Anda di halaman 1dari 27

Lampiran 1.

Alat Praktikum

Alat Konsetrat Protein Ikan, Tepung Ikan, Kerupuk Ikan

Wadah Plastik Kain

Toples Gelas ukur plastic

Gelas ukur Sendok

Serok Nampan
Oven
Timbangan

Saringan Blender

Panci
Kompor dan Alat kukus
Lampiran 2. Bahan Praktikum

Bahan Konsentrat Protein Ikan

Ikan Gurame

Bahan Bisfish

KPI Gurame
Telur

Terigu Coklat Bubuk

Susu Bubuk Mentega


Air Baking Powder

Bahan Enerfish

KPI Gurame Energen


Bahan Tepung Ikan

Daging Ikan Nila

Bahan Pangsit Ikan

Terigu Air

Mnetega Tepung Ikan Nila

Bawang Putih
Bahan Kerupuk Kaldu Limbah Ikan

Daging Ikan GUrame Garam

Bawang Putig Air

Baking Powder Penyedap rasa

Terigu Tapioka
Lampiran 3. Prosedur Kegiatan Prosedur
Pembuatan Konstrat Protein Ikan

Ikan dibersihkan kemudian ditimbang.

Ikan yang telah ditimbang tersebut di fillet kemudian ditimbang berat filletnya.

Fillet yang telah ditimbang digiling dengan mesin penggiling dan ditambah
garam sebanyak 0,5% atau setara dengan 2,63 gram dari berat fillet ikan daging
lumatan yang diperoleh ditimbang beratnya.

Daging lumat itu kemudian dikukus selama 30 menit dan setelah itu dipress
padatannya kemudian ditimbang beratnya.

Padatan itu ditambah dengan natrium bikarbonit atau (NaHCO3) sebanyak 1,5%
atau setara dengan 6,99 gram dari berat pada kemudian ditambahkan air sedikit
demi sedikit sebanyak 1 : 1,5 sampai PH nya mencapai sekitar 7,4 sampai 7,8
terbentuklah pasta kemudian pasta itu ditimbang beratnya.

Pasta tersebut kemudian ditambah dengan n Heksana perbandingan pasta dan n


Heksana adalah 1 : 1 Jika masih belum terendam maka perbandingannya
menjadi 1 : 1,5 .

Selanjutnya larutan atau campuran tersebut didiamkan selama 1 jam sampai


terjadi endapan kemudian endapan diperas atau diblender.

Endapan tersebut kemudian dikeringkan pada oven suhu 40° Celcius selama 3
jam endapan yang kering tersebut adalah konsentrat protein ikan atau KPI.

Kemudian KPI ditimbang beratnya .

KPI digiling halus dengan blender kemudian disaring dengan saringan tepung
KPI ditimbang setelah ditimbang Ambil sedikit tepung untuk dilakukan
pengamatan sisanya dikemas secara vakum dalam plastik kemudian disimpan
pada botol tertutup
Ikan dibersihkan kemudian ditimbang.

Ikan yang telah ditimbang tersebut di fillet kemudian ditimbang berat filletnya.

Fillet yang telah ditimbang digiling dengan mesin penggiling dan ditambah
garam sebanyak 0,5% atau setara dengan 2,63 gram dari berat fillet ikan daging
lumatan yang diperoleh ditimbang beratnya.

Daging lumat itu kemudian dikukus selama 30 menit dan setelah itu dipress
padatannya kemudian ditimbang beratnya.

Padatan itu ditambah dengan natrium bikarbonit atau (NaHCO3) sebanyak 1,5%
atau setara dengan 6,99 gram dari berat pada kemudian ditambahkan air sedikit
demi sedikit sebanyak 1 : 1,5 sampai PH nya mencapai sekitar 7,4 sampai 7,8
terbentuklah pasta kemudian pasta itu ditimbang beratnya.

Pasta tersebut kemudian ditambah dengan n Heksana perbandingan pasta dan n


Heksana adalah 1 : 1 Jika masih belum terendam maka perbandingannya
menjadi 1 : 1,5 .

Selanjutnya larutan atau campuran tersebut didiamkan selama 1 jam sampai


terjadi endapan kemudian endapan diperas atau diblender.

Endapan tersebut kemudian dikeringkan pada oven suhu 40° Celcius selama 3
jam endapan yang kering tersebut adalah konsentrat protein ikan atau KPI.

Kemudian KPI ditimbang beratnya .

KPI digiling halus dengan blender kemudian disaring dengan saringan tepung
KPI ditimbang setelah ditimbang Ambil sedikit tepung untuk dilakukan
pengamatan sisanya dikemas secara vakum dalam plastik kemudian disimpan
pada botol tertutup

Prosedur Tepung Daging Ikan


Ikan dibersihkan kemudian ditimbang.

iIan yang telah ditimbang tersebut di fillet kemudian hasil fillet ditimbang.

Fillet yang telah ditimbang digiling dengan mesin penggiling dan ditambah garam
sebanyak 0,5% dari berat fillet daging lumatan yang diperoleh ditimbang.

Daging lumat itu kemudian dicuci dengan air dingin sebanyak 2 kali dan setelah itu
dikukus selama 30 menit .

Kukusan daging diperas kemudian diperkecil ukurannya dengan menggunakan


blender atau food processor atau Mid grinder setelah itu ditimbang .

Titik kukusan yang telah dihancurkan kemudian dikeringkan pada oven suhu 40° C
selama 3 jam.

Tepung digiling halus dengan blender kemudian disaring dengan saringan tepung
tepung ditimbang setelah ditimbang Ambil sedikit tepung untuk dilakukan
pengamatan sisanya dikemas secara vakum dalam plastik kemudian disimpan pada
botol tertutup.
Prosedur Pembuatan Pangsit Ikan

Tepung terigu (100 gram) dicampur sedikit demi sedikit dengan tepung tapioka (25 gram),
setelah itu ditambahkan sedikit demi sedikit tepung ikan (10 gram) sambil diaduk .

Mentega (5 gram) dipanaskan, setelah cair masukkan ke dalam campuran tepung.

Telur dituangkan dalam mangkuk kemudian dikocok, ambil sebanyak (10 gram) dan
masukkan ke dalam adonan tepung kemudian diaduk.

Bawang putih yang telah di digerus (5 gram) dan garam (4 gram) masukkan ke dalam
adonan sambil diaduk.

Air (40 ml) dimasukkan ke dalam adonan dan diaduk sampai kalis.

Adonan dicetak segi empat ukuran 4 x 4 cm dengan tebal 3 ml.

Pangsit yang telah dicetak tersebut kemudian digoreng dengan api sedang sampai matang.
Prosedur Kerupuk Kaldu Limbah Ikan (K2LI)
Limbah ikan dicuci dibersihkan kemudian dipotong kecil-kecil, setelah itu ditimbang
(1kg)

Limbah Ikan tersebu (1 kg) direbus dengan (1liter) air.

Waktu perebusan 30 menit setelah air rebusan tersebut mendidid. Setelah itu disaring,
dan air hasil saring (kaldu) disimpan.

Selanjutnya, tepung tapioka ditimbang sebnayak 250 gram. 1/4 kanji setara ( 62,5
gram) dibuat kanji dengan merebusnya dengan menggunakan air rebusan (kaldu).
Caranya dengan menambahkan sedikit kedalam tapioka sampai tapiokan tersebut
kental.

Tahap berikutnya memasukkan bumbu-bumbu ke dalam tepung tapioka sisa (3/4


bagian = 187,5 gram) yaitu bawang putih (7,5 gram) garam (7,5 gram) gula (15 gram)
dan penyedap rasa atau vetsin (2,5 gram) serta pengembang (2,5 gram0 atau setengah
sendok teh.

Selanjutnya tepung tapioka yang telah diberi bumbu tersebut dimasukkan atau
dicampur kan sedikit demi sedikit sambil diaduk dengan kanji sampai kalis, tidak
lengket di tangan lalu adonan tersebut dibuat sehingga membentuk silinder.

Adonan yang telah kalis tersebut dicetak seperti tabung silinder, diameter 3 - 5 cm dan
dibungkus dengan daun pisang.

Selanjutnya dikukus sampai matang (jika ditusuk dengan lidi tidak lengket) lebih
kurang 2 jam.

Setelah matang, diangin-anginkan atau disimpan pada suhu kamar selama 3 sampai 4
jam atau siap untuk diiris.

Adonan yang sudah mengeras diiris dengan ketebalan 2 - 3 mm, kemudian di jemur
sampai kering setelah itu digoreng.
Lampiran 4. Dokumentasi Kegiatan

Pembuatan KPI Gurame

Ikan ditimbang Ikan difillet

Setelah diambahkan NaHCO3 lalu


Timbang filletan daging ikannya diendapkan dalam toples

Kemudian saring dan jemur Setelah kering blender hingga halus

Kemudian disaring pisahkan yang halus


KPI Gurame
dan kasar
Pembuatan Bifsih

Timbang KPI Gurame


Timbang terigu

Timbang mentega Telur

Timbang susu bubuk Timbang coklat bubuk

Campurkan semua bahan , lalu ada Pembentukan biskuit


sampai bahan memadat sehingg dapat
dibentuk biskuit

Dibentuk menggunakan cetakan Sisa biskuit di wrap agar aman

Biskuit yang ada di oven


Bisfish
Pembuatan Tepung Ikan Nila

Timbang Ikan Nila, lumatkan lalu


tiriskan
Peras menggunakan kain hingga kering

Setelah dikeringkan ikat, lalu kukus


Diperas hingga kering
daging ikan yang sudah lumat tadi

Angkat dari kukusan kemudian Setelah kering diblender agar tepung


keringkan halus

Disaring pisahkan yang halus dan yang


Tepung Ikan Nla
kasar
Pembuatan Pangsit

Timbang terigu Timbang tepung ikan nila

Timbang mentega Telur

Campurkan semua bahan , lalu ada


sampai bahan memadat sehingg dapat Aduk, hingga bahan memadat
dibentuk biskuit

Lalu setelah siap, cetak dan goreng


Tekan dengan gulungan hingga tipis
pangsitnya.
Pembuatan Kerupuk Kaldu Limbah Ikan

Timbang Ikan Gurame , potong kecil-


Lalu cuci bersih ikan
kecil

Rebus daging ikan untuk mendapatkan


Aduk secara perlahan
kaldu

Tiriskan ambil airnya (kaldu) Tuang kedalam gelas ukur

Timbang bahan-bahan yang akan


dicampurakn seperi terigu, tapioka, Campurkan semua bahan tadi lalu aduk
garam, baking powder, bawang putih merata
penyedap rasa dll.
Lalu tambahkan kaldu ikan gurame
Aduk rata
yang tadi sudak dibuat

Hingga bahan padat tetapi tidak lengket Lalu timbang bahan

Seelah siyap potong-potong bahan


kerupuk yang tadi, jemur hingga kering,
goreng lalu amati organoleptik kerupuk
Bukung bahan menggunakan daun ikan gurame tsb.
pisang lalu kukus.
Lampiran 5. Hasil Data Praktikum

Data Konsentrat Protein Ikan

Organoleptik
Kel
Ikan Warna Rasa Bau Tekstur
.
Coklar
1. Mas Hambar Khas ikan mas Kasar
keputihan
2. Nila Putih Kusam Ada rasa Ikannya Spesifik Ikan Agak Kasar
Netral namun
Lembut namun
3. Lele Coklat Muda terdapat after Bau Ikan Olahan
sedikit kasar
taste rasa ikan
4. Patin Putih kusam Hambar Khas ikan patin Agak kasar
5. Kembung putih Susu Hambar Khas Ikan Halus
Spesifik
6. Tongkol Coklat Kasar Hambar
Tongkol
Netral namun
7. Bandeng Coklat terdapat after Bau Ikan Olahan sedikit kasar
taste rasa ikan
Netral namun
Lembut agak
8. Gurami Putih Kusam terdapat after Bau Ikan Olahan
kasar
taste rasa ikan

Data Rendemen
Rendemen
Kel. Ikan
Fillet Lumatan Daging Kukusan Daging
1 Mas 27% 25% 5%
2 Nila 32,50% 48,39% 100%
3 Lele 34% 85% 62%
4 Patin 40,3% 39,2% 39,2%
5 Kembung 52,00% 96,15% 24%
6 Tongkol 47,00% 10,00% 100,00%
7 Bandeng 30,50% 47,90% 65%
8 Nilem 44% 91,50% 96%
Data Enerfish
a. Rasa
Rerata F H B G D C E R NOTASI
F 52 a
H 57,5 5,5 a
B 58,5 6,5 1 a
G 59,5 7,5 2 1 a
153,667425
D 65 13 7,5 6,5 5,5 a
C 67 15 9,5 8,5 7,5 2 a
E 81 29 23,5 22,5 21,5 16 14 a
A 99,5 47,5 42 41 40 34,5 32,5 18,5 a

b. Warna
Rerata G C F E H A B R NOTASI
G 41,5 a
C 51 9,5 a
F 53 11,5 2 a
E 58 16,5 7 5 a
153,667425
H 61,5 20 10,5 8,5 3,5 a
A 78,5 37 27,5 25,5 20,5 17 a
B 95 53,5 44 42 37 33,5 16,5 a
D 101,5 60 50,5 48,5 43,5 40 23 6,5 a

c. Aroma
Rerata G C F E H A B R NOTASI
G 41,5 a
C 51 9,5 a
F 53 11,5 2 a
E 58 16,5 7 5 a
153,667425
H 61,5 20 10,5 8,5 3,5 a
A 78,5 37 27,5 25,5 20,5 17 a
B 95 53,5 44 42 37 33,5 16,5 a
D 101,5 60 50,5 48,5 43,5 40 23 6,5 a

Bishfish

a. Rasa
NOTAS
PERLAKUAN TOTAL H B A C F E G R
I
H 42,5 - - - - - - - a
B 49,5 7 - - - - - - a
A 51 8,5 1,5 - - - - - a
C 59,5 17 10 8,5 - - - - a
419,093
F 76,5 34 27 25,5 17 - - - a
E 79,5 37 30 28,5 20 3 - - a
G 82 39,5 32,5 31 22,5 5,5 2,5 - a
D 89 46,5 39,5 38 29,5 12,5 9,5 7 b

b. warna
PERLAKUAN TOTAL H B A C F E G R NOTASI
H 46 - - - - - - - a
B 58,5 12,5 - - - - - - a
G 61,5 15,5 3 - - - - - a
A 69,5 23,5 11 8 - - - - a
419,093
D 71,5 25,5 13 10 2 - - - a
C 73,5 27,5 15 12 4 2 - - a
F 76 30 17,5 14,5 6,5 4,5 2,5 - a
E 83,5 37,5 25 22 14 12 10 7,5 a

c. aroma
NOTAS
  Rerata A H B D G E R
I
A 38,5 -           a
C 41 2,5           a
H 41,5 3 -         a
B 52 13,5 10,5 -       a
4,190,929,786
D 68 29,5 26,5 16 -     a
G 71 32,5 29,5 19 3 -   a
E 73 34,5 31,5 21 5 2 - a
F 73,5 35 32 21,5 5,5 2,5 0,5 a

d. tekstur
NOTAS
Perlakuan TOTAL b E h g d a f hasil akhir
I
b 53 - - - - - - - a
c 55,5 3 - - - - - - a
e 60,5 8 - - - - - - a
h 64,5 12 4 - - - - - a
41,909,298
g 68 15 8 3,5 - - - - a
d 75 22 14 10 7 - - - a
a 79,5 27 19 15 12 5 - - a
f 84,5 32 24 20 17 17 5 - a

Anda mungkin juga menyukai