Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN KEGIATAN

PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN


MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Bimtek Penyusunan Program Pemanfaatan Media Pembelajaran TIK Berbasis Kurikulum
2013
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 19 – 22 April 2018
b. Tempat Kegiatan : Hotel Takashimaya, Jl. Grand Hotel No. 35 Lembang,
Kabupaten Bandung Barat
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : Guru SMA, SMK dan SLB yang telah ditunjuk
b. Penyelenggara : TIKOMDIK Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
4 Tujuan Kegiatan
a. Memberikan informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tahun 2018.
b. Memberikan Informasi tentang program TIKOMDIK Dinas Pendidikan Jawa Barat Tahu 2018.
c. Menyelaraskan kebijakan dan dinamika perkembangan teknologi dan informasi
d. Menambah wawasan pengetahuan dan keterampilan tentang penyusunan program pemanfaatan
media pembelajaran TIK (Model – Model Pembelajaran Aktif Berbasis Kurikulum 2013).
5 Materi Kegiatan
A. Materi Umum
1. Kebijakan Dinas Pendidikan Prov. Jawa Barat Tahun 2018
2. Cetak Biru Sistem Informasi Program TIKOMDIK Dinas Pendidikan Jawa Barat
Tahun 2018
3. Kebijakan dan Dinamika Perkembangan Teknologi Informasi Disdik Provinsi Jawa
Barat
B. Materi Pokok
1. Media Pembelajaran TIK
2. Microsoft untuk Media Pembelajaran
3. Google untuk Media Pembelajran
4. Pembelajaran Abad 21
5. Program Pemanfaatan Media Pembelajaran TIK
6. Model – Model Pembelajaran Aktif
7. Praktik Membuat Media Pembelajaran
8. Simulasi Media Pembelajaran TIK dalam Model Pembelajaran Kurikulum 2013.

6 Tindak Lanjut Kegiatan


Dilaksanakannya belajar mengajar di sekolah dengan memanfaatkan media pembelajaran
bebasis TIK.
7 Dampak Kegiatan
Peserta lebih memahami bagaimana cara menyusun program pemanfaatan media
pembelajaran berbasis TIK (model – model pembelajaran aktif berbasis kurikulum 2013)..

Banjar, 23 April 2018


Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Ahmad Sobana, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19600428 198603 1 009

LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Workshop Pembekalan Penyiapan Bahan USBN SMA Tahun Pelajaran 2018 – 2019 Tahap 1
(Mata Pelajaran Kelompok MIPA)
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 15 – 18 Oktober 2018
b. Tempat Kegiatan : Panorama Hotel & Banquet, Jl. Raya Tangkuban Perahu No.
29 Jayagiri, Lembang – Kabupaten Bandung Barat.
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : Guru SMA yang telah ditunjuk
b. Penyelenggara : Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat melalui Bidang
Pembinaan Sekolah Menengah Atas
4 Tujuan Kegiatan
a. Memberikan informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tahun
2018.
b. Memberikan Informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan tentang Penyelenggaraan
USBN Tahun Pelajaran 2018/2019
c. Memberikan pemahaman kepada guru – guru khususnya guru kelas XII tentang tatacara
dan dan tahapan yang harus ditempuh dalam membuat soal USBN.
5 Materi Kegiatan
˗ Kebijakan dan Informasi Program Dinas Pendidikan Tahun 2019
˗ Kebijakan Dinas Pendidikan tentang Penyelenggaraan USBN Tahun Pelajaran
2018/2019
˗ Penilaian Pendidikan
˗ Penyusunan Kisi – kisi
˗ Penulisan Soal Pilihan Ganda
˗ Penulisan Soal Uraian
˗ Pengembangan Soal HOTS
˗ Review/Telaah dan Revisi Soal
˗ Perakitan Soal
˗ Kompilasi Soal
˗ Penyusunan Kisi – Kisi (Praktek)
˗ Penulisan Soal Pilihan Ganda dan Uraian (Praktek)
˗ Review/Telaah dan Revisi Soal (Praktek)
˗ Perakitan dan Kompilasi Soal (Praktek)
˗ Rencana Tindak Lanjut
6 Tindak Lanjut Kegiatan
1. Dilaksanakannya pembuatan kisi – kisi dan indikator soal USBN di MGMP
Kabupaten/Kota
2. Dilaksanakannya penyusunan soal USBN di satuan pendidikan dengan indikator soal
mengacu pada kisi – kisi yang sudah dibuat MGMP kabupaten/kota.
3. Dilaksanakannya review/telaah soal oleh MGMP kabupaten/kota, kemudian soal yang
telah direview dikembalikan ke satuan pendidikan untuk direvisi soal – soal yang masih
ada kesalahan.
4. Dilaksanakannya perakitan dan kompilasi soal yang sudah dibuat dengan soal anchor
yang dikirim dari pusat.
7 Dampak Kegiatan
Peserta lebih memahami bagaimana cara menyusun soal USBN mulai dari menyusun kisi –
kisi, penulisan soal, review/telaah soal, perakitan dan kompilasi soal sampai soal siap
digunakan untuk USBN.

Banjar, 19 Oktober 2018


Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Ahmad Sobana, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19600428 198603 1 009

LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Workshop Analisis Butir Soal USBN SMA Tahun Pelajaran 2018/2019 Melalui Kegiatan
Penetapan Pelaksanaan Kurikulum SMA dan Penilaian Sekolah serta Pengembangan
Evaluasi Pembelajaran.
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 3 – 6 Juli 2019
b. Tempat Kegiatan : Gumilang Hotel, Jl. Dr. Setiabudi No. 323 – 325 Isola, Kec.
Sukasari, Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat.
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : Guru SMA yang telah ditunjuk
b. Penyelenggara : Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat melalui Bidang
Pembinaan Sekolah Menengah Atas
4 Tujuan Kegiatan
a. Memberikan informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tahun
2019.
b. Memberikan Informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan tentang Penyelenggaraan
USBN Tahun Pelajaran 2018/2019
c. Memberikan pemahaman kepada guru – guru khususnya guru kelas XII tentang tatacara
menganalisis butir soal baik analisis kualitatif maupun analisis kunatitatif.
5 Materi Kegiatan
˗ Kebijakan dan Informasi Program Dinas Pendidikan Tahun 2019
˗ Orientasi Program
˗ Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Butir Soal Pilihan Ganda dan Uraian
˗ Penggunaan Instrumen Analisis Kualitatif dan Kuantitatif
˗ Pemanfaatan Hasil Penilaian
˗ Analisis Kualitatif Butir Soal Pilihan Ganda dan Uraian
˗ Analisis Kuantitatif Butir Soal Pilihan Ganda dan Uraian
˗ Presentasi Hasil Analisis Butir Soal
6 Tindak Lanjut Kegiatan
1. Dilaksanakannya analisis butir soal dari soal – soal yang digunakan untuk USBN
2. Dilaksanakannya analisis kualitatif dari soal – soal baru yang akan digunakan dan
analisis kuantitatif untuk soal – soal baru yang telah digunakan
3. Guru memiliki bank soal yang merupakan kumpulan soal – soal yang sudah dianalisis
secara kualitatif dan kuantitatif dan hasil analisisnya diterima.
7 Dampak Kegiatan
Peserta lebih memahami bagaimana cara menganalisis butir soal baik secara kualitatif
maupun kuantitatif dan memanfaatkan hasil analisis tersebut untuk perbaikan dipembuatan
soal yang akan datang.

Banjar, 18 Juli 2019


Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Ahmad Sobana, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19600428 198603 1 009
LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Pelatihan STEM bagi Guru Sekolah Menengah Atas se-Jawa Barat Angkatan ke-2
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 06 – 09 Agustus 2019
b. Tempat Kegiatan : Grand Hotel Lembang, Kabupaten Bandung Barat
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : Guru SMA yang telah ditunjuk
b. Penyelenggara : Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat bekerjasama dengan
SEAMEO QITEP in Science
4 Tujuan Kegiatan
a. Memberikan informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tahun
2019.
b. Memberikan informasi tentang Peningkatan Kompetensi Pembelajaran (PKP)
c. Memberikan pemahan kepada guru tentang pembelajaran berbasis STEM dan
aplikasinya.
5 Materi Kegiatan
A. Materi Umum
˗ Kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
˗ Kebijakan Pemerintah tentang Peningkatan Kompetensi Pembelajaran (PKP)
B. Materi Pokok
˗ Pendidikan Abad 21 dan Pembelajaran STEM
˗ Karakterisitik Pembelajaran STEM
˗ Analisis STEM dalam K-13
˗ Pembelajaran STEM dan Penilaiannya
˗ Praktik Fasilitasi MGMP dalam Pelatihan STEM
C. Materi Penunjang
˗ Rencana Tindak Lanjut
6 Tindak Lanjut Kegiatan
1. Dilaksanakannya pembelajaran berbasis STEM dalam pembelajaran, khususnya
pembelajaran MIPA
2. Dilaksanakannya sosialisasi pembelajaran berbasis STEM ke anggota MGMP
Matematika, Fisika, Kimia dan Biologi.

7 Dampak Kegiatan
Peserta lebih memahami bagaimana pelaksanaan pembelajaran berbasis STEM

Banjar, 18 Juli 2019


Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Ahmad Sobana, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19600428 198603 1 009
LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Virtual Coordinator Training Jawa Barat Batch 6
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 08 April – 03 Mei 2020
b. Tempat Kegiatan : Diklat Daring (Online)
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : Sebanyak 3131 peserta dari PAUD sampai SMA/SMK serta
institusi lainnya
b. Penyelenggara : SEAMEO QITEP in Science
4 Tujuan Kegiatan
1. Memberikan informasi tentang kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tahun
2020.
2. Memberikan pemahaman kepada peserta mengenai :
o Teknik menjadi Teknik menjadi Presenter
o Moderator, dan Host melalui Daring
o Pembelajaran STEM, Menggunakan Form Digital
o Kreasi Narasi Promosi dan Digital Flyer
o Pembuatan dan Pengelolaan Video Conference Room
o Mengunggah Video Hasil Recording ke Youtube.
5 Materi Kegiatan
˗ Teknik menjadi Presenter, Moderator, dan Host melalui Daring
˗ Overview Pembelajaran STEM
˗ Recruitment secara Online Menggunakan Form Digital
˗ Pembuatan dan Pengelolaan Video Conference Room
˗ Kreasi Narasi Promosi dan Digital Flyer
˗ Kemampuan Mengunggah Video Hasil Recording ke Youtube
˗ Diseminasi Skill Set Virtual Coordinator kepada 3 orang
6 Tindak Lanjut Kegiatan
1. Peserta menerapkan hasil diklat ini diantaranya untuk membuat soal online dan presensi
online untuk berbagai kegiatan diantaranya ulangan harian
2. Pelaksanaan rapat-rapat di sekolah pada masa pandemi dielenggarakan melalui video
conferene menggunakan webex
7 Dampak Kegiatan
Peserta lebih memahami bagaimana cara mengelola room, menggunakan form digital dan
mengunggah video ke youtube.

Banjar, 18 Mei 2020


Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Mochamad Solehudin, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19640101 198902 1 004
LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
Peningkatan Kompetensi Guru dalam Pembelajaran Berbasis TIK (PembaTIK) Level 1
Literasi (Gelombang 14)
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 09 Mei 2020 – 20 Mei 2020
b. Tempat Kegiatan : Diklat Daring (Online)
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : 2000 Peserta Terdaftar
b. Penyelenggara : Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan
4 Tujuan Kegiatan
˗ Meningkatkan kemampuan TIK sesuai dengan perkembangan teknologi terkini
˗ Mendapatkan sertifikat pada setiap level dengan skala nasional
˗ Berkesempatan untuk menjadi Duta Rumah Belajar
5 Materi Kegiatan
˗ Pengenalan Perangkat TIK Dasar
˗ Internet Untuk Pembelajaran
˗ Internet Sehat, Bijak dan Aman
˗ Aplikasi untuk Pembelajran
6 Tindak Lanjut Kegiatan
Memgaplikasikan materi yang dipelajari dalam proses pembelajaran
7 Dampak Kegiatan
Meskipun pembelajaran tatap muka di kelas selama pancemi covid-19 ini tidak bisa
dilaksanakan, tapi dengan memanfaatkan TIK pembelajaran bisa terus berjalan.

Banjar,
Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Drs. Mochamad Solehudin, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19640101 198902 1 004

LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021
1 Nama Kegiatan
Peningkatan Kompetensi Guru dalam Pembelajaran Berbasis TIK (PembaTIK) Level 2
Implementasi (Gelombang 14)
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 30 Mei 2020 – 13 Juni 2020
b. Tempat Kegiatan : Diklat Daring (Online)
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta : 234 Peserta Terdaftar
b. Penyelenggara : Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan
4 Tujuan Kegiatan
˗ Meningkatkan kemampuan TIK sesuai dengan perkembangan teknologi terkini
˗ Mendapatkan sertifikat pada setiap level dengan skala nasional
˗ Berkesempatan untuk menjadi Duta Rumah Belajar
5 Materi Kegiatan
˗ Penerapan Pembelajaran Abad 21 Memanfaatkan Rumah Belajar
˗ Penerapan pembelajaran menggunakan fitur – fitur rumah belajar
˗ Penerapan pembelajaran menggunakan media TV Edukasi, Radio Suara Edukasi, dan
m-edukasi
˗ Pengelolaan Kelas yang Mengintegrasikan TIK dalam Lingkungan Belajar.
6 Tindak Lanjut Kegiatan
Memgaplikasikan materi yang dipelajari dalam proses pembelajaran di tahun ajaran
2020/2021
7 Dampak Kegiatan
Meskipun pembelajaran tatap muka di kelas selama pancemi covid-19 ini tidak bisa
dilaksanakan, tapi dengan memanfaatkan TIK pembelajaran bisa terus berjalan.

Banjar,
Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,
Drs. Mochamad Solehudin, M.Pd. Desi Natalina Listiawati, S.Si
Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19640101 198902 1 004
LAPORAN KEGIATAN
PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
MASA PENILAIAN 01 JANUARI 2018 s.d. 31 DESEMBER 2021

1 Nama Kegiatan
THE TRAINING OF TRAINER ON OFFICE 365
2 Waktu dan Tempat Kegiatan
a. Waktu Kegiatan : 02 - 04 November 2020
b. Tempat Kegiatan : Diklat Daring (Online)
3 Peserta dan Penyelenggara Kegiatan
a. Peserta :
b. Penyelenggara :
4 Tujuan Kegiatan
˗
5 Materi Kegiatan
˗
6 Tindak Lanjut Kegiatan

7 Dampak Kegiatan

Banjar,
Kepala SMA Negeri 1 Banjar Yang Melaksanakan Tugas,

Barnas, S.Pd., M.Pd Desi Natalina Listiawati, S.Si


Pangkat : Pembina Tk.1 NIP. 19821226 200902 2 004
NIP. 19640705 198903 1 015
Lampiran 1
REKAPITULASI KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

Waktu/ Jam Institusi


No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
1. Bimtek Penyusunan ˗ Kebijakan Dinas Peserta 32 Jam  Drs. H. Asep Hotel Takashimaya, Jl. TIKOMDIK Dinas
Program Pemanfaatan Pendidikan Prov. Jawa Suhanggan, M.M.Pd. Grand Hotel No. 35 Pendidikan Provinsi Jawa
Media Pembelajaran TIK Barat Tahun 2018  Dr. Firman Oktora, Lembang, Kabupaten Barat
Berbasis Kurikulum 2013 S.Si., M.Pd. Bandung Barat
˗ Cetak Biru Sistem
Informasi Program
TIKOMDIK Dinas
Pendidikan Jawa Barat
Tahun 2018
˗ Kebijakan dan Dinamika
Perkembangan
Teknologi Informasi
Disdik Provinsi Jawa
Barat
˗ Media Pembelajaran
TIK
˗ Microsoft untuk Media
Pembelajaran
˗ Google untuk Media
Pembelajran
˗ Pembelajaran Abad 21
˗ Program Pemanfaatan
Media Pembelajaran
TIK
˗ Model – Model
Pembelajaran Aktif
Waktu/ Jam Institusi
No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
˗ Praktik Membuat Media
Pembelajaran
˗ Simulasi Media
Pembelajaran TIK
dalam Model
Pembelajaran Kurikulum
2013.

2. Workshop Pembekalan ˗ Kebijakan dan Informasi Peserta 32 Jam  Ir. H. Yesa Sarwedi Panorama Hotel & Dinas Pendidikan Provinsi
Penyiapan Bahan USBN Program Dinas Hami Seno, M.Pd. Banquet, Jl. Raya Jawa Barat melalui Bidang
SMA Tahun Pelajaran Pendidikan Tahun 2019  Santi Kurnia Dewi, Tangkuban Perahu No. Pembinaan Sekolah
2018 – 2019 Tahap 1 S.Pd.,M.Pd. 29 Jayagiri, Lembang – Menengah Atas
(Mata Pelajaran ˗ Kebijakan Dinas  Yadi Setiadi, S.Pd., Kabupaten Bandung
Kelompok MIPA) Pendidikan tentang M.Pd Barat.
Penyelenggaraan  Titin Suryati
USBN Tahun Pelajaran Sukmadewi, S.Si.,
2018/2019 M.Pd.
˗ Penilaian Pendidikan
˗ Penyusunan Kisi – kisi
˗ Penulisan Soal Pilihan
Ganda
˗ Penulisan Soal Uraian
˗ Pengembangan Soal
HOTS
˗ Review/Telaah dan
Revisi Soal
˗ Perakitan Soal
˗ Kompilasi Soal
3. Workshop Analisis Butir ˗ Kebijakan dan Informasi Peserta 32 Jam  Ir. H. Yesa Sarwedi Gumilang Hotel, Jl. Dr. Dinas Pendidikan Provinsi
Soal USBN SMA Tahun Hami Seno, M.Pd. Setiabudi No. 323 – 325 Jawa Barat melalui Bidang
Waktu/ Jam Institusi
No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
Pelajaran 2018/2019 Program Dinas  Yadi Setiadi, Isola, Kec. Sukasari, Pembinaan Sekolah
Melalui Kegiatan Pendidikan Tahun 2019 S.Pd.,M.Pd Kota Bandung, Provinsi Menengah Atas
Penetapan Pelaksanaan ˗ Orientasi Program  Asep Suryanto, S.Pd Jawa Barat.
Kurikulum SMA dan  Drs. Dedy Kusnadi
Penilaian Sekolah serta ˗ Analisis Kualitatif dan
Pengembangan Evaluasi Kuantitatif Butir Soal
Pembelajaran. Pilihan Ganda dan
Uraian
˗ Penggunaan Instrumen
Analisis Kualitatif dan
Kuantitatif
˗ Pemanfaatan Hasil
Penilaian
˗ Analisis Kualitatif Butir
Soal Pilihan Ganda dan
Uraian
˗ Analisis Kuantitatif Butir
Soal Pilihan Ganda dan
Uraian
˗ Presentasi Hasil
Analisis Butir Soal
4. Pelatihan STEM bagi ˗ Kebijakan Dinas Peserta 32 Jam  Dr. Ir. Hj. Dewi Sartika, Grand Hotel Lembang, Dinas Pendidikan Provinsi
Guru Sekolah Menengah Pendidikan Provinsi M.Si Kabupaten Bandung Jawa Barat bekerjasama
Atas se-Jawa Barat Jawa Barat  Dr. Indrawati Barat dengan SEAMEO QITEP
Angkatan ke-2  Heri Setiadi, M.Si in Science
˗ Kebijakan Pemerintah  Lintang Ratri Prastika,
tentang Peningkatan M.Si
Kompetensi
Pembelajaran (PKP)
˗ Pendidikan Abad 21 dan
Pembelajaran STEM
Waktu/ Jam Institusi
No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
˗ Karakterisitik
Pembelajaran STEM
˗ Analisis STEM dalam K-
13
˗ Pembelajaran STEM
dan Penilaiannya
˗ Praktik Fasilitasi MGMP
dalam Pelatihan STEM
˗ Rencana Tindak Lanjut
5. Virtual Coordinator ˗ Teknik menjadi Peserta 32 Jam  Dr. Ir. Hj. Dewi Sartika, Daring SEAMEO QITEP in
Training Jawa Barat Presenter, Moderator, M.Si Science
Batch 6 dan Host melalui Daring  Dr. Ir. Setiawan
Wangsaatmaja, Dipl.
˗ Overview Pembelajaran SE., M.Eng
STEM  Dr. Gatot Hari
˗ Recruitment secara Priowirjanto
Online Menggunakan  Dr. H. Tri Adhianto
Form Digital Tjahyono
˗ Pembuatan dan  Dr. Indrawati
Pengelolaan Video  Heri Setiadi, M.Si
 Dini Siti Anggraeni,
Conference Room S.Pd., M.Si
˗ Kreasi Narasi Promosi
dan Digital Flyer
˗ Kemampuan
Mengunggah Video
Hasil Recording ke
Youtube
˗ Diseminasi Skill Set
Virtual Coordinator
Waktu/ Jam Institusi
No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
kepada 3 orang
6. Peningkatan Kompetensi Peserta 32 Jam Daring Pusat Teknologi Informasi
Guru dalam dan Komunikasi
Pembelajaran Berbasis Kementrian Pendidikan
TIK (PembaTIK) Level 1 dan Kebudayaan
Literasi
7 Peningkatan Kompetensi Peserta 32 Jam Daring Pusat Teknologi Informasi
Guru dalam dan Komunikasi
Pembelajaran Berbasis Kementrian Pendidikan
TIK (PembaTIK) Level 2 dan Kebudayaan
Implementasi
8 THE TRAINING OF Peserta 32 Jam Daring SEAMOLEC
TRAINER ON OFFICE
365
9 Bimbingan Teknis
Pembelajaran dan
Asesmen Daring
10 Guru Belajar Seri
Asesmen Kompetensi
Minimum
11 BIMBINGAN TEKNIS
BLENDED LEARNING
SEBAGAI STRATEGI
PEMBELAJARAN PADA
MASA PANDEMI
COVID-19
DAN SOSIALISASI
ASSESMEN NASIONAL
(AN)
12 Bimbingan Teknis
Program Guru Belajar
dan Berbagi Seri
Waktu/ Jam Institusi
No Nama Kegiatan Materi PD/ Kompetensi Peran Guru Nama Fasilitator Tempat Kegiatan
PD Penyelenggara
Panduan Pembelajaran
Tahun Ajaran 2021/2022

Anda mungkin juga menyukai