Anda di halaman 1dari 2

Latihan 26 November 2021

MATEMATIKA KELAS 5 KD: 3.4

Perhatikan denah berikut!

1. Di sebelah barat mall adalah ……………….

2. Berdasarkan denah,toko kue terletak di sebelah …………rumah Dini

3. Disebelah selatan kantor polisi adalah……..

4. Skala 1 : 150.000 artinya 1 cm jarak pada peta samadengan ………………………..jarak sebenarnya.

5. Panjang sebuah taman 15 m. Panjang taman pada denah 5 cm.Skala denah adalah …

6. Tinggi sebuah gedung bertingkat 120 m.Skala 1 : 6000.Tinggi gedung bertingkat tersebut pada

gambar adalah…cm

7. Jarak kota A dan kota B 128 km.skala 1 : 1.600.000.Jarak kota A dan kota B pada peta adalah …

cm

8. Pada peta,Jarak Jakarta – Surabaya adalah 5 cm. Jika skala 1 : 20.000.000, maka jarak Jakarta

– Bandung yang sebenarnya adalah … km.

9. Pada denah berskala, tinggi sebuah pemancar 6 cm. Jika skala denah 1 : 2.000, berapa meter

tinggi pemancar sebenarnya?

10. Sebuah lapangan bola digambar dengan panjang 8 cm dan lebar 6 cm.Jika skala gambar 1 : 500.

Maka tentukanlah :

a. Panjang lapangan sepakbola sebenarnya (meter)

b. Lebar lapangan sepak bola sebenarnya (meter)

c. Luas lapangan bola sebenarnya (m2)

Anda mungkin juga menyukai