, museum,
restoran, kafe, hingga toko souvenir.
Anda bisa memulai perjalanan
dengan mengunjungi museum kopi,
dilanjutkan dengan mencoba kopi
7-muoঞѴ;Œ-|7bh-=;ķh;l†7b-m
7b-h_bub7;m]-m0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-m7b
sekitar kompleks sambil membeli
oѴ;_ŊoѴ;_ĺ bv-u-mh-m†m|†h
berkunjung pada pagi hari atau
di hari kerja untuk menghindari
keramaian.

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 169


9

Yeongjin Beach
Yeongjin 2-ri, Yeongok-myeon, Gangneung-si, Gangwon-do
Gratis
Setiap hari, 06:00-22:00
Bus no. 333-1 ke Yeongokbuyong A

Yeongjin Beach adalah pantai


bersih dan tenang yang terletak
di daerah Gangneung. Pantai
ini menjadi semakin terkenal di
kalangan wisatawan, khususnya
berkat drama Korea berjudul
Goblin karena menampilkan pantai
Jumunjin yang merupakan bagian
dari Yeongjin Beach di salah satu
adegan utamanya. Saat ini, banyak
pengunjung yang datang hanya
untuk mengambil foto dengan
meniru adegan di dalam drama.

170 | GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Yuklim Street and


Nangman Market
Yeonghwasa 31-1 Myeongdong-gil Chuncheon-si Gangwon-do
Gratis
Bervariasi
Namchuncheon Station -> Bus no. 8 atau 9

Yuklim Street adalah salah satu area


komersial terbesar yang sekarang
banyak dikunjungi wisatawan muda
0;uh-|v†-v-m-m‹-‹-m]uol-mঞvķ
sementara Pasar Nangman adalah
pasar tradisional di pusat kota
Chuncheon yang berfokus pada
budaya dan pariwisata. Kedua
lokasi ini wajib dikunjungi jika Anda
ingin merasakan kehidupan warga
lokal, sekaligus mencoba makanan
tradisional sambil berbelanja.

GANGWON-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 171


RESTORAN
- Asian Family Restaurant Dongmoon
- Cafe Oksan
- Cheongchosu Mulheo
- Chodang Tofu Village
- Daewondang Bakery
- Du-il Makguksu
- Kkorovei

GANGWON
172 | GANGWON-DO - RESTORAN
Asian Family
Restaurant Dongmoon
Asian Family Restaurant Dongmoon 1, Namisum-gil, Namsan-myeon, Chuncheon-si, Gangwon-do
merupakan restoran pertama di >KRW 10,000
Gangwon-do yang telah memiliki Setiap hari, 10:00-19:30 / 10:00-20:30 (hari libur)
Mengacu pada Nami Island
UGTVKƒMCUK*CNCNFCTK-QTGC Hanya menjual masakan Halal, menyediakan musholla di
Muslim Federation. Berlokasi lantai 2 dengan fasilitas lengkap
di dalam Nami Island, restoran
ini menyajikan masakan Korea
berbahan dasar Halal, seperti Mie
Daging Sapi & Saus Kacang Hitam
(JJajangmyeon), Bulgogi dengan
Nasi, Gurita Goreng Pedas dengan
Nasi, dan Nasi Goreng Kimchi.

GANGWON-DO - RESTORAN | 173


Café Oksan
Kafe ini menyuguhkan
pemandangan yang indah
dari terasnya, serta suasana
menenangkan yang sangat cocok
untuk menemani waktu santai
Anda bersama beragam jenis kopi
berkualitas yang ditawarkan. Jika
ke sini, jangan lupa untuk mencoba
menu andalan mereka Lemon
/WHƒP
265-4, Sanong-dong, Chuncheon-si, Gangwon-do
>KRW 4,500
Setiap hari, 11:00-20:00
Bus no. 9 ke Wido Entrance

174 | GANGWON-DO - RESTORAN


Cheongchosu Mulhoe
Cheongchosu Mulhoe merupakan
restoran masakan laut merangkap
kafe yang terdiri dari 4 lantai.
Selesai menyantap makanan
yang disajikan di lantai 1 sampai
3, Anda bisa beranjak ke lantai 4
untuk menyesap secangkir kopi
10-3, Expo-ro, Sokcho, Gangwon
khas racikan kafe sambil ditemani
>KRW 15,000
pemandangan danau dan kota yang Setiap hari, 09:30-21:00
indah. Bus Sokcho atau Bus no. 1, 9, 12, 18, 22, dan 66

GANGWON-DO - RESTORAN | 175


Chodang Tofu Village
Sesuai namanya, Chodang Tofu
Village merupakan pedesaan
yang dipenuhi restoran dengan
beragam menu berbahan dasar
tahu. Keistimewaan tahu di desa
ini terdapat terletak pada salah
satu bahan utamanya, yakni air
rendaman rumput laut sebagai
pengganti garam. Ada berbagai
olahan tahu yang bisa Anda coba,
seperti Chodang Sundubu, Dubu
Kimchi, Hotpot Tahu, dan susu
kedelai. Rasa tahu di Chodang
cenderung ringan dengan
tekstur lembut, sehingga mampu
menonjolkan rasa sayur maupun
kuah yang dimasak. Restoran
terkenal di daerah ini antara
lain Wonjo Chodang Sundubu,
Sonamoo House, dan Go Bun Ok
Grandmother House.

99, Chodangsundubu-gil, Gangneung-si, Gangwon-do


Gratis
Bervariasi (kebanyakan 07:00-19:00)
Bus no. 206,207, atau 230 ke Gangneung Gogyo

176 | GANGWON-DO - RESTORAN


Daewondang Bakery
Daewondang Bakery adalah salah
satu toko roti paling terkenal di
area Chuncheon yang sudah berdiri
sejak tahun 1968. Toko ini memiliki
beberapa menu andalan yang
wajib dicoba, antara lain Mammoth
Bread, Butter Cream Bread, dan
Cream Choux. Tempat ini bisa
menjadi salah satu tujuan wisata
untuk Anda pecinta roti dan kue.
183, Toegye-Ro, Chuncheon, Gangwon-do
>KRW 2,000
Setiap hari, 07:00-22:00
Stasiun Namchuncheon Exit 3

GANGWON-DO - RESTORAN | 177


Du-il Makguksu
151-4, Duil-ri, Jinbu-myeon, Pyeongchang-gun, Gangwon-do
>KRW 8,000
Setiap hari, 10:00-19:00
Bus Jinbu-Yaksu ke Halte Du-il

Du-il Makguksu adalah restoran juga bisa mencoba sup ayam


tradisional spesialis Makguksu kampung herbal yang dimasak
(soba dingin) yang sangat terkenal dengan neungi (jamur Sarcodon
di area Pyeongchang, sampai imbricatus) dan panekuk kentang
dapat bertahan selama lebih dari renyah khas Korea. Lokasi restoran
40 tahun. Selain Makguksu, Anda ini agak sulit ditemukan wisatawan
asing, tapi tidak ada salahnya Anda
mencoba ke sana menggunakan
bus intra-kota yang berhenti tepat
di depannya atau taksi, terlebih jika
Anda ingin mencicipi cita rasa lokal
yang sesungguhnya.

178 | GANGWON-DO - RESTORAN


Kkorovei
Kkorovei merupakan harta
karun tersembunyi di pedesaan
Pyeongchang yang terletak tidak
jauh dari Phoenix Park Resort. Kafe
berkonsep kontainer dengan menu
santap brunch ini menggunakan
bahan-bahan organik yang dirawat
di kebun tepat di sebelahnya.
Menu andalan mereka meliputi
pasta, sandwich, burger, salad,
dan squash buah. Selain bisa
memanjakan perut dengan sajian
lezat dalam porsi besar, kafe ini
juga bisa menyegarkan mata
dengan interior menawan bertema
modern minimalis, menjadikannya
sempurna untuk masuk dalam
jepretan kamera Anda.
780-3, Mu-i-ri, Bongpyeong-myeon, Pyeongchang-gun, Gangwon-do
>KRW 3,500
Setiap hari, 10:30-20:00
Bus Jangpyeon-Myeonon ke Mui

GANGWON-DO - RESTORAN | 179


GANGWON
- Donghae Nongoldamgil

- Jumunjin Beach

- Sokcho Lighthouse Observatory

LOKASI
INSTAGRAMABLE

180 | GANGWON-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Donghae
Nongoldamgil
nongol 3-gil, Donghae-si, Gangwon-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus no. 21-4 atau 101 ke Halte Pintu Masuk Nongol

‘Donghae Nongoldamgil’ adalah


merupakan jalan setapak menuju
mercusuar Mukho di pesisir Laut
Timur. Area ini terkenal dengan
mural berwarna-warni karya warga
setempat. Lukisan dindingnya
yang cerah dan ceria menjadikan
desa mural ini sangat cocok bagi
wisatawan yang memang hobi
berburu foto, khususnya untuk
menghias feed Instagram. Selain
menikmati mural, wisatawan juga
bisa menikmati pemandangan laut
yang indah, baik ketika matahari
terbit atau terbenam.

GANGWON-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 181


Jumunjin Beach
210, Jumunbuk-ro, Gangneung-si, Gangwon-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam / 06:00-18:00 (berenang)
Bus no. 300, 302, atau 315 ke Jumunjin Beach,

Ingat pantai yang muncul di video


musik BTS? Jika ya, itu adalah
Jumunjin Beach, salah satu pantai
terbersih di Korea dengan air
jernih berwarna hijau-kebiruan.
Pantai berpasir putih dengan latar
bebatuan gelap dan pohon pinus
merupakan perpaduan unik yang
membuat pemandangan pantai ini
semakin menarik. Lokasi terbaik
untuk mengambil foto adalah halte
bus dan ayunan di tepi pantai.
Selain berjalan-jalan menikmati
pantai, Anda juga bisa membeli
makanan laut segar dengan harga
murah untuk disantap secara
langsung. Anda juga bisa mencoba
berselancar bersama sekolah
selancar yang ada di sini.

182 | GANGWON-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Sokcho Lighthouse
Observatory
8-28, Yeonggeumjeong-ro 5-gil, Sokcho-si, Gangwon
KRW 1,500 (dewasa) / KRW 1,200 (remaja) Individu / KRW 800 (anak)
Setiap hari, jam bervariasi tergantung musim
Bus no. 7-1 atau 9-1 ke Reclamation Monument

Sokcho Lighthouse Observatory


menyajikan pemandangan fantastis
Gunung Seorak, Laut Timur, dan
kota Sokcho. Mercusuar putih
yang terdapat di sana membuat
susana menjadi terkesan
romantis. Gunakanlah teropong di
dalam mercusuar untuk melihat
pemandangan di kejauhan. Daerah
ini juga terkenal dengan matahari
terbitnya.

GANGWON-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 183


184
DAEGU
Walaupun berstatus kota
metropolitan, Daegu masih
menawarkan kenyamanan yang
hanya bisa didapatkan dari gaya
hidup tradisional.

Pro Tip
Daegu Oriental Medicine Market tidak hanya
dipenuhi penjual obat alternatif, lho. Pasar
yang sudah ada sejak zaman Dinasti Joseon
ini juga memiliki restoran hidangan sehat dan
kafe unik yang wajib dicoba.

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 185


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Apsan Observatory & Cable Car
2 Daegu Duryu Park
3 Dongseong-ro
4 E-world
5 Kim Gwangseok-gil Street
6 Mabijeong Mural Village
7 Otgol Village
8 Palgongsan
9 Seomun Night Market
10 Sinjeon Museum (Tteokbokki Museum)
11 Skylake
12 Suseong Lake

DAEGU
186 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA
ATRAKSI PETA WISATA
8

PARIWISATA
10

3
9 11
5
4
2

12
1

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 187


1

Apsan Observatory
& Cable Car
454, Apsansunhwan-ro, Nam-gu, Daegu
KRW 10,500 (dewasa) / KRW 7,500 (anak) (Kereta Gangung Apsan, pulang pergi)
Setiap hari, 10:00-21:30 (bervariasi sesuai musim)
Stasiun Anjirang (Subway Daegu Line 1) Exit 3 -> Bus no. 410 ke Halte Taman Apsan.

$;uѴ;|-h7b7bv|ubh-lŊ]†ķrv-m
0v;uˆ-|ou‹l;u†r-h-mঞঞh‹-m]
tepat untuk melihat seluruh pusat
ho|- -;]†ĺ";Ѵ-bm‰bv-|-‰-m
-vbm]ķr;m7†7†h -;]†f†]-v;ubm]
berkunjung karena tempat ini
dianggap sebagai wadah untuk
l;m]-f-uh-ml-hm- -;]†h;r-7-
warga. Ada dua cara untuk naik ke
observatorium, yakni dengan kereta
gantung dari Keungol (15 menit)
atau berjalan kaki (1 jam)

188 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


2
Daegu Duryu Park
36, Gongwonsunhwan-ro, Dalseo-gu, Daegu
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Duryu Station (Daegu Subway Line 2) Exit 14

$-l-m †u‹†-7-Ѵ-_|-l-mho|-|;lr-|‰-u]- -;]†0b-v-0;uv-m|-bĺ b


vbmbm7-0bv-l;Ѵb_-|r;l-m7-m]-mho|- -;]†7-ub-|-vl;Ѵ-Ѵ†bl;m-u-
o0v;uˆ-vb|;uঞm]]b7bou;-ķ‹-b|†&0-m]-m7$o‰;uĺ -vbѴb|-v†|-l-7b
†u‹†-uh-7-Ѵ-_Ѵ-r-m]-mv;r-h0oѴ-ķѴ-r-m]-m0-v;0-ѴѴķ-u;m-v;m-lķ
kolam renang, lapangan tenis, arena seluncur es, lapangan golf, dan pusat
olahraga judo. Selain fasilitas olahraga, tempat ini juga dilengkapi dengan
=-vbѴb|-vѴ-bmķv;r;uঞr;ur†v|-h--mķl;m-u-l;loub-Ѵķr-m]]†m]homv;uķ
-bul-m1†uv-;hķ†bѴ -;v;om]v-ķ†bѴ;†l‹om]v-7-m-bu|;uf†m
‹;oh1_;omĺ"bm]h-|m‹-ķ-r-v-f-0bv-7bѴ-h†h-m7b-u;-v;Ѵ†-vƓƏ_;h|-u
ini.

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 189


3 om]v;om]Ŋuo-|-†v;ubm]f†]-
7b|†Ѵbv om]v;om]mo-7-Ѵ-_f-Ѵ-m
Dongseong-ro r;u0;Ѵ-mf--m|;uvb0†h7b -;]†
Seongnae 1(il)-dong, Jung-gu, Daegu
yang dilengkapi dengan pusat
Gratis perbelanjaan mewah, serta toko
Setiap hari, 10:00-21:30 (bervariasi sesuai musim) pakaian dan alat olahraga bermerek.
Banwoldang Station (Daegu Subway Line 1 atau 2) Exit 10 Berbagai ruang budaya, toko buku,
bioskop, dan ruang pertunjukan
juga dapat ditemukan di sepanjang
jalan. Suasana malam dengan
latar belakang pusat kota wajib
diabadikan ke dalam sebuah foto.

190 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


4

E-World
200, Duryugongwon-ro, Dalseo-gu, Daegu
KRW 23,000 (dewasa) / KRW 13,000 (remaja) / KRW 12,000 (anak)
Setiap hari, 10:30-19:00 / 10:30-21:00 (hari libur)
Stasiun Duryu (Jalur Subway Daegu 2) Exit 15

$-l-m0;ul-bm Ŋ)ouѴ77b0-m]†m
7b7;h-|;m-u-)oo0-m]‹-m]
area sekitarnya direnovasi menjadi
|-l-m0;u]-‹- uor-7-m7b0†h-
†m|†h†l†lr-7--u;|ƐƖƖƔĺ
$-l-m0;ul-bmbmbl;lbѴbhb-bu
terjun, air mancur, ruang pameran,
ruang pertunjukan, restoran,
dan tentunya berbagai wahana
l;m-m|-m]†m|†h7b1o0-ĺ Ŋ)ouѴ7
l;lbѴbhb0;0;u-r-rѴ-Œ--|-†-Ѵ†mŊ
alun dengan tema dan fungsi yang
0;u0;7-ĺѴ-Œ-†|-l-m‹--m|-u-Ѵ-bm
m|u‹Ѵ-Œ-ķ;m|u-ѴѴ-Œ-ķ_bѴ7u;mĽv
Ѵ-Œ-Ő|-l-m0;ul-bmőķ7-m+o†m]
$o‰mѴ-Œ-ĺ

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 191


5

Kim Gwangseok-gil
Street
6-11 Daebong-dong, Jung-gu, Daegu-si
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 309, 990, 840, atau 403 ke Bangcheon Market

bl‰-m]v;ohŊ]bѴ"|u;;|-7-Ѵ-_
f-Ѵ-ml†u-Ѵv;r-mf-m]ƒƔƏl|;lr-|
0;um-†m]m‹-r-|†m]bl‰-m]Ŋ
seok, seorang penyanyi folk rock
Korea yang sangat terkenal di
Œ-l-mm‹-ĺ-l;lbѴbhbѴ-]†ŊѴ-]†
terkenal yang masih didengarkan
hingga hari ini. Jalan bermural ini
|;uѴ;|-h7b7;h-|-m]1_;om-uh;|
yang dulunya merupakan area
|;lr-|ঞm]]-Ѵr;m‹-m‹b|;uv;0†|ĺ

192 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


6

Mabijeong Mural
Village
Bonri-ri, Hwawon-eup, Dalseong-gun, Daegu
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Stasiun Daegok (Subway Daegu Line 1) Exit 1 -> Bus Dalseong no. 2

-0bf;om]†u-Ѵ(bѴѴ-];l;u†r-h-m
-u;-r;l†hbl-mh;1bѴ7b0†hb|‹-m]ঞ7-h
hanya menarik secara visual, tetapi juga
r;m†_mbѴ-b0†7-‹-ĺ ;v-bmbl;u†r-h-m
rumah bagi 35 keluarga lokal yang
memamerkan berbagai jenis lukisan
l†u-Ѵ7b7bm7bm]u†l-_l;u;h-ĺ†u-Ѵ
indah yang menyemarakkan suasana desa
tentunya dapat memberikan latar belakang
sempurna untuk berfoto, sekaligus
mampu menunjukkan sekilas kehidupan
desa. Selain lukisan mural, program kelas
bm|;u-hঞ=7-m|ohoruo7†hr;u|-mb-mѴoh-Ѵ
juga tersedia di sini.

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 193


7

Otgol Village
195-5, Otgol-ro, Dong-gu, Daegu
Gratis
Setiap hari, 10:00-21:30 (bervariasi sesuai musim)
Haean Station (Daegu Subway Line 1) -> Bus Dongu 3 ke Gyeongju Choi Clan

;v-|;m-m]bmb|;u7bub7-ubv;hb|-u
ƑƏ-moh‹-m]0;u†vb-_-lrbu
ƓƏƏ|-_†mĺ;vhbr†mv;0-]b-m
besar bangunan telah direnovasi,
wisatawan masih bisa mempelajari
arsitektur Hanok yang asli berserta
mbѴ-bCѴovoCvm‹-ĺ";Ѵ-bm=-h|ou
sejarah, pemandangan alam desa
juga menjadi nilai tambah area
tempat berdirinya sebatang pohon
Ѵo1†v|0;u†vb-ƒƔƏ|-_†m‹-m]
dipercaya dapat mengusir roh jahat
ini. Selain itu, desa juga terlihat
makin asri berkat bunga cherry dan
forsythia yang bermekaran di musim
semi.

194 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


8

Palgongsan
6-1, Palgongsan-ro 199-gil, Dong-gu, Daegu
KRW 11,000 (dewasa) / KRW 9,000 (senior) / KRW 6,000 (anak) (cable car, pulang pergi)
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:30-18:20
Bus Palgong 1 atau 3 ke Halte Pintu Masuk Donghwasa

Palgongsan adalah gunung di kota Anda bisa menggunakan cable car,


-;]†‹-m]1;m7;u†m]l†7-_ |;u†|-l-7bl†vblv;lbh;ঞh-
untuk didaki. Hanya dalam 1 jam, bunga cherry bermekaran untuk
Anda sudah bisa sampai ke puncak h;l†7b-ml;m]†mf†m]b ;vঞˆ-Ѵ
untuk menyaksikan keindahan b0bl0-0"-‹†u†vbl";lbĺ
pemandangan alam di sekitar. Selain
itu, Anda juga bisa mengunjungi kuil
†77_-|;uh;m-Ѵķ‹-hmb†bѴ oublv-
7-m†bѴ om]_‰-v-ĺ†m†m]bmb
juga terkenal dengan Gatbawi
atau patung Buddha dalam posisi
duduk. Jika ingin menghemat waktu,

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 195


9
";ol†mb]_|-uh;|-7-Ѵ-_
Seomun Night pasar malam paling terkenal
Market 7b7-;u-_ -;]†‹-m]l;mf†-Ѵ
berbagai macam barang, termasuk
45 Keunjang-ro 26-gil, Daesin-dong, Jung-gu, Daegu food stall kesukaan wisawatan
Gratis asing yang menjajakan street
Setiap hari, 24 jam =oo7ĺm7-7-r-|0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-m
Stasiun Seomun Market Exit 3
sambil mencoba berbagai macam
r;m]-m-ml-Ѵ-lv;r;uঞv;-=oo7
vh;‰;uvķ$|;oh0ohhbķ$oum-7o
Potato, dll. Selain makanan, Anda
f†]-7-r-|0;u0;Ѵ-mf-0-u-m]Ŋ
barang lain, misalnya pakaian, make
†rķ7-mvhbm1-u;ķv;u|-l;mbhl-ঞ
pertunjukan di pasar. Pasar ini buka
ƑƓf-lķ|-rb7bv-u-mh-m7-|-m]
v;|;Ѵ-_f-lƐƖĹƏƏv--|v;Ѵ†u†_|oho
sudah buka.

196 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


10

Sinjeon Museum (Tteokbokki Museum)


43 Gwaneum-ro, Buk-gu, Daegu
KRW 10,000
Setiap hari, 10:00-17:30
Bus no. 939 atau 937 ke Chilgok IC 1

"bmf;om†v;†lŐ$|;oh0ohhb
†v;†lő-7-Ѵ-_l†v;†l
‚;oh0ohhb-|-†h†;0;u-vr;u|-l-
di dunia. Sinjeon yang merupakan
r;l0†-|‚;oh0ohhb|;uh;m-Ѵ7b
Korea, membuka museum ini
r-7-0†Ѵ-m-m†-ubƑƏƑƏ†m|†h
l;lr;ubm]-ঞƑƏ|-_†m0;u7bubm‹-
r;u†v-_--mĺ"bmf;om†v;†l
menawarkan berbagai macam
ruo]u-lbm|;u-hঞ=‹-m]7-r-|
7bbh†ঞķ0-bhoѴ;_-m-hŊ-m-hl-†r†m
ou-m]7;‰-v-ķv;r;uঞruo]u-l
l;m]_b-vh;l-v-m‚;oh0ohhb
instan dll.

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 197


11
bh-m7-r;m]-m†|ou;-m-h;†r
Skylake Look dan Korean Skincare, maka
Anda wajib singgah ke Skylake,
2F, 3, Gongpyeong-ro, Jung-gu, Daegu
Bervariasi (KRW 10,000-KRW 20,000)
v;0†-_|ohohovl;ঞh_;u0-Ѵ
Setiap hari, 11:00-22:00 yang sekaligus menyediakan kelas
Banwoldang Station Exit 10 r;u-‰-|-mh†Ѵb|ĺ bvbmbķm7-0bv-
mempelajari proses pembuatan
ruo7†hŊruo7†h-Ѵ-lb7-ubmoѴķ
memahami berbagai bahan yang
0-bh†m|†hh†Ѵb|v;r;uঞ;hv|u-h
mulberi dan minyak kamelia
Jeju, serta meracik sendiri sabun,
v-lroķ-|-†l-vh;uঞv†7;m]-m
aroma favorit Anda. Setelah
kegiatan berakhir, jangan lupa
untuk mencicipi camilan dan teh
tradisional yang disajikan.

198 | DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA


12

Suseong Lake
Dusan-dong, Suseong-gu, Daegu itu, Anda juga dapat mengunjungi
Gratis taman hiburan yang berada tepat
Setiap hari, 24 jam
7bv;0;Ѵ-_m‹-ĺ bv-u-mh-m†m|†h
Stasiun Suseongmot Exit 1
0;uh†mf†m]r-7-0†Ѵ-m;bv-lr-b
Suseong Lake merupakan obyek Oktober untuk menyaksikan
wisata alam yang cocok untuk pertunjukan air mancur yang
7bf-7bh-m7;vঞm-vb‰bv-|-h;Ѵ†-u]-ĺ semakin dapat memanjakan mata.
Ada banyak kegiatan untuk segala Suseong Lake juga difasilitasi
umur yang dapat dilakukan di danau dengan beragam kafe, sehingga
bmbķv;r;uঞ0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-ml;m‹†v†ub m7-0bv-7†7†h0;uѴ-l-ŊѴ-l-
jembatan dan naik kapal bebek 7;m]-mm‹-l-m†m|†hl;mbhl-ঞ
untuk mengeliligi danau. Selain pemandangan.

DAEGU - ATRAKSI PARIWISATA | 199


RESTORAN

- Bongsan Jjimgalbi
- Cafe Lucid
- Gosangol Janggane Sundubu Bossam
- Le Pouldu
- Mansion 5
- Ochaya Mite
- Ryu Coffee Roasters
- Slow Life Cafe
- Ttangttang Land Fried Chicken

200 | DAEGU - RESTORAN


Bongsan Jjimgalbi
332-3, Dongin-dong 1-ga, Jung-gu, Daegu
>KRW 7,000
Setiap hari, 10:00-22:00
Chilseong Market Station Exit 3

Jjimgalbi merupakan menu iga


sapi rebus dengan rasa cenderung
manis. Namun, restoran ini
menawarkan rasa yang sedikit
berbeda, yakni pedas manis dengan
tekstur daging yang terjamin
lembut. Ketenaran menu restoran
ini bahkan berhasil melahirkan
restoran-restoran serupa di jalan
yang sama, sampai akhirnya
area ini dikenal sebagai Dongin-
dong Jjimgalbi Street. Jika suka
makanan berkuah, Anda bisa
mencoba Galbisal Jjigae (sup
daging iga).

DAEGU - RESTORAN | 201


Café Lucid
94, Dongseong-ro 4-gil, Jung-gu, Daegu
>KRW 4,500
Setiap hari, 12:00-23:00
Banwoldang Station Exit 10

Dianggap sebagai surga bagi


pecinta sajian penutup, Café
Bingsoo merupakan kafe bermenu
andalan Matcha Bingsoo dengan
pilihan menu lain yang tidak
kalah populer dan lezat, seperti
Strawberry Bingsoo, keik wortel,
serta berbagai pastry. Disarankan
untuk datang di 14:00-18:00 untuk
mendapatkan pilihan pastry yang
masih lengkap.

202 | DAEGU - RESTORAN


Restoran bermenu khas Korea
dengan konsep lesehan ini memiliki
Gosangol Janggane menu andalan berupa Sup Tahu
Korea. Restoran ini juga terbilang
Sundubu Bossam unik karena menggunakan bahan
makanan laut seperti udang,
1215-2, Bongdeok-dong, Nam-gu, Daegu
kerang, cumi-cumi, dll ke semua
>KRW 3,500
Setiap hari, 07:00-22:00 menu makanan yang harganya
Bus no. 240, 349, atau 410-1 ke Halte Pintu Masuk Gosangol sangat terjangkau.

DAEGU - RESTORAN | 203


Le Pouldu
26 Dongseong-ro 1-gil, Jung-gu, Daegu
>KRW 3,000
Setiap hari, 10:00-23:00
Banwoldang Station (Daegu Subway Line 1 atau 2) Exit 11

Toko roti Le Pouldu berkomitmen


untuk selalu menawarkan roti
hangat yang baru dipanggang.
Selain roti, tempat ini juga
menawarkan beragam minuman
yang bisa langsung dinikmati di
area kafe di lantai atas sambil
melihat ramainya jalanan Daegu.

204 | DAEGU - RESTORAN


Mansion 5 adalah kafe Hanok
Mansion 5 dengan pilihan menu yang
beragam, mulai dari menu brunch
28 Jungangdae-ro 79 gil, Jung-gu, Daegu
hingga pencuci mulut. Kafe ini juga
>KRW 4,000
Setiap hari, 10:30-24:00 memiliki area khusus roti yang
Stasiun Jungangno Exit 1 menyediakan berbagai macam
roti dan pastry. Selain itu, menu
minuman seperti kopi, teh, ade,
hingga smoothies juga wajib untuk
dicoba. Tempat ini cocok bagi
Anda yang ingin menghabiskan
waktu sambil mengambil foto-foto
berlatar menggemaskan.

DAEGU - RESTORAN | 205


Ochaya Mite
415-1 Jungangdae-ro, Jung-gu, Daegu
>KRW 5,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Stasiun Jungangro Exit 1

Ochaya Mite merupakan salah


satu kafe pencuci mulut paling
terkenal di Daegu dengan menu
utama bertema teh hijau. Kafe ini
menawarkan menu yang beragam,
mulai dari teh, latte, susu kocok,
hingga es serut khas Korea
bernama Bingsoo. Selain berkat
rasanya yang enak, kafe ini juga
terkenal dengan konsep dekor
minimalisnya yang Instagramable.

206 | DAEGU - RESTORAN


Kafe ini memadukan desain
tradisional dan modern yang
menghadirkan suasana nyaman
untuk berlama-lama sambil
Ryu Coffee Roasters menikmati kopi yang dihidangkan.
Menu andalan kafe ini adalah
66-2, Gongpyeong-dong, Jung-gu, Daegu
espresso dan Coffee Bingsoo yang
>KRW 5,000
Setiap hari, 12:30-22:30 merupakan menu fusion tradisional
Banwoldang Station (Daegu Subway Line 1 atau 2) Exit 10 Korea.

DAEGU - RESTORAN | 207


Slow Life Café
24-3 Beomo 3-dong, Suseonggu, Daegu
>KRW 5,000
Setiap hari, 10:00-24:00
Beomeo Station (Daegu Subway Line 2) Exit 1

Kafe didominasi warna coklat ini


memiliki area duduk outdoor di
bagian depan yang cocok untuk
berlama-lama sambil menikmati
suasana kota. Kafe ini terdiri dari
3 lantai dan merupakan gabungan
dari dua bangunan, sehingga Anda
tidak perlu khawatir kehabisan
tempat duduk karena total areanya
terbilang cukup luas.

208 | DAEGU - RESTORAN


Ttangttang Land
Fried Chicken
220-2 Palgong-ro, Bongmu-dong, Dong-gu, Daegu
KRW 12,000-KRW 20,000
(kelas memasak, tersedia 3 macam program)
Setiap hari, 10:00-18:00
Stasiun Ayanggyo (Subway Daegu) Exit 3
-> taksi sekitar 6 menit

Ttangttang Land Fried Chicken


menawarkan program kelas
membuat ayam goreng khas Korea
bagi para pengunjung. Dalam
program ini, peserta akan dipandu
oleh staf lokal untuk memasak
ayam goreng dalam beberapa
varian yang nantinya bisa langsung
disantap. Selain itu, tempat ini juga
memiliki galeri yang Instagramable.

DAEGU - RESTORAN | 209


DAEGU
- Daily Oasis Cafe

- Plabang (PLBG)

- Songhae Park

- The ARC

LOKASI
INSTAGRAMABLE

210 | DAEGU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Daily Oasis Café
48-4 Dongin 2(i)-ga, Jung-gu, Daegu
>KRW 6,500
Setiap hari, 12:00-22:00
Kyungpook National University Hospital Station
(Daegu Subway Line 2) Exit 4

Kafe bertema kaktus ini menyajikan


berbagai makanan dan minuman
dengan penataan yang wajib
diabadikan melalui kamera. Dengan
menu andalah berbahan teh hijau,
Anda wajib mencoba Matcha
Tiramisu dan Matcha Latte.

Plabang (PLBG)
71-1 Dongseong-ro, Jung-gu, Daegu
Berubah setiap minggu
Rabu-Senin (Selasa tutup), 12:00-22:00
Jungangno Station (Daegu Subway Line 2) Exit 3

Kafe ini adalah surga bagi pecinta


foto berkat interiornya yang
didekorasi menggunakan warna-
warna pastel. Nikmati kopi yang
disediakan, sambil jangan lupa
untuk mengambil gambar untuk
dipajang di feed media sosial Anda.

DAEGU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 211


Songhae Park
306 Gise-ri, Okpo-myeon, Dalseong-gun, Daegu
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Seolhwamyeongok Station Exit 7 -> Bus Dalseong 2 /
Jincheon Station Exit 1 -> Bus no. 623

Songhae Park merupakan taman


yang diapit oleh 2 kuil, dikelilingi
gunung, dan memiliki danau yang
luas. Adapun jalur jelajah lengkap
yang direkomendasikan adalah
Kuil Yongnyeonsa -> Songhae Park
-> Kolam Okyeonji -> jalur hutan
-> jembatan merah muda -> air
terjun -> Kuil Boguksa. Jika ingin
memulai dari tengah, Anda bisa
masuk melalui gerbang Oknyeonji.
Titik terbaik untuk berfoto antara
lain di terowongan hati dekat pintu
masuk, di paviliun dan jembatan
Baekse di Kolam Okyeonji, serta di
kincir angin. Rahasia keistimewaan
tempat ini juga terdapat pada
pemandangan menakjubkan
hamparan bunga kenikir di musim
gugur dan air terjun beku di musim
dingin.

212 | DAEGU - LOKASI INSTAGRAMABLE


The ARC merupakan bangunan
modern yang terletak di barat
Daegu. Berbentuk seperti ikan
melompat, bangunan ini terdiri
atas ruang pameran, kafe, dan
observatorium. Di lantai 1, Anda
bisa melihat mahakarya beberapa
seniman disertai dengan sejarah
perubahan sungai-sungai Korea.
Di lantai 2, tersedia pameran video
dan panorama dalam format lMAX.
Anda juga bisa berkunjung ke
observatorium untuk menyaksikan
pemandangan indah Sungai
Nakdong dan Sungai Geumho.
Siang menjelang sore adalah waktu
yang tepat untuk berkunjung ke
The ARC sini. Anda bisa menyewa sepeda
atau skuter untuk mengelilingi
57, Ganjeongbon-gil, Dasa-eup, Dalseong-gun, Daegu
sungai, serta memotret gedung The
Gratis
Setiap hari, 10:00-18:00 ARC yang perlahan berubah warna
Daesil Station Exit 2 -> bus Seongseo 1-1 atau Seongseo 2 setelah matahari terbenam.

DAEGU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 213


214
GYEONGSANGBUK-DO
Provinsi ini dikenal sebagai pusat wisata
religi Korea, khususnya berkat adanya
situs bersejarah kebudayaan Buddha
peninggalan Kerajaan Silla yang telah Pro Tip
diakui oleh UNESCO. Selain itu, provinsi Jelajahi waktu dengan mengunjungi kota
ini juga memiliki taman nasional dan penuh sejarah Gyeongju yang dijuluki sebagai
pesisir pantai dengan pemandangan ‘museum tak berdinding’.
alam memukau.

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 215


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Bomun Lake
2 Bulguksa & Seokguram Grotto
3 Daewonsa Temple
4 Desa Hahoe Andong Hahoe
5 Donggung Palace dan Wolji Pond
6 Gyeongju Gyochon Traditional Village
7 Gyeongju World Amusement Park
8 Hwangnidan-gil
9 Kompleks Makam Daereungwon
10 Namsan Mountain and Samreung Woods
11 Pohang Homigot Sunrise Square

216 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


ATRAKSI
PETA WISATA

PARIWISATA
4

11

3
1
8 9 5 7
6
10

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 217


1

Bomun Lake
446, Bomun-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 11 atau 16 ke Halte Ilsung Condo

Bomun Lake merupakan danau


yang selalu menawarkan keindahan
0;u0;7-7bv;ঞ-rl†vblĺ";Ѵ-bm
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mķm7-
juga bisa berwisata kuliner
mencicipi berbagai macam jenis
masakan khas Korea, mengunjungi
museum seni kontemporer,
menonton pertunjukan seni, serta
mencoba berbagai macam wahana
yang ditawarkan. Lokasi ini juga
dilengkapi dengan pemandian
air panas yang dipercaya bisa
meningkatkan kebugaran tubuh.

218 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2
†Ѵ]†hv-$;lrѴ;-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†
Bulguksa & kuil paling terkenal di Korea, baik
di kalangan warga sekitar maupun
Seokguram Grotto turis yang datang dari seluruh dunia.
Kuil ini merupakan peninggalan
385, Bulguk-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 6,000 (dewasa) / KRW 4,000 (remaja) /
r;mঞm]h;r;u1-‹--m†77_-7-ub
KRW 3,000 (anak) Œ-l-m;u-f--m"bѴѴ-ĺ†Ѵ]†hv-
Setiap hari, 09:00-17:00 (Mar-Sept) / $;lrѴ;f†]-l;m-‰-uh-mruo]u-l
07:00-17:30 (Okt) / 07:30-17:00 (Jan) / temple stay bagi Anda yang ingin
07:30-17:30 (Feb)
Bus no. 10 atau 11 ke Bulguksa Temple belajar lebih dalam mengenai
Buddha dan kebudayaan Kerajaan
"bѴѴ-ĺ†Ѵ]†hv-$;lrѴ;l;u†r-h-m
rumah bagi tujuh harta nasional dan
|;Ѵ-_7b-h†bv;0-]-b)-ubv-m †mb-
oѴ;_& "0;uv-l-7;m]-m
";oh]†u-luo‚oĺ";oh]†u-l
uo‚ov;m7bub-7-Ѵ-_v;0†-_
kuil batu berbentuk gua dengan
patung Buddha di tengahnya. Kuil
bmb0;u-7-7b†m†m]$o_-lv-m
dan masih termasuk bagian dari
†Ѵ]†hv-$;lrѴ;olrѴ;Šĺ

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 219


3

Daewonsa Temple
24 Haean-ro 1545beon-gil Heunghae-eup, Buk-gu, Pohang-si, Gyeongsangbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus Beolgyo-Boseong ke Halte Daewonsa Temple
-;‰omv-$;lrѴ;-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†h†bѴ†mbh7b
ou;-7;m]-mf†Ѵ†h-m u-]om$;lrѴ;h-u;m-rbm|†
l-v†hm‹-‹-m]0;u0;m|†hv;r;uঞl†Ѵ†|m-]-ķv;u|-
lorong panjang tepat setelah pintu masuk tersebut
‹-m]7b-m]]-rv;0-]-b0-7-mm‹-ĺ b7-Ѵ-lѴouom]
ini, Anda dapat menemukan berbagai macam mural
dan patung Buddha. Setelah keluar dari lorong, Anda
dapat melihat kuil yang indah berlatar belakang
gunung dan suasana yang tenang. Kuil ini terletak
1†h†rf-†_7-ubr†v-|ho|-7-mঞ7-h|;uѴ-Ѵ†|;uh;m-Ѵ
di kalangan turis, sehingga suasana di sana terasa
lebih tenang dan damai.

220 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Desa Hahoe (Andong Hahoe)


40, Hahoejongga-gil, Andong-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 5,000 (dewasa), KRW 2,500 (remaja), KRW 1,500 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00 (Apr-Sept) / 09:00-17:00 (Okt-Mar)
Bus no. 46 ke Halte Desa Hahoe

;v--_o;-7-Ѵ-_holrѴ;hvu†l-_
bergaya tradisional milik keturunan
klan Ryu Pungsan yang semakin
terkenal sejak dikunjungi Ratu
ѴbŒ-0;|_7-ubm]]ubvr-7-ƑƐrubѴ
ƐƖƖƖĺ ;v--_o;Ő7b|;uf;l-_h-m
menjadi “desa yang terbungkus air”)
mendapatkan namanya dari Sungai
Nakdong yang mengalir mengelilingi
ho|-ĺ ;v--_o;l;m-‰-uh-m
r;l-m7-m]-mbm7-_ķv;r;uঞ$;0bm]
Buyongdae yang megah, pantai
berpasir yang tak berujung, dan
pepohonan pinus kuno yang subur.
Salah satu kegiatan disarankan
saat berkunjung adalah menaiki
r;u-_†h;$;0bm]†‹om]7-;†m|†h
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m7;v-‹-m]
indah. Selain itu, jangan lewatkan
0;ur-uঞvbr-vb7-Ѵ-l ;vঞˆ-Ѵ$-ub
$or;m]m7om]‹-m]7b-7-h-m
v;ঞ-rl†vbl]†]†uĺ

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 221


5

Donggung Palace
dan Wolji Pond
102, Wonhwa-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 2,000 (remaja) / KRW 1,000 (anak)
Setiap Hari, 09:00-22:00
Bus no. 153, 600, 601, 602, 603, 605, 609, atau 100 ke Donggung & Wolji
om]]†m]-Ѵ-1;-7-Ѵ-_bv|-m-
peninggalan Kerajaan Silla yang
saat ini digunakan untuk menjamu
|-l†Ŋ|-l†r;mঞm]7-m-1-u-
0;uvh-Ѵ-m-vbom-Ѵĺ om]]†m]-Ѵ-1;
7-m)oѴfbom7l;u†r-h-mv-Ѵ-_
satu lokasi wisata bersejarah yang
terkenal di wilayah Gyeongju.
$;lr-|bmbf†v|u†Ѵ;0b_u-l-b7b
malam hari berkat pemandangan
malamnya yang sangat indah.

222 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Gyeongju Gyochon
Traditional Village
39-2, Gyochonan-gil, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Gratis
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-17:00
Bus no. 60 atau 61 ke Hwangnam Elementary

;v-|u-7bvbom-Ѵou;-bmb7bf-lbm
dapat menghidupkan kembali
suasana kuno bagi wisatawan yang
0;uh†mf†m]ĺ b|;lr-|bmbķm7-
dapat singgah ke beberapa lokasi
0;uv;f-u-_ķv;r;uঞ0;m]h;Ѵ|;lr-
untuk membuat berbagai alat
bertani, pusat pembuatan selimut,
teater musik tradisional Gugak, dll.

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 223


7

Gyeongju World Amusement Park


544, Bomun-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 44,000 (dewasa) / KRW 38,000 (remaja) / KRW 31,000 (anak) (Termasuk wahana)
Setiap hari, 09:50-20:00
Bus 10, 16, 18, 100-1, atau 150-1 ke Halte Gyeongju World California Beach

‹;om]f†)ouѴ7l†v;l;m|-uh ini juga dilengkapi dengan wahana


adalah taman bermain terbesar ‹-m]1o1oh†m|†hh;Ѵ†-u]-ķv;r;uঞ
di wilayah selatan Korea. Selain )bŒ-u7-u7;mՌom--m-hŊ-m-hőķ
‰-_-m-r-Ѵbm]|;uh;m-Ѵ*Ŋ,om;‹-m] Pantai California (hanya musim
memberi sensasi mengasyikkan, panas), dan wahana kereta luncur
-7-r†Ѵ-uoѴѴ;u1o-v|;u_‹|omķ;]- ;vŐ_-m‹-l†vbl7bm]bmőĺ$-l-mbmb
uorķ$oum-7oķ7-mu-m7-m‹omķ juga pernah muncul sebagai latar
v;u|-bm](bhbm]7-m"†0l-ubm; pengambilan gambar beberapa
"rѴ-v_ĺ$;u7-r-| u-h;m(-ѴѴ;‹-|-† 7u-l-7-m-1-u-$(ou;-|;uh;m-Ѵķ
v;0†-_7bˆ;1o-v|;u7;m]-mঞm]h-| v;r;uঞ!†mmbm]-mķ);o|
h;lbubm]-m_bm]]-ƖƏ7;u-f-|ķ‹-m] -uub;7ķ$_;bm]Ƒ;-u|vķ(;u‹
menjadikan wahana ini salah satu u7bm-u‹o†rѴ;ķ";o†Ѵ-|;ķ7-m
wahana terekstrim di dunia. Selain Live Alone.
wahana memacu adreline, tempat

224 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


1080, Poseok-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Gratis
Bervariasi
Bus no. 502, 505, atau 507 ke Halte Pasar Hwangnam

‰-m]mb7-mŊ]bѴ-7-Ѵ-_v;0†-_
jalan dengan deretan kafe dan
toko yang dengan sempurna
memadukan desain tradisional
dan modern. Jalanan ini menjadi
favorit berkumpulnya kaum
urban Gyeongju dan tentu saja
‰bv-|-‰-m-vbm]ĺ$;lr-|bmb1o1oh
untuk berburu foto dan berbelanja
souvenir tradisional Korea.
bv-u-mh-m†m|†h0;uh†mf†m]7b
-h_bur;h-m-]-u7-r-|l;mbhl-ঞ
berbagai pertunjukan, serta
mencicipi berbagai menu food truck
8 7b‹;om]f† u;;-uh;|om]_‰-
Jangte yang hanya buka di hari
Hwangnidan-gil "-0|†7-mbm]]†ĺ

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 225


9

Kompleks
Makam Daereungwon
(Makam Cheonmachong)
9, Gyerim-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do olrѴ;hv-h-l -;u;†m]‰om
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 2,400 (remaja) / merupakan kompleks pemakaman
KRW 1,000 (anak)
raja dan bangsawan, termasuk
Setiap hari, 09:00-22:00
Bus no. 502, 505, atau 507 ke Halte Perempatan Naenam -h-l_;oml-1_om]‹-m]
7b]-Ѵbr-7-|-_†mƐƖƕƒĺ-h-l
Cheonmachong terdiri dari sebuah
r;ঞl-ঞh-‹†7b7-Ѵ-lu†-m]
bawah tanah yang dikelilingi
0-|†Ŋ0-|†0;v-u7-m|-m-_ķ7-mbmb
merupakan tanda makam orang
r;mঞm]r-7-r;ubo7;;u-f--m
"bѴѴ-ĺolrѴ;hv-h-l†mo
-;u;†m]‰om|;u1-|-|v;0-]-bvb|†v
0;uv;f-u-_oĺƔƐƑv;f-hƑѶ†Ѵb
ƑƏƐƐĺ

226 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Namsan Mountain and


Samreung Woods
682-27, Poseok-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Gratis
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 500, 506, 508 ke Halte Samneung,

“Anda belum ke Gyeongju


h-Ѵ-†ঞ7-hl;m7-hb-lv-mĿĺ
Perumpamaan ini menggambarkan
h;bvঞl;‰--m-lv-m7bl-|-
masyarakat Gyeongju. Bagaimana
ঞ7-hķ-lv-ml;u†r-h-m
area utama yang secara jelas
menunjukkan sejarah dan budaya
bm-vঞ"bѴѴ-v;Ѵ-l-v;ub0†|-_†mĺ
bh;m-Ѵv;0-]-b0;m|;m]r;Ѵbm7†m]
Korea dan tanah suci, gunung ini
dipenuhi dengan ratusan patung
Buddha dan pagoda dari batu, serta
kuil tua. Anda bisa mengeksplor
sambil mengapresiasi reruntuhan
h†mo7-mu;ѴbhŊu;Ѵbh bm-vঞ"bѴѴ-
dalam setengah hari melalui jalur
pendakian Samreung. Samreung
merupakan jalur favorit berkat
adanya 3 makam raja terkenal dari
Kerajaan Silla, serta rimbunnya
hutan pinus yang mempesona.

GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 227


Homigot terletak di ujung paling
ঞl†u";l;m-mf†m]ou;-ĺ$;lr-|
11 ini sering dijadikan lokasi berburu
matahari terbit, khususnya di
Pohang Homigot tanggal 1 Januari karena tempat ini
merupakan lokasi paling pertama
Sunrise Square terbitnya matahari di seluruh Korea
v;ঞ-r|-_†mm‹-ĺ&m|†hv;l-hbm
20, Haemaji-ro 150beon-gil, Nam-gu, Pohang-si
Gratis
l;m-ubh‰bv-|-‰-mķv;h-u-m]-Ѵ†mŊ
Setiap hari, 24 jam -Ѵ†mbmbv;1-u-u†ঞml;m]-7-h-m
Bus Donghaejiseon ke Halte Homigot "†mubv; ;vঞˆ-Ѵĺ

228 | GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


GYEONGSANGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 229
RESTORAN

- Andong Jjimdak Street


- Bit Kkuri
- Dosol Maeul
- Hahoematjib Restaurant
- Roastery Donggyeong
- Yemijeong Restaurant

GYEONG
230 | GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN
Berlokasi di dalam Pasar Andong,
Andong Jjimdak Street merupakan
sebuah gang yang dipenuhi oleh
deretan restoran hidangan Jjimdak.
Jjimdak sendiri merupakan
hidangan berupa ayam berbumbu
manis yang tingkat kepedasannya
Andong Jjimdak dapat disesuaikan. Hidangan mirip
semur ini dapat ditemukan di
Street sepenjuru Korea, namun tidak ada
salahnya untuk mencobanya ketika
183-8 Seobu-dong, Andong, Gyeongsangbuk-do
berkunjung ke Andong karena
Bervariasi
Setiap hari, 10:00-22:00 Andong merupakan kota kelahiran
Bus no. 11 ke Halte Andong Elementary Jjimdak.

GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN | 231


Bit Kkuri
16-1 Sonhoja-gil, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
>KRW 7,000
Selasa-Minggu (Senin tutup), 11:00-20:00
Bus no. 500, 506, atau 508 ke Halte Naenam Intersection

Bit Kkuri adalah sebuah dessert


café dengan bangunan berkonsep
Hanok. Seperti ketika mengunjungi
rumah tradisional, Anda diharuskan
melepas alas kaki untuk memasuki
kafe ini. Menu rekomendasi yang
patut dicoba antara lain Lemon
Ginger Tea, Orange Ginger Tea,
Jujube Tea, dan Injeolmi (camilan
kue beras). Kafe yang berlokasi
tidak jauh dari Daereungwon ini
memiliki nuansa yang bersih dan
nyaman dengan perpaduan desain
tradisional dan minimalis, membuat
kafe ini menjadi salah satu kafe
insta-worthy di Gyeongju.

232 | GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN


Dosol Maeul
8-13 Sonhyoja-gil, Hwangnam-dong, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
>KRW 10,000
Rabu-Minggu (Senin-Selasa tutup), 11:00-21:00 (Istirahat 15:00-17:00)
Bus no. 502, 505, atau 507 ke Halte Pasar Hwangnam

Restoran ini menyajikan beragam


menu tradisional Korea yang
kelezatannya sudah diakui
oleh wisatawan asing, maupun
penduduk lokal. Jangan khawatir
jika Anda harus mengantre,
karena pelayanan di restoran ini
terkenal cepat dengan harga yang
terjangkau.

GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN | 233


Hahoematjip
Restaurant
214-6, Jeonseo-ro, Pungcheon-myeon, Andong-si, Gyeongsangbuk-do
>KRW 8,000
Setiap hari, 09:30-20:00
Bus no. 11, 246, atau 276 ke Desa Hahoe

Hahoematjip merupakan salah


satu restoran ramah Muslim
di wilayah Gyeongsangbuk.
Restoran ini menjaga tradisi
rumah Hanok berusia 200 tahun
di Desa Hahoe yang menawarkan
keramahtamahan budaya lokal
dan keindahan arsitektur dengan
sejarahnya yang panjang. Ayam
panggang Andong dan makarel
panggang diolah menggunakan
bahan sehat produksi lokal dengan
resep turun temurun.

234 | GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN


Roastery
Donggyeong
23, Sajeong-dong, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
>KRW 4,000
Setiap hari, 11:00-21:00
Bus no. 502, 505, atau 507 ke Halte Naenam Intersection

Roastery Dongyeong merupakan


kafe modern hasil dari renovasi
rumah tradisional Korea. Kafe ini
memiliki halaman depan yang luas,
sehingga banyak pelanggan yang
memanfaatkannya untuk duduk-
duduk di tengah pemandangan
indah sambil menikmati kopi.

GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN | 235


Yemijeong Restaurant
502-1, Jeongsang-dong, Andong-si, Gyeongsangbuk-do
>KRW 19,800
Setiap hari, 11:00-21:30
Bus no. 80 atau 81 ke Jeongsang-dong

Yemijeong Restaurant merupakan


salah satu restoran rekomendasi
di daerah Andong. Restoran ini
menyajikan beragam makanan Korea
dengan bahan dasar hasil laut. Salah
satu andalan restoran ini adalah Ikan
Godeungo Set Menu

236 | GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN


GYEONGSANGBUK-DO - RESTORAN | 237
LOKASI
INSTAGRAMABLE
- Samdeok Market

- Pororo Aqua Village

- Eoseo Eoseo Bookstore

- Gyeongju Tower

238 | GYEONGSANGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Samdeok Market
1080, Poseok-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Bervariasi
Kamis-Selasa, 13:00-17:00 (hari biasa) / 13:00-19:00 (akhir pekan)
Bus no. 502, 505, atau 507 ke Halte Naenam Intersection

Toko bernuansa retro ini


merupakan lokasi tepat untuk
menghabiskan waktu sambil befoto
yang pastinya layak dimasukkan
ke feed Instagram. Barang-barang
di sini sebagian besar berasal dari
Korea tahun 1990-an, membuat
Anda seakan sedang kembali ke
masa lalu ketika di sana. Toko ini
juga menyajikan kopi dan menu
lainnya untuk Anda yang ingin
berlama-lama.

Pororo Aqua Village


182-27 Bomun-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 42,000 (dewasa) / KRW 37,000 (anak)
Setiap hari, 10:00-18:00 (hari biasa) / 09:00-19:00
(Sabtu) / 09:00-18:00 (Minggu)
Bus no. 700 ke Hanhwa Resort

Pororo Aqua Village adalah sebuah


water theme park yang merupakan
bagian dari Hanhwa Resorts. Water
park ini memiliki berbagai macam
fasilitas bermain yang cocok untuk
anak-anak, menjadikannya salah
satu tujuan favorit wisata keluarga
di Gyeongju. Tempat ini juga
menghadirkan pertunjukan Pororo
yang bisa dinikmati pengunjung
sambil bermain air.

GYEONGSANGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 239


Eoseo Eoseo Bookstore
1083 Poseok-ro, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
Bervariasi
setiap hari, 11:00-19:30 (hari biasa) / 10:00-21:00 (akhir pekan)
Bus no. 50, 51, 60, 61, 70, 332, atau 700 ke Seorabeol Sageori

5GECTCJCTCƒCJPCOCVGORCV
ini berarti “Toko buku yang ada
di mana pun, sekaligus tidak ada
di mana pun”. Terletak bersama
toko-toko kecil yang menjual buku
publikasi mereka sendiri atau
dikenal sebagai “Independent
Bookstore”, Eoseo Eoseo fokus
pada penjualan buku dongeng,
antologi puisi, dan esai. Meski kecil,
toko buku ini memiliki pesonanya
sendiri dengan interior bergaya
vintage klasik dengan pernak-pernik
yang biasa ditemukan di tahun
1980-an. Setiap pembelian buku
akan mendapat markah gratis dan
kemasan berupa amplop lucu yang
sedang tren di sosial media Korea.
Jangan lupa untuk mengecap
markah buku Anda dengan
beragam stempel khas Gyeongju
yang tersedia di meja bagian
tengah toko.

240 | GYEONGSANGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Gyeongju Tower
614, Gyeonggam-ro, Bodeok-dong, Gyeongju-si, Gyeongsangbuk-do
KRW 8,000 (dewasa) / KRW 7,000 (anak)
Setiap hari, 09:30-18:00
Bus no. 11, 100, 100-1, 130, 150, 150-1, atau 700
ke Halte Gyeongju World Culture Expo Park

Gyeongju Tower merupakan gedung


yang terletak di dalam kompleks
Gyeongju World Culture Expo
Park. Yang membuat gedung ini
istimewa adalah lubang di bagian
tengah gedung yang menyerupai
Pagoda Hwanryongsa,
pagoda yang dulu
dihancurkan oleh
penjajah dari Mongol.
Selain itu, kita juga bisa
menikmati keindahan
pemandangan kota
Gyeongju dari ruang
observatorium di lantai
atas bangunan yang
juga dilengkapi dengan
galeri seni, pusat
program kelas interaktif,
dll.

GYEONGSANGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 241


242
ULSAN
Ulsan merupakan kota industri
terbesar di Korea. Terletak di
pesisir paling timur Korea, Ulsan
dikenal memiliki banyak pantai
berpemandangan indah saat
matahari terbit.

Pro Tip
Cobalah mengikuti program pesiar untuk
melihat paus. Disarankan juga untuk berkun-
jung di Maret – Mei untuk cuaca yang lebih
menyenangkan, ya.
ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 243
ATRAKSI
PARIWISATA
1 Gajisan Provincial Park
2 Ganwoljae
3 Gunung Sinbulsan
4 Jangsaengpo Whale Culture Village & Museum
5 Oegosan Onggi Village
6 Samsan-dong Design Street
7 Taman Daewangam
8 Ulsan Jungang Traditional Market
9 Ulsan Keunaegi Story Road

ULSAN
244 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA
ATRAKSI PETA WISATA
1

PARIWISATA 89
3 2 6

4
7

ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA |


245
1

Gajisan Provincial
Park
Sangbuk-myeon, Ulju-gun, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 328 atau 807 ke Soyajeong Villa

Bagi wisawatan yang juga pencinta


alam, Gunung Gajisan merupakan
lokasi menantang yang wajib
dikunjungi. Gunung ini dilengkapi
dengan jalur pendakian yang bisa
ditempuh dalam waktu 3 jam.
Selain puncaknya, jalur pendakian
ini juga menawarkan pemandangan
bm7-_7bv;r-mf-m]f-Ѵ-mķv;r;uঞ
Kuil Seoknamsa yang merupakan
peninggalan Kerajaan Silla, Bukit
bu‹-m]f-;ķ7-ml-vb_0-m‹-hѴ-]bĺ

246 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA


2

Ganwoljae
515-4, Deungeokalpeuseu-ri, Sangbuk-myeon, Ulju-gun, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 323 ke Halte Ganwolgyo

Ganwoljae adalah tempat sempurna bagi Anda yang suka


0;uf-Ѵ-m7-ml;m7-hbĺ$;lr-|bmbl;u†r-h-mr-7-m]
terbuka dengan hamparan silver grass, serta dilengkapi
dengan jalur pejalan kaki dan meja piknik, sehingga sangat
1o1oh†m|†h0;uv-m|-b7-mu;Ѵ-hv-vbl;mbhl-ঞh;bm7-_-m
-Ѵ-lĺ$;lr-|bmbঞ7-hl;m‹;7b-h-m|ohol-h-m-mķ
sehingga disarankan untuk membawa bekal cukup untuk
7bmbhl-ঞv-l0bѴ0;uf-Ѵ-mŊf-Ѵ-mĺ

ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 247


3

Gunung Sinbulsan
(Hutan Rekreasi Nasional Sinbulsan)
Deokhyeon-ri, Sangbuk-myeon, Ulju-gun, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 323 ke Halte Gangwolgyo

†m†m]‹-m]l;l0;m|-m]7b-|-vho|-&Ѵv-m7-m
Yangsan ini terkenal dengan hamparan silver grass
7bl†vbl]†]†uĺ"bm0†Ѵv-ml;lbѴbhbh;ঞm]]b-m
ƐķƑƏƖl7-ml;u†r-h-m0-]b-m7-ubr;]†m†m]-m
Ѵr;m+;om]m-lĺ$;uѴ;|-h7bh-hb†m†m]"bm0†Ѵv-mķ
Hutan Rekreasi Nasional Sinbulsan menawarkan
pemandangan lembah air terjun Paraso Pokpo yang
indah. Hutan ini juga dilengkapi dengan jalur pejalan
h-hbķ=-vbѴb|-vr;Ѵ-ঞ_-mh;v;_-|-mķu†-m]r-l;u-m
_†|-mķv;u|-=-vbѴb|-v-holo7-vbv;r;uঞh-0bm7-m-u;-
berkemah.

248 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA


4

Jangsaengpo Whale Culture Village


& Jangsaengpo Whale Museum
244 Jangsaengpogorae-ro, Nam-gu, Ulsan
[Whale Culture Village] KRW 2,000
[Whale Museum] KRW 2,000 (dewasa) / KRW 1,500 (remaja) / KRW 1,000 (anak)
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
ƍžōŕɚɀɃɄÝƇÝƍɂȾɄŀĈQÝńƇĈqÝŸĭƇĭŋĈƷÝĭŸžʮGĭžĩĈŸĭĈž{ƸûĈ

-m]v-;m]ro)_-Ѵ;†Ѵ|†u;(bѴѴ-];7-m-m]v-;m]ro
)_-Ѵ;†v;†ll;u†r-h-mv;0†-_holrѴ;hv‰bv-|-
‹-m]7b0†-|l;m‹;u†r-b7;v-r-7-Œ-l-m7-_†Ѵ†ĺ b
sini, Anda dapat mencoba seragam sekolah kuno yang
semakin memberikan kesan vintage untuk mengelilingi
)_-Ѵ;†Ѵ|†u;(bѴѴ-];v-l0bѴ0;u=o|oĺoh-vbbmb1o1oh
untuk menjadi tujuan wisata keluarga, terlebih karena
r;m]†mf†m]7-r-|0;uv;m-m]Ŋv;m-m]v;h-Ѵb]†v0;Ѵ-f-u
mengenai paus dan sejarah perkembangan desa nelayan.

ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 249


5

Oegosan Onggi
Village
36, Oegosan 3-gil, Ulju-gun, Ulsan
KRW 7,000
Selasa-Minggu (Senin tutup), 09:00-18:00
Bus no. 507 atau 715 ke Halte Gosan Village

;]ov-mm]]b(bѴѴ-];-7-Ѵ-_
penghasil onggi (keramik) tradisional
|;u0;v-u7bou;-ĺ ;v-bmb
dibangun oleh para seniman dan
pembuat keramik dari seluruh
Korea untuk melestarikan budaya
kerajinan onggi. Fasilitas yang dapat
dikunjungi di desa ini antara lain
†v;†lm]]bķ$-l-m†7-‹-
Onggi dan Aula Akademi Onggi.
;m-ubhm‹-ķѴ;0b_7-ubƔƏr;uv;m
produk kerajinan keramik di Korea
berasal dari desa ini.

250 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA


6

Samsan-dong
Design Street
261, Samsan-ro, Samsan-dong, Nam-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 327 ke Hyundai Department Store

"-lv-mŊ7om]-7-Ѵ-_v;0†-_7bv|ubh
7br†v-|ho|-‹-m]0-u†Ŋ0-u†bmb
muncul sebagai kiblat belanja
0-u†7-m‰bv-|-h†Ѵbm;u7b&Ѵv-mĺ
Beragam jenis restoran dan toko
pakaian mulai bermunculan di
wilayah tersebut, khususnya di
v;hb|-u ;vb]m"|u;;|ĺ";Ѵ-bmb|†ķ
r-vঞh-m†m|†hl;mf;Ѵ-f-_b oo7
$o‰m†m|†hl;m1o0-0;u0-]-b
l;m†h_-vou;-ķh_†v†vm‹-&Ѵv-mĺ

ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 251


7

Taman Daewangam
140, Deungdae-ro, Dong-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 32, 104, atau 124 ke Halte Daewangam Park

$-l-m -;‰-m]-ll;u†r-h-m
sebuah pulau kecil yang terdiri dari
jajaran batu granit dan karang di
r;vbvbuঞl†uv;l;m-mf†m]ou;-ĺ
Jajaran batu granit dan karang
ini terbentuk secara alami oleh
_;lr-v-mol0-hѴ-†|ĺ&m|†h
l;m†f†$-l-m -;‰-m]-lķ
pengunjung akan melalui hutan
yang ditumbuhi dengan pohon
7-m|-m-l-mv;r;uঞrbm†vķ1;ubķ
magnolia, camelia, aprikot, dan
forsythia. Pengunjung dapat
l;m‹†v†ub|-l-ml;Ѵ-Ѵ†bf;l0-|-mŊ
jembatan yang dibangun untuk
l;m]_†0†m]h-m-m|-u0;0-|†-mĺ b
-h_buf-Ѵ†ubmb|;u7-r-|;u1†v†-u
&Ѵ]b‹-m]v-m]-|bm7-_v--|l-|-_-ub
terbit atau terbenam.

252 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA


8

Ulsan Jungang
Traditional Market
329 Beonyeong-ro, Jung-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari (kecuali Senin minggu ke-2 & ke-4), 09:30-20:00
Bus no. 104, 203, 233, 402, 442, atau 1147 ke Halte Okgyodong

&Ѵv-m†m]-m]$u-7bঞom-Ѵ-uh;|-7-Ѵ-_r-v-u|u-7bvbom-Ѵ
|;u0;v-u7bho|-&Ѵv-mĺm7-7-r-|l;m;l†h-m0;u0-]-b
macam barang dagangan, mulai dari pakaian, kebutuhan
rumah tangga, restoran hingga food stall yang menawarkan
h†Ѵbm;uѴoh-Ѵĺ†m]-m]$u-7bঞom-Ѵ-uh;|f†]-|;uh;m-Ѵ7;m]-m
-u0;t†; ;ѴѴѴ;‹ķ‹-hmb0-]b-m7-ubr-v-u‹-m]7br;m†_b
dengan restoran yang menawarkan menu belut panggang.

ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 253


9

Ulsan Keunaegi
Story Road
28, Munhwaui-geori Jungang-dong, Jung-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus no. 744 ke Seongnam-dong

Jalanan ini dibuat terinpirasi dari


v;ub-Ѵholbh&Ѵv-m;†m-;]b‹-m]
bercerita tentang seorang wanita
1-mঞh7-ub&Ѵv-mĺ&Ѵv-m;†m-;]b
Story Road juga dikenal sebagai
†v;†l-Ѵ-m-m‹-m]l;m‹blr-m
banyak cerita masa lalu masyarakat
setempat. Jalan ini terbagi menjadi 3
cabang dengan tema berbeda, yakni
;†m-;]bŊ]bѴķ"|u;;|o=;loub;vķ
7-m †rv;om]Ŋ]bѴĺ)bv-|-‰-m
0b-v-m‹-l;l0†|†_h-mv;hb|-uƐŊƑ
jam untuk berjalan santai sambil
l;mbhl-ঞh;†mbh-mm‹-ĺ

254 | ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA


ULSAN - ATRAKSI PARIWISATA | 255
RESTORAN

- Borukku
- Eonyang Korean Tile House Bulgogi
- Daegaya Samgyetang
- Tteok Narae
- London Tea
- Toji Boribap

ULSAN
256 | ULSAN - RESTORAN
Borukku
172-11, Seongnam-dong, Jung-gu, Ulsan
>KRW 4,500
Setiap hari, 12:00 – 22:30
Halte terdekat Seongnamdong

Suasana rumahan tenang


merupakan ciri khas kafe yang
terdiri dari 4 lantai ini. Kafe ini juga
memiliki bagian atap yang tidak
kalah nyaman untuk dijadikan
lokasi menikmati pemandangan
kota Ulsan sambil ditemani dengan
secangkir kopi. Menu wajib coba
kafe ini adalah Einspänner atau
espresso dengan topping whip
cream.

Eonyang Korean Tile


House Bulgogi
86, Heonyang-gil, Ulsan
>KRW 22,000
Setiap hari, 11:00-21:00
Bus no. 953 atau 954 ke Yeongwaru Intersection

)-Ѵ-†r†m1†h†rf-†_7-ubr†v-|
kota, restoran dengan menu
andalan Bulgogi ini selalu ramai
oѴ;_‰-u]-ho|-&Ѵv-m0;uh-|
rasanya yang terkenal enak.
Restoran ini merupakan favorit
warga lokal, sehingga disarankan
untuk berkunjung ke sana jika ingin
l;m1b1brbu-v-_b7-m]-mo|;mঞh
Korea.

ULSAN - RESTORAN | 257


Daegaya
Samgyetang
Beonyeong-ro 150beon-gil, Nam-gu, Ulsan
>KRW 13,000
Setiap hari, 10:00-21:30
Bus no. 108, 133, 236, 411, 421, atau 472

&Ѵv-m -;]-‹-"-l]‹;|-m]-7-Ѵ-_
restoran yang telah ada selama
ƑƏ|-_†mĺ$b7-hv;r;uঞu;v|ou-m
Samgyetang lainnya, restoran ini
menggunakan kaldu berbumbu
spesial untuk menghilangkan bau
daging. Selain itu, restoran ini
juga selalu berkomitmen untuk
hanya menggunakan daging ayam
berkualitas yang diolah dengan kuah
sup kental.

258 | ULSAN - RESTORAN


Tteok Narae
108 Daeam-ro, Nam-gu, Ulsan
>KRW 4,000
Senin-Sabtu (Minggu tutup), 06:00-18:00
Bus no. 921 ke Dongseo Green Apartment

bm]†m]l;m1-uboѴ;_ŊoѴ;_v;Ѵ-l-
7b&Ѵv-mĵ-m]-mh_-‰-ঞuh-u;m-
$|;oh-u-;voѴ†vbm‹-ĺ$;lr-|bmb
l;mf†-Ѵ0;u0-]-bf;mbv$|;ohŐh†;
beras) dengan beragam varian rasa
menggoda, serta warna menarik
yang sulit ditemukan di kota
Ѵ-bmĺ";ঞ-rh†;0;u-v7bh;l-v
|;uv;m7bub-]-uѴ;0b_ru-hঞv7b0-‰-
7-m7bvblr-mĺ|;l|;uѴ-ubv7bvbmb
-7-Ѵ-_";oѴ]bՂ;ohh†h†vőu-v-
bluberi, madu, stroberi, dan oreo,
v;u|-oѴr‹;omՂ;ohrbrb_ő0;ubvb
h-1-m]l;u-_ĺ$|;oh7bvbmb7b0†-|
v;ঞ-r_-ub7-mv;Ѵ-Ѵ†7bf†-Ѵ7-Ѵ-l
keadaan hangat untuk menjamin
kesegarannya.

ULSAN - RESTORAN | 259


London Tea
5 Dongdeoksangga 10, Daegongwon-ro 115beon-gil, Nam-gu, Ulsan
>KRW 4,000
Jumat-Rabu (Kamis tutup), 11:00-17:00 (hari biasa) / 11:00-18:00 (akhir pekan)
Bus no. 1713, 1723, atau 5004 ke Okdong Elementary

Kafe spesialis brunch ini memiliki


kualitas rasa yang sudah diakui
warga lokal maupun wisatawan
-vbm]ĺ;vhb1;m7;u†m]h;1bѴķ
suasana rumahan yang nyaman dan
hangat menjadi daya tarik besar
bagi pelanggan. Jika berkunjung
h;om7om$;-ķf-m]-mѴ†r-†m|†h
memesan french toast, sourcream
pancake, omelet, serta chicken curry
sandwich. Harga terjangkau, rasa
Ѵ;Œ-|ķ7-mrouvb0;v-ul;mf-7b-Ѵ-v-m
Anda wajib datang ke kafe ini.

260 | ULSAN - RESTORAN


Toji Boribap
12-14, Samsan-ro 301beon-gil, Nam-gu, Ulsan
>KRW 8,000
Setiap hari, 11:30-22:00 (Istirahat 15:30-16:30)
Bus no. 1713 atau 1723 ke Terminal Bus Express Sioe

!;v|ou-m|;uh;m-Ѵ7b&Ѵv-m‹-m]
v-lr-bv;ubm]7bѴbr†|$(bmbl;lbѴbhb
0;0;u-r-h;bvঞl;‰--m‹-m]
wajib dieksplor. Boribap (nasi jelai),
Ori Bulgogi, dan suasana yang
7b|-‰-uh-m-7-Ѵ-_ঞ]-_-Ѵ‹-m]
menjadi ciri khas dari restoran
ini. Nasi jelai dengan segudang
l-m=--|h;v;_-|-m7-r-|7bmbhl-ঞ
bersama Ori Bulgogi (bulgogi bebek)
bersaus spesial di rumah tradisional
Korea klasik yang minim sentuhan
modern, sehingga hanya satu kata
yang cocok untuk menggambarkan
r;m]-Ѵ-l-mbmbķ‹-hmbo|;mঞhĺ
bv-u-mh-m†m|†h0;uh†mf†m]
bersama teman atau keluarga
karena restoran ini hanya melayani
grup.

ULSAN - RESTORAN | 261


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- MoMulDa Cafe
- Seongnam-dong Street of Youth
- Taehwa River Bamboo Forest
- Ttok Ttak Road

ULSAN
262 | ULSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE
MoMulDa Café
2-4 Meokjageori, Junggu, Ulsan
>KRW 3,500
Setiap hari, 10:00-24:00 (Minggu-Kamis) / 10:00-02:00 (Jumat-Sabtu)
Bus no. 11, 12, 13, 14, atau 15 ke Fire Department Intersection

Tempat ini merupakan sebuah


rumah tua yang diubah menjadi
kafe dengan sedikit sentuhan
kontemporer di dekorasinya untuk
menciptakan suasana penuh
nostalgia. Halaman kafe yang
cocok untuk bersantai ini dihiasi
dengan berbagai tanaman dan
bunga. Menu rekomendasi tempat
ini antara lain Rainbow Bagel dan
Latte.

ULSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE | 263


";om]m-lŊ7om]"|u;;|o=+o†|_
merupakan lokasi one stop
shopping yang terkenal di kalangan
-m-hl†7-ĺ bvbmbķl-h;†rķ
pakaian, tas, hingga aksesoris
ditawarkan tentunya dengan harga
terjangkau. Selain berbelanja, Anda
f†]-0bv-l;mom|omCѴl7b0bovhor
dan bermain game di arkade.
$;lr-|l-h-m‹-m]|;uv;7b-7b
Street of Youth juga beragam, mulai
dari kafe berdesain menggemaskan
Seongnam-dong †m|†h0;uѴ-l-ŊѴ-l-ķv-lr-b
restoran makanan cepat saji yang
Street of Youth terkenal akan pelayanannya yang
49 Jeolmeumui-geori, Jung-gu, Ulsan cepat. Pertunjukan di panggung
Gratis
|;u0†h-7b-7-h-mv;ঞ-rl-Ѵ-l
Bervariasi (kebanyakan 11:00-00:00)
Bus no. 205, 453, 216, 412, 256, 226, 103, 402, 203, "-0|†7-mbm]]††m|†hv;l-hbm
233, atau 442 ke Seongnam Plaza menyemarakkan suasana.

264 | ULSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE


Taehwa River Bamboo Forest
107 Taehwa-dong Jung-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 133, 327, 708, 718, 357, 807, 817, 857, atau 5001 ke Halte Taehwagang

$-l-m-vbom-Ѵ$-;_‰-]-m]
dianggap sebagai hutan bambu
|;ubm7-_7bou;-ĺ$-l-mbmb
memiliki beberapa jalur berjalan
kaki yang tertata rapi dan aman.
Jika ingin berkeliling lebih jauh,
pengunjung juga bisa menyewa
sepeda untuk melaju di tengah
pepohonan bambu yang menjulang
ঞm]]b7bf-Ѵ-m0;uh;Ѵoh‹-m]
tentunya patut diunggah ke
mv|-]u-lĺ

ULSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE | 265


Ttok Ttak Road
39 Munhwauigeori, Seongnam-dong, Jung-gu, Ulsan
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus no. 104, 203, 233, 402, atau 442 ke Okgyodong
Jalan yang namanya terinspirasi
7-ub0†m‹bf-u†lf-lļঞh|ohĽbmb
awalnya ditujukan sebagai lokasi
_b0†u-m0-]br;l†7-Ŋr;l†7b&Ѵv-m
selama masa industrialisasi. Saat
ini, jalan ini penuh dengan mural
0;u‰-um-Ŋ‰-umb‹-m]|;m|†m‹-
sangat menarik untuk dijadikan latar
0;u=o|oĺ bvbmbf†]--7-0;0;u-r-
f-Ѵ-mh;1bѴ0;u|;l-†mbh‹-m]ঞ7-h
0oѴ;_7bѴ;‰-|h-mķv;r;uঞ†Ѵ|†u;
"|u;;|ķ_;om]1_†moohŊv†-ŒŒ
!o-7ķh]oѴ-uh;|ķ$-bѴouv"|u;;|ķ
Barefooted Young Street, dan
masih banyak lainnya. Semua jalan
bmbl-v†h7-Ѵ-l†m]Ŋ]††Ѵ|†u-Ѵ
Street.

266 | ULSAN - LOKASI INSTAGRAMABLE


GYEONGSANGNAM-DO
Provinsi yang terletak
di tenggara Korea ini
menyimpan berbagai aset
bersejarah dan kebudayaan
penting, termasuk Tripitaka
Koreana. Provinsi ini juga
dikenal untuk festival musim
semi, teh hijau, kuil, dan
literaturnya.

Pro Tip
Coba menu Agujjim dan Yukhoe
Bibimbap selagi mengunjungi
provinsi ini.

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 267


1 Changdong Art Village
2 Danau Jinyang (Hoban Observatory)
3 Hallyeohaesang National Marine Park
4 Jangsado Sea Park
5 Jirisan National Park (Hamyang)
6 Namhae German Village
7 Oedo-Botania
8 Pulau Geoje
9 Sangju Silver Sand Beach
10 Skyline Luge Tongyeong
11 Windy Hill
12 Haeinsa Temple

ATRAKSI
PARIWISATA

GYEONG
268 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA
PARIWISATA
PETA WISATA

6
10
ATRAKSI

7
1

4
9
12

5
2

8
3

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 269


1

Changdong Art Village


24, Odongseo 6-gil, Masanhappo-gu, Changwon-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 101 atau 122 ke Halte Area Parkir Yeongnam

_-m]7om]u|(bѴѴ-];7bu-m1-m]
saat Changdong Street dibangun
kembali. Atelier, kafe, restoran,
dan galeri seni berderet rapi di
sepanjang jalan seni yang trendi
bmbĺ;u0-]-bl†u-Ѵ‰-um-Ŋ‰-umb
terlihat di dinding bangunan yang
tentunya dapat dijadikan latar unik
7-ml;m-ubh†m|†h0;u=o|oĺ bvbmb
f†]-|;u7-r-|"-m]v-m]Ŋ]bѴ-|-†
l-]bm-u‹!o-7ķ‹-b|†f-Ѵ-m-m7-ub
batu granit yang berukirkan nama
7-mh;‰-u]-m;]-u--mƑƒķƏƏƏou-m]
dari seluruh dunia.

270 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Danau Jinyang
(Hoban Observatory)
Panmunjom-dong, Jinju-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Taksi dari Stasiun Jinju ke Asian Lake Side Hotel sekitar 20 menit

-m-†bm‹-m]-7-Ѵ-_u;v;uˆobu
yang menutupi sebagian
Jinju dan Sacheon di Provinsi
‹;om]v-m]m-lŊ7oĺ;l-m7-m]-m
danau ini sangat menakjubkan bila
7bmbhl-ঞv--|l-|-_-ub|;u0;m-l
7-ubļbm‹-m]_o-h;)-|1_|o‰;uĽ
atau dikenal juga sebagai Hoban
Observatory. Observatorium
ini terletak di dekat sisi danau
yang terbuka lebar, sehingga
pemandangan memukau Gunung
Jirisan pun dapat terlihat dari sini.
Setelah menyaksikan matahari
terbenam dari obeservatorium,
pengunjung direkomendasikan
untuk singgah ke Asian Lake Side
o|;Ѵ†m|†hl;mbhl-ঞv-fb-m0;;=
steak untuk makan malam (reservasi
di awal diperlukan).

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 271


3

Hallyeohaesang
National Marine Park
5-9 Daebatdam-ro, Yonghyeon-myeon, Sacheon-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari (kecuali Senin minggu ke-2 & ke-4), 09:00-18:00
Bus Namhae-Mijo ke Sinbotan

$-l-mѴ-†|u-hv-v-‹-m]
membentang dari Yeosu sampai
Geoje ini terdiri dari 99 pulau yang
menawarkan ragam pengalaman
-Ѵ-lঞ7-h|;uѴ†r-h-mĺ;uh;m7-u-
di sepanjang garis pantai, mendaki
]†m†m]ķl;m;Ѵ†v†ubf-Ѵ†uŊf-Ѵ†u
rahasia, dan menaiki feri berkeliling
pulau merupakan beberapa kegiatan
yang direkomendasikan di tempat
bmbĺ bv-u-mh-m†m|†h0;uh†mf†m]
di musim panas, walau tentunya
l†vblŊl†vblѴ-bmr†ml;lbѴbhb
pesona mereka tersendiri. Jadwal
penutupan taman bisa dicek di situs
english.knps.or.kr.

272 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Jangsado Sea Park


55, Jangsado-gil, Hansan-myeon, Tongyeong-si, Gyeongsangnam-do
KRW 10,500 (dewasa) / KRW 8,000 (pelajar) / KRW 5,000 (anak & difabel)
Setiap hari, 08:00-17:00 (Apr-Sept) / 08:00-19:00 (Okt-Mar)
Bus no. 53 ke Terminal Feri Pulau Jangsado -> Feri ke Pulau Jangsado

Jangsado Sea Park merupakan


taman laut yang terletak di Pulau
-m]v-7o7bv;Ѵ-|-mou;-ĺ$-l-m
yang menawarkan keindahan
bunga yang mekar sepanjang
tahun ini semakin terkenal setelah
7bf-7bh-mѴoh-vbv‹†ঞm]0;0;u-r-
7u-l-ou;-ķ-m|-u-Ѵ-bm‹oˆ;
=uol|_;"|-u7-m&m1om|uoѴѴ-0Ѵ‹
Fond. Cobalah untuk naik ke Owl
0v;uˆ-|ou‹†m|†hl;mbhl-ঞ
pemandangan air laut yang jernih.

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 273


Jirisan adalah gunung kedua
|;uঞm]]b7bou;-‹-m]|;u0;m|-m]
7bƒruoˆbmvbķ‹-b|†‹;om]v-m]m-lŊ
7oķ;oѴѴ-m-lŊ7oķ7-m;oѴѴ-0†hŊ7oĺ
$o|-Ѵ-u;-v;Ѵ†-vƓƕƐĺƕƔѶhlƑ
menjadikannya taman nasional
terluas di Korea yang dilengkapi
dengan beberapa pilihan rute
5 pendakian. Salah satu rute
pendakian yang terkenal dan paling
Jirisan National dekat dengan puncaknya yang
bernama Cheonwangbong adalah
Park (Hamyang) u†|;†m]v-mŊubŐ-m]|;olohőĺ
22, Baengmudong-ro, Macheon-myeon, Hamyang-gun, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam (15 Feb-15 Mei & 1 Nov-15 Des tutup)
Bus Baekmu-Hamyang Intercity ke Gangcheong

274 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Namhae German Village


1074-2 Mulgeon-ri, Samdong-myeon, Namhae-gun, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus Namhae-Seolli atau Namhae-Mijo ke Mulgeon Village

-l_-;;ul-m(bѴѴ-];-7-Ѵ-_v;0†-_
desa yang dibangun khusus untuk perawat
dan buruh tambang Korea yang dikirim ke
Jerman sebagai kompensasi dari pemerintah
;ul-mr-7-|-_†mƐƖѵƏŊ-mĺr-0bѴ-7-|-m]
h;|;lr-|bmbķm7--h-ml;u-v-v;r;uঞ
berada di luar negeri karena desa ini memiliki
arsitektur dan nuansa yang khas Jerman.
-l_-;;ul-m(bѴѴ-];0bv-l;mf-7b
salah satu lokasi tujuan saat Anda sedang
berkunjung ke daerah Namhae. Lokasi ini
|;uh;m-Ѵv;0-]-bѴoh-vb‹-m]mv|-]u-l-0Ѵ;
dengan pemandangan laut yang indah.

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 275


7

Oedo-Botania
17, Oedo-gil, Irun-myeon, Geoje-si, Gyeongsangnam-do
KRW 11,000 (dewasa) / KRW 8,000 (pelajar) / KRW 5,000 (anak)
Setiap hari, 08:30-17:00 (musim dingin) / 08:00-19:00 (musim panas)
Taksi atau bus lokal dari Terminal Jangseungpo ke dermaga feri

;7oŊo|-mb--7-Ѵ-_|-l-m0o|-mb yakni tempat pengunjung untuk


Ѵ-†|7b$-l-m-vbom-Ѵ-ubঞl 0;uv-m|-bl;mbhl-ঞvbm-ul-|-_-ub
Hallyeo yang terkenal dengan sambil ditemani segelas minuman
keindahan pemandangan laut biru menyegarkan. Bunga camelia dan
hubv|-Ѵm‹-ĺ$-l-m0o|-mbbmb7b0-]b berbagai jenis bunga langka dari
menjadi beberapa bagian yang seluruh dunia dapat ditemukan di
v;Ѵ-Ѵ†7br;m†_b0†m]-v;ঞ-rl†vbl Oedo. Saat menuruni ‘Stairway to
semi di bulan April, salah satunya Heaven,’ pengunjung dapat melihat
-7-Ѵ-_$-l-m(;m†vķ|-l-m0;u]-‹- taman yang indah dan lansekap laut
Barat yang memamerkan dua belas sebagai latar belakang.
patung, serta Paradise Lounge,

276 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Pulau Geoje
San 14-47, Galgot-ri, Nambu-myeon, Goeje-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 53 ke Halte Bus Dojangpo

;m7-r-|f†Ѵ†h-mv;0-]-bo|-
Biru, Pulau Geoje sangat sesuai
untuk wisatawan yang mencari
h;bm7-_-m-Ѵ-l|;u0†h-ĺ -‹-|-ubh
utama pulau ini adalah keindahan
pesisirnya yang masih alami dengan
serangkaian teluk dan pantai berair
tenang, serta keindahan hutan
yang berada di lereng tebing. Ada
beberapa tempat tujuan wisata di
Pulau Geoje, salah satunya adalah
)bm7‹bѴѴķv;0†-_hbm1bu-m]bm‹-m]
terletak di atas bukit dan sering
7bf-7bh-mv;0-]-bѴoh-vbv‹†ঞm]
drama Korea.

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 277


Sangju Silver Sand Beach adalah
pantai yang ramai pengunjung
sepanjang tahun. Pantai indah
ini cocok menjadi tujuan wisata
keluarga berkat kedalaman airnya
yang dangkal. Selain itu, pantai ini
juga dilengkapi water slide khusus
†m|†h-m-hŊ-m-hĺ-m|-bbmbr-Ѵbm]
9 banyak dikunjungi di musim panas,
|;uѴ;0b_7;m]-m-7-m‹-=;vঞˆ-Ѵ‹-m]
Sangju Silver Sand diadakan di akhir pekan minggu
r;u|-l-0†Ѵ-m]†v|†vv;ঞ-r
Beach tahunnya.
10-3 Sangju-ro, Sangju-myeon, Namhae-gun, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 08:00-18:30
Bus Namhae-Mijo ke Sangju Silver Sand Beach

278 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Skyline Luge
Tongyeong
178 Balgae-ro, Tongyeong-si, Gyeongsangnam-do
Mulai dari KRW 21,000 untuk 2 rides
Selasa-Kamis, 10:00-17:00 / Jumat-Minggu, 10:00-18:00 (Senin tutup)
Bus no. 100, 101, 102, 103, 104, 105, 139, atau 143 ke Dobong Saemaeul Geumgo

"h‹Ѵbm;†];$om]‹;om]-7-Ѵ-_
lokasi wisata yang cocok untuk
dikunjungi bersama dengan keluarga
l-†r†m|;l-mĺ&m|†hl;m-bhb
luge, Anda harus naik skyride lebih
dulu ke puncak untuk kemudian
menuruni bukit menggunakan luge.
Satu kali perjalanan skyride dan
luge kurang lebih memakan sekitar
ƐƔŊƑƏl;mb|ĺoh-vb‰bv-|-bmbঞ7-h
hanya terkenal di kalangan warga
v;hb|-uķl;Ѵ-bmh-mf†]-|†ubvŊ|†ubv
dari seluruh dunia yang datang
untuk mencoba pengalaman seru
ini.

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 279


11

Windy Hill
14-47, Galgot-ri, Nambu-myeon, Geoje-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 55 atau 55-1 ke Halte Dojangpo

)bm7‹bѴѴŐ†hb|;u-m]bmő
-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†7;vঞm-vb‰bv-|-
ikonik yang wajib dikunjungi di
Geoje. Sesampainya di puncak
bukit dengan hamparan rumput
luas, wisatawan akan disambut
oleh pemandangan laut yang
menakjubkan. Berkat keindahannya
‹-m]†mbhķ)bm7‹bѴѴv;ubm]
7bf-7bh-mѴoh-vbv‹†ঞm]7u-l-7-m
-1-u-ˆ-ub;|-vou;-ķv;r;uঞļ ˆ;Ľv
-u7;mĽķļ;uu‹ŊoŊ!o†m7ĽķļƐb]_|
Ƒ -‹vĽķ7-ml-vb_0-m‹-hѴ-]bĺ

280 | GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


12

Haeinsa Temple
122, Haeinsa-gil, Gaya-myeon, Hapcheon-gun, Gyeongsangnam-do
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 1,500 (remaja) / KRW 700 (anak)
Setiap hari, 08:30-18:00 (Musim Panas) / 08:30-17:00 (Musim Dingin)
Bus Jurusan Haeinsa Temple dari Terminal Bus Seo Daegu

Kuil Haeinsa adalah rumah bagi


$ubrb|-h-ou;-m-ķ‹-b|†hoѴ;hvb|;hv
Buddha terlengkap yang diukir di
Ѵ;0b_7-ubѶƏub0†0-Ѵohh-‹†r-7-
|-_†mƐƑƒƕv-lr-bƐƑƓѶĺ-m]†m-m
Janggyeong Panjeon yang terletak
di dalam kompleks kuil dibangun
r-7--0-7h;ŊƐƔv;0-]-b|;lr-|
penyimpanan balok kayu yang
juga dianggap sebagai karya seni
luar biasa ini. Kuil Haeinsa juga
menawarkan pengalaman menginap
†mbh$;lrѴ;"|-‹ĺ

GYEONGSANGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 281


RESTORAN

- Coffee Flower
- Hayeonok
- Jangeo Japneunnal

GYEONG

282 | GYEONGSANGNAM-DO - RESTORAN


Kafe ini memiliki interior modern
dengan suasana nyaman dan
hangat. Terdiri dari 2 lantai
dan rooftop, kafe ini memiliki
Coffee Flower banyak kursi untuk menampung
pengunjung setiap harinya.
Tempat ini sangat cocok untuk
36 Namgang-ro, Jinju-si, Gyeongsangnam-do
menghabiskan waktu bersama
>KRW 4,500
Setiap hari, 10:00-22:00 teman. Menu yang wajib dicoba
Bus no. 520 ke Halte SMA Perempuan Gyeonghae antara lain scone dan teh lavender.

GYEONGSANGNAM-DO - RESTORAN | 283


Hayeonok merupakan restoran
Hayeonok spesialis hidangan mi yang
wajib dikunjungi ketika berada
1191, Ihyeon-dong, Jinju-si, Gyeongsangnam-do
di Jinju. Dengan menu andalan
>KRW 8,000
Setiap hari, 10:00-20:30 mi dingin, Anda bisa mencoba
Bus no. 140, 141, 142, 143, 144, 145, 146, 151, dua variasi hidangan bercita rasa
241 ke Halte Ihyeon Wellga atau Halte Yugok Hanbo pedas menyegarkan ini, yakni mi
Apartment
dingin kuah (mulnaengmyeon)
dan mi dingin tanpa kuah
(bibimnaemyeon). Hidangan
tersebut akan terasa semakin
nikmat jika ditemani dengan
seporsi Yukjeon sebagai
pendamping yang terbuat dari
daging sapi berbalut telur.

284 | GYEONGSANGNAM-DO - RESTORAN


Jangeo Japneunnal
Youngsaeng-sangga 2F, 1021-1, Docheon-dong, Tongyeong-si, Gyeongsangnam-do
>KRW 11,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Bus no. 100, 101, 102, 103, 104, 105, 113, 121, 139, 141, 143, 181, dan
184 ke Halte Manbok Apartment

Sesuai dengan namanya yang


berarti ‘hari menangkap belut’ jika
diartikan ke bahasa Indonesia,
restoran ini memiliki menu andalan
belut laut panggang yang tentunya
selalu ditangkap setiap harinya
agar hidangan terjamin segar.
Saking segarnya, jangan terkejut
jika daging belut terasa seakan
langsung meleleh di lidah saat
disantap, ya.

GYEONGSANGNAM-DO - RESTORAN | 285


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Dongpirang Mural Village

- Yeojwacheon Stream

- Festival Lentera Jinju Sungai Namgang

- Hwagae Cherry Blossom Road

GYEONG
SANGNAM
286 | GYEONGSANGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE
Dongpirang Mural
Village
100, Dongpirang-gil, Tongyeong-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus no. 101, 141, 301, 401 atau 530 Halte Pasar
Jungang Market

Dongpirang Mural Village terletak


di atas bukit tepi laut di atas Pasar
Jungang. Dinding, pagar, tangga,
cerobong asap, dan tangka air
rumah-rumah di sini dihiasi dengan
lukisan bagai dongeng yang
penuh warna dan cerita. Selain
dengan muralnya, desa ini juga
memanjakan wisatawan dengan
pemandangan laut biru yang
indah. Setiap sudut lokasi ini wajib
diabadikan oleh kamera Anda.
Yeojwacheon
Stream
Yeojwa-dong, Jinhae-gu, Changwon-si, Gyeongsangnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 150, 160, atau 162 ke Terminal Jinhae

Yoejwacheon Stream dianggap


sebagai pilihan terbaik di kota
Jinhae untuk menyaksikan
keindahan bunga Cherry di awal
musim semi. Jika berkunjung,
jangan lupa berfoto dengan latar
Jembatan Romance yang ikonik,
serta sering dijadikan lokasi
syuting drama Korea. Pada malam
hari, lokasi ini semakin terlihat
indah dengan cahaya lampu
berbentuk lentera tradisional Korea.
Disarankan berkunjung di musim
semi jika ingin melihat bunga
Cherry.

GYEONGSANGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 287


Festival Lentera Jinju Sungai Namgang
626, Namgang-ro, Jinju-si, Gyeongsangnam-do
Gratis (bervariasi untuk program interaktif)
Setiap tahun, 1-14 Oktober
Taksi dari Stasiun Jinju sekitar 17 menit

Festival Lentera Jinju merupakan festival tahunan yang


diselenggarakan di Sungai Namgang, tepatnya di sekitar Benteng
Jinjuseong. Festival yang menampilkan berbagai lentera dalam
beragam bentuk dan ukuran ini juga menawarkan berbagai program
interaktif, serta pertunjukan kembang api di malam hari. Lentera
yang dipasang di setiap sudut lokasi festival tentunya sangat
menarik untuk difoto. Namun, titik paling populer untuk dijadikan
latar foto Instagramable adalah ‘Thousands of Lantern Tunnel’ atau
lorong yang dihiasi dengan ribuan lentera.

288 | GYEONGSANGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


580-1 Tap-ri, Hwagae-myeon, Hadong-gun, Gyeongsangnam-do
Hwagae Cherry Gratis
Setiap hari, 24 jam
Blossom Road Bus Hadong-Uisin ke Kuil Ssanggyesa

Ketika musim semi tiba, wilayah hal menarik untuk dinikmati


Hwagae tampak menawan pengunjung seperti Pasar
diselimuti bunga Cherry putih Hwagaejangteo yang menyajikan
sepanjang 4km atau yang biasa makanan tradisional seperti
disebut Cherry Blossom Road. 'WPGQJQG
KTKUCPUYGGVƒUJ FCP
Jalan yang menghubungkan sup kepiting, serta berbagai teh
Kuil Ssanggyesa dengan Pasar hijau. Selain itu, jangan lupa untuk
Hwagaejangteo ini dipenuhi oleh mencoba es krim dan kerang bunga
1.200 pohon Cherry di kedua Cherry yang merupakan makanan
sisinya. Konon, setiap pasangan asli wilayah ini. Disarankan untuk
yang melewati jalur ini sambil berkunjung dan memulai perjalanan
bergandengan tangan akan Kuil Ssanggyesa di minggu pertama
menikah dan bahagia selamanya. bulan April untuk pemandangan
Terlepas dari keindahan yang terbaik.
menakjubkan, ada juga beberapa

GYEONGSANGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 289


290
JEOLLABUK-DO
Jeollabuk-do dikenal sebagai pusat
warisan budaya dan kaya akan situs
bersejarah. Provinsi ini juga dijadikan
sebagai latar kisah tradisional
“Chunghyang-Jeon”.

Pro Tip
Sewa Hanbok saat mengunjungi desa
tradisional Hanok, serta jangan lupa cicipi
nikmatnya Bibimbap.

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 291


1 Daedunsan Mountain Cable Car
2 Deogyusan
3 Desa Hanok Jeonju
4 Gwanghalluwon Garden
5 Hirotsu House
6 Jeonju Nambu Traditional Market
7 Maisan Provincial Park
8 Naejangsan National Park
9 Omokdae & Imokdae
10 Seonunsa Temple

ATRAKSI
PARIWISATA

292 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


1
ATRAKSI
PETA WISATA
5
PARIWISATA 3
2
6 9
7

10 8

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA |


4

293
1

Daedunsan Mountain Cable Car


(Geumgang Cloud Bridge)
55 Daedunsangongwon-gil, Unju-myeon, Wanju-gun, Jeollabuk-do
[Cable Car – round trip] KRW 11,500 (dewasa) / KRW 8,500 (anak)
Senin-Jumat, 11:00-17:00 / Sabtu-Minggu, 09:00-18:00
Bus no. 34 ke Halte Daedunsan Rest Area

†m†m] -;7†mv-ml;u†r-h-mv-Ѵ-_v-|†7;vঞm-vb
yang populer di antara penduduk lokal saat musim
]†]†u0;uh-|r;l-m7-m]-mm‹-‹-m]v;r;uঞѴ†hbv-m
alam dengan warna merah, kuning, pastel, dan coklat
keemasan dari beragam jenis pepohonan yang tumuh
7bv-m-ķv;r;uঞl-rѴ;ķ]bm]ho7-ml;|-v;t†ob-ĺ&m|†h
7-r-|l;mbhl-ঞh;bm7-_-m]†m†m]bmbķ7bv-u-mh-m
†m|†hl;l†Ѵ-br;uf-Ѵ-m-m7;m]-ml;m-bhb -;7†mv-m
Cable Car, menyeberangi Geumgang Cloud Bridge,
_bm]]-l;m]†fbm‹-Ѵb†m|†hl;m‹†v†ub|-m]]-ˆ;uঞh-Ѵ7b
-;7†mv-m‹-m]7bv;0†|7;m]-mļ"|-bu‰-‹|o;-ˆ;mĽĺ

294 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Deogyusan
159 Gucheondong 1-ro, Seolcheon-myeon, Muju-gun, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 04:00-18:00
Bus Intercity dari Terminal Jinan ke Halte Gucheondong

;o]‹†v-m-7-Ѵ-_]†m†m]‹-m]
0;u-7-7b|;m]-_Ŋ|;m]-_ou;-ķ
tepatnya di wilayah Provinsi
;oѴѴ-0†hŊ7o7-m‹;om]v-m]m-lŊ
7oĺ ;o]‹†v-m0bv-l;mf-7bv-Ѵ-_
satu tujuan Anda saat mengunjungi
;oѴѴ-0†hŊ7oh-u;m-0-m‹-hm‹-
|;lr-|‰bv-|-7bv;hb|-uķv;r;uঞ
taman nasional, kuil, dan ski resort.
;o]‹†v-ml;u†r-h-mv-Ѵ-_v-|†
7;vঞm-vbl†vbl7bm]bm‹-m]ror†Ѵ;u
berkat pemandangan saljunya yang
indah. Lokasi ini cocok untuk Anda
yang menyukai wisata alam dan
olahraga, terlebih hiking dan ski.

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 295


3

Desa Hanok Jeonju


29, Eojin-gil, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari (jam bervariasi)
Bus no. 201 atau 202 ke Halte Omokdae & Hanok Village

;v--moh;omf†l;u†r-h-m
kompleks rumah tradisional Hanok
terluas di Korea. Pengunjung dapat
menyewa Hanbok dan berkeliling
kompleks dengan leluasa karena
|;u7-r-|ƕƒƔu†l-_-moh‹-m]
dapat dijadikan latar untuk berfoto.
Bagi pecinta kuliner, disarankan
untuk mampir ke salah satu restoran
Bibimbap atau kafe unik yang
berada di dalamnya, serta mencoba
penganan Choco Pie di PNB bakery
yang paling tersohor di Korea. Jika
ingin pengalaman unik menginap
di Hanok, beberapa rumah di desa
ini juga menyediakan akomodasi
penginapan.

296 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Gwanghalluwon Garden
1447, Yocheon-ro, Namwon-si, Jeollabuk-do
KRW 2,500
Setiap hari, 08:00-20:00
Bus no. 133, 142, atau 161 ke Halte Bank Jaeil

Gwanghalluwon Garden merupakan pada tahun 1639. Lokasi yang paling


taman luas yang terdiri atas populer adalah Pavilion Gwanghallu
beberapa paviliun dan lanskap yang merupakan tempat Yi
0†-|-m7-ubl-v- bm-vঞov;omĺ om]u‹;om]7-m_†m‹-m]
b0-m]†mr-7-|-_†mƐƓƐƖ7-m bertemu untuk memadu kasih.
terus diperbesar hingga tahun Sebuah kuil kecil dibangun khusus
ƐƔƏƏķ|-l-mbmb_-m1†ur-7-|-_†m untuk Chun Hyang dan dipercaya
ƐƔƖƏŊ-m-hb0-|r;mf-f-_-m;r-m]ĺ bahwa siapa pun yang belum
Gwanghalluwon Garden yang menikah akan segera menemukan
sekarang adalah hasil pembangunan jodohnya jika berdoa di sini.
kembali oleh walikota Namwon

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 297


5

Hirotsu House
(Sinheungdong Japanese House)
17 Guyeong 1(il)-gil, Sinheung-dong, Gunsan, Jeollabuk-do
Gratis
Selasa-Minggu, 10:00-18:00
Bus no. 52,53,54,71 ke Halte Myeongsan Sageori & Kuil Dongguksa

!†l-_0;u]-‹-;r-m]7b"bm_;†m]Ŋ sampai saat ini. Keberadaan rumah


7om]bmb|;u1-|-|v;0-]-b)-ubv-m ini terasa spesial karena peninggalan
†7-‹-oĺƑƔr-7-|-_†mƑƏƏƔĺ Jepang, terutama dalam bidang
;uѴoh-vb7br;l†hbl-mou-m]Ŋ arsitektur, sangat jarang ditemui di
orang kaya pada masa penjajahan ou;-ĺ;0;u-r-CѴl7-m7u-l-
Jepang, Hirotsu House merupakan juga pernah mengambil latar di
u†l-_h-‹†ঞm]h-|7†-7;m]-m vbmbķ-m|-u-Ѵ-bm$_;;m;u-ѴĽv"omķ
bentuk atap, dinding, dan taman b]_|;ubm|_;)bm7ķ7-m$-ŒŒ-Ĺ$_;
khas Jepang yang masih terjaga High Rollers.

298 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Jeonju Nambu Traditional Market


19-3 Pungnammun 1-gil, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 09:30-22:00
Bus no. 3-1, 87, 88, 89, atau 121 ke Halte Pungnammun

;omf†-l0†$u-7bঞom-Ѵ-uh;|0bv-l;mf-7bv-Ѵ-_v-|†|†f†-m‰bv-|-
Anda saat berkunjung ke Jeonju. Pasar ini dibagi menjadi dua lantai, yakni
Ѵ-m|-bƐ‹-m]0;u†r-r-v-u|u-7bvbom-Ѵ7-mѴ-m|-bƑ‹-m]7br;m†_b|ohoŊ|oho
unik dan modern sehingga ramai oleh anak muda. Anda dapat menemukan
0;u0-]-bl-1-l0-u-m]7-]-m]-m7br-v-ubmbķl†Ѵ-b7-ub0-_-mŊ0-_-m
l;m|-_ķr-h-b-mķl;0;Ѵķr;u-Ѵ-|-ml-v-hķ0-u-m]Ŋ0-u-m]h;0†|†_-m
rumah tangga, dan lainnya. Selain itu, Anda juga dapat berkunjung ke pasar
l-Ѵ-lm‹-‹-m]7b-7-h-mv;ঞ-r_-ub†l-|7-m"-0|†ĺ

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 299


7

Maisan Provincial Park


130, Maisan-ro, Jinan-gun, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus Nongeochon jurusan Jinan (Maisan) ke Halte Maisan

$;u7-r-|7†-f-Ѵ†u†|-l-†m|†hl;m†f†h;
†m†m]-bv-mķ‹-b|†f-Ѵ†uv;Ѵ-|-m7-m†|-u-ĺ
Jalur selatan sangat populer karena pendaki
dapat melihat pemandangan pagoda batu
†bѴ$-rv-ĺ -‹-|-ubhѴ-bm7-ub]†m†m]bmb
-7-Ѵ-_-7-m‹-†bѴ †mv†v-ķ‹-hmb|;lr-|
!-f-$-;fovbm]]-_†m|†hl;l-mf-|h-m
7o-ƐƏƏ_-ub7-Ѵ-lr;uf-Ѵ-m-mm‹-h;
Gunung Seongsusan. Selain untuk
l;m7-hbķ-bv-muoˆbm1b-Ѵ-uh
juga terkenal sebagai tempat
rekreasi, terlebih dengan adanya
terowongan bunga Cherry
sepanjang 3km yang mekar
r-7-v;ঞ-rr;u|;m]-_-mrubѴĺ
$;uo‰om]-mbmbl;u†r-h-mѴoh-vb
0;uѴ-m]v†m]m‹- ;vঞˆ-Ѵ†m]-
Cherry Jinan.

300 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Naejangsan National Park


6 Naejangsan-ro, Naejang-dong, Jeongeup-si, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 07:00-18:00
Bus no. 171 ke Naejangsan

$-l-m-vbom-Ѵ-;f-m]v-m|;uh;m-Ѵ-h-mh;bm7-_-m
alamnya yang dipenuhi pepohonan berusia ratusan
tahun, serta air terjun yang mengeluarkan indahnya
1-_-‹-r;Ѵ-m]bĺ$;lr-|bmbf†]-7b];l-uboѴ;_
penggemar olahraga hiking maupun pecinta relaksasi
berkat udaranya yang sangat menyegarkan. Selain
†m|†hl;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m-Ѵ-lķm7-f†]-
bisa berwisata sejarah dengan mengunjungi dua kuil
Buddha di sana, yakni Baekyangsa dan Naejangsa.
)-h|†|;u0-bh†m|†h0;uh†mf†m]-7-Ѵ-_7bl†vbl
gugur untuk melihat rimbunnya pepohonan dengan
daun cokelat kemerahan.

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 301


9

Omokdae & Imokdae


- Omokdae: San 1-11, Gyo-dong, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
- Imokdae: 55, Girin-daero, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
KRW 1,000
Setiap hari, 09:00 – 19:00
Bus no. 101, 190, 429, 201, atau 203 ke Halte Omokdae & Hanok Village

)-Ѵ-†|;uѴ;|-h7b-|-v0†hb|ķ-ˆbѴb†m
loh7-;7-mloh7-;v-m]-|
mudah dijangkau. Omokdae dikenal
sebagai tempat yang menawarkan
r;l-m7-m]-mv;Ѵ†u†_ ;v--moh
Jeonju, sampai kadang dijuluki
ľ0v;uˆ-|oub†l ;v--mohĺĿ
loh7-;|;u_†0†m]h;loh7-;
melalui jembatan penyeberangan.
Anda bisa menjelajahi kedua
paviliun jika ingin lebih mengenal
sejarah Korea, terlebih karena
paviliun ini merupakan rumah bagi
memoar para penguasa periode
h;u-f--mov;omŐƐѶѵƒŊƐƖƏƕőĺ

302 | JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Seonunsa Temple
250, Seonunsa-ro, Asan-myeon, Gochang-gun, Jeollabuk-do
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 2,000 (remaja) / KRW 1,000 (anak)
Setiap hari, 05:00-20:00
Bus lokal ke Seonunsa Temple

Kuil Seonunsa terkenal dengan


keindahan pemandangan alamnya
yang bahkan sudah terlihat dari
jalan setapak di pintu utama kuil
yang kanan kirinya dipenuhi pohon
l-rѴ;7-m]bm]hoĺ$;lr-|bmbf†]-
sangat cocok untuk wisatawan yang
bm]bm0;ubvঞu-_-|7;m]-m|;m-m]
dan jauh dari sibuknya kota besar,
terlebih dengan adanya program
$;lrѴ;"|-‹ĺ";Ѵ-bmb|†ķm7-f†]-
bisa berkunjung ke restoran di
sekitar kuil untuk mencoba kuliner
khas Gochang, yakni belut.

JEOLLABUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 303


RESTORAN

- Dube Cafe
- Gogung Bibimbap Jeonju
- Gunsan Bokjib
- Sindeok Restaurant
- Veteran Kalguksu Noodle

JEOLLAKBU

304 | JEOLLABUK-DO - RESTORAN


Dube Café
472-23 Songgwangsuman-ro, Soyang-myeon, Wanju-gun, Jeollabuk-do
>KRW 8,000
Hari Kerja, 10:30-19:00 / Akhir pekan, 10:30-21:00
Bus no. 806 ke Oseong Pungryu School

Meskipun berada di luar pusat kota, Dube Café tidak kalah


jika disandingkan dengan kafe insta-worthy lainnya. Letak
keunikan kafe berkonsep modern minimalis ini adalah
pemandangan alam yang tidak dapat ditemukan di kota.
Selain itu, kafe juga berada bersebelahan dengan lokasi
penginapan Hanok Stay. Meskipun berada di daerah rural,
kafe tidak pernah sepi pengunjung yang ingin menghirup
udara segar sambil menikmati suasana. Menu andalan
yang patut dicoba adalah Ddalgi Bom Bom Latte dan
Soyang Vienna Coffee.

JEOLLABUK-DO - RESTORAN | 305


Gogung Bibimbap Jeonju
33, Songcheonjungang-ro, Deogjin-dong, Jeonju-si, Jeollabuk-do
>KRW 11,000
Setiap hari, 11:00-21:00
Bus no. 19, 49, 62, 86, 87, 89, atau 102 ke Halte Dorib-Gukakwon
Menyediakan menu ramah Muslim

Jika bicara Jeonju, orang pasti


langsung mengingat menu
Bibimbap yang merupakan
kuliner khas kota ini. Salah satu
restoran Bibimbap paling terkenal
di Jeonju adalah Gogung. Jika
berkesempatan mampir ke restoran
ini, disarankan untuk mencicipi
menu ‘Jeonju Traditional Bibimbap’
yang tentunya diolah dengan
mempertahankan cita rasanya
yang otentik. Wisatawan Muslim
juga dapat memilih menu Bibimbap
jamur yang berisi nasi dengan
beragam sayuran, telur, dan jamur.

306 | JEOLLABUK-DO - RESTORAN


Gusan Bokjip menyajikan makanan
Korea yang dengan pilihan menu
ramah Muslim. Jika berkunjung
Gunsan Bokjip ke sini, jangan lewatkan sup ikan
DWPVCNFCPUWRKMCPOQPMƒUJ
15, Guyeong 7-gil, Gunsan-si, Jeollabuk-do
Pecinta pedas juga pasti dipuaskan
>KRW 15,000
Selasa-Minggu (Senin tutup), 10:00-22:00 dengan pilihan tingkat kepedasan
Bus no. 17, 18, atau 10 ke Halte Myeongsan Intersection pada kuah mereka.

JEOLLABUK-DO - RESTORAN | 307


Sindeok Restaurant
8 Seonunsa-ro, Gochang-gun, Jeollabuk-do
>KRW 10,000
Setiap hari, 10:00-21:00
Bus Terminal Gochang-Mandol atau Terminal Gochang-Seonunsa ke Halte Samin

Sindeok Restaurant merupakan


restoran dengan menu masakan
tradisional Korea dan barbeque
yang terletak di daerah Gochang.
Jangan lupa untuk mencicipi
kuliner andalan Gochang berupa
belut. Kebanyakan restoran belut
di Korea menyajikan belut mentah
yang kemudian dipanggang di
meja pelanggan. Namun, restoran
ini agak berbeda karena mereka
langsung menyajikan yang sudah
matang ke meja pelanggan.
Restoran ini juga selalu dipuji
atas kelezatan menu belut
panggang mereka yang tingkat
kematangannya selalu tepat.

308 | JEOLLABUK-DO - RESTORAN


Veteran Kalguksu Noodle
84-10 Gyo-dong, Wansan-gu, Jeonju, Jeollanam-do
>KRW 6,000
Setiap hari, 09:00-21:00
Bus no. 6, 61, 165, atau 190 ke Halte Lotte Mart Bohunjicheong

Veteran Kalguksu Noodle merupakan restoran mie yang terkenal enak di


Korea. Menu andalah Kalguksu di restoran ini disajikan sedikit berbeda
dengan restoran lain, yakni dengan tambahan gim, bubuk cabai dan biji
Perilla. Jika Anda lebih suka kuah pedas, Anda bisa memesan Jjolmyeon
yang tidak kalah lezat, terlebih dengan tekstur mie-nya yang kenyal.
Restoran dengan harga sangat terjangkau ini selalu dipadati pengunjung,
sehingga pembayaran harus dilakukan langsung setelah pemesanan
dilakukan.

JEOLLABUK-DO - RESTORAN | 309


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Cafe Some Soo

- Gunsan Gyeongam-dong Railroad Town

- Jaman Mural Village

- Kojjitabbong Cafe

- Oat Cafe

JEOLLAKBU
310 | JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE
Café Some Soo
1F, 9 Jeollagamyeong 4-gil, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
>KRW 4,000
Senin-Sabtu, 10:00-22:00
Bus no. 3-1, 119, 201, 203, 470, atau 513 ke Paldallo Art Hall

Mencari makanan enak dan insta-


worthy di Jeonju? Coba kunjungi
Café Some Soo yang berada tidak
jauh dari Jeonju Hanok Village.
Didominasi warna putih dengan
gaya modern minimalis, kafe ini
memiliki sudut-sudut yang menarik
untuk pengambilan gambar. Selain
dekorasinya, makanan di kafe ini
juga terkenal enak dan memiliki
penampilan yang menggugah
selera. Beberapa menu yang wajib
dicoba antara lain French Toast,
Ricotta Cheese Salad, dan Fresh
Cream Castella. Jika tertarik,
Anda juga bisa mengunjungi Café
Marchen untuk suasana yang lebih
homey dengan makanan yang tidak
kalah lezat.

JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 311


Gunsan Gyeongam-dong
Railroad Town
14, Gyeongchon 4-gil, Gunsan-si, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Bus no. 57, 58, 59, 60, 61, 62, 63, 64, 65, 66, 81, 82, 85, atau 86 ke
Halte E-Mart & Raildroad Town

Gyeongam-dong Railroad Town


merupakan saksi bisu dari sejarah
modern Korea yang terus bergulir.
Tempat ini mulai dikembangkan
sebagai desa mural yang indah
sejak layanan kereta api dihentikan
pada Juli 2008. Ada banyak
kegiatan yang bisa dinikmati di sini,
salah satunya adalah mencoba
seragam sekolah lama, membuat
kopi dalgona, dan tentunya
mengambil foto.

312 | JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Jaman Mural Village
1-10, Jamandong 1-gil, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 101, 190, 201, 202, atau 429 ke Halte Jaman Mural Village
Jaman Mural Village sebelumnya
adalah sebuah pemukiman kumuh,
namun kini telah berevolusi menjadi
destinasi instagramable berkat
karya seni mural yang menghiasi
dinding-dinding bangunan di desa.
Berkat lokasi yang berdekatan,
pengunjung dapat berjalan kaki
menuju Jaman Mural Village dari
Desa Hanok Jeonju melalui rute
paviliun ‘Omokdae’ dan ‘Imokdae’.
Tak hanya berfoto dengan latar
kompleks mural yang cantik,
pengunjung juga dapat beristirahat
sejenak di kafe sambil menikmati
live music.

JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 313


Kkojittabbong Cafe
1-8 Jaman-dong 1-gil, Pungnam-dong, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
>KRW 3,000
Setiap hari, 09:30-bervariasi
Bus no. 101, 190, 201, 202, atau 429 ke Halte Jaman Mural Village

Kafe yang berada di dalam komplek


Jaman Mural Village ini sangat
cocok bagi wisatawan yang ingin
bersantai sambil menikmati
keindahan Jaman Mural Village
dan Jeonju Hanok Village dari
lantai atasnya. Didekorasi dengan
warna-warna cerah dan terang khas
pop art, kafe ini dianggap sebagai
salah satu kafe bernuansa eksotis
di Jeonju.

314 | JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Oat Cafe
36-12, Jungang-dong 1-ga, Wansan-gu, Jeonju-si, Jeollabuk-do
>KRW 4,000
Rabu-Senin (Selasa tutup), 11:00-22:00
Bus no. 7-2, 19, 61, 101, 108, atau 131 ke Halte Seomun

Kafe mungil ini selalu ramai dikunjungi pelanggan.


Interiornya yang didominasi warna abu-abu krem
memberikan suasana hangat dan nyaman. Lokasi
favorit untuk berfoto di sini adalah sofa berwarna
kuning cerah yang pastinya cocok untuk feed
Instagram Anda. Karena lokasinya yang berada di
perempatan jalan, kafe ini
sering dijadikan tempat
untuk duduk berlama-lama
sambil melakukan “people-
watching” ditemani dengan
secangkir kopi. Menu yang
direkomendasikan antara lain
Con Panna dan Royal Milk Tea.

JEOLLABUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 315


316
GWANGJU
Gwangju merupakan tempat lahirnya
pergerakan demokrasi modern di Korea
yang jejak sejarahnya masih dijaga
sampai sekarang. Saat ini, Gwangju juga
dikenal sebagai tuan rumah berbagai Pro Tip
Dijuluki sebagai “The City of Gourmets”, Gwangju
festival makanan dan seni. wajib dikunjungi oleh pencinta kuliner. Pst, katanya
masakan di kota ini paling enak dengan harga
paling terjangkau se-Korea, lho!

GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 317


ATRAKSI
PARIWISATA
1 1913 Songjeong Station Market
2 5.18 Memorial Park
3 Chungjang-ro Street
4 Daein Art Market
5 Mudeungsan Monorail

GWANGJU
318 | GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA
ATRAKSI
PETA WISATA

PARIWISATA
4
2 3
1
5

GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 319


1

1913 Songjeong Station Market


13 Songjeong-ro 8beon-gil, Gwangsan-gu, Gwangju
Gratis
Senin-Kamis, 11:00-22:00 / Jumat-Minggu, 11:00-23:00
(tutup setiap Senin minggu ke-2 & ke-4)
Stasiun Gwangju-Songjeong Exit 2
ƐƖƐƒ"om]f;om]"|-ঞom-uh;|-7-Ѵ-_r-v-u
|u-7bvbom-Ѵu;ru;v;m|-ঞ=ho|-‰-m]f†‹-m]v†7-_
7b0†h-v;f-h|-_†mƐƖƐƒĺ&m|†hl;m]bh†ঞ|u;m
masa kini yang terus berubah, pasar ini telah
7bu;moˆ-vb7-m7b0†h-h;l0-Ѵbr-7-|-_†mƑƏƐѵĺ
oh-vbm‹-‹-m]7;h-|7;m]-mv|-vb†m$*7b
‰-m]f†Ŋ"om]f;om]l;l0†-|r-v-ubmbl;mf-7b
salah satu lokasi wisata terkenal di Gwangju.
m7-7-r-|l;m;l†h-m|ohoŊ|oho†mbh7-mf†]-
l;mbhl-ঞ0;u0-]-bl-1-lf-f-m-m|u-7bvbom-Ѵr-v-u
v;r;uঞ ol†hķo‚;ohķ7-m‹;u-m0-rĺ

320 | GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA


2

5.18 Memorial Park


152, Naebang-ro, Seo-gu, Gwangju
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus Seonwoon 14, Unlim 50, atau Jiwon 45 ke Halte 5.18 Memorial Park

ƔĺƐѶ;loub-Ѵ-uh7b7bubh-m†m|†hl;m];m-m]
;u-h-m ;lohu-vbƐѶ;b‹-m]|;uf-7b7b‰-m]f†ĺ
b|-l-mr;ubm]-|-mbmbķm7-0bv-l;Ѵb_-|r;uf†-m]-m
l-_-vbv‰-7-ml-v‹-u-h-|‰-m]f†7b0-‰-_u;Œbl
pemerintahan diktator dengan mengunjungi berbagai
fasilitas, termasuk perpustakaan, pusat kebudayaan,
r†v-|r;m7b7bh-mķѴ-Œ- -;7om]ķ;m-u-‰oѴ7-;ķ
v;u|-r-|†m]7-mlom†l;mr;ubm]-|-mѴ-bmm‹-ĺ$-l-m
bmbf†]-l;u†r-h-mu†l-_0-]b†bѴ†]-hv-7-m
taman kota yang biasa digunakan oleh masyarakat
sekitar untuk berolahraga ringan.

GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 321


3

Chungjang-ro Street
Jungjang-ro, Dong-gu, Gwangju
Gratis
Bervariasi
Stasiun Culture Complex (Gwangju Subway Line 1) Exit 3

_†m]f-m]Ŋuo"|u;;|v;0;Ѵ†lm‹-
merupakan lokasi Gerakan
;lohu-ঞv-vb‰-m]f†r-7-|-_†m
ƐƖѶƏĺ"--|bmbķ‰bѴ-‹-_bmb|;Ѵ-_
berevolusi menjadi pusat mode utama
Gwangju yang dapat disandingkan
7;m]-m‹;om]7om]7b";o†Ѵĺ
_†m]f-m]Ŋuo"|u;;|7br;m†_b7;m]-m
pusat perbelanjaan, toko pakaian,
restoran, kafe, bioskop, dan berbagai
tempat wisata lainnya.

322 | GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA


4

Daein Art Market


7-1, Jebong-ro 194beon-gil, Dong-gu, Gwangju
Gratis
Setiap hari, 08:00-20:00 (Night Market setiap Sabtu, 19:00-23:00)
Bus no. 228, 518, 419, Seokgok 87, Ullim 54, Songjeong 98, atau Munheung 39 ke
Halte Daein Market
‰-Ѵm‹- -;bmu|-uh;|l;u†r-h-mr-v-u|u-7bvbom-Ѵ0b-v-ķv-lr-b
akhirnya banyak toko terpaksa tutup karena kalah saing dengan
r-v-ulo7;um7b|-_†mƐƖƖƏŊ-mĺ-v-ubmbh;l†7b-m7-r-|_b7†r
h;l0-Ѵb0;uh-|7b-7-h-mm‹-=;vঞˆ-Ѵv;mbঞm]h-|7†mb-ķ‰-m]f†
Biennale. Beberapa lokasi toko kosong disewakan sebagai tempat
r-l;u-mv;mb‹-m]h;l†7b-ml;mf-7b1bub†mbh0-]b -;bmu|-uh;|ĺ
Pasar ini ditunjuk sebagai Atraksi Pariwisata Budaya pada tahun
ƑƏƐƒĺ";Ѵ-bmb|†ķm7-f†]-7-r-|l;m]†mf†m]b -;bmu|b]_|
-uh;|‹-m]7b-7-h-mv;ঞ-r_-ub"-0|†ĺ

GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 323


5

Mudeungsan Monorail
23, Jiho-ro, 164beon-gil, Donggu, Gwangju
[Lift] KRW 10,000 (dewasa) / KRW 8,000 (anak)
[Monorel] KRW 8,000 (dewasa) / KRW 7,000 (anak)
Setiap hari, 10:00-19:00
Bus no. 81 ke Halte Jisan Recreation Area Entrance
†7;†m]v-ml;u†r-h-mv;0†-_]†m†m]7;m]-mঞm]]b
ƐķƐѶƕl‹-m]l;l0;m|-m]7b‰bѴ-‹-_†h]†ķ‰-m]f†ĺ
†vbl]†]†u-7-Ѵ-_v--|‹-m]|;r-|†m|†h0;uh†mf†m]
h;†7;†m]v-m†m|†hl;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m7-ub
-|-vlomou;Ѵĺ&m|†hl;m1-r-blomou;Ѵbmbķr;m]†mf†m]
_-u†vl;m-bhbѴb[|;uѴ;0b_7-_†Ѵ†7-ubh-hb]†m†m]ķѴ-Ѵ†
l;l0;Ѵbঞh;|lomou;Ѵ‹-m]l;l0;m|-m]v;r-mf-m]v-|†
kilometer dengan jalur memutar.

324 | GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA


GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 325
RESTORAN

- Dayeon Dakgalbi
- Dongmyeong-dong Cafe Street
- Songjeong Tteokgalbi

326 | GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA


Dayeon Dakgalbi
787-5, Unnam-dong, Gwangsan-gun, Gwangju
>KRW 10,000
Selasa-Minggu, 11:30-23:00 (Istirahat 15:00-17:00)
Bus Bongseon 37, Cheongdan 40, atau Seongjong 700 ke Halte Pungyeong Jeongcheon 1-gyo
Semua menu bebas daging babi

Dayeon Dakgalbi merupakan salah satu restoran Dakgalbi terenak di


Korea sampai sering dikunjungi tamu dari luar kota untuk mencicipi
berbagai menunya yang terkenal. Uniknya, restoran yang selalu
dipadati pengunjung ini menyediakan celemek dan ikat rambut di
setiap meja agar tamu bisa menyantap hidangan tanpa perlu takut
pakaian atau rambutnya terkena bumbu pedas manis Dakgalbi yang
cocok dimakan untuk membangkitkan semangat saat sedang lelah.

GWANGJU - ATRAKSI PARIWISATA | 327


Dongmyeong-dong
Café Street
Dongmyeong-dong, Dong-gu, Gwangju
Bervariasi
Setiap hari (jam bervariasi)
Culture Complex Station Exit 4

Dongmyeong-dong Café Street


merupakan tempat favorit kaum
muda di Gwangju. Di sini Anda
dapat mengunjungi beragam kafe
bertema unik, mulai dari kafe
tema kucing tempat Anda dapat
memeluk anak kucing sambil
menyesap secangkir Latte, sampai
ke kafe berkonsep tradisional Korea
yang tentunya sulit ditemukan
di tempat lain. Penyuka konsep
modern minimalis juga tidak perlu
kecewa karena kafe bertema
seperti ini juga bisa ditemukan di
sini.

328 | GWANGJU - RESTORAN


Songjeong Tteokgalbi
1, Gwangsan-ro 29beon-gil, Gwangsan-gu, Gwangju
>KRW 11,000
Senin-Sabtu, 09:00-22:00
Stasiun Gwangju Songjeong (Honam Line) Exit 1

Restoran Songjeong terkenal


dengan menu Tteokgalbi (daging
iga tepung bakar) yang merupakan
salah satu dari lima makanan
terbaik di Gwangju. Walau restoran
Tteokgalbi banyak ditemukan
di distrik Gwangsan, Songjeong
Tteokgalbi masuk ke tempat yang
direkomendasikan bagi pengunjung
berkat rasa otentiknya yang telah
dipertahankan sejak tahun 1976.

GWANGJU - RESTORAN | 329


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Cafe Kongjip

- Gwangju Art Street

- Haneul Madang

- Jungle Book Cafe

- Yangnim-dong Penguin Village

330 | GWANGJU - RESTORAN


Café Kongjip
16-19, Donggye-ro, Dong-gu, Gwangju
>KRW 4,000
Selasa-Kamis, 10:00-22:00 | Jumat-Sabtu, 12:00-23:00 (Senin tutup)
Culture Complex Station Exit 4

Café Kongjip berbeda dari kafe lain di Gwangju karena


dirancang seperti kebun raya dengan langit-langit
yang cukup tinggi. Interiornya yang unik dan cantik
sangat cocok untuk dijadikan latar berfoto. Menu
khas kafe yang wajib dicoba adalah Dolce Latte dan
Strawberry Yogurt.

GWANGJU - RESTORAN | 331


Gwangju Art Street
281-1, Jungang-ro, Gung-dong, Dong-gu, Gwangju
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Geumnamno4(sa)-ga Station Exit 4 atau Culture Complex Station Exit 4

Berjalanlah melalui Kantor Polisi


Dongbu atau belakang SD Jungang
untuk mencapai Geumnam-ro
yang akan mengarahkan Anda
ke Gwangju Art Street. Dengan
tujuan mengembangan tradisi
“Gwangju Artistik”, jalan ini dibuat
dengan konsep mirip Insa-dong
di Seoul yang dipenuhi dengan
galeri, alat-alat kesenian, toko
bingkai, toko buku kuno, dan kedai
teh tradisional. Pada hari bebas
kendaraan di Sabtu, jalanan yang
berhias mural ini akan diramaikan
dengan berbagai kegiatan
kebudayaan maupun jual-beli
barang antik. Gwangju Art Street
juga menjadi lebih hidup melalui
ajang konser, festival cahaya,
pertunjukan band indie, dan
sebagainya yang dilakukan teratur
sebulan sekali.

332 | GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Haneul Madang
38 Munhwajeondang-ro, Dong-gu, Gwangju
Gratis
Selasa-Minggu, 08:00-22:00
Culture Complex Station Exit 4

Haneul Madang adalah ruang terbuka di atap gedung Asia Culture Center
yang menjadi tempat muda-mudi Gwangju berkumpul dan menghabiskan
waktu. Kepopuleran tempat ini tidak lepas dari suasana santai dengan
pemandangan yang menenangkan untuk berbincang-bincang dan
berpiknik. Titik insta-worthy tempat ini adalah jalan yang dihiasi payung
berlampu dengan rumput ilalang di kedua sisinya dan pemandangan
malam Gwangju di dekat padang rumput. Datanglah menjelang malam
untuk mendapatkan suasana terbaik Haneul Madang.

GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 333


Jungle Book Café
8-1 Baekseo-ro 137th Street, Dong-gu, Gwangju
>KRW 4,000
Setiap hari, 11:00-21:30 (Tutup tiap Selasa minggu pertama)
Namgwangju Station Exit 4 atau Culture Complex Station Exit 1

Jungle Book Café merupakan


bangunan tiga lantai yang
direnovasi menjadi sebuah kafe
bertema buku di dalam area
Dongmyeong-dong Café Street.
Interior kafe yang dihias seperti
kebun asri dengan berbagai
tanaman di setiap sudutnya dinilai
sangat cocok untuk bersantai
sambil membaca buku. Menu
andalah tempat ini adalah Vanilla
Caffe Latte dan Plum Ice Tea.

334 | GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE


Yangnim-dong Penguin Village
7, Cheonbyeonjwa-ro 446beon-gil, Nam-gu, Gwangju
Gratis
Setiap hari, 24 jam (diharap menjaga ketertiban)
Stasiun Namgwangju Exit 3

Setelah mengikuti petunjuk jalan


berbentuk penguin untuk memasuki
gang sempit di belakang Pusat
Layanan Komunitas Yangnim-dong,
Anda akan menemukan pemukiman
tahun 1970 sampai 80-an yang sudah
FKOQFKƒMCUKOGPLCFKTWCPIRCOGTCP
terbuka. Pemukiman ini dinamakan
“Penguin Village” akibat cara berjalan
unik penduduknya yang kebanyakan
berusia lanjut, yakni membungkuk
seperti penguin akibat sendi lutut
yang sakit. Sekarang, desa ini telah
diremajakan dengan seni jalanan,
termasuk mural dan karya instalasi
yang sebagian besar dibuat dari bahan
daur ulang. Salah satu titik yang wajib
diabadikan dengan kamera adalah
dinding yang dipenuhi jam kuno,
taman yang dipenuhi pahatan unik
dari furnitur daur ulang, serta beragam
mural bertema penguin.

GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 335


336 | GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE
JEOLLANAM-DO
Jeollanam-do merupakan area terhijau
di Korea. Akibat terisolasi selama
ratusan tahun, provinsi ini berhasil
mempertahankan kealamiannya yang
tidak tersentuh tangan manusia.

Pro Tip
Ingin menyegarkan pikiran? Coba kunjungi
Pulau Jeungdo yang dinobatkan sebagai “Slow
City” pertama di Asia.

GWANGJU - LOKASI INSTAGRAMABLE | 337


ATRAKSI
PARIWISATA 1 Gangjin
2 Hanhwa Aqua Planet Yeosu
3 Jinnamro Shopping Street
4 Mokpo Modern History Museum
5 Naganeupseong Folk Village
6 Odongdo Island
7 Songgwangsa Temple
8 Suncheon Open Film Location
9 Suncheonman Bay National Garden
10 Wando Island
11 Yeosu Maritime Cable Car
12 Daehan Dawon Boseong Green Tea Farm
13 Juknokwon (Bamboo Garden)

338
ATRAKSI 12
PETA WISATA
PARIWISATA 7
8
9
5

2
1
6

13
10

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA |


11

339
1 $u-7bvbom-Ѵ"†bf-;ķ-m]fbm-‹
Gangjin 1o-uhķbu† -ul_;;v;ķ†bѴ
-;hu‹†mv-ķ7-m!†l-_ -v-mĺ
Terminal Bus Antar Kota Gangjin &m|†hh†Ѵbm;uķ-m]fbml;lbѴbhb
ľ‰;1_†m|-m]Ŀ‹-m]ঞ7-h0oѴ;_
Kabupaten Gangjin merupakan 7bѴ;‰-|h-mĺ-h-m-mv;_-|7-m
kota pesisir yang terkenal sebagai 0;u]bŒbbmbl;u†r-h-mv†r0;ubvb
7-;u-_r†v-|h;u-lbhou;-ĺ;vhb gurita, abalon, ayam kampung, dan
kecil, Gangjin memiliki banyak ƐƏf;mbv|-m-l-m_;u0-ĺ;†mbh-m
pesona yang bisa ditawarkan mulai bersantap di daerah ini adalah
dari alam, budaya, sampai sejarah. banyaknya lauk pendamping
;0;u-r-7;vঞm-vb‹-m]‰-fb0 yang disediakan, sehingga tamu
dikunjungi antara lain Gangjin 0bv-l-h-m7;m]-mr†-vĺ ;vঞˆ-Ѵ
;Ѵ-7om†v;†lķ†Ѵ-†-†7oķ h;u-lbh7b-7-h-mv;ঞ-rƑѶ†ѴbŊƏƒ
r-v-u|u-7bvbom-Ѵ_]-l|om]ķ ;v- ]†v|†vv;ঞ-r|-_†mm‹-ĺ

340 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Hanhwa Aqua Planet Yeosu


61-11 Odongdo-ro, Yeosu-si, Jeollanam-do
KRW 29,500 (dewasa) / KRW 26,500 (remaja & senior) / KRW 23,500 (anak)
Setiap hari, 10:00-19:00
Bus no. 2 atau 333 ke Halte Hanhwa Aqua Planet

-m_‰-t†-Ѵ-m;|+;ov†-7-Ѵ-_-h†-ub†l|;u0;v-u
kedua di Korea dengan fasilitas sangat lengkap. Anda
7-r-|l;mom|omr;u|†mf†h-m7b|;-|;uƔ ķl;mom|om
proses pemberian makanan dan bertemu langsung
7;m]-m0bm-|-m]Ѵ-†|v;r;uঞr-†v0;Ѵ†]-7-mvbm]-
Ѵ-†|ķv;u|-l;m1o0-ruo]u-lbm|;u-hঞ=Ѵ-bmm‹-ĺ$;lr-|
bmb1o1ohl;mf-7b|†f†-m‰bv-|-h;Ѵ†-u]-7;m]-m-m-hŊ
anak.

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 341


3

Jinnamro Shopping Street


36-5, Jinnamsangga-gil, Yeosu-si, Jeollanam-do
Gratis
Setiap hari (jam bervariasi)
Bus no. 1, 2, 13, 14, 15, atau 16 ke Halte Pasar Jungang

Jinnamro Shopping Street adalah salah satu pusat


perbelanjaan terbesar di pusat kota Yeosu, termasuk
†m|†hoѴ;_ŊoѴ;_ĺ";|;Ѵ-_r†-v0;u0;Ѵ-mf-ķm7-
dapat bersantai di beberapa kafe yang menyediakan
horb7-m_b7-m]-mr;m†|†r‹-m]Ѵ;Œ-|ĺoh-vb=o|o
populer yang tersedia antara lain patung karakter
Laksamana Yi yang dibuat menggemaskan dan
vbl0oѴļ|_;;uoĽ

342 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Mokpo Modern History


Museum
6 Yeongsan-ro 29-beongil, Daeui-dong 2-ga, Mokpo-si, Jeollanam-do
KRW 2,000
Selasa-Minggu, 09:00-18:00
ƍžōŕɚɄȾŀĈQÝńƇĈÐƍāÝńžÝōšŕžƇ{ƸûĈ

†v;†l";f-u-_o7;umohro
merupakan bangunan konsulat Jepang
pada masa penjajahan Jepang yang
h;l†7b-m7b1-|-|v;0-]-bom†l;m
;oѴѴ-m-lŊ7ooĺƐƕƓĺ†v;†lbmbl†Ѵ-b
ramai dikunjungi setelah menjadi latar
r;m]-l0bѴ-m]-l0-u u-l-o|;Ѵ7;Ѵ
Luna. Saat musim semi, halaman museum
dihiasi oleh jajaran pohon cherry blossom.

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 343


5

Naganeupseong Folk Village


30, Chungmin-gil, Nagan-myeon, Suncheon-si, Jeollanam-do
KRW 4,000
Setiap hari, 08:30-18:30
Bus no 16, 61, 63, atau 68 ke Halte Naganeupseong

;v-‹-m]|;Ѵ-_-7-v;f-h;u- ŋ-m]lbm]]‰-m oѴh Š_b0bঞom


;u-f--m-;hf;ŐƐѶ"ŊѵѵƏőbmb ŋ-ˆbѴb†m-hlbmŊm†Ŋ om]_;omŋ
berubah fungsi menjadi pusat pintu masuk. Selama penjelajahan,
pertahanan kabupaten pada era Anda akan menemukan beragam
bm-vঞov;om7bl-v-bmˆ-vb toko kerajinan, museum, sawah,
Jepang. Berbeda dengan Hanok di hutan, serta pedesaan yang masih
Bukcheon maupun Jeonju Hanok dibalut dengan suasana kehidupan
(bѴѴ-];ķ-moh7b7;v-bmbl-vb_ tradisional Korea. Naganeupseong
beratapkan jerami dengan dinding oѴh(bѴѴ-];v-m]-|l;m-‰-mķ
bata. Lintasan untuk mengelilingi terutama di bawah terpaan sinar
wilayah ini adalah pintu masuk matahari senja yang menguatkan
ŋ-ˆbѴb†m-hr†m]Ŋm†ŋoѴ-l kesan tenang tempat ini.
$;u-|-bŋ-ˆbѴb†m"v-m]1_;om]Ŋm†

344 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Odongdo Island
San1-11 Sujeong-dong, Yeosu-si, Jeollanam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 2 atau 333 ke Halte Odongdo Entrance
$;uh;m-Ѵ7;m]-m0†m]--l;ѴѴb-‹-m]l;h-u7b0†Ѵ-m
oˆ;l0;uŋrubѴķ7om]7ovѴ-m7-7-Ѵ-_v;0†-_
pulau kecil yang terletak di lepas pantai Yeosu.
&mbhm‹-ķr;m]†mf†m]0bv-7-|-m]7;m]-m0;uf-Ѵ-m
kaki melalui breakwater dari Pelabuhan Yeosu. Selama
mengunjungi pulau berlanskap indah ini, Anda dapat
berjalan kaki menyusuri hutan bambu dan pohon
camellia, serta mampir ke mercusuar dan menonton
musical fountain.

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 345


7

Songgwangsa Temple
100, Songgwangsaan-gil, Songgwang-myeon, Suncheon-si
KRW 3,000
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 111 ke Halte Kuil Songgwangsa

$;uѴ;|-h7bvbvb0-u-|;]†m†m]-m
o]‹;v-mķ"om]]‰-m]v-$;lrѴ;
memiliki jalan setapak yang dikelilingi
oѴ;_ro_omŊro_omঞm]]bubm7-m]7-m
v-m]-|bm7-_ĺ -Ѵ-lr;uf-Ѵ-m-ml;m†f†
h†bѴķm7--h-ml;Ѵ;‰-ঞv;0†-_
lembah dengan jembatan paviliun yang
disebut Cheongryanggak. Kuil ini juga
l;m-‰-uh-mruo]u-l$;lrѴ;"|-‹ĺ

346 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Suncheon Open Film Location


24, Biryegol-gil, Jorey-dong, Suncheon-si, Jeollanam-do
KRW 3,000 (sewa seragam KRW 2,500 / 50 menit)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 71, 77, 99-1, atau 670 ke Halte Drama Filming Location

Sebagai tempat yang luar biasa untuk melihat


Korea di era paska kemerdekaan, Suncheon Open
bѴlo1-ঞom‰-fb07b|-l0-_h-mh;7-Ѵ-l7-[-u
perjalanan Anda. Lokasi ini merupakan sebuah desa
yang dibagi menjadi 3 bagian, yaitu Suncheon tahun
ƐƖƔƏŊ-mķ";o†Ѵom]1_;om]Ŋ7om]|-_†mƐƖѵƏŊ-mķ7-m
r;7;v--m";o†Ѵ|-_†mƐƖƕƏŊ-mĺ;m];ѴbѴbm]b|;lr-|
bmbl;l-h-m‰-h|†ƐŊƑf-lĺ&m|†hl;m7-r-|h-m
pengalaman lebih unik, Anda juga bisa menyewa
v;u-]-lv;hoѴ-_Œ-l-m7†Ѵ†‹-m]0bv-7b]†m-h-m
v;0-]-bruor;uঞ0;u=o|o]-‹-u;|uoĺ;0;u-r-CѴl7-m
7u-l-|;uh;m-Ѵv;r;uঞ"†mm‹7-m-h;ubl$-h†
mengambil latar di tempat ini.

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 347


9

Suncheonman Bay National Garden


47, Gukgajeongwon 1ho-gil, Suncheon-si, Jeollanam-do
KRW 8,000 (dewasa) / KRW 6,000 (remaja) / KRW 4,000 (anak)
Setiap hari, 08:30-18:00 (Nov-Feb) / 08:30-19:00 (Mar-Apr, Okt) / 08:30-20:00 (Mei-Sept)
Bus no. 64 ke Halte Osan

$-l-m-vbom-Ѵ$;Ѵ†h"†m1_;oml-ml;u†r-h-m
v-Ѵ-_v-|†7;vঞm-vb;ho‰bv-|-‹-m]l;m-‰-uh-m
r;l-m7-m]-mbm7-_ĺ$-l-mbmbl;lbѴbhb0;u-]-l
hoѴ;hvb0†m]-v;r-mf-m]|-_†mķv;r;uঞ_‹7u-m];-v
dan bunga matahari. Salah satu lokasi favorit
r;m]†mf†m]-7-Ѵ-_r†Ѵ-†Ŋr†Ѵ-†0†-|-m0;u0;m|†h
bukit dengan jalur mendaki yang memutar. Lokasi
ini juga pernah dijadikan latar pengambilan gambar
!†mmbm]-mĺ

348 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Wando Island
Wando-eup, Wando-gun, Jeollanam-do
Bervariasi
Bervariasi
Bus lokal dari Wando Bus Terminal

†Ѵ-†)-m7o-7-Ѵ-_u†l-_0-]b
r-m|-b1-mঞh7-ml;m-hf†0h-m
7bou;-ĺ br†Ѵ-†bmbķm7-0bv-
l;mbhl-ঞbm7-_m‹-r;l-m7-m]-m
v;Ѵ†u†_r†Ѵ-†7-ubr†m1-h)-m7o
$o‰;uĺm7-f†]-0bv-l;m]†mf†m]b
-m|-b‹;om]v-vblŊmb‹-m]
terkenal dengan pasir keemasannya
dan keasrian hutan pinusnya,
v;u|-$-l-m†]‹;7;†m]‹-m]
l;m-‰-uh-mr;l-m7-m]-mh-u-m]Ŋ
karang terjal yang memukau.

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 349


11

Yeosu Maritime Cable Car


3600-1, Dolsan-ro, Yeosu-si, Jeollanam-do
[Kabin Standar] KRW 15,000 (pulang pergi) / KRW 12,000 (satu kali jalan)
[Kabin Kristal] KRW 22,000 (pulang pergi) / KRW 17,000 (satu kali jalan)
Setiap hari, 10:00-22:00
Bus no. 100, 103, 105, 106, 111, 112, 114, 115, atau 116 ke Dolsan Park Entrance

+;ov†-ubঞl;-0Ѵ;-ul;u†r-h-mv-Ѵ-_
satu objek wisata terkenal di kota Yeosu yang
l;m]_†0†m]h-mho|-|;uv;0†|7;m]-m oѴv-m
vѴ-m7ĺ-0Ѵ;1-u|;u7bub7-ubƑঞr;ķ‹-hmbv|-m7-u
dan kristal. Apabila Anda memilih kabin kristal, Anda
dapat melihat pemandangan laut langsung di bawah
kaki Anda ditambah dengan sensasi menegangkan
karena lantainya terbuat dari kaca transparan.

350 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


12

Daehan Dawon Boseong


Green Tea Farm
763-43 Nokcha-ro, Boseong-eup, Boseong-gu, Jeollanam-do
KRW 4,000 (dewasa) / KRW 3,000 (senior & remaja)
Setiap hari, 09:00-18:00 (Mar-Okt) / 09:00-17:00 (Nov-Feb)
Bus Boseong-Cheonpo, Boseong-Hoeryeong, atau Boseong-Sumun ke Halte Daehandawon
-;_-m -‰om-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†h;0†m|;__bf-†
yang paling terkenal di Korea. Kebun ini cocok
menjadi salah satu tujuan wisata bagi pecinta teh hijau
-|-†‰bv-|--Ѵ-lĺ -;_-m -‰om|;uh;m-Ѵ7;m]-m
pemandangannya yang indah. Anda dapat berkeliling
v-lr-bh;0-]b-m-|-vh;0†m†m|†hl;mbhl-ঞ
pemandangan laut dari Ocean Observatory. Setelah
Ѵ;Ѵ-_0;uh;ѴbѴbm]ķm7-7-r-|0;uv-m|-bl;mbhl-ঞ
makanan dan minuman teh hijau di kafetaria atau
l;l0;Ѵbh;m-m]Ŋh;m-m]-m|ohovo†ˆ;mbuĺ

JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 351


13

Juknokwon (Bamboo Garden)


119, Jugnogwon-ro, Damyang-eup, Damyang-gun, Jeollanam-do
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 1,500 (remaja) / KRW 1,000 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 311, 311-1, 60-1, 62-1, atau 61-1 ke Halte Juknokwon

Juknokwon merupakan salah satu tempat wisata


‹-m]‰-fb07bh†mf†m]bh;ঞh-0;u-7-7bho|- -l‹-m]ĺ
$-l-m0-l0†bmbঞ7-h_-m‹-|;uh;m-Ѵ7bh-Ѵ-m]-m
warga lokal, melainkan juga turis dari berbagai
penjuru dunia. Juknokwon cocok untuk Anda yang
menyukai wisata alam atau sekedar ingin rehat sejenak
7-ubh;vb0†h-mv;_-ubŊ_-ubĺm]bmv;robŊv;rob7-m
r;ro_om-m‹-m]l;mf†Ѵ-m]ঞm]]bl;l0†-|v†_†
†7-u-7b7-Ѵ-l|-l-mѴ;0b_v;f†hƓŊƕo7b0-m7bm]h-m
v†_††7-u-7bѴ†-uĺ$b7-h_-m‹-b|†ķ†hmoh‰om
f†]-l;lbѴbhbঞm]h-|ruo7†hvbohvb];m‹-m]ঞm]]bķ
v;_bm]]-ঞ7-h_;u-m0-m‹-hr;m]†mf†m]‹-m]
datang untuk menghirup udara segar atau meditasi
menenangkan pikiran.

352 | JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


JEOLLANAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 353
RESTORAN

- Ojakgyo Tea House and Pension


- Seomjingang Aejaecheop
- Yeosu Sky Cafe

JEOLLANA

354 | JEOLLANAM-DO - RESTORAN


Ojakgyo Tea House
and Pension
661-15 Uduri, Dolsan-eup, Yeosu-si
>KRW 10,000
Setiap hari, 10:00-19:00
Bus no. 103, 105, 111, atau 115 ke Halte Cheongsol Apartment

Kedai dengan menu andalah teh


ini juga menyajikan kopi dan menu
makanan kecil. Dikenal akan
kelezatannya, Anda wajib mencoba
seluruh menu yang berbahan dasar
teh. Namun jika harus memilih, Anda
dapat mencicipi menu andalan seperti
Jujube Tea, Puer Tea dan Plum Tea,
serta Garae Tteok yang merupakan
penganan tradisional Korea. Jangan
lupa untuk mencoba menu Bingsu jika
berkunjung di musim panas sambil
duduk di balkon yang menghadap
ke teluk. Tempat ini juga berfungsi
sebagai penginapan dengan kamar
besar yang tersedia untuk disewa.

JEOLLANAM-DO - RESTORAN | 355


Seomjingang Aejaecheop
74 Palma 5-gil, 1677-1 Yeonhyang-dong, Suncheon, Jeollanam-do
>KRW 8,000
Setiap hari, 06:00-21:00 (istirahat 15:00-17:30)
Bus no. 50 atau 53 ke Halte Pungdeok Elementary
Menyediakan menu ramah Muslim

Restoran ini hanya berjarak 3 menit berjalan


kaki dari Taman Nasional Teluk Suncheon.
Sajian utama restoran ini berbahan dasar
dari corbicula atau kerang air tawar yang
banyak ditemukan di wilayah Seomjingang.
Di restoran ini, corbicula diolah menjadi
berbagai menu, antara lain Sup dan Bibimbap
corbicula yang menjadi menu andalan.

356 | JEOLLANAM-DO - RESTORAN


Yeosu Sky Café
(Yeosu Sky Tower)
1, Bangnamhoe-gil, Yeosu-si, Jeollanam-do
>KRW 4,000
Selasa-Minggu, 12:00-22:00
Bus no. 200 ke Halte Gukdong Line Apartment

Kafe ini terletak di Yeosu Sky Tower


di kompleks Yeosu Expo. Menara
ini adalah bangunan tertinggi di
kawasan tersebut atau tepatnya
setinggi 73 meter. Wisatawan dapat
menikmati menu kopi dan penutup
mulut sambil menikmati panorama
kota Yeosu dan Pulau Odongdo
yang memesona. Menu yang harus
dicoba adalah Coconut Cookie dan
Strawberry Smoothie. Disarankan
untuk datang menjelang senja
untuk menikmati pemandangan
matahari terbenam.

JEOLLANAM-DO - RESTORAN | 357


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Cafe Coffee Panache Mokpo

- Damyang Metasequoia Road

- Dolsandaegyo Bridge

- Odongdo Lighthouse

- Wind on the Hill Cafe

358 | JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Café Coffee Panache terletak di
Café Coffee lantai 1 Observatorium Gohado
yang memiliki bentuk unik dan dan
Panache Mokpo patut dijadikan latar berfoto. Di
sini, pengunjung dapat bersantai di
188-7 Mt, Dal-dong, Mokpo-si, Jeollanam-do 1F
>KRW 4,500 area rooftop dengan pemandangan
Setiap hari, 09:30-19:00 Mokpo Marine Cable Car sambil
Stasiun Mokpo (Honam Line) -> taksi 20 menit menikmati kopi dan kue. Bagi yang
ingin mencari kesegaran udara
pinggir laut, Anda bisa berjalan
santai di Gohado Seaside Deck.

JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 359


Damyang Metasequoia Road
19, Metasequoia-ro, Damyang-gun, Jeollanam-do
KRW 2,000 (dewasa) / KRW 1,000 (remaja) / KRW 700 (anak)
Setiap hari, 09:00-19:00 (Mei-Aug) / 09:00-18:00 (Sept-Apr)
Bus no. 10-1, 10-2, 10-3, 11-1, 11-2, 12-2, 13-1, 13-2, 13-3, atau 13-4 ke Halte Hakdong

Damyang Metasequoia Road adalah salah satu jalur


pepohonan Metasequoia terindah di Korea. Saat
musim semi dan musim panas, pepohonan akan
berwarna kehijauan, sementara di musim dingin,
batang dan rantingnya akan dihiasi warna putih salju.
Sangat disarankan untuk berkunjung di musim gugur
untuk mendapatkan pemandangan dengan warna
daun merah kecokelatan.

360 | JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Dolsandaegyo
Bridge
3617-7 Dolsan-ro Dolsan-eup Yeosu-si, Jeollanam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 100, 102, 103, 105, 106, 111, 112, atau 115 ke Dolsandaegyo Bridge Entrance

Dolsandaegyo Bridge adalah salah satu jembatan


terkenal di kota Yeosu yang terhubung dengan
Dolsando Island. Untuk melihat jembatan ini dengan
jelas, Anda dapat datang ke Dolsan Park dan
menikmati pemandangan di malam hari saat lampu-
lampu di jembatan telah dinyalakan. Untuk datang
ke taman ini, Anda dapat menggunakan bus atau
menaiki Yeosu Cable Car.

JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 361


Odongdo Lighthouse
San1-7 Sujeong-dong, Yeosu-si, Jeollanam-do
Gratis
Selasa-Minggu, 09:00-18:00
Bus no. 2 atau 333 ke Halte Odongdo Entrance

Odongdo Lighthouse adalah salah


satu atraksi pariwisata utama
di Odongdo Island. Anda dapat
melihat kota Yeosu, Namhae,
dan Hadong dari mercusuar yang
diakui sebagai lokasi wisata
Instagramable di kota Yeosu. Baik
di siang hari maupun malam hari,
Odongdo Lighthouse menawarkan
pemandangan indah untuk Anda.

362 | JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Wind on the Hill Café
717, Dolsan-ro, Dolsan-eup, Yeosu, Jeollanam-do Kafe ini dianggap memiliki lokasi
>KRW 5,000 yang sempurna, yakni di sebuah
Senin-Minggu, 09:00-18:00 bukit yang menghadap ke teluk.
Bus lokal ke Halte Yeosu Euncheonsuyang-gwan
Spesialisasi mereka adalah teh
herbal dengan menu lain, termasuk
kopi dan beragam kue. Jangan
lupa untuk berfoto dengan latar
pemandangan laut, serta interior
kafe yang sangat fotogenik. Kafe
ini cocok bagi wisatawan yang
ingin relaksasi dan menjauh dari
kebisingan jalan.

JEOLLANAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 363


364
CHUNGCHEONGBUK-DO

Provinsi yang keempat sisinya


berbatasan dengan daratan ini dikenal
memiliki pemandangan alam yang
indah, termasuk pegunungan, danau,
dan gua. Wisatawan dapat bersantai di
water park yang sumber airnya berasal
dari 750m di bawah permukaan tanah
atau melihat dokumen cetak tertua di
dunia, Jikji, yang telah diakui UNESCO.

Pro Tip
Karena tidak berbatasan dengan laut,
masakan khas provinsi ini kebanyakan terbuat
dari biji-bijian dan sayur. Coba untuk menik-
mati Sanche Bibimbap, Hobak Beombeok, dan
Cheonggukjjang Jjigae.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 365


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Black Stone Belle Foret
2 Cheongpung Lake Cable Car
3 Gugyeong Traditional Market
4 Guinsa
5 Mancheonha Alpine Coaster
6 Oh Daeho Art Factory
7 Sangdang Sanseong Fortress
8 Seongan-gil Road
9 Songnisan National Park
10 Woraksan National Park

CHUNG
CHEONGB
366 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA
PARIWISATA4
ATRAKSI
5 3
6

10
2

9
PETA WISATA

7
8

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 367


1

Black Stone Belle Foret


(Luge Experience)
346 Belleforet-gil Doan-myeon Jeungpyeong-gun Chungcheongbuk-do
Mulai dari KRW 12,000 (hari kerja) dan KRW 15,000 (hari libur)
Setiap hari, 10:00-18:00
Stasiun Jeungpyeong -> taksi

Black Stone Belle Foret adalah salah satu


tempat wisata yang menawarkan berbagai
l-1-l-hঞˆb|-vķv;r;uঞ†];ķoѴ=ķ7-m
|u;hhbm]ĺ†];l;u†r-h-m-hঞˆb|-v=-ˆoub|7b
|;lr-|bmb‹-m]7-r-|7bmbhl-ঞoѴ;_v;l†-
kalangan umur. Anda dapat memilih dari dua
jalur yang ditawarkan, yakni jalur pertama
yang lebih panjang dan santai sehingga Anda
7-r-|l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mv;hb|-uķv;u|-
jalur kedua yang memiliki rute lebih pendek
dan menantang. Selain Luge, Anda juga dapat
mengunjungi peternakan di tempat ini untuk
mencoba naik kuda.

368 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Cheongpung Lake Cable Car


166 Munhwajae-gil, Cheongpung-myeon, Jecheon-si, Chungcheongbuk-do
[Kabin Standar] Roundtrip: KRW 15,000 (dewasa) | KRW 11,000 (anak-anak)
[Kabin Kristal] Roundtrip: KRW 20,000 (dewasa) | KRW 15,000 (anak-anak)
Senin-Jumat, 10:00-18:00 / Sabtu-Minggu, 10:00-18:30
ƍžōŕɚɇɃȾɕɇɄȿɕɇɅȿɕÝƇÝƍɇɆɀŀĈ"ĩĈŕōġŴƍōġŋƪĈŕō{ƸûĈ

Cheongpung Lake Cable Car adalah salah


satu tempat wisata yang wajib Anda kunjungi
v--|7-|-m]h;ho|-;1_;omĺ;Ѵbm|-v7b-|-v
-m-†_;om]r†m]ķ-7-7†-rbѴb_-mh-0bm
yang bisa Anda pilih, yaitu standar dan kristal.
;]b|†v-lr-b7bo0v;uˆ-ঞom7;1hķm7-7-r-|
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m-Ѵ-lv;hb|-u7-m
l;m]-l0bѴ=o|o7b0;0;u-r-ঞঞh‹-m]bmv|-Ŋ
worthy. Selain cable car, ada beberapa tempat
wisata di sekitar Cheongpungho yang dapat Anda
h†mf†m]bķv;r;uঞ_;om]r†m]-h;omou-bѴ7-m
Cheongpung Land.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 369


3

Gugyeong Traditional Market


31, Dojeon 5-gil, Danyang-eup, Danyang-gun, Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari, (jam bervariasi, kebanyakan 08:00-20:00)
Bus Danseong-Daegyo ke Halte Dojeon 2-ri Gugyeong Market Entrance

-v-ubmb-7-Ѵ-_v†u]-0-]br;1bm|-0-‰-m]r†ঞ_
yang merupakan komoditas lokal unggulan di sini.
Restoran di pasar ini pun menyajikan berbagai menu
7;m]-mhu;-vb0-‰-m]r†ঞ_ķv;r;uঞr-m]vb|0-‰-m]
r†ঞ_ķvovbv0-‰-m]r†ঞ_ķv;u|-v-m]rubl-7om-
-‹-l]ou;m]0†l0†0-‰-m]r†ঞ_ĺ

370 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Guinsa
73 Guinsagil Yeongchun-myeon Danyang-gun Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 260 ke Halte Guinsa

Kuil Guinsa terletak di bawah Puncak


+;om_‰-0om]ķ†m†m]"o0-;hv-mĺ-]b-mŊ
0-]b-m1-m7b‹-m]‰-fb07bѴb_-|l;Ѵbr†ঞ
†Ѵ- ;-0;or7-m]Ő|;lr-|r;uѴbm7†m]-m
†|-l-ő7-mom†l;m;or;o0b
(monumen khotbah Buddhist). Kuil ini juga
l;m-‰-uh-mruo]u-l$;lrѴ;"|-‹†m|†h
pengunjung.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 371


5

Mancheonha Alpine Coaster


94 Aegok-ri Jeokseong-myeon Danyang-gun Chungcheongbuk-do
KRW 15,000 / orang
Setiap hari, 09:00-18:00
Stasiun Danyang -> taksi 4 menit

-m1_;om_-Ѵrbm;o-v|;ul;u†r-h-mv-Ѵ-_
satu program pengalaman yang dapat dicoba saat
l;m]†mf†m]b-m1_;om_-"h‹‰-Ѵhĺ-m1_;om_-
Alpine Coaster melaju di atas monorel sepanjang
ƖѵƏl;|;u7;m]-mh;1;r-|-ml-hvbl†l_bm]]-
ƓƏhlņf-lĺ";Ѵ-l-l;Ѵ†m1†u7;m]-mѴrbm;o-v|;uķ
pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan
0†hb|_bf-†7-mv†m]-b-l_-m]-m]ĺ$-h_-m‹-
ou-m]7;‰-v-7-mu;l-f-ķ-m-hŊ-m-hf†]-7-r-|
meluncur di atas Alpine Coaster selama didampingi
ou-m]|†-ĺ bv-u-mh-m†m|†hl;m];1;hvb|†v‰‰‰ĺ
mancheonha.com sebelum berkunjung karena
Ѵrbm;o-v|;uঞ7-h0;uor;u-vbfbh-1†-1-ঞ7-h
memungkinkan.

372 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Oh Daeho Art Factory


6 Yeongsan-ro 29-beongil, Daeui-dong 2-ga, Mokpo-si, Jeollanam-do
KRW 5,000
Selasa-Minggu, 10:00-17:30
Bus no. 360, 361, 362, 363, 364, atau 365 ke Halte Dongam

_ -;_o-7-Ѵ-_v;ou-m]v;mbl-mou;-
Selatan yang membuat karya seni dari
0-u-m]Ŋ0-u-m]0;h-vĺ-|;Ѵ-_|;uf†m7b
7†mb-v;mbv;Ѵ-l-ƑƏ|-_†m7;m]-mh-u‹-Ŋ
karya yang sudah dipamerkan dan dijual
hingga ke luar negeri. Pabrik ini merupakan
v|†7bo|;lr-|_ -;_o0;h;uf-7-m
memamerkan hasil karyanya yang memiliki
1bub7-r-|0;u];u-h7-mņ-|-†7bl-bmh-m
oѴ;_v;l†-ou-m]ķ0-_h-m-m-hŊ-m-hĺm7-
dapat menemukan dan mencoba berbagai
l-1-lh-u‹-v;mb_ -;_ov;r;uঞuo0o|ķ
sepeda, hingga pengeras suara.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 373


7

Sangdang Sanseong Fortress


San 28-2, Sanseong-dong, Sangdang-gu, Cheongju, Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 862-1 atau 862-2 ke Halte Sangdang Sanseong

Benteng Sangdang Sanseong merupakan lokasi


populer untuk tempat berolahraga dengan berjalan
h-hbv-l0bѴl;mbhl-ঞh;|;m-m]-m-Ѵ-l7bh-Ѵ-m]-m
penduduk setempat. Selain itu, tempat ini juga
dilengkapi beberapa restoran berlatar pemandangan
7-m-†1-mঞh‹-m]vb-rl;m‹-l0†|m7-v;|;Ѵ-_
lelah berkeliling.

374 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Seongan-gil Road
Sangdang-ro 59beon-gil, Sangdang-gu, Cheongju-si, Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari (jam bervariasi)
ƍžɂȾɅÝƇÝƍɃȾɀŀĈQÝńƇĈšŸŕƣĭōûĭÝń{ƸûĈ

";om]-mŊ]bѴ-7-Ѵ-_r†v-||u;mlo7;7-m
budaya saat ini di Kota Cheongju yang
menawarkan perpaduan akan nostalgia
masa lalu dan dunia modern. Sebagai
atraksi wisata unggulan, area ini dirancang
menjadi jalan bebas kendaraan yang ramah
†m|†hr;f-Ѵ-mh-hb7-mr;m]†mf†m]h;ঞh-
berbelanja. Lokasi wisata terkenal di sini
-m|-uѴ-bmuom Ѵ-]roѴ;7bh†bѴ+om]7†m]v-ķ
peta banteng Cheongjueupseong, dan
tentu saja Rodeo Street yang merupakan
pusat perbelanjaan favorit warga Cheongju.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 375


9

Songnisan National Park


Sangpan-ri, Songnisan-myeon, Boeun-gun, Chungcheongbuk-do
KRW 4,000 (Kuil Beopjusa)
Setiap hari, 24 jam (dibatasi sampai sore untuk mendaki)
Terminal Dong Seoul atau Terminal Cheongju -> bus antar-kota ke Songnisan

$;u7bub-|-v†m†m]"om]mbv-m7-mƒѴ;l0-_
(Hwayang, Seonyu, Ssangok), taman nasional ini
terletak di tengah Pegunungan Sobaeksanmaek.
Gunung Songnisa merupakan salah satu lokasi
terindah di Korea dengan puncak bebatuan granit
7-m1;h†m]-m0-|†-mv;7bl;m‹-m]l;m-hf†0h-mĺ b
sini juga terdapat kuil Beopjusa yang terkenal akan
Cheongdongmireukbul atau patung Buddha terbesar
di dunia, serta ratusan warisan budaya nasional
Ѵ-bmm‹-ĺ$-l-mm-vbom-Ѵbmbl;lbѴbhb-|u-hvb-Ѵ-l‹-m]
l;m-ubh†m|†h7bf;Ѵ-f-_bv;r-mf-m]|-_†mķv;r;uঞ
cherry blossom di musim semi, pinus hijau di musim
panas, dan daun cokelat kemerahan di musim gugur.

376 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


10

Woraksan National Park


Worak-ri, Deoksan-myeon, Jecheon-si, Chungcheongbuk-do
Gratis (kemah KRW 1,600-2.200)
Setiap hari, 24 jam (Mendaki 04:00-14:00)
Terminal Cheongju -> Bus no. 222 ke Songgye 1(il)-ri

$-l-m-vbom-Ѵ)ou-hv-m7b-m]]-rv;0-]-b
7;vঞm-vb|;u0-bh†m|†hr;m7-hb-mĺ;m|-m]-m
hutan menawan, air terjun memukau, serta patung
dan pahatan Buddha kuno akan menjadi latar dari
r;m7-hb-m7b7-;u-_bmbĺ bh;m-Ѵv;0-]-br†m1-hv†1b
7bl-v-Ѵ-Ѵ†ķ|-l-mbmbl;lbѴbhb1bubh_-v]†m†m]Ŋ
]†m†m]ঞm]]b7;m]-m|;0bm]1†u-lķ]b]buঞm]]bķ
dan puncak bernama Yeongbong yang menawan.
†m1-hbmb7bh;ѴbѴbm]boѴ;_rbm†vr†ঞ_ou;-‹-m]
jarang ditemui di mana pun. Jika ke sini, Anda bisa
mengunjungi beberapa kuil, restoran, dan juga
pemandian air panas Suanbo.

CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 377


RESTORAN

- Cheongpung Hwanggeum Garden Tteokgalbi


- Namhangang Restaurant
- Tea Terra

CHUNG
CHEONGB

378 | CHUNGCHEONGBUK-DO - RESTORAN


Cheongpung Hwanggeum
Garden Tteokgalbi
1682 Cheongpumho-ro, Cheongpung-myeon, Jecheon-si, Chungcheongbuk-do
>KRW 14,000
Setiap hari, 09:00-21:00
Bus 950, 953, 961, atau 970 ke Bukjin Village

Restoran ini memiliki 2 cabang,


yaitu cabang pertama dengan menu
ikan dan cabang kedua dengan
menu Tteokgalbi. Cabang kedua
ini hanya menawarkan dua menu,
antara lain Ulgeum Tteokgalbi dan
Bulgogi Sapi Jamur. Tteokgalbi di
sini sangat populer karena dibumbui
menggunakan kunyit, nanas, apel, pir,
bawang bombai, bawang putih, dan
kecap asin. Tambahan kunyit sebagai
bumbu membuat Tteokgalbi di sini
terasa lebih lezat dan unik. Daging
yang cukup tebal dan empuk, serta
lauk pendamping yang banyak dijamin
akan memuaskan selera Anda. Tidak
jauh dari tempat ini terdapat Danau
Chungpung untuk berekreasi.

Namhangang Restaurant
5-4, Baesiron-ro, Cheongpung-myeon, Jecheon-si, Chungcheongbuk-do
>KRW 12,000
Setiap hari, 11:00 - 21:30 (Istirahat 14:00-17:00)
Osong Station (Chungbuk Line) Exit 8

Namhangang adalah salah satu rekomendasi


restoran daging bakar yang terkenal di
Chungcheokbuk-do. Menu andalan ramah
Muslim restoran ini adalah Wooreong
Ssambap, Iga Bakar Yakchae, dan Jeyuk
Bokkeum (Tumis Daging).

CHUNGCHEONGBUK-DO - RESTORAN | 379


Tea Terra
56 Bio Valley 1-ro, Jecheon-si, Chungcheongbuk-do
<KRW 10,000
Setiap hari
Bus no. 48, 67, atau 881 ke Halte Bio Venture Center

$;-$;uu--7-Ѵ-_v;0†-_h-=;
berkonsep healing dengan tema
utama teh. Anda dapat datang
ke kafe ini untuk mencoba menu
makanan dan minuman yang sehat
atau mencoba program terapi teh
_;u0-l;7bvĺ$;u-rb‹-m]7bѴ-h†h-m
dengan meminum teh sambil
menggunakan alat pijat kaki dijamin
dapat membuat kondisi tubuh lebih
tenang dan santai. Anda juga dapat
mencoba membuat teh sendiri
l;m]]†m-h-m0-_-mŊ0-_-m‹-m]
tersedia di kafe. Selain itu, tersedia
juga toko souvenir untuk membeli
oѴ;_ŊoѴ;_ķv;r;uঞ-uol-|_;u-r‹ķ
teh, dan lainnya.

380 | CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA


CHUNGCHEONGBUK-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 381
LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Danyang Mancheonha Skywalk

- Munam Ecologial Park

- Suamgol Village

CHUNG
CHEONGB
382 | CHUNGCHEONGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE
Danyang Mancheonha Skywalk
94 Aegok-ri Jeokseong-myeon Danyang-gun Chungcheongbuk-do
KRW 3,000 (dewasa) / KRW 2,000 (remaja) / KRW 1,500 (anak & senior)
Setiap hari, 09:00-18:00 (tutup jika cuaca tidak memungkinkan)
Stasiun Danyang -> taksi sekitar 4 menit

Mancheonha Skywalk menawarkan pemandangan


sungai Namhangang yang dikelilingi perbukitan hijau
dari atas ketinggian 80-90 meter. Menara Mancheonha
Skywalk memiliki tinggi 25 meter dengan bentuk
menyerupai tapal kuda. Di puncak menara terdapat
lantai kaca transparan, membuat pengunjung yang
datang seakan berjalan di atas langit. Lokasi ini juga
sangat populer untuk latar foto yang Instagramable.

CHUNGCHEONGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 383


Munam Ecological Park
100, Munam-dong, Heungdeok-gu, Cheongju-si, Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 920 ke Halte Munam Ecological Park

Munam Ecological Park adalah taman kota,


sekaligus ruang publik terbuka hijau yang
biasa digunakan sebagai tempat bersantai
dan berolahraga bagi warga sekitarnya. Taman
ini dibagi menjadi tiga bagian menjadi Family
Park, Wellbeing Park, dan Eco-park. Di sini
Anda bisa menyaksikan keindahan taman-
taman bunga yang ditanam berdasarkan warna,
salah satunya adalah taman bunga tulip yang
merekah penuh di musim semi.

384 | CHUNGCHEONGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


Suamgol Village
646, Cheongnamdae-gil, Sangdang-gu, Cheongju-si, Chungcheongbuk-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 105, 105-1, atau 407 ke Halte Wooam Elementary

Suamgol Village menjadi terkenal sejak muncul


di drama “Bread, Love, and Dreams (2010)”.
Kafe-kafe banyak bermunculan dan menjadikan
tempat ini semakin trendi dan sangat cocok
untuk lokasi berfoto. Tiga atraksi yang wajib
dikunjungi di sini adalah Observatorium
Suamgol Village, Café Street, dan tur seni untuk
menikmati mural di sepanjang Jalan Suamgol.
Anda juga bisa mengunjungi kafe dengan
rooftop jika ingin berlama-lama menikmati
pemandangan yang cantik.

CHUNGCHEONGBUK-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 385


386
DAEJEON
Dajeon dijuluki “Middle City” karena
terletak tepat di tengah Semenanjung
Pro Tip
Sisihkan waktu untuk menjelajahi “Delapan
Korea. Berkat itu, kota ini mudah Pemandangan Daejeon (Eight Scenics of
dijangkau karena jalur utama kereta Dajeon)” yang merupakan delapan atraksi
pariwisata berpemandangan indah rekomen-
yang pasti melewatinya.
dasi pemerintah setempat.

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 387


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Daecheongho Lake
2 Daedong Haneul Park
3 Daejeon Jungang-ro Underground Com.
4 Dunsan Grand Park
5 Gungdong Rodeo Street
6 Gyejoksan Mountain Red Clay Trail
7 Islamic Center of Daejeon
8 Jangtaesan Recreational Park
9 Sky Road
10 Yuseong Hot Spring

388 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


ATRAKSI
PETA WISATA
6

PARIWISATA 1

5 10
7
4

8
2
9 3

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA |


389
1

Daecheongho Lake
618-136, Daedok-gu, Daejeon-si, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 10:00-17:00
Bus no. 72 atau 73 ke Halte Daecheongdam

-m-† -;1_;om]_o7bh;l0-m]h-mr-7-
|-_†mƐƖѶƏh;ঞh-;m7†m]-m -;1_;om]
selesai dibangun untuk menyalurkan air bersih
h; -;f;om7-m_;om]f†ĺ";Ѵ-bmu†l-_0-]b
0†u†m]Ŋ0†u†m]lb]u-vbķ7bl†vblr-m-vm7-
f†]-0bv-l;Ѵb_-|Ѵ-m]v†m]0-m]-†r†ঞ_‹-m]
memenuhi danau. Lokasi wisata ini dilengkapi
observatorium yang memungkinkan
r;m]†mf†m]†m|†hl;mbhl-ঞr;l-m7-m]-m
indah seluruh bagian danau.

390 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


2

Daedong Haneul Park


182 Dongdaejeon-ro 110beon-gil, Dong-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 605 atau 608 ke Halte Jayangdong Community Service Center

-;7om]-m;†Ѵ-uh-7-Ѵ-_v;0†-_|-l-m
7b-|-v0†hb| -;7om]†u-Ѵ(bѴѴ-];‹-m]
menawarkan pemandangan keindahan kota
-;f;omĺ$-l-mbmbl;lbѴbhbh-=;‹-m]7-r-|
dijadikan lokasi menyaksikan matahari terbenam
sambil ditemani secangkir kopi. Selain itu, Ada
f†]-7-r-|l;m]-l0bѴ=o|oŊ=o|o7bঞঞhŊঞঞh
mv|-]u-l-0Ѵ;7bv;hb|-u|-l-m7-m7;v-ĺ bm7bm]
0-m]†m-mŊ0-m]†m-m7b7-;u-_ -;7om]†u-Ѵ
(bѴѴ-];7br;m†_b7;m]-mѴ†hbv-ml†u-Ѵ‹-m]
r-vঞm‹-l;m-l0-_mbѴ-b;v|;ঞh-7;v-ĺ

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 391


3

Daejeon Jungang-ro
Underground Commercial Center
145 Jungang-ro, Jung-gu, Daejeon
Gratis
Bervariasi (kebanyakan 11:00-22:00)
Stasiun Jungang-ro Exit 8

-;f;om†m]-m]Ŋuo&m7;u]uo†m7
Commercial Center adalah pusat perbelanjaan
yang berada di stasiun kereta bawah tanah
-|-†|;r-|m‹-7b"|-vb†m†m]-m]Ŋuoĺ$;lr-|
ini memiliki pilihan toko yang lengkap, mulai
dari pakaian, sepatu, tas, aksesoris, hingga
toko makeup dan skincare terkenal Korea
v;r;uঞ |†7;o†v;ķ-|†u;!;r†0Ѵb1ķ7-m
mmbv=u;;ĺm7-7-r-|0;u0;Ѵ-mf-7;m]-m
harga yang terjangkau, serta tawaran diskon
l;m-ubh‹-m]7b0;ubh-mv;ঞ-r|ohoĺ";Ѵ-bm
itu, Anda juga dapat mencoba jajanan pinggir
jalan khas Korea di tempat makan yang
tersedia.

392 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


4

Dunsan Grand Park


169, Dunsan-daero, Seo-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari (jam bervariasi)
Government Complex Station (Daejeon Subway Jalur 1) Exit 3

†mv-mu-m7-uh-7-Ѵ-_u†l-_0-]b0;u0-]-b
fasilitas budaya dan seni, termasuk Pusat Budaya
ş";mb -;f;omķ†v;†l";mb -;f;omķ7-m
Hanbat Arboretum yang terhubung dengan
olrѴ;hv;l;ubm|-_7-m$-l-m"-bmv -;f;omĺ
$;lr-|bmbl;m‹-fbh-m0;0;u-r-|†f†-mķv;r;uঞ
reservoir, pusat pembelajaran lingkungan bagi
siswa, dan area rekreasi untuk bersantai dan
berpiknik.

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 393


5

Gungdong Rodeo Street


Gungdong, Yuseong-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari (jam bervariasi)
Gapcheon Station (Subway Daejeon Line 1) Exit 3
Berjarak 10 menit berjalan kaki dari Masjid Daejeon

Gungdong Rodeo Street adalah


distrik perbelanjaan yang ramai
dikunjungi wisatawan asing
Ѵ-‹-hm‹-‹;om]7om]7b";o†Ѵĺ b
vbmb|;uv;7b-0;u0-]-b|ohoķv;r;uঞ
toko pakaian, alat elektronik,
hovl;ঞhķu;v|ou-mķ7-mh-=;ĺ
Biasanya suasana akan lebih ramai
saat sore menjelang malam.

394 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


6

Gyejoksan Mountain
Red Clay Trail
San85 Jang-dong, Daedeok-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 09:00-24:00
Bus no. 74 ke Halte Jangdong 2 Gu

‹;fohv-mo†m|-bm!;7Ѵ-‹$u-bѴ
-7-Ѵ-_f-Ѵ-mv;|-r-h;1oŊ_;-Ѵbm]
pertama di Korea. Berjalan dengan
bertelanjang kaki di atas tanah liat
merah merupakan pengalaman
|;u-r;†ঞh7-m†mbh‹-m]_-m‹-
0bv-m7-Ѵ-h†h-m7bvbmbĺ bf-Ѵ†u
sepanjang 16.5km ini Anda dapat
0;uoѴ-_u-]-v-l0bѴl;mbhl-ঞ
pemandangan mulai dari pusat kota
hingga Benteng Gyejoksanseong.
$;lr-|‰bv-|-bmb1o1oh†m|†hm7-
yang menyukai olahraga dan wisata
alam, serta ingin mendapatkan tubuh
yang lebih bugar.

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 395


7

Islamic Center
of Daejeon
193 Yuseoung-gu, si, Daehak-ro, Yuseong-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Wolpyeong Station (Subway Daejeon Line 1) Exit 3
Satu gedung dengan Masjid Daejeon dengan fasilitas shalat lengkap

vѴ-lb1;m|;uo= -;f;om7b7bubh-m
r-7- ;v;l0;uƑƏƏѵ-|-v7om-vb
7-ub‰-u]-†vѴbl -;f;om
7-m0-m|†-m7-ub Őou;-
†vѴbl ;7;u-ঞomőĺ†v-|vѴ-l
-;f;ombmb|;uѴ;|-h7b-m|-u-ঞ]-
h-lr†v|;um-l- -;f;omķ‹-hmb
mvঞ|†|"-bmv7-m$;hmoѴo]bou;-
Ő"$őķ&mbˆ;uvb|-vm=oul-vb
7-mol†mbh-vbķv;u|-&mbˆ;uvb|-v
-vbom-Ѵ_†m]m-lĺ bv;hb|-u
-u;-vѴ-lb1;m|;uo= -;f;omf†]-
terdapat banyak restoran Halal yang
menawarkan beragam menu pilihan.

396 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


8

Jangtaesan Recreational
Park
461, Jangan-ro, Seo-gu, Daejeon
Gratis (bervariasi untuk program interaktif)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 20 atau 22 ke Halte Jangtaesan Recreational Park

Hutan Rekreasi Jangtaesan terdiri atas hutan


|;7†_‹-m]7br;m†_bro_om]bmh]oķl;|-v;t†ob-ķ
dan bald cypress (sejenis cemara). Yongtaeul
Reservoir yang berlokasi di pintu masuk akan
menyambut kedatangan pengunjung dengan
l;m‹-fbh-mv;0†-_r;l-m7-m]-mbm7-_ĺ b
dalam hutan reakreasi, tersedia berbagai fasilitas
v;r;uঞf-Ѵ†ur;f-Ѵ-mh-hbķ|-l-m0o|-mbh-ķ7-m
l;m-u-r-m7-m]ĺ bv-u-mh-m0;uh†mf†m]7b
l†vbl]†]†u†m|†hl;mbhl-ঞ0-ubv-mro_om
l;|-v;t†ob-0;u‰-um-1oh;Ѵ-|h;;l-v-m‹-m]
siap menjadi latar foto menarik.

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 397


"h‹!o-77b -;f;om-7-Ѵ-_
-|-r 7;m]-mr-mf-m]
ƑƐƓlķѴ;0-uƐƒĺƒlķ7-mঞm]]b
ƑƏl‹-m]l;l0;m|-m]7b-Ѵ-m
†m;†m]f;om]bĺ|-r bmb
-h-ml;l†|-uˆb7;o0;u7†u-vbƔƏ
l;mb|7;m]-mf;7-ƐƏl;mb|‹-m]
tentunya semakin meramaikan
v†-v-m-f-Ѵ-mĺ-Ѵ-m †m;†m]f;om]b
9
sendiri merupakan tempat paling
|u;m7b7b -;f;om‹-m]7br;m†_b
|ohoŊ|oho7-mu;v|ou-mķv;u|-
Sky Road
64 (Eunhaeng-dong) Chungang-ro, Jung-gu, Daejeon
dilengkapi dengan department
Gratis
store, pusat perbelanjaan bawah Selasa-Minggu, 19:00-22:50 (Apr-Sept) / 18:00-21:50 (Okt-Mar)
tanah, galeri, dll. Jungang-ro Station Exit 1

398 | DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA


;uѴoh-vb7br†v-|ho|- -;f;omķ
mata air panas ini memiliki air yang
kaya akan mineral dan dikenal
10 ;=;hঞ=l;Ѵ-‰-m0;u0-]-bf;mbv
penyakit, khususnya penyakit syaraf
dan geriatri. Fasilitas akomodasi
Yuseong Hot Spring dengan berbagai fasilitas nyaman
Bongmyeong-dong, Yuseong-gu, Daejeon
banyak di temukan di sekitar atraksi
Gratis pariwisata ini, sehingga tentunya
Setiap hari, 07:00-21:00 akan mempermudah Anda jika ingin
Yuseong Hot Spring Station Exit 7 0;ubvঞu-_-|v;|;Ѵ-_0;uh†mf†m]ĺ

DAEJEON - ATRAKSI PARIWISATA | 399


RESTORAN

- Banchan Restaurant
- Bukhara India
- Cafe Adobe House
- Caffe Loja
- LAD Coffee Daejeon
- Sung Sim Dang Bakery Main Branch
- Time & Pasta

DAEJEON
400 | DAEJEON - RESTORAN
Banchan Restaurant
198-56, Daesa-dong, Jung-gu, Daejeon
>KRW 8,000
Setiap hari (tutup Senin ke-1 & ke-3), 07:00-20:30
Bus no. 802 ke Halte Bomunsan Park

Restoran ini menyajikan menu


khas tradisional Korea dengan
tambahan lauk pendamping yang
berlimpah. Mempertahankan nilai
sejarah tradisi meja makan dari
masa lampau, Banchan Restaurant
menyajikan lauk pendamping
dalam jumlah ganjil yang diyakini
dapat menghalau pembawa sial.

Bukhara India
125, Dunsan-ro, Seo-gu, Daejeon (Star Building)
>KRW 12,000
Setiap hari, 11:30-22:00 (istirahat 15:00-17:30)
City Hall Station (Subway Daejeon Line 1) Exit 6
Menyajikan menu ramah Muslim

Bukhara India adalah restoran


ramah Muslim yang menyajikan
menu makanan khas India. Salah
satu menu wajib coba restoran
ini adalah Ayam Tandoori. Selain
masakan India, restoran ini juga
menyajikan menu Barat seperti
spaghetti cream dengan jamur dan
ayam.

DAEJEON - RESTORAN | 401


Café Adobe House
15, Daeheung-ro 169beon-gil, Jung-gu, Daejeon
>KRW 5,000
Setiap hari, 12:30-23:00
Jungang-ro Station Exit 2

Kafe pencuci mulut spesialis krim


ini tidak hanya terkenal enak,
tetapi juga instaworthy. Terdiri
atas 2 lantai, tempat ini selalu
dipenuhi orang-orang yang bekerja,
berkumpul, ataupun sekedar
bersantai. Strawberry Einspanner
dan Dobippang merupakan menu
representatif yang paling digemari.
Kafe ini juga menawarkan kegiatan
berkemah di bagian luarnya
yang dilengkapi kursi kemah dan
panggangan untuk membakar
marshmallow atau sosis. Interior
khas rumahan, makanan cantik, dan
kegiatan unik menjadikan tempat
ini layak untuk dikunjungi.

402 | DAEJEON - RESTORAN


Caffé Loja
432-13, Gung-dong, Yuseong-gu, Daejeon
>KRW 5,000
Setiap hari, 10:00-24:00
Gapcheon Station Exit 3

Kafe dua lantai ini menawarkan


suasana yang sangat nyaman dan
tenang, sehingga cocok untuk
besantai sambil menikmati kopi
dan hidangan penutup. Menu paling
laris di sini adalah Americano
panas dan berbagai sajian
sandwich-nya. Bagi penyuka manis,
Anda wajib mencoba Honey Bread
dan Gelato Macaron.

LAD Coffee memiliki interior


LAD Coffee Daejeon stylish dan trendi yang pantas
menjadikannya sebagai lokasi
993, Dunsan-dong, Seo-gu, Daejeon
>KRW 4,300 berkumpul favorit kaum muda. Kafe
Senin-Kamis, 08:00-23:00 / Jumat, 08:00-24:00 / ini dikenal berkat inovasi minuman
Sabtu, 10:00-24:00 / Minggu, 10:00-23:00 khas-nya yang unik di setiap
Government Complex Station Exit 2
musim. Menu minuman dingin
yang wajib dicoba adalah Yoble
Smoothie (Blueberry + Yoghurt),
sementara yang hangat adalah
Apple Latte.

DAEJEON - RESTORAN | 403


Sung Sim Dang Bakery adalah
toko roti yang sangat terkenal di
Daejeon dan sudah berdiri sejak
tahun 1956. Pilihan menu yang
ditawarkan sangat beragam,
Sung Sim Dang Bakery mulai dari roti, sandwich, kue,
hingga penganan tradisional
Main Branch khas Daejeon. Beberapa pilihan
menu yang terkenal adalah
15 Daejong-ro 480beon-gil, Jung-gu, Daejeon
Fried Streusel, Cream Bread,
>KRW 1,500
Senin-Kamis, 08:00-22:00 / Jumat-Minggu, 08:00-23:00 Apple Pie, Walnut Bread, dan
Stasiun Jungang-ro Exit 2 Vegetable Croquette.

404 | DAEJEON - RESTORAN


Time & Pasta
8-13, Eungubiseo-ro 3beon-gil, Yuseong-gu, Daejeon
>KRW 3,000
Senin, 18:00-01:00 / Selasa-Jumat, 10:30-01:00
Noeun Station Exit 3

Terletak di distrik populer Yuseong,


Time & Pasta merupakan kafe
bertema Eropa yang terkenal
akan kelezatan makanan, interior
nyaman, dan kopi berkualitas
dengan harga terjangkau. Pasta,
roti panggang, pizza, dan Sujebi &
Kimbab set merupakan menu yang
paling populer. Berbeda dengan
kafe lain, harga minuman di sini
terbilang cukup terjangkau dengan
varian beragam. Selain itu, tempat
ini juga sangat Instagramable
berkat interior bertema vintage-
nya yang terkesan bersih dan
menenangkan.

DAEJEON - RESTORAN | 405


LOKASI
INSTAGRAMABLE

- Eunghaengdong Euneungjeongji Culture Street

- Expo Bridge

- Sikjangsan Mountain

- The Aroma Cafe

- Geumgang Lohas Daecheong Park

DAEJEON
406 | DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE
Berada di pusat kota Daejeon,
Eunhaengdong Euneungjeongi
Culture Street merupakan pusat
perbelanjaan yang tidak kalah
Eunhaengdong menarik dibandingkan Myeongdong
di Seoul. Jalan yang wajib
Euneungjeongi dikunjungi wisatawan ini bukan
sekedar pusat perbelanjaan,
Culture Street melainkan juga pusat wisata kuliner
dengan berbagai pilihan restoran,
170, Jungang-ro, Jung-gu, Daejeon
Gratis
kafe, dan tentunya jajanan pinggir
Setiap hari (jam bervariasi) jalan khas Korea yang terkenal
Jungang-ro Station Exit 1 nikmat. Selain mudah diakses
dengan transportasi umum, lalu
lintas kendaraan bermotor di jalan
ini juga dibatasi untuk menjaga
kenyamanan para wisatawan dan
pejalan kaki.

DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 407


Expo Bridge adalah jembatan
yang terkenal dengan keindahan
pemandangan malamnya, terlebih
berkat kerlipan lampu-lampunya
yang berwarna-warni. Dinyalakan
sejak matahari terbenam (sekitar
pukul 17:30) sampai pukul 23:00,
warga sekitar maupun wisatawan
akan memenuhi area sekitar untuk
berjalan-jalan atau naik sepeda
Expo Bridge sambil menikmati suasana. Berkat
panoramanya yang indah, jembatan
Doryong-dong, Yuseong-gu, Daejeon
ini dinobatkan sebagai salah satu
Gratis
Setiap hari, 24 jam lokasi Instagramable terkenal di
Bus no. 705 atau 911 ke Halte Trade Exhibit Hall kota Daejeon.

408 | DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE


Sikjangsan Mountain
Dong-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 24 jam
ƍžōŕɚɃȾȿŀĈQÝńƇĈ(ÝĈĽĈŕō(ŸĭƣĈŸɶžiĭûĈōžĈ1ƩÝŋĭōÝƇĭŕō{ƸûĈɫʚĽÝńƍŸŴĈōāÝŀĭÝōÝƇÝƍƇÝŀžĭ

Sikjangsan merupajan gunung yang


mencerahkan pagi dan menerangi
senja di Dong-gu, Daejeon. Dengan
tinggi 596.7 meter, pemandangan
malam lanskap alami gunung yang
membaur dengan pemandangan
kota wajib disaksikan ketika
matahari terbit maupun terbenam
untuk mendapatkan dua sensasi
luar biasa yang berbeda. Gunung
ini banyak didatangi warga sekitar
di akhir pekan atau hari libur.
Gunung ini juga menawarkan jalur
pendakian dengan pemandangan
alam yang indah, serta kuil-kuil
Buddha dengan arsitekturnya yang
memukau.

DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 409


The Aroma Café
10-13 Goejeong-dong, Seo-gu, Daejeon
>KRW 5,000
Setiap hari, 11:00-22:00
Tangbang Station Exit 1

The Aroma Café memiliki sudut-


sudut ruangan yang sangat
fotogenik berkat dekorasinya yang
difokuskan pada barang-barang
antik dengan sentuhan modern,
atau singkatnya interior yang
sederhana, namun menggemaskan.
Suasananya yang tenang cocok
dimanfaatkan untuk bersantai
sambil mengobrol bersama teman
atau untuk sekedar menghabiskan
waktu sambil membaca buku.
Menu yang harus dicoba adalah
Sandwhich Basil dan Frozen Yogurt
Smoothie.

410 | DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE


Geumgang Lohas Daecheong Park
779, Seokbong-dong, Daedeok-gu, Daejeon
Gratis
Setiap hari, 06:00-22:00
Bus no. 71 ke Halte Geumgang Lohas Daecheong Park

Taman indah ini dapat disamakan saat terbaik untuk berkunjung ke


dengan taman di tepi Sungai Han sini. Setiap bulan April-Mei terdapat
di Seoul. Ada banyak kegiatan yang festival musik Daedeok yang wajib
dapat dilakukan di sini, seperti untuk didatangi. Jika Anda datang
jalan sore, piknik, bersepeda, di musim gugur, disarankan datang
dan menikmati pemandangan menjelang matahari terbenam
malam Bendungan Daecheong. untuk mendapatkan pemandangan
Sebagai taman ekologi, Anda akan rumput merah muda yang terkesan
mendapati pemandangan gunung, misterius.
hutan, serta berbagai flora dan
fauna saat menjelajahi tempat
ini. Musim semi dengan barisan
pohon bunga cherry blossom dan
musim gugur dengan bentangan
rumput merah muda merupakan

DAEJEON - LOKASI INSTAGRAMABLE | 411


412
CHUNGCHEONGNAM-DO
Telusuri jejak kejayaan dan keunikan
peradaban Baekje dari 1500 tahun lalu.
Saat ini provinsi ini juga menawarkan
kemeriahan musim panas dengan
menyelenggarakan Festival Lumpur
Boryeong yang banyak menarik
wisatawan dari berbagai belahan dunia.

Pro Tip
Jangan lupa mengunjugi Hakwa Hodo Gwaja
di area Cheonan untuk mencicipi Hodu Gwaja
(kue kacang kenari) orisinil yang terkenal.

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 413


ATRAKSI
PARIWISATA
1 Baekje Cultural Land Buyeo
2 Boryeong Mud Festival
3 Daecheon Beach
4 Gongsanseong Fortress
5 Gyeryongsan National Park
6 Hyeonchungsa Shrine
7 Independence Hall of Korea
8 Oeam Folk Village
9 Resom Resort

CHUNG
CHEONGN

414 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


5
7

PARIWISATA
4
ATRAKSI
6

1
9
PETA WISATA

3
2

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 415


1

Baekje Cultural Land Buyeo


374, Baekjemun-ro, Gyuam-myeon, Buyeo-gun, Chungcheongnam-do
KRW 6,000 (dewasa) / KRW 3,000 (anak)
Selasa-Minggu, 09:00-18:00 (Mar-Okt) / 09:00-17:00 (Nov-Feb)
Bus no. 404, 405, 406, atau 506 ke Halte Baekje Historical Museum

Baekje Cultural Land adalah kompleks kebudayaan peninggalan


;u-f--m-;hf;‹-m]|;u7bub7-ub0;u0-]-b0-m]†m-mķv;r;uঞ
bv|-m-7-mh†bѴĺ+-m]r-Ѵbm]|;uh;m-Ѵ7-ubholrѴ;hvbmb-7-Ѵ-_v|-m-
"-0b]†m]7;m]-mh;bm7-_-moum-l;mh_-v;u-f--m-;hf;Ŋm‹-ķ
hingga sering dijadikan latar drama dan acara varietas terkenal,
|;ul-v†h"1-uѴ;|;-u|!‹;o7-m!†mmbm]-mĺ)-h|†‹-m]
paling tepat untuk berkunjung adalah akhir September sampai
-‰-Ѵh|o0;u‹-m]l;u†r-h-mr;ubo7;7b-7-h-mm‹- ;vঞˆ-Ѵ
Kebudayaan Baekje.

416 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


2

Boryeong Mud Festival


897-15 Daehae-ro, Boryeong-si, Chungcheongnam-do
[Hari biasa] KRW 12,000 (dewasa) / KRW 10,000 (anak)
[Hari libur] KRW 14,000 (dewasa) / KRW 12,000 (anak)
Juli, 09:30-18:00 (istirahat 12:30-13:30)
Bus no. 100, 101, atau 103-1 ke Halte Daecheon Beach & Simintap Gwangjang
ou‹;om]†7 ;vঞˆ-Ѵ-7-Ѵ-_v-Ѵ-_v-|†
=;vঞˆ-Ѵl†vblr-m-v0;uvh-Ѵ-bm|;um-vbom-Ѵ
paling terkenal di Korea yang berhasil
menarik ribuan wisatawan asing dari berbagai
r;mf†u†7†mb-v;ঞ-r|-_†mm‹-ĺ ;vঞˆ-Ѵ
bmb7b-7-h-m7b-m|-b -;1_;om‹-m]
merupakan pantai terbesar di pesisir barat
Korea, serta dikenal akan lumpurnya yang
0;um†|ubvbঞm]]b7-m0-]†v†m|†hh;v;_-|-m
h†Ѵb|ĺ7-0-m‹-hh;]b-|-mbm|;u-hঞ=‹-m]
dapat dicoba, mulai dari mini water park, mud
r-1h;Šr;ub;m1;ķl†7vѴb7;ķl†7u†mķ_bm]]-
l;m‹-hvbh-mhomv;uŊorĺou‹;om]†7
;vঞˆ-Ѵf†]-l;lbѴbhbŒom-h;Ѵ†-u]--]-u
-m-hŊ-m-h7-r-|0;ul-bmm‹-l-m7-m-l-mĺ
Anda juga dapat menemukan pameran yang
menjual produk lokal Boryeong dan produk
h;1-mঞh-m7-ubѴ†lr†uĺ

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 417


3

Daecheon Beach
1029-3 Sinheuk-dong, Boryeong-si, Chungcheongnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus no. 100, 101, atau 103-1 ke Halte Daecheon Beach & Sanho Apartment

br-m|-b0;ur-vbur†ঞ_bmbm7-0bv-l;mbhl-ঞ
0;u0-]-b-hঞˆb|-voѴ-_u-]-r-m|-bķv-Ѵ-_v-|†m‹-
adalah naik banana boat. Bagi pecinta kegiatan
bvѴ-m7_orrbm]ķm7-0bv-l;m]†mf†m]b†Ѵ-† -0o
‹-m]0;uf-u-hv;hb|-uƑƏl;mb|l;m]]†m-h-mh-r-Ѵ
†m|†hl;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mѴ-†|‹-m]l;l†h-†ĺ
-m|-bbmbf†]-l;u†r-h-mѴoh-vbr;Ѵ-hv-m--m=;vঞˆ-Ѵ
0;uvh-Ѵ-bm|;um-vbom-Ѵou‹;om]†7 ;vঞˆ-Ѵ‹-m]
7b-7-h-mv;ঞ-rl†vblr-m-vĺ

418 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


4

Gongsanseong Fortress
53-51 Geumseong-dong, Gongju-si, Chungcheongnam-do
KRW 1,200 (dewasa) / KRW 800 (remaja) / KRW 600 (anak)
Setiap hari, 09:00-18:00
Bus no. 101 ke Halte Gongsanseong

;vhb0†h-m‹-m]r-Ѵbm]|;uh;m-Ѵķ;m|;m]
Gongsanseong merupakan salah satu
benteng dengan gaya arsitektur dan
pemandangan sekitar paling menawan.
$;u0;m|-m]v;r-mf-m]Ƒĺѵhl7b-|-v0†hb|
yang mengarah ke Sungai Geumgang,
susunan tembok batu, gerbang, dan menara
penyusun benteng ini dulu difungsikan
sebagai pertahanan istana Kerajaan
-;hf;ĺ7-0;0;u-r-ঞঞhr;mঞm]7b
Gongsanseong yang patut dikunjungi,
-m|-u-Ѵ-bm-ˆbѴb†mlm‹†]-hķ-ˆbѴb†m
-m_-u†ķ7-mhoѴ-l|;u-|-bĺ;uf-Ѵ-m7b
sekitar Gongsanseong, Anda akan disuguhi
pemandangan menakjubkan sungai dan bukit
di sekelilingnya, terutama pada saat matahari
|;u0b|7-m|;u0;m-lĺ -|-m]Ѵ-_r-7-l†vbl
semi untuk menemukan hamparan bunga
kanola di taman depan benteng ini.

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 419


5
Gyeryongsan National Park
Hakbong-ri, Banpo-myeon, Gongju-si, Chungcheongnam-do
KRW 3,000 (termasuk Kuil Donghaksa)
Setiap hari, 04:00-17:00 (Apr-Okt) / 05:00-15:00 (Nov-Mar)
Bus no 342 ke Halte Sangsin Village

$-l-m-vbom-Ѵ‹;u‹om]v-m|;ul-v†h|-l-m
populer karena mudah diakses oleh pengunjung.
;uf-u-hv;hb|-uƐķƔf-l7-ub -;f;omķ|-l-mbmb
sangat cocok didatangi para pecinta alam maupun
oѴ-_u-]-l;m7-hb7;m]-mঞm]h-|h;v†Ѵb|-mu;m7-_ĺ
Jalur pendakian populer di sini dapat ditempuh selama
ƓķƔf-l7;m]-mu†|;rbm|†h;7-|-m]-m7-ub -;f;om
– Pagoda Nammmaetap – Puncak Sambulbong
ŋ†m1-h‰-m;†lŋbu$;uf†m †mv;omŋ†bѴ
om]_-hv--|-†v;0-Ѵbhm‹-fbh-m7-7-|-m]7-ub†bѴ
om]_-hv-ĺo0-Ѵ-_†m|†hl;mbhl-ঞh;bm7-_-m-Ѵ-l
7b‰bѴ-‹-_bu$;uf†m †mv;om‹-m]7bѴ;m]h-rb7;m]-m
u†l-_l-h-mķv;u|-v;Ѵbl†|Ŋv;Ѵbl†|‹-m]0bv-m7-
duduki untuk melepas lelah sambil mengisi perut atau
l;mbhl-ঞr;l-m7-m]-mĺ

420 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


6

Hyeonchungsa Shrine
Baegam-ri, Yeomchi-eup, Asan-si, Chungcheongnam-do
Gratis
Selasa-Minggu, 09:00-18:00 (Mar-Okt) / 09:00-17:00 (Nov-Feb)
Bus no. 970 ke Halte Hyeonchungsa

$;uѴ;|-h|;r-|7bv;0;Ѵ-_f-Ѵ-m]bm]ho‹-m]
populer di musim gugur di kota Asan, Kuil
Hyeonchungsa merupakan peringatan
|;u_-7-rf-v--hvl-m-;;"†mŊv_bmv;Ѵ-l-
r;u-m]l;Ѵ-‰-m;r-m]ĺ -r-|7b-m]]-r
v;0-]-bl†v;†l0bo]u-C"-m]-_Ѵ-‰-mķ
kuil memorial ini terdiri atas ruang pameran
0-u-m]Ŋ0-u-m]r;mbm]]-Ѵ-mv;f-u-_ķѴoh-vb
0;uѴ-ঞ_r-m-_ķh-r-Ѵh†u-Ŋh†u-ķu†l-_Ѵ-l-ķ
serta potret Laksmana Lee yang secara
khusus dibuat dari konkret besi dan ubin
h_-vou;-0;um-l-_;om]]b‰-ĺ$;lr-|bmb
terdapat di dalam sebuah komplek luas yang
bisa dijelajahi untuk menghilangkan penat
dengan atmosfer tradisional Korea.

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 421


7

Independence Hall of Korea


1 Dongnipginyeomgwan-ro, Mokcheon-eup, Dongnam-gu, Cheonan-si, Chungcheongnam-do
Gratis
Selasa-Minggu, 09:30-17:00 (Mar-Okt) / 09:30-16:00 (Nov-Feb)
Bus no. 382, 383, 390, 391, 392, atau 400 ke Halte Independence Hall of Korea

$;lr-|bmb0bv-l;mf-7bv-Ѵ-_v-|†|†f†-m‰bv-|-m7-
jika ingin memahami lebih dalam mengenai sejarah
ou;-ĺm7;r;m7;m1;-ѴѴo=ou;-l;m-lrbѴh-m
7oh†l;mŊ7oh†l;m7-mu;Ѵbh7-ubŒ-l-m7-_†Ѵ†ķ
khususnya saat masa pergerakan kemerdekaan dari
penjajahan Jepang. Saat datang, Anda akan langsung
7bv-l0†|oѴ;_om†l;m||o|_;-ঞom7brbm|†
l-v†hĺm7;r;m7;m1;-ѴѴo=ou;-l;lbѴbhb|†f†_
aula untuk memamerkan artefak sejarah dan budaya
ou;-ķ0†h†Ŋ0†h†0;uv;f-u-_ķ|;-|;uƓ ķ7ѴѴĺ

422 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


8

Oeam Folk Village


5 Oeamminsok-gil, Songak-myeon, Asan-si, Chuncheongnam-do
KRW 2,000 (dewasa) / KRW 1,000 (anak & remaja)
Setiap hari, 09:00-17:30
Bus no. 100 ke Halte Songak Hwanseung Center (Oeam Folk Village)

;-l oѴh(bѴѴ-];-7-Ѵ-_v;0†-_7;v-‹-m]
|;u7bub7-ubu†l-_Ŋu†l-_|u-7bvbom-Ѵou;-ĺ
;v-bmb7bv;0†|v;r;uঞѴbˆbm]l†v;†l
0;uh-|v†-v-m-h_-vou;-7bŒ-l-m7†Ѵ†
‹-m]l-vb_|;uf-]-_bm]]-v--|bmbĺ b-m|-u-
u†l-_Ŋu†l-_7bv-m-ķu†l-_ļ+;om]-l
†mv†Ľ7-mu†l-_ļ1_-lr-mĽ-7-Ѵ-_u†l-_
yang paling terkenal. Ada banyak kelas
bm|;u-hঞ=‹-m]7b|-‰-uh-m|;lr-|bmbķv;r;uঞ
membuat kipas dan sepatu tradisional dari
kertas Hanji, serta membuat penganan
tradisional Korea.

CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 423


9

Resom Resort
365, Geumbong-ro, Baegun-myeon, Jecheon-si, Chungcheongnam-do
dapat dicek di agen perjalanan
Setiap hari, 24 jam
Bus jurusan Taean Terminal ke Halte Anmyeon & Gonam

Resor yang mengadopsi konsep


ramah lingkungan ini konsisten
menggunakan energi ramah
lingkungan, serta produk yang
dapat digunakan kembali dan didaur
†Ѵ-m]ĺ ;m]-m-u;-_†|-mķh;0†mķ
dan lembah yang cukup luas, Anda
7br-vঞh-m7-r-|l;mbhl-ঞ-Ѵ-l
yang indah sepanjang tahun. Resor
ini juga memiliki sejumlah fasilitas
|;u-rb†mbhķv;r;uঞ! ""r-
Centre, pusat kesehatan obat
herbal, dan pusat meditasi luar
ruangan. Ada juga beragam ruang
0†7-‹-ķv;r;uঞl†v;†lrouv;Ѵ;mķ
galeri, observatorium, dan gua
anggur yang merupakan lokasi
dilakukannya berbagai pertunjukan
seni budaya sepanjang tahun.

424 | CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA


CHUNGCHEONGNAM-DO - ATRAKSI PARIWISATA | 425
RESTORAN

- Songjeong Kkotgejip
- Tea Cafe Ang
- Yeominroogil 6

CHUNG
CHEONGN

426 | CHUNGCHEONGNAM-DO - RESTORAN


Songjeong Kkotgejip
46 Bangpo-ro, Anmyeon-eup, Taean-gun, Chungcheongnam-do
>KRW 12,000
Setiap hari, 09:00-21:00
Bus no. 524, 530, 531, 532, 533, 540, 902, 920, 921 atau 940 ke Halte Seung-un 1-ri & Marketplace
Menyajikan menu ramah Muslim

Restoran Songjeong Kotgejip


merupakan spesialis menu kepiting
yang hanya menggunakan kepiting
biru dari pantai barat Semenanjung
Korea dengan hasil laut lainnya
diambil dari laut di sekitar Pulau
Anmyeondo. Restoran ini hanya
menyajikan makanan-makanan
berbahan dasar seafood (hasil laut),
sehingga aman untuk dikonsumsi
oleh wisatawan Muslim.

CHUNGCHEONGNAM-DO - RESTORAN | 427


Tea Café Ang
5-4 Eunhaeng-gil, Jungang-dong, Dongnam-gu, Cheonan, Chungcheongnam-do
>KRW 2,500
Selasa-Minggu, 12:00-20:00
Cheonan Station Exit 3

Tea Café Ang merupakan kafe yang


sangat cocok untuk penyuka permen
atau manisan dengan tampilan
menggemaskan. Kafe ini juga
menawarkan kelas interaktif membuat
permen yang bisa dipesan melalui
akun Instagram @tea_cafe_ang.

428 | CHUNGCHEONGNAM-DO - RESTORAN


Yeominroogil 6
6, Yeomillu-gil, Yeongin-myeon, Asan, Chungcheongnam-do
>KRW 45,000
Setiap hari, 10:00-21:00
Bus no. 510, 511, 512, 600, 601, 610, 611, 612, 613, 614,
atau 615 ke Halte Youngin Nonghyup

Restoran rumahan ini terkenal dengan


kesegaran bahan makanannya,
terlebih sup ayamnya yang diolah dari
ayam hasil ternak sendiri. Restoran
ini merupakan favorit warga lokal dan
bahkan pengunjung dari luar kota,
sehingga disarankan untuk melakukan
reservasi sebelum berkunjung agar
tidak menunggu terlalu lama.

CHUNGCHEONGNAM-DO - RESTORAN | 429


- Lotte Buyeo Resort

- Sinseong-ri Reed Field

LOKASI
INSTAGRAMABLE

CHUNG
CHEONGN
430 | CHUNGCHEONGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE
Lotte Buyeo Resort
400 Baekjemun-ro, Gyuam-myeon, Buyeo-gun, Chungcheongnam-do
KRW 78,000++ / malam
Setiap hari, 24 jam (check-in 14.00)
Bus no. 404 ke Halte Korea National University of Cultural Heritage

Resor Lotte Buyeo adalah hotel resor multi-budaya


yang terletak di pusat kota bersejarah Buyeo, yakni
kota pusat peradaban Kerajaan Baekje di masa
lalu. Hotel ini sangat cocok untuk bermain golf dan
beristirahat dari kepenatan rutinitas sehari-hari. Di
sekitar juga terdapat beragam situs bersejarah yang
sering dijadikan latar pengambilan gambar drama.
Disarankan untuk berfoto dengan latar bangunan hotel
saat siang hari dan berfoto dengan latar halaman
depan hotel saat malam hari. Di halaman hotel
terdapat paviliun dengan unsur arsitektur budaya
Korea yang indah saat lampu dinyalakan pada malam
hari.

CHUNGCHEONGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE | 431


Sinseong-ri Reed Field
125-1 Sinseong-ri, Hansan-myeon, Seocheon, Chungcheongnam-do
Gratis
Setiap hari, 24 jam
Bus Hansan-Seocheon ke Halte Sinseong-ri

Tempat ini adalah padang alang-alang


yang menyatu sempurna dengan Sungai
Geumgang. Padang bernuansa romantis ini
menjadi tempat favorit pasangan-pasangan
di Korea untuk bersantai dan berpiknik.
Selain itu, tempat ini juga menjadi tujuan
favorit fotografer dan mereka yang hobi
berburu foto. Hamparan luas padang
alang-alang dan sungai Geumgang dengan
latar langit biru merupakan pemandangan
yang wajib diabadikan melalui jepretan
kamera. Sekitar 100 ribu burung bermigrasi
melewati padang ini di musim dingin,
sementara di musim gugur, padang alang-
alang ini berubah menjadi keemasan.

432 | CHUNGCHEONGNAM-DO - LOKASI INSTAGRAMABLE


433
TENTANG KTO JAKARTA
Andrew Jonghoon Kim
Director

Annyeong haseyo~ Apa kabar? Semuanya baik-


baik saja di tengah pandemic Covid-19, kan? Semoga
kita semua sehat selalu, ya.
“Liburan #keKoreaAja Yuk!” merupakan buku
panduan DIY wisata ke Korea buatan seluruh staf
KTO Jakarta. Semoga buku berisi destinasi-destinasi
favorit para staf KTO Jakarta bisa membantu
persiapan perjalanan ke Korea kalian, ya. Korea
sedang menanti kalian semua. Sampai pai bertem
bertemu di
Korea~ Gamsa hamnida!

Lloyd Jungsup Byun


Deputy Director

Apa kabar?
Terima kasih atas minat kalian semua terhadap
Korea, ya. Walau sekarang sulit berjalan-jalan akibat
pandemi Covid-19, saya yakin kita semua pasti bisa
melewatinya dengan aman. Yang penting sehat dulu,
baru jalan-jalan kemudian.
KTO terus berusaha agar kalian semua bisa
berwisata di Korea dengan tenang dan menyenangkan
pasca-pandemi.
Selain itu, jangan sungkan untuk menghubungi
kami jika ada yg ingin ditanyakan atau sekedar ingin
memberi saran. Kami selalu menyambut kalian semua
dengan tangan terbuka. ^^

Akhmed Faezal Al-Hamdi


@akhmed0504
MICE & Event Manager

Menjadi bagian Korea Tourism Organization


adalah sebuah kesempatan yang tidak bisa diraih
oleh semua orang. Bertugas sebagai garda terdepan
dalam mempromosikan pariwisata Korea yang terus
mengembangkan fasilitas publik yang ramah akan
Wisatawan Muslim seperti Mushalla, Restaurant Halal
dan lainnya menjadi bukti bahwa Korea siap menerima
Wisatawan Muslim dari seluruh dunia.
Korea akan terus memberikan pengalaman
unik dan menarik. Dan tentunya akan memberikan
kenangan yang selalu membuat kita ingin kembali ke
Korea. Mari berwisata ke Korea.

434 | TENTANG KOREA TOURISM OFFICE JAKARTA


Dwita Rizki
@dwitarizki
Marketing Manager

Sudah tidak asing dengan segala hal yang


berbau Korea sejak zaman kuliah, saya bersyukur bisa
bekerja di KTO Jakarta yang tentunya memberikan
endless opportunity untuk menjelajahi dan
mempromosikan berbagai destinasi pariwisata di
Korea. Karenanya, saya merasa bersemangat ketika
mendengar bahwa KTO Jakarta akan membuat buku
panduan liburan ke Korea yang berisi tempat-tempat
favorit kami. Semoga buku ini dapat menjadi inspirasi
bagi kalian saat membuat itinerary ke Korea, terlebih
bagi yang suka berfoto atau sekedar duduk-duduk di
kafe berdekor unik. Jangan lupa share foto kalian di
media sosial dan tag akun KTO Jakarta untuk berbagi
pengalaman, ya. Liburan selanjutnya #keKoreaAja,
yuk!

Irma Maulida
@xirmamaulida
PR & Media Manager

Bergabung sejak Januari 2014, tahun 2020


ini adalah tahun ke-7 saya bekerja di Korea Tourism
1TICPK\CVKQP ,CMCTVC 1HƒEG UGDCICK RGPCPIIWPI
jawab Media dan Public Relation. Karena tugas utama
saya di KTO Jakarta adalah mempromosikan tujuan-
tujuan wisata Korea, saya mendapat kesempatan
untuk mengunjungi tempat-tempat wisata baik yang
mainstream maupun anti-mainstream. Selain itu, saya
juga sangat beruntung karena mendapat kesempatan
untuk berpetualang ke tempat-tempat unik dan belum
dikenal banyak orang.
Sebagai seorang avid traveler, Korea Selatan
memiliki tempat yang khusus di hati saya. Setiap
hidangan makanannya dan suasana di sudut-sudut
kotanya selalu memberikan kesan hangat dan sulit
dilupakan. Dengan kata lain, Korea Selatan adalah
rumah kedua bagi saya. Tteokpokki dan Dak Galbi
adalah “cinta” pertama saya di Korea Selatan!

Seini Intanalia Zalukhu


@sei1311
Medical & Wellness Tourism Manager

Ӡଜ~ K-travellers, Seini di sini! Meski sekarang


kita masih belum bisa jalan-jalan, setidaknya kumpulin
dulu berbagai referensi yang ada di buku ini. Berbicara
tentang Korea, ada dua hal yang saya sukai dari
negara ini, yaitu suasana dan makanan. Suasana
bebas, nyaman, dan transportasi mudah membuat
saya nyaman untuk berkelana dan menikmati me time
dan menemukan hal-hal baru di tengah kemonotonan
hidup. Kimchi jjigae & sundubu jjigae are my favorites~
Jika ke Korea, sempatkan untuk mencoba
ragam kegiatan DIY untuk keluar dari agenda jalan-
jalan mainstream seperti yang selalu saya nikmati jika
ke Korea. Oh ya, di guidebook ini terdapat beberapa
tempat favorit saya seperti Aromind, Tea Therapy, dan
Skylake , jangan lupa masukan ke bucket list Anda ya!
Ӡ‫~؂‬

TENTANG KOREA TOURISM OFFICE JAKARTA | 435


Aprillia Tri Lestari
@aprillia3lestari
Research & Digital Marketing Manager

Annyeong Haseyo Yeorobun~


Udah hampir setengah dekade, saya “mencari
sesuap nasi, sebongkah berlian” plus jalan-jalan di
KTO Jakarta. Biasanya yang saya kerjain itu hal-hal
berbau online, kerjain riset, kerjain data, kerjain project,
de el el... Yang pasti gak kerjain orang kok. Nah,
selama kerjain berbagai hal tsb, saya dapat beberapa
referensi destinasi-destinasi menarik yang belum
banyak diketahui khalayak ramai loh!
Di buku ini banyak destinasi-destinasi keren
yang saya dan temen-temen KTO Jakarta rangkum.
Tanpa panjang lebar, langsung aja baca buku ini yah.
Saya juga banyak posting informasi jalan-jalan ke
Korea di Instagram @aprillia3lestari loh~
Follow juga @ktoid dan bagikan cerita jalan-
jalan kamu di Korea dengan hashtag #AkuDanKorea
Kezia Tatyakirana serta #KeKoreaAja ya ^o^
@keziatatyakirana
/CTMGVKPI1HƒEGT

Saya bergabung dengan KTO Jakarta pada


pertengahan tahun 2019. Sebelumnya, saya mulai
mempelajari tentang Korea pada tahun 2015 ketika
menempuh pendidikan sarjana. Menonton drama dan
TV Programme Korea adalah salah satu hobi yang
saya suka lakukan di waktu senggang.
Salah satu hal yang paling berkesan saat
mengunjungi Korea bagi saya adalah transportasi.
Sistem transportasi di Korea, terutama Seoul,
terorganisir dengan baik sehingga membuat
perjalanan menjadi nyaman dan mudah. Saya ingat
saat pertama kali mencoba naik subway di Seoul
dengan teman-teman saya dengan mudah dan
berhasil sampai di tujuan dengan cepat. Transportasi
hanya satu dari sekian hal yang membuat perjalanan
saya mengunjungi Korea Selatan menjadi mudah
dan menyenangkan. Saya berharap buku ini dapat
membantu baik pengunjung baru maupun pengunjung
yang sedang menyiapkan perjalanan berikutnya ke
Korea.

436 | TENTANG KOREA TOURISM OFFICE JAKARTA


TENTANG KOREA TOURISM OFFICE JAKARTA | 437
438

Anda mungkin juga menyukai