Anda di halaman 1dari 5

TUGAS

RANCANGAN PERCOBAAN

Oleh

Nama : Okta Via Disti Ani

NPM : F1F017002

Dosen Pengampu : Prof. Ir. Sigit Nugroho, M.Sc., Ph.D

PRODI S1 STATISTIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS BENGKULU
2021
2. Misalkan data berikut merupakan hasil dari percobaan berfaktor 4 ×3 dimana merupakan data
rataan dari 4 pengamatan

Intensitas
Waktu
20 40 50 60
2 14 17 20 14
3 11 13 22 19
4 10 14 19 23

a. Tuliskan model yang anda gunakan dan beri keterangan tentang simbol-simbol yang anda
gunakan.
Jawab :
Y ij =μ+α i + β j +ε ij ; i=1 ,… , a j=1 , … ,b
Keterangan :
Y ij =¿ nilai tengah pengamatan pada satuan percobaan dalam kelompok ke-j yang
mendapatkan perlakuan ke-i
μ=¿ rataan umum
α i = pengaruh perlakuan ke-i
β j = pengaruh perlakuan ke-j
ε ij=¿ pengaruh sisa pada percobaan pada satuan percobaan dalam kelompok ke-j yang
mendapat perlakuan ke-i
b. Hitung nilai kontras dalam uji trend bagi pengaruh utama dan interaksinya.
Jawab :
Intensitas
Waktu
20 40 50 60
2 14 17 20 14
Waktu
3 11 13 22 19
A
4 10 14 19 23

Intensitas
Waktu
2 3 4
20 14 11 10
Waktu 40 17 13 14
B 50 20 22 19
60 14 19 23
1
Pengaruh utama waktu A = × ( 10−11−14 +14−13−17 +19−22−20+23−19−14 )=¿
4

c. Hitung jumlah kuadrat pada analisis trend diatas.


Jawab :
Rata-
Intensitas Total
Waktu Rata
20 40 50 60
2 14 17 20 14 65 16.25
3 11 13 22 19 65 16.25
4 10 14 19 23 66 16.5
Total 35 44 61 56 196 -
Rerata 11.66667 14.66667 20.33333 18.66667 - 65.33333

Jumlah-jumlah kuadrat untuk tabel diatas dihitung sebagai berikut :

196
FK = =3201.333
4×3
1
JKP= [ ( 35 )2 + ( 44 )2+ ( 61 )2+ (56 )2 ]−3201.333=138
3
1
JKK = [ ( 65 )2 + ( 65 )2 + ( 66 )2 ]−3201.333=0.166667
4
JKT=[ ( 14 )2+ ( 11 )2 + ( 10 )2+ …+ ( 56 )2 ] −3201.333=200.6667
JKS=200.6667−138−0.166667=62.5
3. Dari percobaan berfaktor 2x2 dengan 6 ulangan yang diperoleh hasil sebagai berikut : (1) 184;
a 207; b 230; ab 218. Bila diasumsikan bahwa kedua faktor berpengaruh tetap, maka dapatkan
nilai dugaan bagi :
a. pengaruh sederhana faktor A
b. pengaruh sederhana faktor B
c. pengaruh utama faktor A
d. pengaruh utama faktor B
e. pengaruh interaksi antara A dan B
4. Dari percobaan berfaktor 24 diperoleh hasil sebagai berikut :
d1 d2
a1 b1 c1 7.3 7.5 9.9 13.5
c2 8.4 11.3 12.1 12.9
b2 c1 9.5 9.5 10.4 12.6
c2 9.5 12.9 10 13.3
a2 b1 c1 7.9 9.6 13.7 13.9
c2 9.3 9.7 12.2 12.3
b2 c1 8.7 10.6 10.4 11.7
c2 10 10.3 11.3 12.8

a. tuliskan model dari percobaan ini dan terangkan lambing-lambang yang anda gunakan.
Jawab :
Y ij =μ+α i + β j + ( αβ )ij +ε ijk ; i=1 , … , a j=1 , … , b k =1 ,… , r
Keterangan :
μ=¿ rataan umum
α i = pengaruh perlakuan ke-i dari faktor A
β j = pengaruh perlakuan ke-j dari faktor B
( αβ )ij =¿ Pengaruh interaksi taraf ke-I dari faktor A dan taraf ke-j faktor B
b. Lengkapilah table analisis keragaman berdasarkan data diatas.
Jawab :
Anova: Two-Factor With Replication

SUMMARY d1 d2 Total
b1          
Count 2 2 2 2 8
Sum 15.7 18.8 22 26.4 82.9
Average 7.85 9.4 11 13.2 10.3625
Variance 0.605 7.22 2.42 0.18 5.974107

b2          
Count 2 2 2 2 8
Sum 19 22.4 20.4 25.9 87.7
Average 9.5 11.2 10.2 12.95 10.9625
Variance 0 5.78 0.08 0.245 2.794107

b1          
Count 2 2 2 2 8
Sum 17.2 19.3 25.9 26.2 88.6
Average 8.6 9.65 12.95 13.1 11.075
Variance 0.98 0.005 1.125 1.28 4.990714

b2          
Count 2 2 2 2 8
Sum 18.7 20.9 21.7 24.5 85.8
Average 9.35 10.45 10.85 12.25 10.725
Variance 0.845 0.045 0.405 0.605 1.502143

Total          
Count 8 8 8 8
Sum 70.6 81.4 90 103
Average 8.825 10.175 11.25 12.875
Variance 0.842143 2.436429 1.78 0.487857

ANOVA
Source of
Variation SS df MS F P-value F crit
Sample 2.38125 3 0.79375 0.582035 0.635318 3.238872
Columns 70.38375 3 23.46125 17.20348 2.92E-05 3.238872
Interaction 14.62375 9 1.624861 1.191466 0.363534 2.537667
Within 21.82 16 1.36375

Total 109.2088 31        

c. lakukan uji apakah perlakuan menunjukkan perbedaan nyata.


Jawab :
Output pada Gambar diatas menunjukkan summary dari deskriptif statistik dari data dua
faktor yang diuji.
 Pada tabel anova, diketahui bahwa nilai F hitung pada faktor penyimpanan (sample)
sebesar 0.582035 dengan signifikansi yang jauh lebih besar dari alfa taraf 5% ( p>0.05 ¿
yang berarti bahwa faktor a tidak berpengaruh sangat nyata terhadap nilai percobaan,
apabila faktor d diabaikan.
 Nilai F hitung untuk faktor d ¿ 17.20348 dengan siginifikansi 2.92E-05 ( p<0.05) berarti
bahwa terdapat pengaruh faktor d terhadap nilai percobaan, tanpa mempertimbangkan
faktor a.
 Interaksi diantara dua faktor memiliki nilai F hitung sebesar 1.19146 dengan
signifikansi 0.36353, yang berarti bahwa interaksi antara kedua faktor tidak nyata dalam
pengaruhnya terhadap nilai percobaan.

Anda mungkin juga menyukai